Anda di halaman 1dari 6

SOAL LATIHAN PAGI

Sabtu, 14 Agustus 2021


1. Category: Tes Wawasan Kebangsaan
Amandemen UUD 1945 tahap kedua dilaksanakan dalam sidang tahunan MPR 2000 tanggal …

A. 7 – 18 Agustus 2000
B. 8 – 28 Agustus 2000
C. 7 – 18 Agustus 2001
D. 8 – 28 Agustus 2001
E. 7 – 8 Agustus 2001

2. Category: Tes Wawasan Kebangsaan


Berdasar ketentuan UUD 1945, setelah amandemen anggota MPR terdiri atas …

A. Presiden dan keluarga


B. Anggota partai politik
C. Anggota golongan karya dan politik
D. DPR dan presiden
E. DPR dan DPD

3. Category: Tes Wawasan Kebangsaan


Menurut Kusnardi dan Ibrahim (1983), UUD merupakan konstitusi yang …

A. tidak tertulis
B. tercatat
C. tertulis
D. tidak tercatat
E. mutlak

4. Category: Tes Wawasan Kebangsaan


Menurut pasal 1 ayat (1) UUD 1945; negara Indonesia ialah negara kesatuan yang berbentuk ….

A. Republik
B. Presidensial
C. Parlementer
D. Demokrasi
E. Monarki
5. Category: Tes Wawasan Kebangsaan
Di bawah ini yang merupakan teori-teori asal mula terjadinya negara, kecuali ….

A. Teori ketuhanan
B. Teori kedaulatan
C. Teori kekuasaan
D. Teori perjanjian masyarakat
E. Teori hukum alam

6. Category: Tes Karakteristik Pribadi


Saat saya berada pada kondisi frustasi dan tertekan karena besarnya beban pekerjaan, biasanya saya…

A. Mudah tersinggung.
B. Malas bekerja dan akan melakukan hal lain yang membuat saya bahagia.
C. Menyesali kondisi saya saat ini.
D. Senang melampiaskan kepada orang lain.
E. Berbicara dengan teman dekat untuk mencari solusi.

7. Category: Tes Karakteristik Pribadi


Saya menghadiri seminar yang diadakan oleh Kantor Pusat. Saat tiba di venue acara, ternyata saya tidak
mengenal satu orang pun. Sikap saya…

A. Mengikuti pertemuan dan duduk di pojok belakang.


B. Batal mengikuti pertemuan dan memilih untuk pulang.
C. Tetap mengikuti pertemuan dengan penuh semangat.
D. Meminta Atasan untuk mengirimkan orang kantor untuk menemui saya.
E. Batal mengikuti pertemuan dan kembali ke kantor.

8. Category: Tes Karakteristik Pribadi


Saya baru saja dipindahkan ke divisi, yang salah satu pegawainya memiliki sejarah relasi kerja yang
buruk dengan saya. Sikap saya…

A. Berusaha membuatnya tidak nyaman agar ia yang pindah.


B. Biasa saja dan tidak merasa terganggu.
C. Memperhatikan pekerjaannya dan melaporkan setiap kekurangannya.
D. Berusaha berkomunikasi dan memperbaiki hubungan saya dengannya.
E. Segera mengajukan permintaan untuk dipindahkan ke divisi lainnya.
9. Category: Tes Karakteristik Pribadi
Keluarga saya mengalami kesulitan kekuangan dan tidak lagi mampu membiayai kuliah saya. Sikap
saya…

A. Tetap melanjutkan kuliah sambil bekerja untuk mencari biaya.


B. Berhenti dan segera bekerja untuk mendapatkan pemasukan.
C. Mencari pinjaman untuk menyelesaikan kuliah saya.
D. Merasa frustasi dan bingung harus bagaimana.
E. Cuti kuliah dan bekerja untuk mengumpulkan biaya pendidikan.

10. Category: Tes Karakteristik Pribadi


Menjelang akhir bulan, simpanan uang saya semakin menipis. Sementara saya melihat bahwa tetangga
kos saya sedang kesulitan untuk membeli bahan pangan sehari-hari. Sikap saya…

A. Meminjaminya sedikit uang simpanan saya.


B. Meminta tetangga saya yang lain untuk membantunya.
C. Membiarkannya karena uang saya juga semakin menipis.
D. Pura-pura tidak mengetahui kesulitan tersebut dan besikap biasa saja.
E. Memberikan bahan pangan pokok yang masih saya miliki.

11. Category: Tes Intelegensia Umum


2, 3, 6, 9, 18, 27, …., ….

A. 54 dan 34
B. 32 dan 28
C. 27 dan 36
D. 36 dan 54
E. 54 dan 81

12. Category: Tes Intelegensia Umum


6, 8, 10, 11, 14, 14, …., ….

A. 16 dan 17
B. 18 dan 17
C. 27 dan 36
D. 20 dan 18
E. 19 dan 21
13. Category: Tes Intelegensia Umum
…., …., 4, 8, 6, 6, 8, 4

A. 2 dan 4
B. 2 dan 8
C. 2 dan 10
D. 16 dan 8
E. 1 dan 2

14. Category: Tes Intelegensia Umum

A. A
B. B
C. C
D. D
E. E
15. Category: Tes Intelegensia Umum

A. A
B. B
C. C
D. D
E. E

Anda mungkin juga menyukai