Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH PROVINSI JAMBI BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA JI. H. Agus Salim No. 19 Kota Baru Jambi Telp.(0741) 41124, 42170 Fax. (0741) 42976 NOTA DINAS Kepada th, Gubernur Jambi Melalui —:Sekretaris Daerah Provinsi Jambi Dari : Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Provinsi Jambi Tangeal =: —\\_ Maret 2020 Nomor : ND- 24 /BPSDM/BPKM-5.3/111/2020 Sifat : Penting Lampiran : - Perihal -:_Laporan Perjalanan Dinas Dalam Rangka Melaksanakan Kegiatan Studi Lapangan Kinerja Organisasi Pelatihan Kepemimpinan Administrator Angkatan I Provinsi Jambi Tahun 2020 Ke Provinsi Kalimantan Selatan. Melaksanakan Surat Perintah Tugas Gubernur Jambi Nomor : 090/638/SPT/BPSDM/- 1.1/11/2020, tanggal 26 Februari 2020 hal Melaksanakan dan Mendampingi Kegiatan Studi Lapangan Kinerja Organisasi Pelatihan Kepemimpinan Administrator Angkatan I Provinsi Jambi Tahun 2020 Ke Provinsi Kalimantan Selatan, dengan hormat kami laporkan kehadapan Bapak sebagai berikut: 1. Waktu dan Tempat Kegiatan Studi Lapangan Kinerja Organisasi Pelatihan Kepemimpinan Administrator Angkatan I Provinsi Jambi Tahun 2020 dilaksanakan di Kantor Gubernur Kalimantan Selatan dan dilanjutkan ke Lokus: Kantor Inspektorat, Dinas Kehutanan, dan BAPPEDA Provinsi Kalimantan Selatan I. Tujuan Kegiatan Studi Lapangan Kinerja Organisasi bertujuan untuk melihat dari dekat keunggulan organisasi dalam pengelolaan program kegiatan pemerintahan seria memfasilitasi peserta dalam mengaktualisasikan Kepemimpinan Manajemen Kinerja untuk mendukung pelaksanaan tugas memimpin kegiatan pelayanan publik, kemudian peserta dapat merumuskan Lesson Learnt, adopsi dan adaptasi, serta keunggulan strategi peningkatan kualitas kinerja organisasi yang tinggi, selanjutnya untuk diadopsi dan diadaptasikan dalam pembuatan rancangan aksi perubahan yang akan dijadikan sebagai area perubahan kearah yang lebih baik di unit organisasi masing-masing peserta. IIL. Hasil Kegiatan, Selama kegiatan tersebut kami dan peserta banyak mendapatkan pengetahuan dan pengalaman ari unit kerja yang kami kunjungi, sebagai berikut : A. Inspektorat Daerah Kalimantan Selatan: 1. Melakukan Peningkatan Pelayanan Publik; 2. Melakukan Peningkatan Sasaran dan Kemanfaatan Pelayanan; 3. Pemanfaatan IT; 4, Mengakomodir Keberlangsungan dan Pengembangan Pelayanan; dan 5. Konsistensi dan Komitmen Pemangku Kepentingan. B. Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Selatan; 1. Perumusan dan penetapan Indikator Kinerja Utama di mulai dari semua bidang yang ada di Dinas Kehutanan untuk kemudian melakukan cas cading menjadi dua IKU uutama yaitu kelestarian hutan dan peningkatan perekonomian, o3 2. Mengefektifkan Pohon Kinerja sebagai Jandasan dalam penyusunan Dokumen Kinerja untuk mencapai Sinkronisasi antar jenjang/Level pada dokumen kinerja, sehingga seluruh entitas di Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Selatan mampu memahami serta menetapkan indikator kinerjanya yang SMART;dan 3. Pelaksanaan program kegiatan revolusi hijau didukung kepemimpinan manajerial kepala dinas yang mampu menggerak semua dukungan stake holder/fihak terkait; C. BAPPEDA Provinsi Kalimantan Selatan: 1. Perencanaan penyusunan program yang dilakukan secara terpadu; 2. Manajemen pengendalian rumusan kebijakan, pelaksanaan perencanaan, dan hasil pelaksanaan; 3. Monitoring dan Evaluasi rangkaian keberlanjutan pelaksanaan kegiatan yang dapat mendorong aktivitas perekonomian yang berdampak pada kesejahteraan perekonomian masyarakat; dan 4, Peningkatan pelayanan public secara berkelanjutan, IV. Kesimpulan. Dari pelaksanaan dan mendampingi peserta pada kegiatan Studi Lapangan Kinerja Organisasi Pelatihan Kepemimpinan Administrator Angkatan I Provinsi Jambi Tahun 2020 di Kalimantan Selatan banyak pelajaran yang dapat diadopsi dan diadaptasikan OPD di Provinsi Jambi. Demikian laporan ini kami sampaikan, atas perhatian Bapak diucapkan terima kasih. BPSDM PROVINSI JAMBI, inbinf Utama Madya “NWP. 19650331 199403 1 006

Anda mungkin juga menyukai