Anda di halaman 1dari 1

Nomor : 421.3/0560/SMAN.

9 Dps/2022
Lampiran :-
Hal : Permohonan Izin

Yth. Orang Tua / Wali Murid


Di-
Tempat

Dengan hormat,
Sehubungan dengan akan dilaksanakannya “Latihan Dasar Kepemimpinan dan Pelantikan Calon Pengurus
OSIS SMA Negeri 9 Denpasar Tahun 2022/2023”, maka demi kelancaran acara tersebut kami panitia pelaksana
memohon izin kepada orang tua / wali murid untuk mengikutsertakan putra putrinya sebagai peserta kegiatan.
Adapun kegiatan tersebut akan kami laksanakan pada :

Hari / Tanggal : Senin, 10 Oktober s.d. Rabu, 12 Oktober 2022


Tempat : Hotel Puri Nusa Indah
Jl. Waribang No. 99, Kesiman Petilan, Kec. Denpasar Tim.

Demikian surat permohonan izin ini kami buat, atas izin serta perhatiannya kami ucapkan terimakasih.

Denpasar, 8 Oktober 2022

Mengetahui,
Kepala SMA Negeri 9 Denpasar Waka Kesiswaan

I Made Priyana Ginada, S.H., M.Pd


NIP. 19730409 200604 1 006

------------Gunting disini---------------------------------------------------------------------
SURAT IZIN ORANG TUA

Yang bertanda tangan di bawah ini adalah orang tua / wali murid dari siswa/i
Nama :
Kelas :

Dengan ini memberikan izin kepada anak saya atas nama yang tertera diatas untuk mengikuti kegiatan
Latihan Dasar Kepemimpinan dan Pelantikan Calon Pengurus OSIS SMA Negeri 9 Denpasar Tahun 2022/2023
yang bertempat di Hotel Puri Nusa Indah.

Denpasar, Oktober 2022


Orang Tua / Wali Murid

_______________________

Anda mungkin juga menyukai