Anda di halaman 1dari 2

Sekolah Pelita Fajar 曙光三语学校, Lantai 6, 14 Desember 2022

Sosialisasi Antibullying
“Menghentikan Kebencian”
Waktu Jadwal acara
07.00 - 08.00 Persiapan acara
08.00 - 08.20 Pembukaan acara + Ice breaking (Games)
08.20 - 09.00 Materi 1
09.00 - 09.30 Istirahat
09.30 - 10.10 Materi 2
10.10 - 10.40 Materi 3
10.40 - 10.55 Quiz
10.55 - 11.00 Penutupan acara

 Persiapan acara: Melakukan checksound + mengatur ulang layar + check properti + menyiapkan ppt dan materi.
 Pembukaan acara (Slide 1-5): Panitia menyapa siswa/i (Darren dan Satria) + berdo’a (Siswa/i, Panitia atau Guru) + perkenalan diri dari
semua panitia + ice breaking.
 Ice breaking (Slide 5): Panitian memberikan beberapa game kepada siswa/i untuk mengfokuskan mereka kepada acara yang akan
dilaksanakan dan tidak akan merasa bosan saat mendengarkan materi yang akan diberikan pembicara kedepannya (Darren dan Satria).
 Materi 1 (Slide 6-16): Membahas definisi, jenis, dan tanda bullying (Matthew dan Salma).
 Materi 2 (Slide 18-26): Membahas cyberbullying dan cara mengatasinya + menampilkan video tentang bullying (Daffa dan Ivander).
 Materi 3 (Slide 27-32): Membahas pola pikir dari seorang bully, refleksi perilaku, dan kesimpulan materi (Hans dan Nathanael).
 Quiz (Slide 33-34): Melakukan quiz dengan 12 pertanyaan kepada siswa/i melalui scan QR yang akan diberikan oleh panitia (Quizizz)
mengenai materi yang sudah disampaikan (Kevin).
 Penutupan acara (Slide 35): Panitia mengucapkan terima kasih kepada guru dan siswa/i yang sudah menghadiri acara sosialisasi (Kevin
dan Hans) + dokumentasi foto bersama.

Anda mungkin juga menyukai