Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL KEGIATAN

TURNAMEN FUTSAL ANTAR KELAS

SMA NEGERI 1 BANTARKAWUNG


2022-2023
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
SMA NEGERI 1 BATARKAWUNG
Alamat : Jalan. Raya Bantarkawung 15, (0289)5104323 Kab.Brebes 52274
PROPOSAL PLAKSANAAN KEGIATAN
TURNAMEN FUTSAL ANTAR KELAS

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Futsal merupakan olahraga yang banyak diminati banyak orang, terutama bagi
pelajar.Bahkan hampir setiap anak laki-laki menyukai permainan fulsal. olahraga ini
banyak dilakukan oleh pelajar SMA dan orang dewasa.Futsal hampir sama dengan
permainan sepak bola yang banyak disukai oleh hampir setiap orang di seluruh dunia,
tetapi futsal jumlah pemainnya lebih sedikit dan lapangan yang digunakanpun juga
lebih kecil dibandingkan dengan lapangan sepakbola. Salah satu ciri khas olahraga
futsal memerlukan 2 tim yang terdiri dari 5 orang setiap tim. Dalam waktu 2 kali 15
menit para pemain berusaha untuk memasukan bola ke gawang lawan sebanyak-
banyaknya. Karena memerlukan banyak pemain, olahragaa futsal sangat sesuai untuk
dijadikan sarana menjalin persahabatan. Caranya dengan mengadakan kegiatan
petandingan futsal antar kelas ini yang diharapkan perkenalan, pergaulan, dan
persahabatan antar pemain dalam satu tim dan bahkan antar tim terjalin dengan baik.
SMA Negeri 1 Bantarkawung sangat memperhatikan pesahabatan yang dapat dijalin
melalui kegiatan ini. Oleh karena itu kami bermaksud mengadakan “Pertandingan
(turnamen) Fulsal Antar Kelas” sebagai sarana untuk menjalin persahabatan antar
siswa.

B. MAKSUD DAN TUJUAN


Maksud
Maksud dari kegiatan ini adalah sebagai bentuk rasa syukur kepada Tuhan YME.
Tujuan
Tujuan diadakan pertandingan antar kelas di SMA Negeri 1 Bantarkawung antara
lainsebagai berikut:
 Menjalin dan membina kerukunaa antar siswa SMA Negeri 1 Bantarkawung

 Mencari pemain futsal yang muda dan berbakat.


C. NAMA KEGIATAN
Turnamen Futsal Antar Kelas.

D. TEMA KEGIATAN

“Junjung Tinggi Sportifitas Gapai prestasi tanpa batas”

E. WAKTU DAN TEMPAT

Waktu
Waktu kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
1. Lomba Futsal : Sabtu/18 Februari 2023

Tempat
Tempat kegiatan ini akan dilaksanakan Di Lapangan BFC Cibangbung

F. PESERTA KEGIATAN
Peserta kegiatan ini adalah seluruh siswa/i SMAN 1 BANTARKAWUNG.

G. SUSUNAN PANITIA
Terlampir.

H. RENCANA ANGGARA
Terlampir.
I. PENUTUP

Demikian proposal kegiatan kegiatan turnamen futsal antar kelas SMAN 1


Bantarkawung, kami ajukan agar dapat di ketahui dan ditindak lanjuti. Saran dan kritik dari
semua pihak sangat kami harapkan dan tujuan terbaik yang kita inginkan bersama.

Bantarkawung, 06 Februari 2023

Ketua Pelaksana Sekertaris

Bagus Ilham Maulana Anis Hidayah Agustiani

Mengetahui,

Kepala Sekolah Waka Kesiswaan

Elfi Yulyati,S.Pd Dedi Darmadi,S.Pd.


NIP. 19690821198022007 NIP. 198003302014091001
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
SMA NEGERI 1 BATARKAWUNG
Alamat : Jalan. Raya Bantarkawung 15, (0289)5104323 Kab.Brebes 52274

SUSUNAN PANITIA
KEGIATAN TURNAMEN FUTSALANTAR KELASSMA

NEGERI 1 BANTARKAWUNG

Penanggung jawab : Elfi Yulyati, S.Pd.

Pembina : Dedi Darmadi, S.Pd.

Ketua : Bagus Ilham Maulan


Wakil Ketua : Hanan Arfian
Sekretaris : Anis Hidayah Agustiani
Bendahara : Anggita
Nursinta
Sie Perlengkapan : Alfin Nur Hidayat
Ananda Ajeng
Sie Pertandingan : Alfa Rizki Firmansyah
Meisan Isnaenda Putra
Sie Dokumentasi : Diki
Muhammad Raihan
Sie Keamanan : Bima Cahya Saputra
Ridho Faturohman
Sie Konsumsi : Kiki Saniawati
M. Radit Pratama
Bantarkawung, 06 Februari 2023

Ketua Pelaksana Sekertaris

Bagus Ilham Maulana Anis Hidayah Agustiani

Mengetahui,

Kepala Sekolah Waka Kesiswaan

Elfi Yulyati,S.Pd Dedi Darmadi,S.Pd.


NIP. 19690821198022007 NIP. 198003302014091001
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
SMA NEGERI 1 BATARKAWUNG
Alamat : Jalan. Raya Bantarkawung 15, (0289)5104323 Kab.Brebes 52274

RENCANA ANGGARAN
KEGIATAN TURNAMEN FUTSAL
SMA NEGERI 1 BANTARKAWUNG

A. PEMASUKAN DANA BOS : Rp.2.400.000


Total : Rp.2.400.000

B. PENGELUARAN

1. Juara 1 Rp. 500.000


2. Juara 2 Rp. 300.000
3. Juara 3 Rp. 200.000
4. Sewa Lapangan Rp.1000.000
5. Konsumsi Panitia (15x10.000) Rp. 150.000
7. Insentif Wasit (2x50.000) Rp. 100.000
8. Lain – Lain Rp. 150.000
Total : Rp.2.400.00
Bantarkawung, 06 Februari 2023

Ketua Pelaksana Sekertaris

Bagus Ilham Maulana Anis Hidayah Agustiani

Mengetahui,

Kepala Sekolah Waka Kesiswaan Ketua Osis

Elfi Yulyati,S.Pd Dedi darmadi,S.Pd M.Fiki Ramdani


NIP. 19690821198022007 NIP. 198003302014091001

Anda mungkin juga menyukai