Anda di halaman 1dari 27

BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA

Gedung GRAHA BNPB Jl. Pramuka Kav. 38 Jakarta Timur 13120


Pusdalops BNPB : 117, Whatsapp : 0812-123-7575
E-mail : pusdalops@bnpb.go.id, WEBSITE : www.bnpb.go.id

LAPORAN HARIAN
Rabu, 01 Februari 2023

Dilaporkan kejadian alam dan Bencana di wilayah Indonesia yang dikumpulkan oleh
Pusdalops BNPB sejak hari Rabu, 01 Februari 2023 Pukul 07.00 WIB sampai dengan hari
Kamis, 02 Februari 2023 Pukul 07.00 WIB sebagai berikut :

A. Kejadian Bencana
1. Banjir di Kab. Pidie, Prov. Aceh
➢ UPDATE : Rabu, 01 Februari 2023 Pkl. 22:00 WIB
➢ Kronologis : Dipicu oleh hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur
wilayah Kabupaten Pidie sehingga menyebabkan debit air sungai Krueng Tiro,
Krueng Paloh, Krueng Lala, Krueng Rubee dan Krueng Rukoh meluap hingga
menggenangi rumah warga, jalan dan persawahan masyarakat pada hari
Sabtu, 21 Januari 2023 Pkl. 11:30 WIB
➢ Lokasi :
● Kec. Pidie
- Gamp. Dayah Tutong
- Gamp. Dayah Tutong
- Gamp. Baro
- Gamp. Cot Teungoh
- Gamp. Tumpok 40
- Gamp. Keunire
- Gamp. Cot Reng
- Gamp. Tanjong Teubeng
- Gamp. Sirong
- Gamp. Tibang
● Kec. Peukan Baro
- Gamp. Sialet-alet
- Gamp. Menje Mesjid
- Gamp. Bale Pineung
- Gamp. Dua Paya
- Gamp. Lueng Mesjid
- Gamp. Blang Raya
- Gamp. Bale Rastong
- Gamp. Meuleuweuk
- Gamp. Seubo Buga
- Gamp. Teungoh Baroh
● Kec. Mutiara Barat
- Gamp. Lingkok Busu
- Gamp. Kumbang Busu
- Gamp. Mee Panyang
- Gamp. Dayah Syarief
- Gamp. Keumangan Cut
- Gamp. Dayah Bereueh
- Gamp. Pante Bereueh
- Gamp. Blang Bereueh
- Gamp. Lampoh Sirong
- Gamp. Sentosa
- Gamp. Barona
● Kec. Mutiara Timur
- Gamp. Beureueh
- Gamp. Kambu'uk
- Gamp. Puuk
- Gamp. Adan Mee
- Gamp. Kemukiman Alue batee
- Gamp. Kemukiman Ujung Rimba
- Gamp. Kemukiman Jr Mayang
- Gamp. Kemukiman Adan
- Gamp. Kumbang
- Gamp. Mns Paga
- Gamp. Mns Gogo
● Kec. Glumpang Baro
- Gamp. Palong
- Gamp. Ukee
- Gamp. Kumbang Trueng Campli
● Kec. Padang Tiji
- Gamp. Pante Cermen Paloh
- Gamp. Siron Paloh
- Gamp. Leuhob Paloh
- Gamp. Trieng Paloh
- Gamp. Balee Paloh
- Gamp. Pasar Paloh
- Gamp. Cut Paloh
- Gamp. Sukon Peudaya
- Gamp. Cut Peudaya
- Gamp. Mesjid Peudaya
- Gamp. Perlak Peudaya
- Gamp. Teungoh Peudaya
- Gamp. Tunong Peudaya
- Gamp. Dayah Peudaya
- Gamp. Kb. Payapi Kunyet
- Gamp. Mesjid Kunyet
- Gamp. Baro Kunyet
- Gamp. Meukee Gogo
- Gamp. Kumbang Gogo
- Gamp. Tuha Gogo
- Gamp. Teungoh Drien Gogo
- Gamp. Keupula Tanjong
- Gamp. Leun Tanjong
- Gamp. Pante Crueng Tanjong
- Gamp. Meuriya Tanjong
- Gamp. Khang Tanjong
- Gamp. Mesjid Tanjong
- Gamp. Pulo Hagu Tanjong
- Gamp. Meukee Beurabo
- Gamp. Baro Beurabo
- Gamp. Seuleungging Beurabo
● Kec. Sakti
- Gamp. Cumbok Niwa
- Gamp. Pulo Jumpa
- Gamp. Paloh Jeurela
- Gamp. Butong Perlak
- Gamp. Butong Pocut
- Gamp. Cumbol Lie
- Gamp. Pasar Kota Bakti
- Gamp. Perlak Asan
- Gamp. Murong Cot
● Kec. Tangse
● Kec. Titue
- Gamp. Lingkok
- Gamp. Pante Kulu
- Gamp. Pante Siren
- Gamp. Pulo Lhoih
- Gamp. Pulo Raya
- Gamp. Paloh Naleung
- Gamp. Ukee
● Kec. Keumala
● Kec. Delima
- Gamp. Krung Cot Beuah
- Gamp. Ule Tutue Raya
- Gamp. Cut Reubee
- Gamp. Raya Reubee
- Gamp. Lueng Dama
- Gamp. Metareum
- Gamp. Pangoe
- Gamp. Keurembok
● Kec. Indrajaya
- Gamp. Mesjjid Dijem
- Gamp. Tamping Baroh
- Gamp. Dayah Muara Garot
- Gamp. Garot Cut
- Gamp. Blang Garot
- Gamp. Kubang
- Gamp. Guci
- Gamp. Dayah Caleu
● Kec. Kembang Tanjong
- Gamp. Jurong Bale
- Gamp. Aron
- Gamp. Cebrek
- Gamp. Puuk
- Gamp. Kandang
- Gamp. Bentayan
- Gamp. Jurong Mesjid
- Gamp. Mns Gantung
- Gamp. Babah Jurong
- Gamp. Mns Krueng
- Gamp. Arusan
- Gamp. Keude Ie Leubeu
- Gamp. Mns Teungoh
- Gamp. Gampong Asan
- Gamp. Gampong Panjoe
- Gamp. Kayei Payang
- Gamp. Meuraksa
- Gamp. Tanjong Krueng
- Gamp. Lancang
- Gamp. Pasi Lhok
- Gamp. Tanjong
- Gamp. Mns Baro
- Gamp. Krueng Dhoe
- Gamp. Ara
- Gamp. Panjo
- Gamp. Mns Mesjid
- Gamp. Asan
● Kec. Grong - grong
- Gamp. Mee Beureuleng
● Kec. Muara Tiga
- Gamp. Ingin Jaya
● Kec. Keumala
- Gamp. Pawod
- Gamp. Deyah
- Gamp. Cot
- Gamp. Suka Jaya
- Gamp. Ingin Jaya
- Gamp. Keupula
- Gamp. Ujung Pie
● Kec. Glumpang Tiga
● Kec. Cot Tunong
● Kec. Cot Baroh
● Kec. Kruet Teumpeun
● Kec. Jurong Pande
- Gamp. Kp Jeumpa
- Gamp. Sukon Mesjid
- Gamp. Kayee jatoe
- Gamp. Sukon baroh
● Kec. Batee
- Gamp. Tp. Jeu
- Gamp. Pasi Beurandeh
- Gamp. Bintang Hu
- Gamp. Pulo Bungong
- Gamp. Pulo Pandee
- Gamp. Mee
- Gamp. Tuha
- Gamp. Awee
- Mako Polsek Batee
- Mako Koramil 23 Batee
- Kantor Camat Batee
- Kantor Penyuluh Pertanian
● Kec. Simpang Tiga
- Gamp. Seukee
- Gamp. Raya Paleue
- Gamp. Cot Paleue
- Gamp. Lambideng
- Gamp. Linggong Sagoe
- Gamp. Nien
- Gamp. Lheue
- Gamp. Meunasah Lhee
- Gamp. Teungoh Mangki
- Gamp. Paloh Tok Due
- Gamp. Kulam Baro
- Gamp. Ceurucok Sagoe
- Gamp. Pulo Tue
- Gamp. Pulo Blang
- Gamp. Ujung Baroh
➢ Korban Jiwa :
● 2.538 KK / 8.043 Jiwa terdampak
● 1.362 KK / 4.897 Jiwa mengungsi
Titik Pengungsian ;
- Meunasah setempat
- SMA Negeri 2 Sigi
- Dayah Tgk Chik Dianjong
- Munasah Blang Bereueh
- MIN 51 Pidie
- SD 1 Adan
➢ Kerugian Materil :
● ±1.095 Unit rumah terendam (Masih pendataan)
● 1 Unit sarana ibadah terendam
● Gamp. Baro Kunyet Erosi sungai sepanjang ±250 meter
● Gamp. Pante Cermen Paloh Kerusakan Jalan Gampong ±2.3 meter
● Gamp. Meuriya Tanjong Erosi sungai ±150 meter
● Gamp. Pasar Paloh Erosi sungai ±170 meter
● Lahan Pertanian dan tambak terendam (Masih pendataan)
● TMA mencapai ±30 - 70 cm
● 258 Unit rumah terendam
● 4 Unit fasdik terendam
● 2 Unit Fasilitas Ibadah terendam
● 19 Unit instansi Pemerintah terendam
● 1.200 Jalan Ds terendam
● 1 Unit jembatan (RR)
● 365 DAS terendam
● 99 Ha lahan pertanian terendam
● 7 Ha tambak terendam
➢ Upaya :
● BPBD Kab. Pidie mengevakuasi masyarakat yang terdampak Bencana
Banjir
● BPBD Kab. Pidie melakukan kaji cepat di lokasi kejadian dan berkoordinasi
dengan pihak Kecamatan
● BPBD Kab. Pidie melakukan pendataan, dokumentasi dan pelaporan
➢ Kondisi Mutakhir :
● Sampai dengan saat ini masih terjadi hujan lebat

Sumber :
Pusdatin BPBD Prov. Aceh Ibu Linda Via WA 0852-6010-1886
BPBD Kab. Pidie Bpk. Dani Via WA 0852-7702-9292

2. Banjir di Kab. Nunukan, Prov. Kalimantan Utara


➢ UPDATE : Rabu, 01 Februari 2023
➢ Kronologis : Dipicu oleh intensitas curah hujan yang cukup tinggi di hulu
sungai wilayah perbatasan Malaysia pada hari Senin, 30 Januari 2023 Pukul
01.00 WITA
➢ Lokasi :
Banjir
● Kec. Sembakung
- Ds. Manuk
- Ds. Bungkul
- Ds. Atap
- Ds. Tagul
- Ds. Lubakan
➢ Korban Jiwa :
● 713 KK / 2.935 jiwa terdampak
● Kec. Mapanget : 86 KK
➢ Kerugian Materil :
● ± 713 unit rumah terdampak
● TMA 100 - 400 cm
➢ Upaya :
● BPBD Kab. Nunukan berkoordinasi dengan aparat setempat guna
melakukan pendataan
➢ Kondisi Mutakhir :
● TMA pada hari ini mengalami kenaikan ± 10 cm

Sumber :
Bpk. Basir, Kasubdit Info Kebencanaan BPBD Kab. Nunukan via WA 0821-2166-6544

3. Banjir di Kab. Pasuruan, Prov. Jawa Timur


➢ Kronologis : Dipicu oleh intensitas curah hujan yang cukup tinggi di wilayah
Kab. Pasuruan pada hari Rabu, 01 Februari 2023 Pukul 17.00 WIB
➢ Lokasi :
● Kec. Beji
- Kel. Gununggangsir
- Kel. Cangkringmalang
➢ Korban Jiwa :
● ± 600 KK terdampak
➢ Kerugian Materil :
● ± 600 unit rumah terdampak
● TMA 50 - 100 cm
➢ Upaya :
● BPBD Kab. Pasuruan berkoordinasi dengan kecamatan setempat guna
melakukan pendataan

Sumber :
Bpk. Danu, Pusdalops BPBD Kab. Pasuruan via WA 0838-9209-0479
4. Banjir di Kab. Luwu, Prov. Sumatera Selatan
➢ Kronologis : Dipicu oleh intensitas curah hujan yang cukup tinggi di wilayah
Kab. Luwu pada hari Jumat, 27 Januari 2023 Pukul 18.00 WITA
➢ Lokasi :
● Kec. Ponrang
- Ds. Parekaju
➢ Korban Jiwa :
● 60 KK terdampak
➢ Kerugian Materil :
● ± 60 unit rumah terdampak
● TMA 50 - 70 cm
➢ Upaya :
● BPBD Kab. Madiun berkoordinasi dengan kecamatan setempat guna
melakukan pendataan

Sumber :
Ibu Hasbiah, Pusdalops BPBD Kab. Luwu via WA 0853-4276-2447

5. Angin Kencang di Kab. Pidie, Prov. Aceh


➢ Kronologis : Dipicu oleh intensitas curah hujan yang cukup tinggi disertai
angin kencang pada hari Senin, 30 Januari 2023 Pukul 16.00 WIB
➢ Lokasi :
● Kec. Padang Tiji
- Ds. Paloh Jeurat
● Kec. Batee
- Ds. Dayah Baroh
● Kec. Delima
- Ds. Lueng Dama
- Ds. Pulo Tunong
- Ds. Raya Reubee
- Ds. Ulee Tutue Raya
- Ds. Meutareum
- Ds. Pangoe
- Ds. Sagoe
● Kec. Simpang Tiga
- Ds. Dayah Blang
➢ Korban Jiwa :
● 13 KK terdampak
➢ Kerugian Materil :
● 4 unit rumah RR
● 6 unit rumah RB
➢ Upaya :
● BPBD Kab. Pidie berkoordinasi dengan instansi terkait guna melakukan
pendataan

Sumber :
Bpk. Dani, Pudalops BPBD Kab. Pidie via WA 0852-7702-9292

6. Angin Kencang di Kab. Pacitan, Prov. Jawa Timur


➢ Kronologis : Dipicu oleh intensitas curah hujan yang cukup tinggi disertai
angin kencang pada hari Selasa, 31 Januari 2023 Pukul 15.30 WIB
➢ Lokasi :
● Kec. Pacitan
- Ds. Purworejo
- Kel. Ploso
- Ds. Semanten
- Ds. Bangunsari
● Kec. Sudimoro
- Ds. Sumberejo
- Ds. Sudimoro
● Kec. Kebonagung
- Ds. Gayam
- Ds. Sidomulyo
➢ Korban Jiwa :
● 13 KK terdampak
➢ Kerugian Materil :
● 13 Unit rumah (RR)
➢ Upaya :
● BPBD Kab. Pacitan berkoordinasi dengan instansi terkait guna melakukan
pendataan

Sumber :
Pusdalops BPBD Prov. Jawa Timur via WA 0812-3178-0000
B. Bencana Indonesia

Sumber : Pusdatinkom BNPB


C. Peta Kejadian Bencana

Sumber : https://inaware.bnpb.go.id/inaware/
D. Pantauan Kejadian Wabah COVID-19 di Indonesia

Laporan lengkap terkait Penanganan wabah Covid19 bisa diakses di https://covid19.go.id/


E. Rekapitulasi berdasarkan SK Darurat 2022 – 2023

Lokasi Waktu Kejadian Masa Status

No. Jenis Kejadian Waktu


Tanggal Tanggap /
Provinsi Kab/Kota Kejadian Siaga Transisi Rehab Rekon
Surat Keadaan Darurat
Bencana
Aceh
Wabah Penyakit Mulut
Pembentukan
1. dan Kuku pada Hewan Aceh Aceh Besar 05 Juli 2022
Gugus Tugas
Ternak
Wabah Penyakit Mulut
Pembentukan
2. dan Kuku pada Hewan Aceh Pidie Jaya - -
Satuan Tugas
Ternak
Pembentukan
Wabah Penyakit Mulut Gugus Tugas
Kab. Bener
3. dan Kuku pada Hewan Aceh 06 Juni 2022 -
Meriah
Ternak 06 Juni s.d
........
SK TD Kab. Pidie
21 Januari
4. Banjir Aceh Kab. Pidie 21 Jan - 03 Feb
2023
2023
23 Januari s.d 05
5. Banjir & Tanah Longsor Aceh Kab. Bireun
Februari 2023
Sumatera Utara
1.
Sumatera Barat
1.
Riau
1.
Kepulauan Riau
Penyakit Mulut dan Prov. Kepulauan 04 Juli 2022
1. Kab. Bintan 04 Juli 2022
Kuku (PMK) Riau s.d ......
25 Januari 25 s.d 31
2. Cuaca Ekstrim Prov. Kep. Riau Kab. Bintan
2023 Januari 2023
Jambi
1.
Sumatera Selatan

1.

Kepulauan Bangka Belitung


Pembentukan
Satgas PMK
Penyakit Mulut dan Prov. Kep. -
1. 29 Juli 2022
Kuku (PMK) Bangka Belitung Status
Tertentu
Darurat
Bengkulu
1.
Lampung

1.

Banten
1.
DKI Jakarta
1.
Jawa Barat
Perpanjangan 30 06 Agustus
Banjir dan Tanah
1. Prov. Jawa Barat Kab. Garut 15 Juli 2022 16 Juli 2022 Juli - 05 Agustus 2022 s/d 06
Longsor
2022 Februari 2023
30 Oktober
04 November
2. Hidrometeorologi Prov. Jawa Barat 2022 s.d 30
2022
April 2023

SK TD 21 Nov sd.
20 Des 2022 Transisi 21
21 November 21 November
3. Gempa Bumi Prov. Jawa Barat Kab. Cianjur & Des 2022 - 20
2022 2022
SK Perubahan Pos Maret 2023
Komando

30 Okt 2022
4. Hidrometeorologi Prov. Jawa Barat 4 Nov 2022 sd 30 April
2023
Jawa Tengah
Siaga Darurat
Banjir, Longsor dan Prov. Jawa 08 September 08 September
1. Kab. Cilacap -
Angin Kencang Tengah 2022 2022 s.d 08
Maret 2023
SK Siaga
Prov. Jawa 26 Desember Penetapan
2. Hidrometeorologi
Tengah 2022 Siaga Darurat
Tgl. 26
Desember s/d
31 Maret 2023
Siaga Darurat
Terhitung
Banjir, Tanah Longsor Prov. Jawa 31 Oktober sejak, 19
3. Kab. Magelang -
dan Angin Kencang Tengah 2022 Oktober 2022
s/d 19
Februrari 2023
Siaga Darurat
Terhitung
Tanah Longsor, Banjir Prov. Jawa 02 Desember sejak, 02
4. Kab. Kudus -
& Angin Kencang Tengah 2022 Desember
2022 s/d 31
Maret 2023
Siaga Darurat
Terhitung
Banjir, Gerakan Tanah
Prov. Jawa 07 Oktober sejak, 01
5. dan Angin Puting Kab. Klaten -
Tengah 2022 November
Beliung
2022 s/d 30
April 2023
Siaga Darurat
Banjir, Gerakan Tanah Terhitung, 08
Prov. Jawa 08 September
6. dan Angin Puting Kab. Cilacap - September
Tengah 2022
Beliung 2022 s/d 8
Maret 2023
Banjir, Tanah Longsor Siaga Darurat
Prov. Jawa 01 Desember
7. dan Angin Puting Kab. Demak - Terhitung, 01
Tengah 2022
Beliung Desember
2022 s/d 31
Maret 2023
Siaga Darurat
TMT 27 SK TD TMT 31
Prov. Jawa Kota 27 Desember
8. Hidrometeorologi - Desember Desember 2022 -
Tengah Semarang 2022
2022 - 31 13 Januari 2023
Maret 2023
Siaga Darurat
Banjir, Tanah Longsor
Prov. Jawa 01 Oktober TMT 01
9. dan Angin Puting Kab. Kebumen -
Tengah 2022 Oktober 2022
Beliung
- 10 Mei 2023
Siaga Darurat
TMT 01
Prov. Jawa 01 Desember
10. Angin dan Banjir Kota Tegal - Desember
Tengah 2022
2022 - 28
Februari 2023
D.I. Yogyakarta
01 Juli 2022 -
31 Juli 2022
&
SK
Perpanjangan
Wabah Penyakit Mulut
01 Agustus
1. dan Kuku (PMK) pada Prov. DIY - - 01 Juli 2022
2022 - 31
Hewan Ternak
Agustus 2022
&
SK
Pembentukan
Satgas PMK
Perpanjangan
SK Siaga
Banjir, Tanah Longsor Prov. D.I 26 Desember Darurat Sejak
2. Kab. Bantul -
& Angin Kencang Yogyakarta 2022 Tgl. 26 Des
2022 s/d 25
Maret 2023
Jawa Timur
Penetapan Keadaan
02 Juni s.d tidak
Darurat Bencana
Prov. Jawa ditemukan lagi
1. Wabah Penyakit Akibat Kota Batu 09 Juni 2022 - - -
Timur penyakit mulut dan
Penyakit Mulut dan
kuku
Kuku
Keadaan
Darurat
Prov. Jawa 03 Oktober
2. Hidrometeorologi Kota Batu Tertentu TMT
Timur 2022 04 Oktober s.d
30 April 2023

SK Tanggap
Darurat terhitung
Tgl. 31 Des 2022
s/d 14 Januari
2023
Prov. Jawa 30 Desember 02 Januari
3. Banjir & Tanah Longsor Kab. Sampang &
Timur 2022 2023
Perpanjangan SK
Tanggap Darurat
Terhitung Tgl. 02
Januari 2023 s/d
16 Januari 2023
Status Siaga
Prov. Jawa 10 Oktober 27 Oktober Darurat
4. Hidrometeorologi
Timur 2022 2022 Hidrometeorolo
gi 2022-2023

Bali
05 Juli 2022
Pembentukan
Wabah Penyakit Mulut
1. Bali - - 05 Juli 2022 Satuan Tugas
dan Kuku
Penanganan
PMK
Nusa Tenggara Barat
1.

Nusa Tenggara Timur

Keputusan Gubernur
NTT tentang Gugus 13 Mei 2022
1. Prov. NTT - - 13 Mei 2022 - - -
Tugas pencegahan s.d .....
penyebaran PMK
Keputusan Bupati Rote
Ndao terkait Gugus Kab. Rote 21 Mei 2022
2. Prov. NTT - 21 Mei 2022 - - -
Tugas pencegahan Ndao s.d ......
penyebaran PMK
25 Des 2022 sd 7
3 Hidrometeorologi Porv. NTT Kab. Kupang 25 Des 2022
Jan 2023

Kalimantan Barat

1.

Kalimantan Tengah
Prov. Kalimantan Kota 01, 08 & 17 13 Januari 08 - 31 Januari
1. Longsor
Tengah Palangkaraya Januari 2023 2023 2023
Kalimantan Selatan

1.

Kalimantan Timur

1.

Kalimantan Utara
1.
Sulawesi Utara
Keadaan Darurat
Prov. Sulawesi 27 Januari 27 Januari
1. Banjir & Tanah Longsor Kota Manado tmt 27 Jan s.d 02
Utara 2023 2023
Februari 2023
Gorontalo
1.

Sulawesi Tengah

1.
Sulawesi Barat
1.
Sulawesi Selatan
SK TRANSISI
Prov. Sulawesi 26 Desember 24 Des 2022 s.d 12
1. Hidrometeorologi Kep. Selayar 13 Jan sd. 6
Selatan 2022 Jan 2023
April 2023
Perpanjangan TD SK TRANSISI
Banjir & Angin Prov. Sulawesi 23 Desember
2. Kab. Sidrap 12 Jan sd 25 Jan TD 26 Jan sd
Kencang Selatan 2022
2023 26 Feb 2023
26 Desember
SK TD Kab. Barru
2022
Banjir, Tanah Longsor Prov. Sulawesi &
3. Kab. Barru &
& Angin Kencang Selatan Perpanjangan SK
13 Januari
TD Kab. Barru
2023
Sulawesi Tenggara
1.
Maluku
SK TD Gubernur
Prov. Maluku
&
SK TD Kab. Kep.
Tanimbar
&
SK TD Kab. Maluku
Kab. Kep.
Barat Daya
Tanimbar 10 Januari
1. Gempa Bumi Prov. Maluku &
Kab. Maluku 2023
Perpanjangan SK
Barat Daya
TD Gubernur Prov.
Maluku
&
Perpanjangan SK
TD Kab. Maluku
Barat Daya
&
Perpanjangan SK
TD Kab. Kep.
Tanimbar
Maluku Utara
1.
Maluku Tengah
1.
Papua
1.
Papua Barat
1.
F. Pantauan Gunung Api

Berikut hasil pantauan aktivitas Gunung Api berdasarkan data dari PVMBG. Pada status
Gunung api SIAGA (Level III) dan AWAS (Level IV) tahun 2022-2023 yaitu sebagai
berikut:

No Gunung Api Lokasi Status Tanggal Penetapan

1. Gn. Semeru Jawa Timur SIAGA (Level III) 4 Desember 2022

2. Gn. Ili Lewotolok NTT SIAGA (Level III) 29 November 2020

3. Gn. Merapi D.I.Y SIAGA (Level III) 05 November 2020

4. Gn. Sinabung Sumut SIAGA (Level III) 20 Mei 2019

Lampung &
5 Gn. Anak Krakatau SIAGA (Level III) 24 April 2022
Banten

Sulawesi
6 Gn. Awu SIAGA (Level III) 11 Mei 2022
Utara

Sumber : https://magma.esdm.go.id/

G. Komunikasi Radio BNPB


Dilaporkan bahwa petugas radio secara rutin melakukan komunikasi radio (roll call)
dengan BPBD dan instansi lainnya se- Indonesia untuk mengumpulkan informasi kejadian
Bencana dan cuaca. Dilaporkan pada hari Rabu, 01 Februari 2023. Petugas Radio BNPB
berhasil melakukan komunikasi radio dengan BPBD di Indonesia.

H. Prakiraan Cuaca oleh BMKG


Berlaku 02 Februari 2023 Pkl. 07:00 WIB s/d 03 Februari 2023 Pkl. 07:00 WIB. Potensi
dampak hujan lebat dapat terjadi di wilayah Indonesia sebagai berikut ;

POTENSI WILAYAH TERDAMPAK

Nusa Tenggara Timur (Siaga) Kalimatan Barat (Waspada)

Sulawesi Selatan (Siaga) Kalimantan Tengah (Waspada)

Aceh (Waspada) Kalimantan Selatan (Waspada)

Sumatera Selatan (Waspada) Kalimantan Timur (Waspada)

Lampung (Waspada) Sulawesi Utara (Waspada)

Kep. Bangka Belitung (Waspada) Sulawesi Tengah (Waspada)


DKI Jakarta (Waspada) Sulawesi Selatan (Waspada)

Jawa Barat (Waspada) Sulawesi Tenggara (Waspada)

Jawa Tengah (Waspada) Gorontalo (Waspada)

D.I Yogyakarta (Waspada) Sulawesi Barat (Waspada)

Jawa Timur (Waspada) Maluku (Waspada)

Banten (Waspada) Maluku Utara (Waspada)

Bali (Waspada) Papua Barat (Waspada)

Nusa Tenggara Barat (Waspada) Papua (Waspada)

Detail informasi prakiraan berbasis dampak BMKG tersebut dapat diakses melalui link
berikut; https://signature.bmkg.go.id
Kamis, 02 Februari 2023

Petugas Piket :

OPERATOR PUSDALOPS

No. PETUGAS SHIFT

1. Roni Kesdianto

2. RM. Naaji

3. Teddy Darmawan

4. Benny Murwansyah

5. Arie Anwar

6. Yosia PB (Asrot)

Anda mungkin juga menyukai