Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAHAN KABUPATEN SANGGAU

DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA


SEKOLAH MENEGAH KEJURUAN (SMK) NEGERI 1 SANGGAU
Jalan Jenderal Sudirman Km. 8 Kel. Bunut Telp. 21481 Sanggau

Mata Diklat/Kompetensi : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti


Kelas/Program Keahlian : XII SEMUA PROGRAM KEAHLIAN
Hari/Tanggal :
Waktu :

A. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat dan benar dari setiap soal di bawah ini dengan memberi tanda
silang (X) pada huruf A, B, C, D atau E di lembar jawaban yang tersedia!

1.

kata yang digarisbawahi mengandung hukum bacaannya adalah .....


a. Mad jaiz, mad thabii, izhar
b. Mad thabii, alif lam syamsiyah, alif lam qamariyah
c. Alif lam syamsiyah, alif lam qamariyah, mad tabii
d. Izhar, alif lam qamariyah, alif lam syamsiyah
e. Ikhfa’, izhar, qalqalah

2. kata yang bergaris bawah berarti .....

a. Penciptaan bumi
b. Penciptaan dunia
c. Penciptaan akhirat
d. Penciptaan manusia
e. Penciptaan langit
3. Pernyataan yang termasuk contoh ketentuan dari takdir mubram adalah ...
a. Hidup yang benar, beriman atau kafir, sukses atau gagal, sedih atau gembira
b. Karier yang bagus, rumah tangga yang sejahtera, anak anak yang shaleh
c. Kaya dan miskin, cerdas dan bodoh, sehat dan sakit sejahtera dan sengsara
d. Saat kematian datang, kelahiran, jenis kelamin, siapa orangtua kita
e. Harapan serta cita-cita, harta, ilham, dan ilmu pengetahuan
4. Tidak semua doa dikabulkan oleh Allah swt. Pernyataan di bawah ini kemungkinan belum dikabulkannya
doa tersebut, kecuali .....
a. Saatnya belum tepat
b. Sebagai tabungan di akhirat
c. Ditangguhkan sampai akhirat
d. Tidak baik hasilnya
e. Sebagai hukuman
5. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Penuh optimis dalam menjalani hidup
2) Senantiasa berorientasi kepada prestise
3) Tidak memiliki harga diri dalam bergaul
4) Pandai memanfaatkan kesempatan dalam bergaul
5) Memiliki etos kerja yang tinggi dalam beraktifitas
6) Tidak mudah putus asa bila menghadapi kegagalan
Pernyataan di atas yang tidak termasuk hikmah beriman kepada Qada dan Qadar adalah nomor...
a. 1), 2) dan 4)
b. 2), 3) dan 5)
c. 2), 3) dan 4)
d. 1), 4) dan 6)
e. 1), 5) dan 6)
6. Perhatikan kalimat-kalimat berikut!

Beberapa kosakata tersebut akan menjadi penggalan yang benar dalam surah Ali-Imran (3) ayat 159) jika
disusun dengan urutan .....
a. 1)-3)-5)-2)-6)-4)
b. 2)-3)-1)-4)-5)-6)
c. 2)-3)-1)-5)-6)-4)
d. 3)-6)-1)-5)-2)-4)
e. 5)-6)-4)-2)-1)-3)
7. Kata yang mengandung hukum bacaan ikhfa’ hakiki yaitu …..
8. Allah swt memerintahkan umat Islam bertawakal kepada Allah swt dalam bemusyawarah. Contoh bertawakal dalam
musyawarah yaitu .....
a. Mengajukan pendapat dengan memilih kata-kata yang sopan dan lugas
b. Berbesar hati mengakui pendapat orang lain yang lebih baik
c. Mempertahankan pendapat sendiri meskipun telah ditolak
d. Mendengarkan pendapat orang lain dengan seksama
e. Menerima semua hasil musyawarah dengan ikhlas
9. Kiamat itu terbagi menjadi dua yaitu kiamatsugra dan kiamat kubra. Kiamat kubra ditunjukkan dengan
peristiwa ….

a. Bencana tsunami yang menewaskan ribuan orang


b. Bencana banjir di berbagai daerah
c. Kematian semua makhluk yang bernyawa
d. Kebakaran lahan di beberapa daerah
e. Peristiwa gempa bumi yang terjadi di beberapa daerah
10. Semua amal manusia akan dihitung dan diadili Allah swt. pada …..
a. Yaum al-Hasyr
b. Yaum al-Barzah
c. Yaum al-Hisab
d. Yaum al-Jaza’
e. Yaum al-Ba’s
11. Malaikat yang memiliki peran dalam kebangkitan manusia dari alam kubur adalah ….
a. Malaikat Jibril
b. Malaikat Malik
c. Malaikat Ridwan
d. Malaikat Israfil
e. Malaikat Mikai
12. Alam penantian menunggu datangnya hari akhir/kiamat disebut ….
a. Alam barzah
b. Yaumul hisab
c. Alam semesta
d. Yaumul mizan
e. Alam ruh
13. Zakia menyadari dan menyesali kesalahan yang telah dilakukan. Ia berniat tidak melakukannya lagi.
Pernyataan tersebut merupakan manfaat dari perilaku ….
a. Menghisab diri sendiri
b. Taat kepada Allah swt
c. Memilih teman yang saleh
d. Berdoa kepada Allah swt
e. Beramal untuk masa depan
14. Berhati-hati dan selektif dalam memilih teman sangat penting diterapkan oleh setiap muslim karena …..
a. Teman bergaul seseorang dapat mempengaruhi kepribadian
b. Teman yang baik dapat menjadi tempat keluh kesah seseorang
c. Teman yang baik dapat menjadi factor kebahagiaan seseorang
d. Selektif dalam memilih teman dapat menjadi faktor kesejahteraan seseorang
e. Selektif dalam bergaul dapat mengarahkan seseorang pada keberuntungan
15. Contoh hikmah beriman pada hari akhir yaitu …..
a. Mendapat kesenangan
b. Meningkatkan keuntungan
c. Dapat menentramkan jiwa
d. Dapat meningkatkan kecerdasan
e. Memperoleh penghargaan orang lain
16. Allah swt menetapkan hasil dari kerja keras yang dilakukan manusia. Oleh karena itu, sebaiknya menerapkan
perilaku ….
a. Adil
b. Jujur
c. Tawadhu
d. Tawakal
e. Sederhana
17. Perhatikan kutipan ayat berikut!
Kandungan ayat tersebut yaitu .....

a. Seorang muslim sebaiknya selalu berdoa kepada Allah swt


b. Allah yang menetapkan hasil dari usaha yang dilakukan manusia
c. Manusia menentukan nasibnya sendiri dan adanya campur tangan Allah swt
d. Seseorang yang bertakwa kepada Allah swt akan dimasukkan ke surga
e. Allah swt memerintahkan kepada manusia untukberibadah kepada-Nya
18. Perhatikan perkataan Ibnu ‘Amr berikut!
“Bekerjalah untuk duniamu seakan kamu hidup selamanya dan beramalah untuk akhiratmu seakan kamu
mati besok”
Perilaku seorang muslim yang sesuai dengan makna pernyataan tersebut yaitu …..
a. Menghabiskan hidup untuk mencari nafkah
b. Mengumpulkan harta sebanyak-banyaknya
c. Memperbanyak ibadah dan hidup sederhana
d. Menahan zakat sebelum menjadi orang yang kaya
e. Meninggalkan kegiatan gotong royong untuk bekerja
19. Fajri mempelajari perilaku tanggung jawab. Fajri memahami bahwa perilaku tanggung jawab dapat
membuat seorang muslim berhati-hati dalam bertindak. Fajri ingin berhati-hati dalam bertindak sebagai
wujud perilaku tanggung jawab. Fajri sebaiknya …..
a. Menjauhi orang yang telah melakukan suatu kezaliman
b. Meminta pendapat setiap orang yang dikenal sebelum bertindak
c. Meninggalkan setiap perbuatan yang tidak dilakukan orang tua
d. Meminta perlindungan dari Allah swt ketika melakukan kesalahan
e. Mempertimbangkan baik dan buruk suatu perbuatan sebelum bertindak
20. Fitri seorang pelajar kelas X. Fitri hidup bersama Bu Hasanah, ibunya. Ayah Fitri meninggal dunia dua tahun
yang lau. Bu Hasanah menderita sakit jantung. Penyakit Bu Hasanah sering kambuh sehingga tidak mampu
bekerja. Fitri dapat menunjukkan perilaku tanggung jawab dengan …..
a. Menjaga ibu sepanjang hari
b. Belajar dengan sungguh-sungguh
c. Bekerja untuk memenuhi kebutuhan
d. Merawat orang tua yang sedang sakit
e. Meminta bantuan kepada saudara ibu

21. Bu Yasmin meminta peserta didik bekerja sama dengan teman sebangku menghafal hadis riwayat Muslim
perilaku tanggung jawab. Zahid dan Hilal teman sebangkunya zahid telah hafal hadis tersebut sedangkan
Hilal belum hafal. Tindakan yang sebaiknya dilakukan Zahid yaitu ….
a. Mempelajari makna hadis tersebut
b. Menulis hadis tersebut pada buku tulis
c. Meminta Hilal mendengarkan haflannya
d. Membantu Hilal menghafal hadis tersebut
e. Menghafal hadis lain terkait tanggung jawab
22. Dalam Undang-undang Perkawinan Nomor 1 Tahun 1974 pasal 1 dijelaskan bahwa pernikahan dilakukan
dengan tujuan …..
a. Membentuk keluarga yang bahagia kekal berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa
b. Menjauhkan masyarakat Indonesia dari perbuatan tercela dan maksiat
c. Melindungi hak-hak individu masyarakat Indonesia dengan adil
d. Menerapkan ajaran agama dalam kehidupan bangsa dan Negara
e. Membentuk masyarakat yang adil dan makmur
23. Terkadang suatu pernikahan yang dilakukan dapat menjadi batal karena suatu keadaan. Batalnya ikatan
pernikahan atau putusnya perkawinan dalam syariat Islam disebut ….
a. Lian
b. Talak
c. Fasakh
d. Zihar
e. Nusyuz
24. Menurut ulama Mahzab Maliki, jika seorang suami mendapat hukuman penjara selama lebih dari setahun,
istri berhak mengajukan fasakh karena ….
a. Istri mendapat mudarat dari keadaan tersebut
b. Suami tidak dapat memberi teladan
c. Istri tidak mendapat perlindungan
d. Akad nikah menjadi batal
e. Suami tidak lagi kafaah
25. Ijab dan qabul merupakan ucapan untuk menunjukkan kesediaam untuk melakukan pernikahan. Oleh karena
itu, ijab dan qabul harus dilakukan dengan ….
a. Niat dan sadar
b. Sadar dan ikhlas
c. Sadar dan lantang
d. Ikhlas dan lantang
e. Niat dan basmalah
26. Perhatiakan beberapa keadaan berikut!
1) Rosyid telah mencapai masa balighnya
2) Pak Rahmat sehat jasmani dan rohani
3) Pak Ilham seorang laki-laki muslim
4) Bu Aini mampu berperilaku adil
5) Hamzah sedang berihram
Berdasarkan keadaan tersebut yang berhak menjadi wali yaitu …..
a. Rosyid, Pak Rahmat, dan Pak Ilham
b. Rosyid, Pak Ilham, dan Bu Aini
c. Pak Rahmat, Pak Ilham, dan Bu Aini
d. Pak Rahmat, Pak Ilham, dan Hamzah
e. Pak Ilham, Bu Aini, dan Hamzah
27. Irsyad meminta Pak Hamzah yang merupakan gurunya untuk menjadi saksi dalam pernikahan. Pak Hamzah
menyetujui permintaan Irsyad. Pada hari pernikahan, ternyata akad dilakukan dengan bahasa Jawa. Pak
Hamzah tidak bisa memahami lafal akad. Pak Hamzah tidak memenuhi syarat saksi karena …..
a. Belum mampu berperilaku adil
b. Terpaksa menuruti permintaan Irsyad
c. Tidak mendengar dan melihat proses akad
d. Tidak memiliki hubungan kekerabatan dengan Irsyad
e. Tidak memahami makna kalimat ijab dan qabul yang terucap
28. Suami Bu Azmi meinggal dunia. Sepeninggal suaminya, Bu Azmi mengalami masa iddah selama …..
a. Tiga bulan sepuluh hari
b. Empat bulan sepuluh hari
c. Empat kali masa haid
d. Hingga melahirkan
e. Tiga quru
29. Keadaan yang menyebabkan fasakh pada pernikahan yaitu…..
a. Suami Bu Aini pergi bekerja ke luar daerah selama satu tahun lebih tanpa memberikan berita dan
nafkah
b. Bu Hilda dan Pak fade berpindah keyakinan dan memaluk ajaran Islam
c. Pak Ridwan menabung untuk membeli rumah untuk istri dan anaknya
d. Pak Yuda bekerjadi luar daerah dan menemui istrinya sebulan sekali
e. Bu Alima menderita penyakit mag kronis dan susah disembuhkan
30. Perhatiakan beberapa hikmah berikut!
1) Memupuk rasa tanggung jawab
2) Memperkuat tali silaturrahmi umat Islam
3) Menyalurkan naluri kebapakan atau keibuan
4) Mendapat keuntungan dari pasangan
5) Menjauhkan perilaku zalim kepada diri sendiri
6) Membangun kebersamaan antara kedua pihak keluarga
Hikmah pernikahan sesuai syariat islam ditunjukkan oleh angka …..
a. 1), 2), 3), dan 6)
b. 1), 2), 4), dan 5)
c. 2), 3), 4), dan 5)
d. 2), 4), 5), dan 6)
e. 3), 4), 5), dan 6)
31. Faktor penyebab terjadinya perkawinan pedagang Arab dan penduduk pribumi yaitu …..
a. Hubungan baik antara pedagang Arab dan masyarakat
b. Usaha pendekatan para raja kepada pedagang Arab
c. Permintaan dari pedagang Arab
d. Tuntutan kaum bangsawan
e. Perintah dari para raja
32. Berdirinya pesantren Darussalam Gontor termasuk salah satu strategi perkembangan Islam di bidang …..
a. Perdagangan
b. Pendidikan
c. Kesenian
d. Tasawuf
e. Politik
33. Perhatikan hal-hal ini!
1) Meluasnya wilayah Islam
2) Penyediaan biaya dakwah
3) Islam diterima dengan baik
4) Masyarakat memeluk Islam
5) Syariat Islam dapat diterapkan
6) Umat muslim disegani oleh pemeluk agama
Manfaat masuknya Islam dalam system pemerintahan kerajaan terdapat pada angka ….
a. 1), 3), 4), dan 5)
b. 1), 4), 5), dan 6)
c. 2), 3), 5), dan 6)
d. 2), 4), 5), dan 6)
e. 3), 4), 5), dan 6)
34. Satu akad untuk menghalalkan hubunganantara laki-laki dengan perempuan yang bertujuan untuk membina
rumah tangga yang sakinah,mawaddah warahmah dan rukun adalah merupakan...
a. Pengertian nikah
b. Latar belakang nikah
c. Tujuan nikah
d. Tata cara nikah
e. Hikmah nikah
35. Sejarah pernikahan pertama kali dalam kehidupan manusia dilakukan oleh ....
a. Nabi Ibrahim A.s.
b. Nabi Musa A.s.
c. Nabi Adam A.s.
d. Nabi Isa A.s.
e. Nabi Yusuf A.s.
36. Seorang laki-laki yang sudah mampu dan takut terjerumus ke perbuatan zina, melakukan nikah
hukumnya .....
a. Haram
b. Sunah
c. Wajib
d. Makruh
e. Mubah
37. Seorang laki-laki yang menikahi lebih dari satu orang perempuan disebut...
a. Monogami
b. Poliandri
c. Dwigami
d. Poligami
e. dwiandri
38. Segala sesuatu yang harus ada pada saat proses akad nikah disebut ...
a. Niat nikah
b. Tujuan nikah
c. Tata cara nikah
d. Syarat nikah
e. Rukun nikah
39. Beikut yang bukan merupakan rukun nikah adalah...
a. Calon mempelai laki-laki
b. Calon mempelai perempuan
c. Wali
d. Walimatul ursy
e. saksi
40. Menurut undang-undang perkawinan nomor 1 tahun 1974 batas minimum mempelai laki-laki adalah...
a. 20 tahun
b. 21 tahun
c. 22 tahun
d. 23 tahun
e. 24 tahun
41. Menumbuhkan semangat bekerja keras dan terhindar dari sikap malas adalah nilai-nilai positif dari perilaku…
a. Ikhtiar
b. Sabar
c. Syukur
d. Qanaah
e. Tawakal
42. Perbuatan yang tidak akan dilakukan oleh seorang yang memiliki sikap ikhtiar adalah…
a. Dermawan
b. Meminta-minta
c. Selalu berbagi
d. Gemar memberi
e. Putus asa
43. Sikap tamak dan serakah dapat menimbulkan sikap tercela lain, yaitu…
a. Nawimah
b. Ghibah
c. Kikir
d. Fitnah
e. Qona’ah
44. Salah satu cara yang disunahkan untuk meredakan marah, yaitu…
a. Olahraga
b. Melempar benda
c. Memecah kaca
d. Berwudhu’
e. Berbaring
45. Berbakti kepada orang tua adalah wujud…
a. Setia pada budaya
b. Taat kepada adat istiadat
c. Taat kepada nenek moyang
d. Keteladanan norma masyarakat
e. Taat kepada Allah swt.
46. Salah satu cara berbakti kepada orangtua adalah dengan membuat keduanya senang. Berikut ini sikap yang
sesuai dengan pernyataan tersebut adalah…
a. Bekerja setiap hari
b. Menjadi siswa yang populer
c. Menjadi siswa yang taat ibadah
d. Membuat heboh masyarakat
e. Membuat laporan pekerjaan
47. Di bawah ini yang bukan hikmah menghormati guru adalah…
a. Dido’akan guru
b. Mudah menerima ilmu
c. Mendapat kesulitan hidup
d. Mendapat ilmu yang berkah
e. Diluaskan pintu rezeki
48. Cara berbakti kepada orangtua yang telah wafat adalah…
a. Menggunakan semua hartanya
b. Menunaikan wasiatnya
c. Memanfaatkan jabatannya
d. Menghabiskan warisannya
e. Mendiskusikan sejarah hidupnya
49. Membuat marah orangtua kita artinya membuat marah…
a. Allah swt.
b. Saudara
c. Tetangga
d. Diri sendiri
e. Pemerintah
50. Seorang siswa harus bersikap rendah diri kepada gurunya. Maksud dari pernyataan tersebut adalah…
a. Tidak memberi hadiah kepada guru
b. Tidak mendengar nasihat guru
c. Tidak meremehkan pendidikan guru
d. Bersikap apa adanya pada guru
e. Tidak menghiraukan penjelasan guru

Anda mungkin juga menyukai