Anda di halaman 1dari 4

CONTOH SOAL PERPAJAKAN

1. Pemerintah memiliki dana untuk menjalankan kebijakan yang berhubungan dengan harga
sehingga inflasi dapat dikendalikan, antara lain dengan cara mengatur predaran uang di
masyarakat, pemungutan pajak, penggunaan pajak yang efektif dan efisien merupakan fungsi
pajak . . . .
a. Regularend
b. Redistribution
c. Stabilitas
d. Budgetair
e. Representation

2. Hukum pajak yang mengatur cara mendata, menetapkan, membayar dan melapor. Pengertian
dari hukum pajak . . . .
a. Komersial
b. Formal
c. Material
d. Wajib pajak
e. Temporer

3. Sistem pemungutan pajak yang memberi wewenang, kepercayaan dan tanggung jawab
kepada wajib pajak untuk menghitung, membayar dan melaporkan sendiri besarnya pajak
yang harus dibayar disebut . . . .
a. Rill Stelsel
b. Official Assesment System
c. Withholding Tax System
d. Fictive Stelsel
e. Self Assesment System

4. Penetapan tarif persentasenya semakin menurun jika dasar pengenaan pajak semakin besar
yaitu tarif . . . .
a. Tarif tetap
b. Tarif progresif
c. Tarif Degresif
d. Tarif Proposional
e. Tarif Pajak

5. Perhatikan data berikut :

1) Dasar pengenaan pajak Rp 18.000.000,- tarif 15% dan kenaikan tarif sebesar 10%

2) Dasar pengenaan pajak Rp 26.000.000,- tarif 15% dan kenaikan tarif sebesar 10%

Berdasarkan tarif diatas termasuk tarif . . . .

a. Progresif progresif
b. Progresif degresif
c. Progresif proporsional
d. Proporsional
e. Tetap

6. Singkatan dari NPWP adalah


a. Nomor Piskus Wajib Pajak
b. Nomor Pajak Wajib Pajak
c. Nomor Pokok Wajib Piskus
d. Nomor Pribadi Wajib Pajak
e. Nomor Pokok Wajib Pajak

7. Tempat pendaftaran NPWP adalah


a. FPP
b. DPP
c. PPP
d. BPP
e. KPP

8. Orang pribadi atau badan meliputi pembayar pajak, pemotong pajak, dan pemungut pajak
yang mempunyai hak dan kewajiban perpajakan disebut
a. Wajib pajak orang pribadi
b. Wajib Pajak badan
c. Wajib Pajak
d. pengusaha kena pajak
e. aparatur pajak

9. Sekumpulan orang dan atau modal yang merupakan kesatuan, baik yang melakukan usaha
maupun yang tidak melakukan usaha, disebut wajib pajak
a. orang pribadi
b. pengusaha kecil
c. badan
d. non subjek
e. aparatur pajak

10. Perhatikan soal dibawah ini


1) Objek pajak pph
2) Objek pajak saham
3) Objek pajak bumi dan bangunan
4) Objek pajak warisan
5) Objek pajak Bea materai
Yang termasuk dalam objek pajak ditunjukkan oleh nomor….
a. 1), 3), dan 5)
b. 1), 2), dan 4)
c. 2), 3), dan 4)
d. 3), 4), dan 5)
e. 2), 4), dan 5)

11. Pajak subjektif digunakan dalam keadaan…..


a. Berstatus kawin atau tak kawin dan pajak pribadi
b. Imbalan
c. Bunga atau utang
d. Devisa
e. Pajak umum
12. Perhatikan soal dibawah ini!
1) Pajak kendaraan bermotor
2) Pajak iuran
3) Pajak penghasilan
4) Pajak bunga dan tarif
5) Pajak bumi bangunan
Yang termasuk pajak langsung adalah….
a. 1), 2), dan 3)
b. 2), 3), dan 4)
c. 1), 3), dan 5)
d. 3), 4), dan 5)
e. 1), 2), dan 5)

Anda mungkin juga menyukai