Anda di halaman 1dari 2

Tugas Kelompok ke-2

(Minggu 5 / Sesi 7)

1. Jelaskan dan gambarkan menggunakan aplikasi Packet Tracer


(https://filehippo.com/download_packet-tracer/) perihal tipe jaringan komputer
berikut: (LO 2, 25%)
a. LAN
b. MAN
c. WAN
2. Deskripsikan pengalaman Anda mengenai kuliah di BINUS Online Learning, yang
meliputi: (LO 2, 25%)
a. Proses pembelajaran.
Proses pembelajaran di BINUS Online cukup flexible karena bisa mengatur waktu
pribadi untuk aktivitas pribadi dan perkuliahan terutama untuk self learning, tugas
individual dan tugas kelompok.
b. Cara berinteraksi synchronous dan asynchronous.
Cara berinteraksi synchronous pada BINUS Online Learning pada saat Vicon,
jadwal Vicon yang ditetapkan oleh BINUS sudah dipastikan jadwalnya.
Lalu untuk asynchronous pada saat komunikasi dengan sesame mahasiswa dan
dosen, komunikasi yang dibutuhkan adalah untuk bertukar diskusi untuk saling
bertanya, aktif diskusi namun tidak terpaku pada waktu yang ditentukan.
c. Telepresence
BINUS Online menerapkan Telepresence dengan aktif menggunakan Cisco
Webex atau Zoom untuk Vicon, Ujian, serta untuk seminar. Keunggulan
menggunakan telepresence adalah membuat produktif mahasiswa ketika kuliah,
karena flexible bagi mahasiswa yang kerja.

3. Apakah Anda sudah pernah belanja di Marketplace? Apabila belum, tuliskan alasan
Anda! Apabila sudah, mohon untuk ceritakan pengalaman Anda saat berbelanja di
Marketplace tersebut! Tuliskan nama Marketplace-nya! (LO 2, 25%)
4. Dari istilah-istilah berikut, jelaskan arti dan penggunaan dari: (LO 2, 25%)
a. Pertamax
b. Dropshiper
c. Sold Out
d. No Afgan
e. COD

ISYS6299 – Information System Concept


f. KW
g. Ongkir
h. Marketplace
i. avail
j. out of stock

---oOo---

ISYS6299 – Information System Concept

Anda mungkin juga menyukai