Anda di halaman 1dari 7

Laporan Pertanggung Jawaban

Tahun 2023

Panitia Lomba Takbir Masjid Darusalam


Dusun Jaranan, Panggungharjo, Sewon, Bantul, Yogyakarta
PENDAHULUAN
Puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT yang selalu memberikan kita
kenikmatan, kelancaran dan kekuatan dalam menjalankan amanah yang telah diberikan
terhadap kita bersama sebagai pengurus Lomba Takbir Majid Darusalam. Sholawat serta salam
senantiasa tercurahkan kepada Rasulullah Muhammad SAW yang membimbing manusia dari
dunia gelap gulita penuh kebodohan menjadi terang benderang dengan segala ilmunya yang
membuat manusia selalu berjalan di jalan yang haq dari Sang Pencipta.

Pada akhirnya, kami hanya dapat berharap semoga Laporan Pertanggung Jawaban
Tahunan (LPJ) tahun 2023 ini dapat bermanfaat serta membawa kemajuan dan berkembangnya
pemuda khususnya Kepengurusan Lomba Takbir Masjid Darusalam

Akhirnya kami selaku pengurus Lomba Takbir Masjid Darusalam mengucapkan terima
kasih kepada semua pihak yang terkait, semoga pengorbanan yang pengurus lakukan menjadi
amal ibadah yang tulus, serta senantiasa mendapatkan balasan yang setimpal dari Allah SWT,
Aamiin.
Pengurus Lomba Takbiran Majid Darusalam

Penanggung Jawab : 1. Sdr. Hendi Nugroho


2. Sdr. Danag As’Ad A

Ketua : Sdri. Ema Ramadhani

Sekretaris : Sdr. Arif Tirta Hamdani

Bendahara : Sdri. Dian Fitria

Konsumsi : 1. Sdri. Nabila

2. Sdri. Nur

3. Sdri. Anik

4. Sdri. Arni

5. Sdri. Riris

6. Sdri. Ayuk

Hadiah : 1. Sdri. Selvi

2. Sdri. Dela

3. Sdri. Ica

4. Sdri. Rima

5. Sdri. Febi

6. Sdri. Atin

Kostum 1. Sdri. Anis

2. Sdri. Shinta

3. Sdri. Putri

4. Sdri. Risma

5. Sdri. Lisa

6. Sdri. Niar

7. Sdri. Arni
Perkap 1. Sdr. Affandi

2. Sdr. Agung

3. Sdr. Anan

4. Sdr. Feri

5. Sdr. Nova

6. Sdr. Fafa

7. Sdr. Hafidz

8. Sdr. Resa

9. Sdr. Rame

10. Sdr. Yuli

11. Sdr. Deddy

MC 1. Sdri. Nabila

2. Sdri. Nur

P3K 1. Sdri. Icha

2. Sdri. Mila

3. Sdri. Riris K

Maskot 1. Sdr. Affandi

2. Sdr. Alfan

3. Sdr. Togog

4. Sdr. zazan

5. Sdr. Adik

6. Sdr. Sariman

7. Sdr. Ardan

8. Sdr. Ito

9. Sdr. Amin

10. Sdr. Dian


11. Sdr. Agung

12. Sdr. Ayik

13. Sdr. Andra

14. Sdr. Tata

15. Sdr. Andri

Pendamping 1. Sdr. Afa

2. Sdr. Opick

3. Sdr. Helmi

4. Sdr. Andika

5. Sdr. Yofa

6. Sdr. Arga

7. Sdri. Rima

8. Sdri. Devi

9. Sdri. Afit

10. Sdri. Ajeng

11. Sdri. Mega

12. Sdri. Diah

13. Sdri. Dian

14. Sdri. Nabila

15. Sdri. Ema

16. Sdri. Clarisa

17. Sdr. Rizki

Dokumentasi 1. Sdr. Thofik

Juri 1. Bpk. Chandra

2. Bpk. Suratno

3. Bpk. Rahmat
LAPORAN KEUANGAN LOMBA TAKBIR MASJID DARUSALAM
No Transaksi Rincian Pemasukan Pengeluaran Saldo
1 Saldo Dari Majid 2.300.000 2.300.000
2 Konsumsi Sumpia 170.000
3 Garuda Rosta 102.000
4 Garuda Rosta Renteng 36.000
5 Nextar Box 297.000
6 Saltchase Combo 54.500
7 Go Potato 18.000
8 The Gelas (3 dus) 64.500
9 Tas Sniper 9.500
10 Plastik 4.000
11 Indomilk 419.000
12 Air Mineral 39.000
13 Total 1.213.500 1.086.500
14 Hadiah Juara 1 (cowo dan cewek) 600.000
15 Juara 2 (cowo dan cewek) 480.000
16 Juara 3 (cowok dan cewek) 360.000
17 Botol 72.000
18 Kaos Kaki 33.500
19 Kontak Pensil 111.000
20 Tas Pop It 75.500
21 Solasi 9.500
22 Kertas 28.500
23 Pulpen 45.500
24 Tempat Makan 113.000
25 Tas 124.000
26 Tempat Hadiah 21.000
27 Bensin 17.000
28 Keset 43.000
29 Total 2.133.500 -1.047.000
30 Maskot Kain 75.750
31 Sag Semen 41.000
32 Lem Kertas 40.000
33 Solasi Kertas 31.500
34 Dakron 18.000
35 Lem Fox 22.000
36 Lem Bakar 3.000
37 Masking Tape 17.500
38 Paku Reng 12.500
39 Bendrat 13.000
40 Kawat 7.000
41 Konsumsi 113.000
42 Dana Tak Terduga 106.000
43 Total 500.250 -1.547.250
44 Lampion Lem 56.500
45 Alat 23.000
46 Solasi 10.000
47 Karton 14.000
48 Cat dan Kuas 78.500
49 Print 1.500
50 Sandi dan Kuas 21.000
51 Total 204.500 -1.751.750
52 Perkap Sewa Panggung RT 01 200.000
53 Benner 220.000
54 Sound System 100.000
55 Amplop 15.000
56 Total 535.000 -2.286.750
Grand Total 2.300.000 4.586.750 -2.286.750
Saldo Akhir = -2.286.750
PENUTUP

Laporan pertangung jawaban (LPJ) merupakan bentuk transparansi kinerja


kepengurusan Karang Lomba Takbir Masjid Darusalam. Melalui LPJ ini dapat menjadi tolak
ukur keberhasilan karang taruna dan refleksi bagi pengurus lomba takbir periode selanjutnya
untuk melaksanan proker lebih baik lagi.

Sekretaris Bendahara

Arif Tirta Hamdani Dian Fitria

Menyetujui,

Ketua Panitia Lomba Takbir

Ema Ramadhani

Anda mungkin juga menyukai