Anda di halaman 1dari 1
KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT DIREKTORAT JENDERAL BINA MARGA salen Pattimure Nomor 20, Kebavoran Baru, Jakarta Selatan 12110, Telepon (021)-7203165, Faksimil(021)7385058 Nomor Pwo204-Db/lost Jakarta, lf Desember 2022 Sifat : Biasa Lampiran : 1 (satu) berkas Hal 2 Penyusunan Dokumen Manajemen Risiko Tahun 2023 di UPR-T2 dan UPR-T3 Direktorat Jenderal Bina Marga Yth. 1. Sekretaris Direktorat Jenderal Bina Marga 2. Sekretaris Badan Pengatur Jalan Tol 3. Para Direktur di Direktorat Jenderal Bina Marga 4. Para Kepala Balai di Direktorat Jenderal Bina Marga di- Tempat ‘Sehubungan dengan penerapan Manajemen Risiko Tahun 2023 di UPR-T2 dan UPR-T3 Direktorat, Jenderal Bina Marga sesuai Surat Edaran Menteri PUPR Nomor 04/SE/M/2021 tentang Pedoman Penerapan Manajemen Risiko di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, bersama ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut: 1. Proses Manajemen Risiko yang terdiri dari perumusan lingkup, Konteks, dan kriteria, serta penilaian risiko untuk periode tahun 2023 pada UPR-T2 dan UPR-T3 memilki batas waktu pelaksanaan ‘sesuai Surat Edaran Menteri PUPR Nomor 04/SE/M/202 1sebagai berikut: ‘a. UPR T-2: Desember minggu keempat tahun 2022; b. UPR T-3: Desember minggu kedua tahun 2022. 2. Berdasarkan hel tersebut di atas, diinstruksikan kepada masing-masing Unit Kerja/Unit Pelaksana Teknis (UPT) dan seluruh Satuan Kerja ager: a, Menyusun Dokumen Manajemen Risiko yang memuat Komitmen Manajemen Risiko, Daftar Pemangku Kepentingan, Profil Risiko, Peta Risiko, dan Jadwal Pelaksanaan Kegiatan UPR sesuai lampiran SE Menteri PUPR Nomor 04/SE/M/2021 b. Pemilik Risiko UPR T-2 menyampaikan Dokumen Manajemen Risiko kepada Direktur Jenderal Bina Marga serta ditembuskan kepada Inspektur Jenderal Kementerian PUPR dan Direktur Kepatuhan Intern, ¢. Pemilik Risiko UPR T-3 menyampaikan Dokumen Manajemen Risiko kepada Kepala BB/BPJN serta ditembuskan kepada Inspektur Jenderal Kementerian PUPR, Direktur Kepatuhan Intern dan Pimpinan UKI UPT. d. Mengunggeh dokumen Manajemen Risiko ke dalam tautan htos://bit jy/DokumenMR2023 sebelum tanggal 30 Desember 2022. Demikian disampaikan, atas perhatian Bapak/Ibu diucapkan terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai