Anda di halaman 1dari 1

EKMA4370-3

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2022/23.2 (2023.1)

Fakultas : FE/Fakultas Ekonomi


Kode/Nama MK : EKMA4370/Kewirausahaan
Tugas :1

No. Soal
1. Kewirausahaan merupakan salah satu multi disiplin ilmu yang memerlukan berbagai pendekatan dalam
memahaminya.
Apa yang Anda ketahui mengenai pendekatan makro dalam pemikiran kewirausahaan?
Berikan contoh kasus dari pendekatan makro.

2. Dalam memahami entrepreneurship, terdapat beberapa sumber informasi yang diperlukan.


Menurut Anda sumber informasi apa saja yang diperlukan dalam memahami entrepreneurship?
Berikan contoh kasus sumber informasi dalam memahami entrepreneurship.

3. Di Era pandemi, usaha kecil masih cukup bertahan namun tetap harus memperhatikan koridor yang
sesuai.
Menurut Anda bagaimana koridor yang sesuai bagi usaha kecil?
Berikan penjelasan dan contoh kasus koridor yang sesuai bagi usaha kecil.

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai