Anda di halaman 1dari 5

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI


PONTIANAK
Alamat: Jalan Letnan Jenderal Soeprapto No. 19 Pontianak, 78122
Telepon/Faksimili: (0561) 734170, e-mail: humas@iainptk.ac.id
Website: https://www.iainptk.ac.id

Ujian Akhir Semester


Tahun Ajaran 2019/2020

Mata Kuliah : Bahasa Arab


Hari/Tanggal/Waktu : Senin/ 25 Juli 2020
Program Studi : Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Kelas : IA
Dosen : Rahnang, M.Pd.I.

1. Jelaskan cara mengidentifikasi kalimat ‫ اسم‬dan ‫فعل‬,

2. Tentukanlah ‫اسم‬, ‫فعل‬, ‫ حرف‬setiap kata (‫ )كلمة‬pada ‫?النباء سورة‬

3. Jelaskan apa itu ‫ اعراب‬dan bentuknya?

4. Jelaskan apa itu ‫اسم المبنۍ‬, dan sebutkan satu persatu beserta contohnya pada ‫?سورة النباء‬

5. Jelaskan apa itu ‫اسم المعرب‬, dan sebutkan satu persatu beserta contohnya pada ‫?سورة النباء‬

6. Ada berapa bentuk ‫ ?فعل‬Jelaskan!

7. Jelaskan apa itu ‫فعل المبنۍ‬, dan sebutkan satu persatu beserta contohnya pada ‫?سورة النباء‬

8. Jelaskan apa itu ‫فعل المعرب‬, dan sebutkan satu persatu beserta contohnya pada ‫?سورة النباء‬

9. Ada berapakah bilangan bahasa Arab? Sebutkan!

10. Terjemahkan dalam bahasa Arab!

- 16 x 35 =

- 8 + 162 =

- 1222 - 704 =

- 999 : 3 =

7
LEMBAR VALIDASI SOAL ESSAY

A. Identitas
Nama Validator: Dr. Syahrani, M.Pd.

B. Petunjuk Pengisian
1. Berilah tanda cek (√) pada kolom skala penilaian sesuai penilaian terhadap soal yang telah dibuat.
2. Kriteria penilaian terdiri dari:
1 = Tidak relevan
2 = Kurang relevan
3 = Relevan
4 = Sangat Relevan
C. Tabel Penilaian
Penilaian
NO Kriteria
1 2 3 4
Materi
1 Soal sesuai dengan indikator ✓
2 Batasan pertanyaan dan jawaban yang diharapkan sudah sesuai ✓
3 Materi yang ditanyakan sesuai dengan tujuan pengukuran ✓
4 Isi materi yang ditanyakan sesuai dengan jenjang jenis pendidikan atau tingkat ✓
kelas
5 Menggunakan kata tanya atau perintaah yang menuntut jawaban uraian ✓
6 Ada petunjuk yang jelas tentang cara mengerjakan soal ✓
7 Ada pedoman penskorannya ✓
8 Tabel, gambar, grafik, peta atau yang sejenisnya disajikan dengan jelas dan ✓
terbaca
9 Rumusan kalimat soal komunikatif ✓
Bahasa/Budaya
1 Butir soal menggunakan bahasa yang baku ✓
2 Tidak menggunakan kata/ungkapan yang menimbulkan penafsiran ganda atau ✓
salah pengertian.
3 Tidak menggunakan bahasa yang berlaku setempat/tabu ✓
4 Rumusan soal tidak mengandung kata/ungkapan yang dapat meyinggung ✓
perasaan peserta didik
5 Menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia ✓

Pontianak, 15 Juni 2020


Validator

Dr. Sahrani, M.Pd.


NIP. 197604012009011008

8
LEMBAR VALIDASI SOAL ESSAY

A. Identitas
Nama Validator: Dr. Moh. Yusuf Hidayat, M.Pd.

B. Petunjuk Pengisian
1. Berilah tanda cek (√) pada kolom skala penilaian sesuai penilaian terhadap soal yang telah dibuat.
2. Kriteria penilaian terdiri dari:
1 = Tidak relevan
2 = Kurang relevan
3 = Relevan
4 = Sangat Relevan
C. Tabel Penilaian
Penilaian
No Kriteria
1 2 3 4
Materi
1 Soal sesuai dengan indikator ✓
2 Batasan pertanyaan dan jawaban yang diharapkan sudah sesuai ✓
3 Materi yang ditanyakan sesuai dengan tujuan pengukuran ✓
4 Isi materi yang ditanyakan sesuai dengan jenjang jenis pendidikan atau tingkat ✓
kelas
5 Menggunakan kata tanya atau perintaah yang menuntut jawaban uraian ✓
6 Ada petunjuk yang jelas tentang cara mengerjakan soal ✓
7 Ada pedoman penskorannya ✓
8 Tabel, gambar, grafik, peta atau yang sejenisnya disajikan dengan jelas dan ✓
terbaca
9 Rumusan kalimat soal komunikatif ✓
Bahasa/Budaya
1 Butir soal menggunakan bahasa yang baku ✓
2 Tidak menggunakan kata/ungkapan yang menimbulkan penafsiran ganda atau ✓
salah pengertian.
3 Tidak menggunakan bahasa yang berlaku setempat/tabu ✓
4 Rumusan soal tidak mengandung kata/ungkapan yang dapat meyinggung ✓
perasaan peserta didik
5 Menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia ✓

Pontianak, 15 Juni 2020


Validator

Dr. Moh. Yusuf Hidayat, M.Pd.


NIP. 197603172006041002

9
ANALISIS VALIDITAS SOAL

Penyusun : Rahnang, M.Pd.I.

Mata kuliah : Bahasa Arab

Prodi / Semester : PIAUD / I

Nama Bidang Keahlian


Validator 1 Dr. Sahrani, M.Pd. Bahasa Arab
Validator 2 Dr. Moh. Yusuf Hidayat, M.Pd Bahasa Arab

UJI GREGORY
Relevansi kedua pakar secara menyeluruh merupakan validitasisi Gregory. Koefesien validitas isi dapat dihitung
dengan menggunakan rumus berikut:

𝐃
𝐕𝐚𝐥𝐢𝐝𝐚𝐬𝐢 𝐈𝐬𝐢
𝐀+𝐁+𝐂+𝐃

Keterangan:
A = Sel yang menunjukkan kedua penilai/pakar menyatakan tidak relevan.
B & C = Sel yang menunjukkan perbedaan pandangan antar penilai/pakar.
D = Sel yang menunjukkan kedua validator setuju.

VALIDATOR 1
Tidak Relevan Relevan
Skor (1-2) Skor (3-4)

Tidak Relevan
A B
Skor (1-2)
VALIDATOR 2

Tidak Relevan
C D
Skor (3-4)

Gambar 1. Model Kesepakatan Antar Dua Pakar (Ruslan, 2009)

10
Penilaian Keputusan
No Kriteria
Validator 1 Validator 2
Materi 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Soal sesuai dengan indikator ✓ ✓ D
2 Batasan pertanyaan dan jawaban yang diharapkan sudah sesuai ✓ ✓ D
3 Materi yang ditanyakan sesuai dengan tujuan pengukuran ✓ ✓ D
4 Isi materi yang ditanyakan sesuai dengan jenjang jenis pendidikan ✓ ✓
atau tingkat kelas D

5 Menggunakan kata tanya atau perintaah yang menuntut jawaban ✓ ✓


uraian D

6 Ada petunjuk yang jelas tentang cara mengerjakan soal ✓ ✓ D


7 Ada pedoman penskorannya ✓ ✓ D
8 Tabel, gambar, grafik, peta atau yang sejenisnya disajikan dengan ✓ ✓
jelas dan terbaca D

9 Rumusan kalimat soal komunikatif ✓ ✓ D


Bahasa/Budaya
1 Butir soal menggunakan bahasa yang baku ✓ ✓ D
2 Tidak menggunakan kata/ungkapan yang menimbulkan penafsiran ✓ ✓
ganda atau salah pengertian. D

3 Tidak menggunakan bahasa yang berlaku setempat/tabu ✓ ✓ D


4 Rumusan soal tidak mengandung kata/ungkapan yang dapat ✓ ✓
meyinggung perasaan peserta didik D

5 Menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia ✓ ✓


D

𝐃 𝟏𝟒 𝟏𝟒
VALIDITAS ISI = 𝐀+𝐁+𝐂+𝐃 = 𝟎+𝟎+𝟎+𝟏𝟒 = 𝟏𝟒
=𝟏

Berdasarkan hasil perhitungan di atas terlihat nilai validitas isi lebih besar dari 0,75 dimana didapatkan hasil yaitu 1.
Maka dapat diambil kesimpulan bahwa intrumen dinyatakan telah memenuhi validitas isi dan layak untuk dipergunakan.

11

Anda mungkin juga menyukai