Anda di halaman 1dari 9
BUPATI SRAGEN PROVINSI JAWA TENGAH KEPUTUSAN BUPATI SRAGEN NOMOR 800/ |¥4} _/01.3/2023 TENTANG PEMBENTUKAN TIM PEMERIKSA DAN PEMBINAAN KESEHATAN SERTA Menimbang Mengingat VAKSINASI MENINGITIS/ INFLUENZA BAGI CALON JEMAAH HAJI KABUPATEN SRAGEN TAHUN 2023 BUPATI SRAGEN, : a. bahwa dalam rangka memberikan perlindungan kesehatan terhadap jemaah haji yang akan berangkat pada tahun 2023, maka perlu diberikan vaksinasi Meningitis/ Influenza kepada seluruh jemaah haji; b. bahwa untuk kelancaran dan ketertiban pelaksanaan kegiatan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu dibentuk Tim Pemeriksa dan Pembinaan; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Bupati tentang Pembentukan ‘Tim Pemeriksa dan Pembinaan Kesehatan serta Vaksinasi Meningitis/Influenza bagi Calon Jemaah Haji Kabupaten Sragen Tahun 2023; 1. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten dalam Lingkungan Propinsi Jawa Tengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 42); 2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 238, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6841); 3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang- Undang Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 238, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6841); 4. Undang Undang Nomor 8 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 75); 5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 15 Tahun 2016 tentang Istithaah Kesehatan Jemaah Haji (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 550); Memperhatikan : 1. Keputusan Presiden Nomor 62 Tahun 1995 tentang Penyelenggaraan Urusan Haji sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Keputusan Presiden Nomor 119 Tahun 1998 tentang Perubahan Kedua atas Keputusan Presiden Nomor 62 Tahun 1995, tentang Penyelenggaraan Urusan Haji; 2. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 442/Menkes/SK/VI/2009 tentang = Pedoman Penyelenggaraan Kesehatan Haji Indonesia; 3. Keputusan Direktur Jenderal Pencegahan Penyakit Menular dan Penyehatan Lingkungan Pemukiman Departemen Kesehatan Nomor HK.00.06.1.135 tentang Vaksinasi Meningitis, Pengamatan dan Tindakan —Pencegahan _—terhadap —- Meningitis Meningokokus bagi Penduduk Indonesia yang akan Berangkat dan Datang = dari_—S Daerah Terjangkit/Endemis Meningitis Meningokokus. MEMUTUSKAN: Menetapkan KESATU : Pembentukan Tim Pemeriksa dan Pembinaan Kesehatan serta Vaksinasi Meningitis/Influenza bagi Calon Jemaah Haji Kabupaten Sragen Tahun 2023 dengan susunan keanggotaan sebagaimana tercantum pada Lampiran |, Lampiran Il, Lampiran Ill dan Lampiran IV Keputusan Bupati ini. KEDUA : Tim sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU bertugas: 1, Melakukan anamnesis; 2. Melakukan pemeriksaan fisik sesuai standar; 3. Melakukan pemeriksaan penunjang; 4. Melakukan tes kehamilan bagi calon jemaah haji wanita usia kurang dari 40 (empat puluh) tahun; KETIGA KEEMPAT KELIMA Tembusan disampaikan kepada Yth.: 5. Melakukan pembinaan kesehatan dan konseling; 6.Melakukan penilaian status kesehatan calon jemaah haji; 7. Melakukan vaksinasi meningitis/ influenza kepada calon jemaah haji; 8.Menetapkan dan memutuskan status _kelaikan keschatan calon jemaah haji; dan 9. Mengkoordinasikan dan menyelesaikan bersama dengan program dan sektor terkait bila terjadi permasalahan akibat penetapan Keputusan Bupati ini. Dalam melaksanakan tugasnya, Tim sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU bertanggung jawab pada Bupati. : Semua biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan Bupati ini dibebankan pada calon jemaah haji yang melakukan pemeriksaan lanjutan. Keputusan Bupati ini mulai_berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Sragen pada tanggal 1. Ketua DPRD Kab. Sragen; 2. Kepala Dinkes Kab. Sragen; 3. Direktur RSUD dr. Sochadi Prijonegoro Sragen; er ae Direktur RSUD dr. Soeratno Gemolong; Kepala Kantor Kemenag Kab. Sragen; Kabag Kesra Setda Kab. Sragen; Kabag Hukum Setda Kab. Sragen; Kepala UPTD Puskesmas se-Kab. Sragen, SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PEMERIKSA DAN PEMBINAAN KESEHATAN SERTA VAKSINASI MENINGITIS/INFLUENZA BAGI CALON JEMAAH HAJI KABUPATEN SRAGEN TAHUN 2023 LAMPIRAN T KEPUTUSAN BUPATI SRAGEN NOMOR 800/ 101.3/2023 TENTANG PEMBENTUKAN TIM PEMERIKSA DAN PEMBINAAN KESEHATAN SERTA \VAKSINASI MENINGITIS/INFLUENZA AGI CALON JEMAAH HAJI KABUPATEN SRAGEN TAHUN 2023 NO NAMA JABATAN DALAM INSTANSI KEDUDUKAN DALAM TIM La] 2 3 4 1_ Jar. Udayanti Probo Kes ‘Kepala Dinas Kesehatan Kab. Sragen [Penanggung Jawab 2 |ar. Sri Subekti, M.Kes Kepala Bidang P2P Dinas Keschatan Kab. Sragen Ketuwa Tim 3 [tri Raharno, SKM., M.Kes [Subkoor Seksi Surveilans dan Imunisasi Dinas Kesehatan Kab, Sragen [Sekretaris 4 ar. Edy Sutikno [Subkoor Seksi Pelayanan Kesehatan Primer Dinas Keschatan Kab. Sragen Dokter Umum 5 _[ar. Nofi Kusumaningram [Kepala Seksi Pelayanan RSUD dr. Soeratno Gemolong [Dokter Umum 6 Jar. Abdul Aaie Dokter Puskesmas Kalijambe Kab. Sragen Dokter Umum 7 ar. Rita Wulandari, MKes [Dokter Puskesmas Tanon Il Kab, Sragen Dokter Umum 8 dr. Agus Sukaca [Kepala Puskesmas Kedawung I Kab. Sragen Dokter Umum 9 Jar. Akchmad Muzani [Kepala Puskesmas Sambungmacan I Kab, Sragen Dokter Umum 10 [ar. Eni Soedarwati Kepala Puskesmas Sidoharjo Kab. Sragen Dokter Umum 11 |ér. Movira Wuryanti W., M.kes __|Kepala Puskesmas Plupuh I Kab, Sragen Dokter Umum 12 |ar. Agus Pranoto Budi Susilo [Kepala Puskesmas Gemolong Kab. Sragen Dokter Umum 13 [ar. Wendewina Vietorin [Kepala Puskesmas Jenar Kab. Sragen Dokter Umum 14 [Didhing Supariti, S.Kep., Ne [Kabid Keperawatan RSUD dr. Sochadi Prijonegoro Sragen Penanggung Jawab Rujukan 15 |Supardi, S.Kep., Ns, SE ‘Koordinator Poliklinik Rawat Jalan RSUD dr. Sochadi Prijonegoro Sragen [Penanggung Jawab Rujukan 16 |Sunarto, S.Kep..Ne Koordinator Poliklinik Rawat Jalan RSUD dr. Soehadi Prijonegoro Sragen Penanggung Jawab Rujukan 17 [Very Retnowati, SKM., MKM [Penyuluh Kesehatan Masyarakat Ahli Pertama Dinas Kesehatan Kab. Sragen Penanggung Jawab Siskohatkes 18 |Wiwik Iswanti, S.SiT [Administrator Kesehatan Ahli Muda Dinas Kesehatan Kab, Sragen Penanggung Jawab Vaksin 19 [Sutrisno, SKM., M.Si [Subkoor Seksi P2PTM Dinas Kesehatan Kab, Sragen [Koordinator Administrasi 3 20 [Eva Mariany, Epidemiolog Kesehatan Ahli Madya Dinas Keschatan Kab. Sragen [Administrasi 21 |Supoyo, 8.7 Pelaksana Bidang Kesmas Dinas Kesehatan Kab, Sragen [Administrasi 22 \Novia Erliana Wandansari, SKM [Penyuluh Kesehatan Masyarakat Ahli Muda Dinas Kesehatan Kab, Sragen [Administrasi 23 |insani Nashiroh, SKM [Epidemiolog Ahli Pertama Dinas Kesehatan Kab. Sragen [Administrasi 24 |Bndah Suminarsih Pelakeana Program P2PTM Dinas Kesehatan Kab. Sragen [Administrasi 25 [Ali Ahmadi, SKM., MM. Kasubag Umum dan Kepegawaian Dinas Kesehatan Kab, Sragen Petugas Imunisasi 26 [Endang Suryandari, S.Kep [Perawat Ahli Muda Petugas Imunisasi 27 [An. Adri Ujiatmoko, AMK Perawat Penyelia Petugas Imunisasi 28 [Syurna Arifin, SKM Perawat Terampil Petugas Imunisasi 29 Erma Yulianti, A.Md.Keb Pelaksana Program Kesga dan Gizi Bidang Kesmas Dinas Kesehatan Kab, Sragen Petugas Imunisasi 30 Narno, AMK Perawat Penyelia Puskesmas Kalijambe Kab. Sragen Petugas Imunisasi 31 [Tri Setiyowati, $.1¥.Keb Bidan Mahir Petugas Imunisasi 32 |Sri Utami, A.Md.Keb Bidan Mahir [Petugas Imunisasi 33 [Haryanto, AMK /Perawat Penyelia Puskesmas Sambungmacan Il Kab, Sragen Petugas Imunisasi 34 |Triyono, AMK Perawat Mahir Petugas Imunisasi 35 [Nur Wahyudi, SKM Penyuluh Kesehatan Masyarakat Ahli Muda Puskesmas Tanon Il Kab. Sragen [Petugas Imunisasi 36 |Sulastri, A.Md.Kes [Kepala UPTD Laboratorium Kesehatan Daerah Kab. Sragen Penanggung Jawab Laboratorium 37 [Muh. Ediyanto, 8.SiT [Pranata Laboratorium Kesehatan Penyelia [Analis Kesehatan 38 [Tuti Rasmawati, A.Md.Kes /Pranata Laboratorium Kesehatan Penyelia [Analis Kesehatan 39 |Heni Isdaryanti, A.Md.AK Pranata Laboratorium Kesehatan [Analis Kesehatan 40 |Intan Wahyuningsih [Staf Laboratorium Kesehatan [Administrasi 41 [Karno Pengadministrasi Umum Seksi Surveilans dan Imuni Pembantu Umum ps PA SeuPATI SRAGEN, eA UNTUNG YUNI SUKOWATI LAMPIRAN IIL KEPUTUSAN BUPATI SRAGEN NOMOR 800/ /01.3/2023 TENTANG PEMBENTUKAN TIM PEMERIKSA DAN PEMBINAAN KESEHATAN SERTA VAKSINASI MENINGITIS/INFLUENZA BAGI CALON JEMAAH HAJI KABUPATEN SRAGEN TAHUN 2023, SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PEMERIKSA DAN PEMBINAAN KESEHATAN SERTA VAKSINASI MENINGITIS/INFLUENZA BAGI CALON JEMAAH HAJI TINGKAT RUJUKAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. SOERATNO GEMOLONG TAHUN 2023 No. NAMA JABATAN DALAM INSTANSL KEDUDUKAN TIM PEMERIKSA 1_|ar. Kinik Darsono, M.Pd.Ked Direktur Penanggung Jawab 2_|dr. Mayasari Ayu Hendrawati Kabid Pelayanan [Koordinator Tim 3_[Yuwono Laksito, A.Ma ‘Kasubag Umum dan Kepegawaian ‘Administrasi Umum 4 lar. Anita Wijayanti, Sp.PD [Dokter Spesialis Penyakit Dalam [Dokter Spesialis Penyakit Dalam 5_lar. Agus Giyarto, Sp.PD [Dokter Spesialis Penyakit Dalam Dokter Spesialis Penyakit Dalam 6 ar. Hendy Prima Setyawan, Sp.B Dokter Spesialis Bedah [Dokter Spesialis Bedah 7 ar. Ayyub Iswahyudi, Sp.0G [Dokter Spesialis Obsgyn Dokter Spesialis Obsgyn 8 lar. Widayanto, Sp.P., M.Kes Dokter Spesialis Paru Dokter Spesialis Paru 9 lar. Sri Wahyuni, Sp.KI [Dokter Spesialis Jantung [Dokter Spesialis Jantung 3s jdr. Yusa Amin Nurhuda, Sp.JP [Dokter Spesialis Jantung [Dokter Spesialis Jantung \ \Kt SF NY) AR iG YUNI SUKOWATI Ge LAMPIRAN II KEPUTUSAN BUPATI SRAGEN NOMOR 800/ 01.3/2023 TENTANG PEMBENTUKAN TIM PEMERIKSA DAN PEMBINAAN KESEHATAN SERTA VAKSINASI MENINGITIS /INFLUENZA BAGI CALON JEMAAH HAJI KABUPATEN SRAGEN TAHUN 2023 SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PEMERIKSA DAN PEMBINAAN KESEHATAN SERTA VAKSINASI MENINGITIS/ INFLUENZA BAGI CALON JEMAAH HAJI TINGKAT RUJUKAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. SOEHADI PRIJONEGORO SRAGEN TAHUN 2023 No NAMA. JABATAN DALAM INSTANSL KEDUDUKAN TIM PEMERIKSA 1_[ar. Joko Haryono, M.Kes Direktur Penanggungjawab pemeriksaan tingkat rujukan 2_|ar.Efin Miradiningrum [Wakil Direktur Pelayanan dan Mutu [Koordinator Tim 3_|Attin Setyaningsih Rokmana, 8.Psi /Analis Kepegawaian Ahli Pertama [Administrasi Umum 4 |ar-Lulus Budiarto,Sp.PD [Dokter Spesialis Penyakit Dalam Ahli Madya [Dokter Spesialis Penyakit Dalam 5_ Jar. Nurul Aini, M.Se.,Sp.PD Dokter Spesialis Penyakit Dalam Ahli Madya [Dokter Spesialis Penyakit Dalam 6 [dr.Wibagso Prianto Boedisetiawan, Sp.B [Dokter Spesialis Bedah Ahli Madya Dokter Spesialis Bedah 7 ar.Akbar Zulkifi Osman,Sp.KJ Dokter Spesialis Kesehatan Jiwa Ahli Madya Dokter Spesialis Keschatan Jiwa 8 [ar.Puji Hastuti, Sp.0G..M.Kes. [Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi Ahli Madya _|Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekolog| 9 |ar-Aminan,Sp.JP [Dokter Spesialis Jantung Ahli Madya Dokter Spesialis Jantung lar. imron Riyatno, Sp.P, M.Kes [Dokter Spesialis Paru Ahli Madya [Dokter Spesialis Paru Ret ZS ° AT) pupa sRAGEN, —KUSDINAR UNTUNG YUNI SUKOWATI LAMPIRAN 1V KEPUTUSAN BUPATI SRAGEN NoMOR 800/—/01.3/2023 ‘TENTANG PEMBENTUKAN TIM PEMERIKSA DAN PEMBINAAN KESEHATAN SERTA \VAKSINASI MENINGITIS /INFLUENZA BAGI CALON JEMAAH HAIL KABUPATEN SRAGEN TAHUN 2023, ‘SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PEMERIKSA DAN PEMBINAAN KESEHATAN SERTA VAKSINASI MENINGITIS/INFLUENZA 'BAGI CALON JEMAAH HAI TINGKAT PUSKESMAS. KABUPATEN SRAGEN TAHUN 2023, no | PusKESMAS DOKTER PERAWAT PERAWAT PELAKSANA LABORATORIUM PETUGAS SURVEILANS PELAKSANA IT/SISKOHATKES z 2 z z 3 3 z 2 1 [Katiambe [ar Abdul aie [SuieyoraNK [Dwi Sulastr, 8 Kep, Neve [Her Sentowo, AMA Widayand, SKM [Rarmo, AMG Kep 2 [Plupabt ar. Movira WuryantiW., Mikes [Munadi Ngabdan S,S\Kep, Ne [Tin Sumamni, AMC [Se Mukaningnh, AMAK Rina Dwi Hastuti, SKep., Ne [Asya Aryan, AMAL Kep 3 [Plupab lar. Fits Fathonah fn. Nurul Huda, S87. Ne [sti Nuryaningsih, Sep, Ne [Eni Sukamtl, SST [Supriyanto, 8.Kep., We [Achmad Aff, S Kep.. Ne 4 [Masaran [ar Bodh Riswandari [ts Megawati, AMA. Kep [nanik Darwati, AMALKeb [Aur Fatmewatl, SST [Agung Susilo, AMA Kep [Siowi Handayani, AMG 3_[Masaran i [ar Any Susilowath [Soko Sriyono, S Kep. Ne [PH Purwant, AMC [arf Mardianto, AM@AK [Yeu Purwaningnh, A.Md Keb inde Ariana P, AMI 6 [Kedawang! [dr Denna Perwitahath [Eka Rahayu Ningtiaatti isiana Dewi Uta [Bodang Sr Marni [Agus Eko Rivanto Suharto 7 [Redawung 1 [ar. Bko Diya lntanti Daryanto, AME [Marwanti Sulistyaningsth, AMK [Sri Suyaini, SST ede Wartama., 8.Kep Ne [Seto Nugroho, AMK [Sembireo [a Fitri Nur Rachmawati Setivanto, 8 Kep. Ne [Se Winer, Am [Dewi Miharsi, AMG [yu Sapte Mulyono, AMI [Suprapt, 8ST 9 [oondang [ar Ambika Rina [ar Kriemi, A.M [Ninik Supriya, A MK [ke Martina, ANA [ete Ti Praaojo, AC [Rudi Dean Admaja, AMA 10 |Sambungmacani [ar Ani ASfah Hera Warsito| [Se Nurwat [Suwarana Weny Widhiars [ek Ambarwad 11 [Sambungmacan it [ar Nike Zaria Haryanto, AME [Fx Handayani, AME [pay Sudan [Fr seqowat, ADK Muiyats, 88 12 [Nermpal [ar Yor Nomage [Biveno, 8p [od testa, AM Key [bent Rahimawed, Ama ryono, Sep [rrivono, 8.Kep 13 [Karangmalang [ar Sri Harint [wanyu Wiivanto, AMIE [Janu Prihearin, A.M roma, Aa [sr Hartinl, S.Kep., Ne MiKo Now Ardian, ST Keb 14 [Sragen. er. Shynta Suprabawat [wan Siewo Nugroho, AMK —_[Sunart, AMK [est Purwand, Ana [wawan SuryoHartanto, AM@KL | Puji estar A;MA.Keb 15 [sidoharo [art Soedarwats [Semu, AME [Yun Rahmawat, AME [Para Vutistut, AMAK [Harono, 8 Kep. Ne Murtoko, AMK 16 [Tanon | [ar Nuri Pebuanari Nugroho [Ward AMA Kep [Pamipat,AaK [Dewy Nurmaltasar, AM [Sumivast AK [vamiyat, AM 17 [Tanon i [ar Rita Walandari M.kes __[etorana Dey, A.Ma-Kep [rath Saralangl,AMK [Bkowadi, AMA.AK [Rahayu Tin, AMC Nar anya, SKM 18 [Gemotone [ar Nutiann Achmad [Suprivadl, S Kep, We levy Parnomowati, AM [Romadany Uamawat, AMGAK [Titik Sundarl, AME [wink Wulandar, S.Kep. Ne 19 |aet [ar Enny Suramio [Sundoro Suwardi Putr, AMé.Kep_[Purwendani Mui Keryant, AMK_|Siti Marfua, AMAK [Endah Hert Madivanti, Sep, Ne [Thi Lestari Ningsih, AMK 20 |Sumberiawang [ar Sri Rudivanto [Siamet Rvanto, SKM [Se Ranayu, SKep. We [ars Widayand, 8ST Riska Pusptanar, AMK [Pewuh Santowo 21 [Mondokan ar, Anang Abdul Wakhid Akira |Puad Nasrudin, AK [Se Marini, ANA Kep [FA Susan, AM [Fund Nasrudin, A.M [Erni Setiawati, Sep [ar Susana Now Rath K [Se Handayant,S Rep z [Diah Pate Andon Dewi, ADM [ar Diany Aprineants [Suparno, ANA Kep Bria Vitasai, 8 ep [Ninh Bio Secyowat, AMAK [Supamo, AMK lr. Tekais rena Hendrayati [Arie Budiyanto, AME [Dewi Handayani, AMA Kep [rick Walendari, Aa Put Wanyuningsi, AMC [r. Beta Nuclisa intan Primabadi [Aur Setyawan, AMIE [Femuh Sri Rahayu, SKM [Endah Sulistyorini [Marfuatul Reva, SKM iG YUNI SUKOWAT, [Dewi Mullah, §Kep. Ne Dewi Handayani, AM Kep tu Yutiastut, AKG

Anda mungkin juga menyukai