Anda di halaman 1dari 5

KABUPATEN BOGOR

KEPUTUSAN KEPALA DESA CIAGARA


NOMOR 13 TAHUN 2022

TENTANG

PENETAPAN SUSUNAN PENGURUS KELOMPOK TANI “ SUBUR TANI ”


DESA CINAGARA KECAMATAN CARINGIN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA DESA CINAGARA

Menimbang ; 1. Bahwa dalam rangka mempercepat peningkatan jumlah kualitas


dan pembangunan di bidang pertanian di pedesaan, melalui
peran serta pemerintah dan masyarakat dengan
mendayagunakan sumber daya lokal secara mandiri untuk
kebersamaan, dipandang perlu dibentuk Kelompok Tani;
2. Bahwa nama-nama yang tercantum dalam Lampiran Keputusan
ini dianggap memenuhi syarat dan mampu melaksanakan tugas
dan fungsinya masing-masing;
3. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada
huruf a dan b tersebut di atas perlu ditetapkan dengan Surat
Keputusan Kepala Desa;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 21 Tahun 1992 tentang Budidaya Tanam


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 46
Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 3478);
2. Keputusan Menteri Pertanian Nomor 93/KPTS/OT.20/10/1997
tentang Pedoman Pembinaan Kelompok Tani/Nelayan;
3. Undang-undang Nomor 16 Tahun 2006 tentang Sistem
Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan (SP3K)
4. Undang-undang Nomor 273 Tahun 2007 tentang Pedoman
Pembinaan Kelembagaan Petani
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014 tentang
Pedoman Teknis Peraturan di Desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 2091);

Memperhatikan : Berita Acara Musyawarah/Rapat Pembentukan dan Penetapan


Pengurus Kelompok Tani “SUBUR TANI” Desa Cinagara Tanggal 23
Januari 2022 di Balai Desa Cingara.

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
KESATU Menetapkan dan mengesahkan Pembentukan dan Susunan Pengurus
Kelompok Tani “SUBUR TANI” Desa Cinagara Kecamatan Caringin
Kabupaten Bogor.

KEDUA Mengangkat dan menetapkan nama–nama Pengurus dan


anggota Kelompok Tani sebagaimana dimaksud pada diktum
KESATU sebagaimana tercantum pada lampiran dan menjadi
bagian yang tidak terpisahkan dalam keputusan ini.

KETIGA Kelompok Peternak sebagaimana dimaksud pada diktum


KESATU mempunyai tugas dan tanggung jawab sebagai
berikut:
a. menyusun rencana program kerja dan kegiatan kelompok;
b. dapat melakukan kerja sama dengan pihak lain dalam
melaksanakan kegiatan kelompok;
c. melakukan pencatatan dan penatausahaan pengelolaan
keuangan dan administrasi kegiatan kelompok dengan
tertib;
d. bersedia membuat laporan perkembangan kelompok dan
mempertanggungjawabkan hasil pelaksanaan kegiatannya
kepada Kepala Desa Cinagara.

KEEMPAT Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal dietapkan dan apabila di
kemudian hari ada terdapat kekeliruan dalam penetapan keputusan
ini akan diadakan pebaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan Di : Cinagara
Pada Tanggal : 25 Januari 2022
Kepala Desa Cinagara

BURHANUDIN

Tembusan Disampaikan Kepada Yth :


1. Dinas Pertanian Kabupaten Bogor;
2. Camat Caringin;
3. Ketua BPD Cinagara
4. Anggota Kelompok tani.
5. Arsip.
Lampiran : Keputusan Kepala Desa Cinagara

Nomor : 13 Tahun 2022


Tentang : Penetapan Susunan Pengurus Kelompok Tani “SUBUR TANI”
Desa Cinagara Kecamatan Caringin Kabupaten Bogor.

SUSUNAN PENGURUS KELOMPOK TANI “SUBUR TANI”


DESA CINAGARA KECAMATAN CARINGIN
KABUPATEN BOGOR

Penanggung Jawab : KEPALA DESA CINAGARA

Ketua : APU MISBAHUDIN

Sekretaris : IRPAN

Bendahara : MUHAMAD SAEPUDIN ABDILLAH

Anggota : - JAJAT
- CECEP
- BEDI

KEPALA DESA CINAGARA

BURHANUDIN
BERITA ACARA
HASIL MUSYAWARAH PEMBENTUKAN KELOMPOK TANI
DESA CINAGARA KECAMATAN CARINGIN

Pada hai ini, Minggu tanggal 23 Januari tahun 2022 telah dilaksanakn musywrah
bersama pembentukan Kelompok Tani desa cinagara. Dalam musyawarah tersebut
dilaksanakan di balai desa cinagara dengan dihadiri oleh Kepala Desa dan Ketua
BPD Cinagara serta para warga masyarakat petani cinagara.
Dalam musyawarah tersebut telah dihasilkan dan disepakati hal-hal sebagai
berikut :

1. Dibentuk Kelompok Tani Desa Cinagara dengan nama kelompok tani “SUBUR
TANI”, berkedudukan di Kampung Cinagara Rt. 002 Rw. 05 Desa Cinagara.
2. Kelompok tani “Subur tani” ditunjuk dan di percayakan sebagai pelaksana
kegiatan pertanian dalam rangka program pemerintah dalam meningkatkan
ketahanan pangan.
3. Struktur Kelompok Tani telah ditetapkan sebagai berikut :
a. Ketua : Sdr. APU ISBAHUDIN
b. Sekretaris : Sdr. IRPAN
c. Bendahara : Sdr. MUHAMAD SAEPUDIN ABDILAH
d. Penanggungjawab : Kepala Desa Cinagara.
4. Kelompok tani “Subur Tani” diharapkan menjadi kelompok tani cinagara yang
dapat mengembangkan dan memajukan potensi pertanian di desa cinagara
serta dapat dipertanggungjawabkan.

Demikian berita acar hasil musyawarah ini dibuat untuk diketahui dan menjadi
bahan selanjutnya.

Mengetahui : Pimpinan Musyawarah,

BPD Cinagara, Kepala Desa Cinagara,

DJAKARIA BURHANUDIN NANA MAULANA


DAFTAR HADIR
MUSYAWARAH BERSAMA PEMBENTUKAN
KELOMPOK TANI “SUBUR TANI”
DESA CINAGARA KECAMATAN CARINGIN

NO. NAMA ALAMAT TANDA TANGAN

Anda mungkin juga menyukai