Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN GIANYAR

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA


SEKOLAH DASAR NEGERI 1 KETEWEL
Br. Pasekan, Ketewel, Kec.Sukawati, Kab.Gianyar  085102987385, Kode POS 80582

KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 1 KETEWEL


Nomor : 420/136.1/SD/2018
Tentang
TIM PENGEMBANG SEKOLAH (TPS)
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Menimbang : a. Bahwa upaya ke arah peningkatan kualitas pendidikan sesuai


tuntutan kurikulum yang berlaku merupakan penjabaran dan
aplikasi dari tujuan Pendidikan Nasional
b. Bahwa untuk kelancaran pelaksanaannya perlu dilakukan
penyusunan program dan anggaran dalam bentuk RKS dan
RKAS yang didahului Evaluasi Diri sekolah
c. Bahwa untuk mewujudkan hal itu perlu dibentuk Tim
Pengembang Sekolah (TPS) SDN 1 Ketewel
d Bahwa untuk itu perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala
SDN 1 Ketewel

Mengingat : 1. UU No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;


2. UU No. 32 tahun 2003 tentang Pemerintahan Daerah;
3. PP No. 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
4 Permendiknas No. 63 Tahun 2009 tentang SPPMP

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
PERTAMA : Tim Pengembang Sekolah (TPS) SDN 1 Ketewel, sesuai dengan
lampiran Keputusan ini
KEDUA : Tim Bertugas melakukan EDS, membuat laporan EDS, menyusun
RKS,RKAS, dan program unggulan sekolah lainnya secara
kolaboratif partisipatif dan bertanggung jawab kepada Kepala
Sekolah
KE T I G A : Segala biaya yang ditimbulkan akibat dari keputusan ini
dibebankan pada anggaran yang sesuai
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
ketentuan bahwa apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan
akan diadakan perbaikan seperlunya.

Ditetapkan di : Ketewel
Pada Tanggal : 9 Juli 2018
======================
Kepala SDN 1 Ketewel

Ni Ketut Tariyani, S.Pd., M.Pd


NIP. 19630423 199007 2 001

Tembusan disampaikan kepada :


Yth. 1. Kepala UPT Disdikpora Kec. Sukawati
2. Ketua Komite Sekolah SDN 1 Ketewel
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA SDN 1 KETEWEL
NOMOR : 420/136.1/SD/2018
TANGGAL : 9 Juli 2018

TIM PENGEMBANG SEKOLAH (TPS) SDN 1 KETEWEL


TAHUN PELAJARAN 2018/2019

N
Nama Jabatan/Bidang Tugas Unsur
o
1. Drs. Ida Bagus Suragantara,
Pembina Pengawas
M.Pd
2. Ni Ketut Tariyani, S.Pd., Penanggung Jawab Kepala sekolah
M.Pd
3. I Wayan Suwena, A.Ma.Pd Ketua Guru
4. Luh Gede Hariani, S.Pd Sekretaris Guru
Ni Luh Putu Suwantari,
5. Bendahara Guru
S.Pd. SD
Tenaga
6. Ni Putu Hendryana,S.Pd Administrasi
Kependidikan
Ni Luh Putu Suwantari, 1. Standar Kompetensi
7. Lulusan Guru
S.Pd. SD
8. Luh Gede Hariani, S.Pd 2. Standar Isi Guru
Ni Wayan Darmini, 3. Standar Proses
9. Guru
A.Ma.Pd
10. I Wayan Suparta, S.Pd 4. Standar Penilaian Guru
Luh Putri Yulia Dewi, S. 5. Standar Pendidik dan
11. Tenaga Kependidikan Guru
Ag
12. Ni Luh Indah Purwita Sari, S.Pd 6. Standar Pengelolaan Guru
13. I Ketut Dharta, S.Pd 7. Standar Sarpras Guru
14. I Wayan Suwena, A.Ma.Pd 8. Standar Pembiayaan Guru
15. I Nyoman Darsa, SE Komite Sekolah Ketua Komite

Kepala SDN 1 Ketewel

Ni Ketut Tariyani, S.Pd., M.Pd


NIP. 19630423 199007 2 001
Lampiran 2 Keputusan Kepala SD Negeri 1 Ketewel
Nomor :
Tanggal :
Tentang : Tim Penjaminan Mutu Pendidikan Sekolah
(TPMPS) dan
Tim Audit Internal SPMI
==========================================

TIM AUDIT INTERNAL SPMI

N
Nama Jabatan/Bidang Tugas Unsur
o
1. Ni Kadek Ardani, S.Pd.SD Tim Audit Internal 1 Guru
2. Ni Kadek Ayu Yuni Partiani, S.Pd Tim Audit Internal 2 Guru

Ditetapkan di : Sukawati
Tanggal : 19 Juni 2017

Kepala SD Negeri 3 Sukawati

Ni Ketut Tariyani, S.Pd


NIP.19630423 199007 2001

Anda mungkin juga menyukai