Anda di halaman 1dari 9

Laporan Praktikum

Algoritma dan Pemrograman


Menulis dan Membaca Berkas

Asisten :
Meliana 06181052

Ervalsa Dwi Nanda 11201028

Disusun Oleh :
Yoga Tiara Wiguna 11211086

Aulia Azizah Ramadhanti 10211022

Dinda Sa‟adatul Hijrah 10211026

Haqia Shofia 12211038

Muhammad Akbar 10211054

Nanda Marliana 12211066

Rizky Aditya Putra 11211078

12 November 2021
Dasar Teori

A. Menulis dan membaca berkas


Dalam membuat suatu aplikasi, mungkin kita perlu menyimpan suatu data yang pada
masa depan akan dibutuhkan kembali. Untuk menyimpan data tersebut, dapat disimpan
dalam bentuk file dan juga dalam bentuk tabel dalam database, atau menggunakan variabel.
Untuk data yang sederhana, kita bisa memilih menyimpannya dalam bentuk file teks .txt,
.csv, atau bisa juga dalam spreadsheet (.xlsx atau .odt). Sekarang kita akan mempelajari cara
melakukan baca dan tulis file dengan python untuk file .txt. File lainnya seperti spreadsheet
membutuhkan modul/paket tambahan.

B. Membuka file
Pertama kali kita akan membuat sebuah file .txt menggunakan open() dan w sebagai
parameternya. Dengan kode seperti ini tulis = open('nama-file.txt', 'w'). Dan kode ini akan
membuat file baru jika belum ada dan akan menghapus file lama kemudian mengganti
dengan yang baru kalau ternyata file sudah ada dengan method .write().

C. Membuka file .txt


Melakukan perintah ini pada folder yang sama dengan lokasi file angka.txt supaya python
tidak bingung dan dapat mudah menemukan filenya. Kalau lokasi folder berbeda, maka tulis
path secara lengkap. buka = open('angka.txt').

1
Source Code
No. program 1.py

1 fname = input("Masukkan Nama File : ")


2 try:
3 file = open(fname)
4 except:
5 print("File Tidak Dapat Ditemukan")
6
7 berkas = ""
8 for line in file :
9 data = line.replace("\n","")
10 berkas += data
11
12 print(berkas)
13 file.close()

No. program2.py

1 def teks (n):


2 file = open(n, "r")
3 tulis = file.read()
4 for char in '-.,\n':
5 tulis = tulis.replace(char, '')
6 tes = tulis.lower()
7 pisah = tes.split()
8 tes = {}
9 for kata in pisah:
10 tes[kata] = tes.get(kata,0)+1
11 perhitungan = []
12 for ambil, taro in tes.items():
13 perhitungan.append((taro, ambil))
14 katanya = list(dict.fromkeys(pisah))
15 def posisi(n):
16 x = katanya[n]
17 y = [i+1 for i, w in enumerate(pisah) if w == x]
18 return y
19 print("Total Banyaknya Kata\t=", len(pisah))
20 print("Keterangan\t\t\t\t= (jumlah kata, 'kata')posisi kata")
21 n = 0
22 for y in perhitungan:
23 print(perhitungan[n], "\t:", posisi(n))
24 n = n+1
25 namafile = input(str("Masukkan Nama File Teks : "))
26 t = "-=-=-=-=-=-=-=-=x"
27 u = t[::-1]
print(f"{t} Hasil Dari File Teks {u} : ")
28
teks(namafile)
29

2
Screenshot
program 1.py

Tampilan awal program, pengguna diminta untuk memasukkan nama file yang ingin dilihat.

Setelah memasukkan nama file,maka program akan mencari folder dan membuat teks menjadi satu
baris tanpa enter, Contohnya jika memasukkan “file_nomer 1.txt” isi file tersebut adalah :

Maka,outputnya ialah :

program2.py

Tampilan awal program, pengguna diminta untuk memasukkan nama file yang ingin dilihat.

3
Setelah memasukan nama file , program akan mencari file dari folder pengguna dan membaca teks
setelah itu menentukan banyak kata pada file tersebut dan jumlah kata yang terulang,dan juga posisi
pada file tersebut,Contohnya jika memasukkan “file_nomer 2.txt” isi file tersebut adalah :

Maka , outputnya ialah :

4
Pembahasan
Program 1.py
No. Penjelasan

1 Buat variabel fname

2 Membuat try dan except

3 Buat variabel file,menggunakan fungsi open untuk membuka fname

4-5 Except cetak “file tidak ditemukan”

6 Baris kosong

7 Buat variabel berkas = “ ”

8 Perulangan line dalam file

9 Buat variabel data memakai fungsi line.replace (“\n,” “ “) untuk hapus enter dalam file

10 Variabel berkas + = data

11 Baris kosong

12 Cetak variabel berkas

13 Tutup file

program2.py
No. Penjelasan

1 Buat fungsi teks dengan parameter „n‟

2 Buat variabel file,menggunakan fungsi open untuk membuka „n‟ mode read only

3 Buat variabel tulis, membaca variabel file dengan fungsi read

4-5 Perulangan char dalam „-.,\n‟ mengganti semuan anggota char pada tulis dengan spasi

6 Buat dan mendefinisikan variabel tes dengan isi variabel tulis yang dibuat dengan huruf
kecil

7 Buat dan mendefinisikan variabel pisah dengan variabel tes yang di pecah per spasi dan
dibuat sebagai list

8 Mendefinisikan variabel tes sebagai dictionary kosong

9-10 Perulangan kata pada pisah, tes[kata] („kata‟,0) akan ditambah 1 setiap perulangan

11 Buat penghitung sebagai list kosong

5
12-13 Perulangan „ambil,taruh‟ pada item „tes‟,akan menambah „taruh,ambil‟ ke dalam list
penghitung

14 Buat variael katanya, list yang diambil dari kunci dictionary pisah

15 Buat fungsi posisi dengan parameter n

16 Buat dan mendefinisikan „x‟ sama dengan anggota katanya ke – „n‟

17-18 Buat dan mendefinisikan „y‟ sama dengan i+1, „w‟ dalam pisah yang di numerasasi jika
„w‟ = „x‟. fungsi posisi akan mengembalikan nilai „y‟

19-20 Cetak banyaknya kata pada file dan format penulisan outputnya

21-24 n = 0 , untuk „y‟ pada penghitung mencetak anggota penghitung ke „n‟ dan akan
memanggil fungsi posisi , dan menambahkan penambahan pada n, sebagai pencacah

25 Buat variabel input „namafile‟ dengan tipe data integer

26-28 Untuk teks,‟t‟ string dan „u‟ = kebalikan „t‟ kemudian cetak

29 Memanggil fungsi teks dengan argumen „namafile‟, pengganti‟n‟

6
Kesimpulan
1. Untuk menyimpan data, dapat disimpan dalam bentuk file dan juga dalam bentuk tabel
dalam database, atau menggunakan variabel.

2. Untuk data yang sederhana, kita bisa memilih menyimpannya dalam bentuk file teks .txt,
.csv, atau bisa juga dalam spreadsheet (.xlsx atau .odt).

Saran
Saya harap, saya bisa lebih baik dalam mengerjakan tugas praktikum. Sekian terima kasih

7
Daftar Pustaka

https://edikartono.com/python/cara-baca-dan-tulis-file-dengan-python

https://www.petanikode.com/python-file/

https://belajarpython.com/2019/10/membaca-menulis-file-python.html

Anda mungkin juga menyukai