Anda di halaman 1dari 1

RSIA Brawijaya

CUCI TANGAN DENGAN SABUN DAN AIR


No. Dokumen No. Revisi Halaman

SPO/PPI/0002 1 1/2
Jl. Taman Brawijaya No. 1,
Kebayoran Baru Jakarta Selatan
Ditetapkan,
Tanggal Terbit Direktur RSIA Brawijaya
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL 7 Januari 2019

Prof. dr. Nugroho Kampono, SpOG (K)

Cuci tangan dengan sabun adalah: proses secara mekanik melepaskan


Pengertian
kotoran dan debris dari kulit tangan dengan sabun dan air
1. Mengurangi mikroorganisme yang ada ditangan
2. Mengurangi resiko infeksi
Tujuan
3. Memutus mata rantai penularan infeksi
4. Tangan menjadi bersih

Sesuai dengan SK Direktur RSIA Brawijaya nomor


Kebijakan BWCH/DIR/SK_PPI/18/041 tentang kebijakan pencegahan dan pengendalian
infeksi

A. PERSIAPAN ALAT
1. Sabun / antiseptic
2. Air mengalir
3. Tissue
B. PELAKSANAAN
1. Buka keran dan basahi tangan dengan air
2. Tuang sabun secukupnya
3. Gosok telapak tangan hingga merata
4. Gosok punggung dan sela sela jari tangan kiri dengan
tangan dan sebaliknya
5. Gosok kedua telapak tangan dan sela sela jari
6. Jari jari sisi dalam dari kedua tangan saling mengunci dan
Prosedur saling menggosokan
7. Gosok ibu jari berputar kearah bawah dalam genggaman
tangan kanan dan sebaliknya
8. Gosokkan dengan memutar ujung jari jari tangan kanan
ditelapak tangan kiri dan sebaliknya
9. Bilas kedua tnagan dengan air bersih dan mengalir
10. Keringkan tangan dengan menggunakan tissue sampai
benar benar kering
11. Gunakan tissue untuk menutup keran
12. Tangan sudah aman dan bersih
C. HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN
1. Setiap langkah dilakukan gerakan sebanyak 4x
2. Sewaktu membilas dengan air, ulangi 6 langkah cuci tangan
Unit Terkait Seluruh instalasi pelayanan di RSIA Brawijaya

Dibuat Oleh : PPI Paraf :

Anda mungkin juga menyukai