Anda di halaman 1dari 4

BAB III

METODE PELAKSANAAN MEMBANGUN DESA/KKMK-T

3.1. Tahapan/Prosedur
A. Waktu
Waktu pelasanaan kagiatan dimulai dari tanggal 12 september – 12
november 2022.
B. Tempat Pelaksanaan
Tempat pelaksanaan kegiatan untuk tingkat SMP/SMA dilakukan dibalai
desa dan untuk pemerintah desa dilakukan dikantor desa.
3.2 Metode Pelaksanaan Membangun Desa
Metode yang kami gunakan adalah metode pelatihan secara langsung
dengan siswa SMP & SMA bertempat di Balai Desa. Peserta kegiatan pelatihan
Microsoft office berjumlah 34 orang kemudian dibagi menjadi 3 kelompok .
3.3 Pihak Yang Terlibat Dalam Kegiatan Pelatihan Microsoft Office
Adapun Pihak yang terlibat :
1. Siswa SMP & SMA 12 Orang
2. Pemerintah Desa
No. Nama Peserta Jenis Kelas Usia
Kelamin
1. Bella perempuan XII SMA 17 Thn
2. Chelin perempuan XII SMA 17 Thn
3. Citra Perempuan X SMA 15 Thn
4. Farel Laki-laki X SMA 16 Thn
5. Elsa Perempuan VII SMP 14 Thn
6. Gita Perempuan VII SMP 14 Thn
7. Marina Perempuan IX SMP 14 Thn
8. Kasih Perempuan VIII SMP 14 Thn
9. Rahmawati Perempuan VIII SMP 14 Thn
10. Lhauren Christopel Laki-laki LULUS 19 Thn
11. Stevanya perempuan VIII SMP 14 Thn
12. Zaskia Perempuan VIII SMP 14 Thn
13. Delina Perempuan X SMA 15 Thn
14. Radit Laki-laki XI SMA 17 Thn
15. Fikrain Laki-laki LULUS 22 Thn
16. Leonardo Laki-laki LULUS 20 Thn
17. Rangga Laki-laki X SMA 15 Thn
18. Eko Laki-laki XI SMA 17 Thn
19. Stiven Laki-laki IX SMP 16 Thn
20. Intan Perempuan Guru TK 23 Thn
21. Anis Laki-laki LULUS 19 Thn
22. Sri Perempuan LULUS 20 Thn
23. Margaret Perempuan X SMA 15 Thn
24. Anggre Laki-laki XII SMA 18 Thn
25. Hin hin Laki-laki XII SMA 18 Thn
26. Harlen Laki-laki XI SMA 15 Thn
27. Dimas Laki-laki LULUS 18 Thn
28. Glen Lak-laki X SMA 15 Thn
29. Rendi Laki-laki LULUS 20 Thn
30. Fadil Laki-laki LULUS 20 Thn
31. Vivin Cahyani perempuan VIII SMP 14 Thn
32. Weli perempuan Guru TK 29 Thn
33. Apri Laki-laki XII SMA 18 Thn
34. Meki Laki-laki LULUS 20 Thn
Tabel 3.1 Pihak Yang Terlibat Dalam Kegiatan Pelatihan Microsoft Office

3.4 Justifikasi Anggaran


1. Rincian Anggaran Biaya, Kami Rincikan Sebagai Berikut :

A. Sumber Anggaran
No Keterangan Jumlah Satuan Harga Harga (Rp)
. Satuan
1. Kontribusi 7 Per Orang 200.000 Rp. 1.400.000
Mahasiswa
Total Rp. 1.400.000
(A)
B. Biaya Transporatasi
No Keterangan Jumlah Satuan Harga Harga (Rp)
. Satuan
1. Transportasi 2 - 250.000 Rp. 500.000
ke Lokasi
KKMK
2. Transportasi 5 - 13.000 Rp. 65.000
di Lokasi
Selama
Kegiatan
Total Rp 565.000
(B)
C. Biaya Konsumsi
No Keterangan Jumlah Satuan Harga Harga (Rp)
. Satuan
1. Konsumsi 4 Bulan Orang/hari 700.000 Rp. 2.800.000
Selama
KKMK
Total Rp. 2.800.000
(C)
D. Biaya Kegiatan
No Keterangan Jumlah Satuan Harga Harga (Rp)
. Satuan
1. Pembuatan 1 Paket 50.000 Rp. 50.000
Struktur Desa
2. Perpisahan 1 Paket 200.000 Rp. 200.000
Total Rp. 250.000
(D)
E. Biaya Dokumentasi, Publikasi & Laporan
No Keterangan Jumlah Satuan Harga Harga (Rp)
. Satuan
1. Publikasi 1 Lembar 85.000 Rp.85.000
(Baliho 2x1)
2. ATK 1 Paket 75.000 Rp 75.000
3. Print dan jilid 3 Rangkap 44.000 Rp. 132.000
Laporan
Total Rp. 292.000
(E)
Total Dana Terpakai (A+B+C+D+E) Rp. 5.307.000
Tabel 3.2 Justifikasi Anggaran

Anda mungkin juga menyukai