Surat Himbauan Pendaftaran & Pengkinian Data

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2
19 Oktober 2020 Yth. Pimpinan Perusahaan Peserta BPJAMSOSTEK di Tempat Perinal :Himbauan Pendaftaran dan Pengkinian Data Peserta di Masa Pandemi Covid-19 Dengan hormat, Kami mengucapkan terima kasih dan memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada Bapak/lbu Pimpinan Perusahaan atas peran aktif dalam mendukung keberhasilan Program Bantuan Subsidi Upah (BSU) dari Pemerintah untuk para pekerja Indonesia. Berkat peran aktif Bapak/lbu dalam pengkinian data peserta, Program BSU telah membantu 12,4 juta pekerja untuk mendapatkan dana tunai Rp. 600.000 per bulan selama 4 bulan, sehingga dapat meringankan beban ekonomi dampak Pandemi Covid-19 Pemerintah juga telah mengeluarkan kebijakan Relaksasi luran bagi Pemberi Kerja dan Peserta BPJAMSOSTEK yang bertujuan untuk meringankan beban keuangan dampak pandemi Covid-19. Melalui kebijakan ini, perlindungan BPJAMSOSTEK menjadi sangat terjangkau dengan keringanan dan penundaan iuran hingga 99%, tanpa penurunan manfaat. Sehubungan dengan hal-hal tersebut, kami mengharapkan dan mengingatkan Bapak/lbu untuk 1. Memastikan seluruh tenaga kerjanya telah terdaftar pada program BPJAMSOSTEK dengan mengikuti program dan data sesuai ketentuan, Karena perlindungan menjadi sangat penting pada masa pandemi Covid-19 ini 2, Melakukan pengkinian seluruh data peserta khususnya Nomor Induk Kependudukan (NIK), alamat, nomor handphone dan alamat email, sesuai data yang valid sampai batas waktu 31 Oktober 2020. Kedua hal. 'BPIS Ketonagakerjaan Cabani 1 (0343) 564 0023 F (0343) rntis Pandaan Ruko The Orchard Blok 1 No, 7-8 Taman Dayu - Pandaan 67156 - Pasuruan, Jawa Timur 0024 E-mail: kcp.pandaanbnisketenagakerlaan gad Kedua hal tersebut sekaligus sebagai persiapan jika Pemerintah kembali menggunakan data peserta BPJAMSOSTEK, sebagai basis data potensi Program Lanjutan Pencegahan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional pasca BSU, sehingga tidak ada karyawan yang tertinggal. Kami harap dukungan dari seluruh pihak dalam upaya pencegahan Covid-19 dapat berjalan dengan baik dan pemulihan ekonomi nasional dapat segera terwujud. Semoga kita senantiasa diberikan kesehatan dan keselamatan untuk kembali bersama membangun negeri. Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasama yang baik diucapkan terima kasin. PASURUAN PANDAAN Zakky Ibrahim Kepala Kantor Cabang ‘SI/ZA/KP 02.05

Anda mungkin juga menyukai