Anda di halaman 1dari 4

PENDAFTARAN PASIEN

LANSIA/DISABILITAS

No.Dokumen : 445/ /SOP/UKPP/III/2022


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : Februari 2022
Halaman :1/5
Puskesmas Pakjo dr. Novia Diana Roza,M.Kes
Palembang NIP.196212121989102001

Pendaftaranpasien disabilitas adalah pendaftaran pasien.baru dan lama yang


1. Pengertian
berobat di puskesmas dengankeadaan khusus.
Memperioritaskan pasien dengan keadaan khusus dalam proses pelayanan.
Kriteria pasien dengan keadaan khusus
a.Lansia>_60 tahun keatas.
b.Pasien disabilitas atau keterbatasan.
Sebagai intruksi kerja bagi petugas Unit pendaftaranuntuk melayani
2. Tujuan
pendaftaran pasien baru secara efektif.

3. kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Pakjo No 445 /047/ SK /UKPP/ III /
2022 tentang.Tentang kebijakanPelayanan Kelinis dalam meningkatkan
Mutu dan keselamatan pasien di Puskesmas Pakjo. as

4. Referensi Permenkes RI Nomor 75 tahun 2014 tentang Kesehatan

1. Pasien dengan keadaan khusus langsung menuju loket pendaftaran


5. Langkah – langkah
2. Petugas melayani dengan senyum ,sapa,salam.

3. Petugas pendaftaran untuk sementara menghentikan proses


pemanggilan antrian pasien umum,guna melayani pasien dengan
keadaan khusus untuk mendapatkan prioritas pelayanan.

4. Petugas menayakan identitas pasien dan mengisi status pasien.

5. Petugas member nomor baru untuk pasien yang pertama kali


berkunjung di Puskesmas dan diberi nomori indeks baru di buku bantu
dan di berikan kartu berobat.

6. Petugas meminta kartu berobat untuk pasien yang sudah pernah


berobat dan dicari rekam medic di family folder.
7. Petugas meminta pasien untuk menunggu pelayanan selanjutnya di
ruang tunggu.
6..Bagan Alir
Pasien mengambil nomor urut
antrian

Pasien menunggu di ruang tunggu

Petugas memanggil pasien sesuai nomer antrian

Petugas menghentikan sementara proses


pemanggilan

Pasien menunggu panggilan dari unti

Pasien dengan keadaan


khususlangsung menuju
loket: Petugas melakukan
.a.Usia Pasien >60 th identifikasi pasien

b.Pasien dengan disabilitas


atau keterbatas fisik

7.Hal-hal yang perlu  Berkas kelengkapan persyaratan pasien


 Karti berobat pasien
Diperhatikan

8. Unit terkait  Unit Pendaftaran

9. Dokumen terkait Surat Keputusan Kepala Puskesmas Pakjo No 445 /047/ SK /UKPP/ III /
2022 tentang.Tentang kebijakanPelayanan Kelinis dalam meningkatkan
Mutu dan keselamatan pasien di Puskesmas Pakjo. as

10.Rekaman historis Tanggal Mulai


No Yang diubah Isi Perubahan
perubahan. diberlakukan

1 Prosedur Pendaftaran di bagi Febuari 2022


2 yaitu pendaftaran
pasien umum dan
pendaftaran pasien
disabilitas

PELAYANAN PEMERIKSAAN DAN PENGOBATAN


PASIEN DI POLI GIGI SELAMA MASA PANDEMI

No.Dokumen : 445/ /SOP/UKPP/III/2022


DAFTAR No. Revisi : 01
TILIK Tanggal Terbit : 15 Februari 2022
Halaman :1/5
Puskesmas
dr. Novia Diana Roza,M.Kes
Pakjo NIP.196212121989102001
Palembang
Unit : ……………………………………………………………………
Nama Petugas : ……………………………………………………………………
Tanggal Pelaksanaan : ……………………………………………………………………
No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB
1 Apakah petugas menerima status pasien yang datang
2 Apakah petugas memanggil pasien sesuai urutan pasien
yang datang
3 Apakah petugas menyapa dan mempersilahkan duduk
4 Apakah petugas mencocokan identitas pasien
5 Apakah identitas cocok jika tidak cocok kartu dikembalikan
dicari ulang atau diperbaiki
6 Apakah Petugas melakukan anamnesa
7 Apakah Petugas melakukan pemeriksaan fisik
8 Apakah Petugas merumuskan diagnosa pasien
9 Apakah Petugas menyusun rencana asuhan pasien sesuai
dengan masalah kesehatan pasien
10 Petugas berkolaborasi dengan tim kesehatan lain bila
pasien membutuhkan penanganan tim kesehatan lain
11 Apakah Petugas mencatat nomor Kartu Jamkesmas dan
identitas pasien yang terdaftar sebagai anggota pada
lembar khusus Jamkesmas
12 Apakah Petugas mengevaluasi segera untuk tindakan yang
sudah dilakukan
13 Apakah Petugas menyusun rencana tindaklanjut bila
masalah kesehatan pasien belum teratasi
14 Apakah Petugas mendokumentasikan kegiatan
Compliance rate (CR) : …………………………………%
……………………………..,……
Pelaksana / Auditor

..................................

Anda mungkin juga menyukai