Anda di halaman 1dari 3

RENCANA TIDAK LANJUT IMPLEMENTASI SAK EP

PT. BPR SARI SEDANA

2023 (Bulan ke-) 2024 (Bulan ke-) 2025


No Rencana Tindak BPR Dokumen yang
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1
dilampirkan
Tahap I : Persiapan awal
1 Diskusi dengan Dewan Komisaris, Direksi dan Komite Risalah Pertemuan
Audit serta Satuan Kerja Terkait
2 Menyiapkan Task Force dan program kerja secara detil SK Direksi dan
termasuk waktu dan target detail action plan
3 Penyusunan RBB (Rencana Bisnis Bank) dengan RBB
mempertimbangkan biaya tambahan untuk
implementasi SAK EP

Tahap II: Gap analysis Penurunan Nilai


1 Mengidentifikasikan aset keuangan yang berpotensi
1) Rancangan
mengalami penurunan nilai kebijakan
2 Mapping indikator persyaratan penurunan nilai dan
berdasarkan SAK EP dan penentuan kriteria prosedur
aset 2) Hasil kajian
keuangan yang akan dinilai secara individu atau kualitatif
kolektif dan
kuantitatif
3 Memastikan kecukupan sumberdaya (manusia, dana,
terhadap
infrastruktur, kebijakan dan prosedur)
penurunan
nilai
instrumen
keuangan
3) Hasil uji coba
dan uji dampak
2023 (Bulan ke-) 2024 (Bulan ke-) 2025
No Rencana Tindak BPR Dokumen yang
dilampirkan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1
Tahap III: Development Penurunan Nilai
1 Pembuatan model: Model dari PD, LGD, EAD
a. Individual assessment yang diusulkan dan disetujui
b. Probability of Default (PD) oleh Direksi
c. Loss Given Default (LGD)
d. Exposure at Default (EAD)
2 Pengembangan sistem informasi pendukung: 1) Usulan dan persetujuan
a. Penyusunan design system perubahan MIS
b. Procurement system 2) User requirement
3) Laporan perkembangan
c. Development system
(progress
report) pengembangan
MIS
3 Pengujian sistem Laporan hasil pengujian sistem
4 Penyesuaian kebijakan terkait implementasi SAK
EP termasuk kontrak-kontrak jangka menengah Draft perubahan kontrak
dan panjang dengan pihak ketiga
5 Mengembangkan sumberdaya (manusia, dana, 1) Draft Kebijakan dan Realisasi
infrastruktur, kebijakan dan prosedur) Pelatihan
6 Penyediaan data/informasi untuk pengungkapan Draft pengungkapan di laporan
sesuai dengan SAK EP keuangan

Tahap IV: Analisis akhir dan paralel run


1 Analisis akhir Risalah Rapat
2 Penetapan akhir kebijakan dan Prosedur serta
Surat Keputusan
Proses Bisnis yang terkait (a.l. Akunting,
pengesahan Kebijakan
Kredit,
dan prosedur
Manajemen Risiko)
3 Paralel run Laporan analisa pararel run,
termasuk perbaikan jika ada
20
Go Live Laporan implementasi SAK EP

Anda mungkin juga menyukai