Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BALANGAN

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI JUNGKAL
Alamat : Jl. Raya Paringin-Lampihong KM 7 Desa Jungkal RT.01 Kec. Lampihong Kab. Balangan Kode
Pos 71661

PENILAIAN AKHIR SEMESTER II Nilai:


TAHUN PELAJARAN 2020/2021 PPKn KD 3.2
KD 3.7
B. Ind
KD 3.8
Mata Pelajaran : Tema 6. Menuju Masyarakat Sejahtera IPA KD 3.2
Kelas : VI (Enam)
Nama : IPS KD 3.4
Tanggal :

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (KD 3.2)


1. Menjaga kebersihan kelas merupakan ….
a. Kewajiban warga kelas c. Kewajiban warga sekolah
b. Hak warga sekolah d. Hak warga kelas
2. Warga Negara yang baik adalah ….
a. Menyerahkan kewajiban kepada orang tua
b. Melaksanakan kewajiban baru mendapatkan hak
c. Hak dan kewajiban tidak disertai dengan tanggung jawab
d. Meletakkan tanggung jawab pada kepala regu dan ketua kelas
3. Seorang calon Paskibra dinamakan ….
a. PASKIBRA c. CAPASKA
b. PASKIBRAKA d. PURNA PASKIBRAKA
4. Keberadaan suatu peraturan yang masih berlaku berguna untuk ….
5. Pajak sepeda motor dilakukan untuk memenuhi tanggung jawab ….
6. Sebutkan pelaksanaan hak yang kamu alami di sekolah !

Bahasa Indonesia (KD 3.7 [soal nomor 7, 10 dan 11] dan KD 3.8[soal nomor8, 9, dan 12])
7. Pak Wahyu selalu …. Perkembangan murid-murid di kelasnya.
Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ….
a. Melahap c. Menangkap
b. Memonitor d. Mengumpulkan
8. Sisa air hujan masih menggenang. Jalan beraspal basah. Air selokan yang biasa kering, sekarang
mengalir lancar. Tiupan angin menggoyang pucuk-pucuk pohon akasia. Saat itu juga seakan hujan
lokal terjadi di sekitar pepohonan itu.
Pikiran utama paragraph dii atas ….
a. Sisa air hujan masih menggenang c. Air selokan mengalir lancar
b. Jalan beraspal basah d. Hujan lokal terjadi disekitar pepohonan
9. Perhatikan bacaan berikut.

Arang merupakan jenis bahan bakar yang sudah berabad-abad dikenal manusia. Arang lebih praktis dibandingkan kayu
bakar. Arang dapat disimpan lama, ringan dan ringkas. Di Indonesia sampai kini arang masih banyak digunakan,
terutama untuk memasak. Bahkan di restoran besar pun, untuk masakan tertentu, arang masih digunakan. Sebab arang
tidak mengubah aroma masakan.

Topik pembahasan bacaan di atas tentang ….


a. Kayu bakar c. Manfaat arang
b. Arang d. Kelebihan arang
10. Suatu kata yang memiliki arti yang sama atau mirip disebut ….
11. Dalam pandangan Kamus Besar Bahasa Indonesia, tugas menurut hukum disebut ….
12. Bacalah dengan cermat!

Untuk mengangkat sebuah pesawat ruang angkasa, sebuah roket harus memiliki daya dorong yang lebih
besar dari jumlah bobotnya sendiri dan bobot dari pesawat ruang angkasanya. Kelebihan daya dorong
mempercepat pesawat, ini membuat pesawat naik lebih cepat dan kecepatan yang diperlukan dalam
perjalanan akan lebih cepat tercapai.

Tentukan gagasan utama paragraf di atas!

Ilmu Pengetahuan Alam (KD 3.2)


13. Ketika seorang anak mengalami masa pubertas, maka terjadi perubahan berikut, kecuali ….
a. Mengalami perubahan fisik
b. Mengalami perubahan psikis
c. Mampu membedakan nilai makanan yang harus dikonsumsi
d. Mengalami pematangan fungsi organ reproduksi
14. Sel sperma (sel kelamin jantan) pada alat tubuh manusia disebut ….
a. Vas deferens c. Ovarium
b. Ovum d. Testis
15. Pergaulan yang tidak terkendali pada remaja sejauh mungkin harus dihindari. Berikut conto pergaulan
yang tidak terkendali, kecuali ….
a. Mudah dibujuk dengan ajakan negative (tidak baik)
b. Sepulang sekolah langsung bermain dengan teman tanpa ingat waktu
c. Memilih teman bergaul yang tidak benar
d. Makan dengan memperhatikan kebersihan dan nilai gizi
16. Pada anak perempuan, masa pubertasnya ditandai dengan diproduksinya … (ovum).
17. Masa pubertas pada anak laki-laki dimulai dengan pematangan organ reproduksi yang ditandai dengan
dihasilkannya sel kelamin jantan atau istilahnya ….
18. Produksi keringat di tubuh mulai meningkat pada masa pubertas.Sebutkan dampak dan cara
mengatasinya!

Ilmu Pengetahuan Sosial (KD 3.4)


19. Puncak perjuangan bangsa Indonesia ada pada ….
a. Keberhasilan pembangunan nasional c. Bersatunya tokoh-tokoh pejuang bangsa
b. Terbentuknya tata hukum yang berlaku d. Terwujudnya proklamasi kemerdekaan
20. Penguasa yang … dan pantang menyerah memiliki peluang yang lebih besar untuk sukses dan
berkembang.
a. Ulet b. Kaya c. Bermodal besar d. Berani nekat
21. Contoh sikap menghargai kebudayaan dari daerah lain yang dapat memperkuat persatuan Indonesia
sebagai berikut, kecuali ….
a. Belajar tari daerah dari berbagai suku di Indonesia
b. Suka dan memakai kain daerah sesuai dengan eventnya
c. Selalu menggunakan Bahasa daerahnya sendiri di segala tempat dan situasi
d. Menyukai dan belajar masakan daerah lain dengan antusias
22. Proclamatia adalah Bahasa dari … yang artinya ….
23. Perpecahan antarwarga menggoyahkan persatuan dan kesatuan bangsa, bertentangan dengan nilai
Pancasila sila ….
24. Bagaimana sikap yang baik untuk teman yang berbeda suku?
Kunci Jawaban UAS Tema 6

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan


1. A
2. B
3. C
4. Menjaga ketertiban hidup masyarakat
5. Diri sendiri
6. 1) Murid mengikuti kegiatan belajar disekolah
2) Murid mendapat kasih saying guru
3) Murid mendapat hak masuk kelas

Bahasa Indonesia
7. B
8. A
9. B
10. Sinonim
11. Kewajiban
12. Roket

Ilmu Pengetahuan Alam


13. C
14. D
15. D
16. Sel telur
17. Spermatozoa / sperma
18. 1) Memakai pakaian berbahan katun (yang menyerap keringat)
2) Selalu membasuh muka atau mandi 2 kali sehari
3) Memakai wangi-wangian jika perlu

Ilmu Pengetahuan Sosial


19. D
20. A
21. D
22. Yunani, proclamatia
23. Sila ketiga
24. - Bergaul dengan baik
- Tidak mencela
- Saling menghargai
- Saling membantu

Keterangan :

Jumlah Soal Penilaian :


Jenis Soal Skor
per Mapel
Perolehan Skor
Pilihan Ganda 3 1 Nilai = × 100
Total skor
Isian 2 2
Essay 1 1
Total 6 10

Anda mungkin juga menyukai