Anda di halaman 1dari 15

Nama Anggota Berpasangan :

1. Tiara Mustika Rani W (2101061005)


2. Delvi Putri Ramadani (2101061011)
D3 Akuntansi (A)
Mata Kuliah Sistem Informasi Akuntansi dan Pengendalian Internal

 Tugas Enkripsi Berpasangan

A. Tutorial men-download Gpg4win


1. Buka Google Chrome dan cari gnupg.org

2. Ketika telah muncul website gnupg.org, selanjutnya adalah pilih dan klik
menu download pada website tersebut
3. Selanjutnya, scroll ke bawah sampai pada bagian Windows dan pilih
Gpg4win

4. Munculah tampilan seperti ini, lalu klik Gpg4win 4.0.3 pada


kotak hijau di bawah
5. Selanjutnya adalah mendownload Gpg4win dengan opsi biaya $0

6. Kemudian, tunggu hingga proses download selesai


7. Ketika proses download selesai, selanjutnya akan muncul jendela tampilan
seperti berikut dan klik next

8. Setelah itu, ceklist semua yang ada pada tampilan berikut ini. Dan ketika
semua sudah di ceklis silahkan pilih klik next
9. Setelah itu silahkan pilih lokasi penyimpanan dan klik install

10. Tunggu proses install selesai, kemudian klik next


11. Dan selanjutnya klik finish

12. Ketika sudah selesai maka otomatis aplikasi Kleopatra akan muncul di
tampilan desktop
B. Tutorial Mengirim Pesan
1. Ketika membuka aplikasi Kleopatra, pilih opsi New Key Pair

2. Kemudian, masukkan username dan email. Kemudian pilih create


3. Selanjutnya aplikasi akan memberikan ID dan Key Pair. Simpan Key Pair
untuk memulai enkripsi nanti. Klik Finish

4. Setelahnya tampilan aplikasi Kleopatra akan terlihat seperti di gambar


5. Selanjutnya klik kanan pada username dan pilih Publish on Server agar ID
pengguna dapat terbaca oleh orang lain

6. Setelah mengatur agar ID dapat dipublish akan muncul jendela seperi di


gambar lalu klik Continue
7. Untuk memulai enkripsi pesan: pilih menu Notepad lalu ketik pesan yang
ingin dikirim pada kolom notepad
8. Setelah menulis pesan dinotepad, kemudian blok tulisannya dan copy lalu klik
tools, setelah itu pilih clipboard lalu Encrypt

9. Kemudian akan muncul tampilan seperti berikut, lalu pilih Add Recipient
10. Lalu klik new, jika sudah akan muncul gambar dibawah ini. Kemudian akan
muncul tampilan Key pair Successfully Created, lalu klik finish

11. Selanjutnya akan muncul tampilan certificate selection kemudian double klik
pada nama pengguna teman lalu klik ok
12. Setelah itu nama pengguna teman muncul di Recipients, lalu klik Next

13. Kemudian akan muncul tampilan Encryption succeeded, lalu klik ok


14. Selanjutnya nama pengguna teman akan muncul pada kolom Encrypt for
Other, lalu klik opsi Sign/Encrypt Notepad

15. Kemudian akan muncul tulisan Signing and encryption succeeded berarti
kode enkripsi sudah berhasil dibuat
16. Kemudian kebagian notepad untuk melihat pesan yang sudah menjadi kode
enkripsi

17. Jika sudah di Klik opsi Decrypt/Verify Notepad setelah itu, tunggu hingga
muncul kolom hijau yang menginfokan bahwa enkripsi telah berhasil

Anda mungkin juga menyukai