Anda di halaman 1dari 20

BAB

USAHA, PESAWAT
SEDERHANA DAN
KERJA OTOT
RANGKA
Sumber : pixabay.com/dimitrisvetsikas
PETA KONSEP

Pesawat
Usaha
Sederhana

Bidang
Pengungkit Katrol Gaya Perpindahan
miring

Pengungkit
Pengungkit Pegungkit Katrrol Katrol
jenis Katrol tetap
jenis kedua jenis ke tiga bergerak ganda
pertama
USAHA
Usaha berkaitan erat dengan energi. Energi adalah kemampuan untuk
melakukan usaha atau kerja.
Usaha merupakan energi yang disalurkan gaya ke sebuah benda
sehingga benda tersebut bergerak.

Jika kuda yang menarik kereta mengakibatkan


kereta berpindah tempat, maka dapat dikatakan
kuda melakukan usaha. Mengapa kuda mampu
menarik kereta? Tentu karena kuda memiliki energi.
Sumber : pixabay.com/mochilazocultural
HUBUNGAN ANTARA USAHA, GAYA DAN PERPINDAHAN

Usaha berkaitan dengan gaya dan Jika gaya yang tidak bekerja tidak
perpindahan. Usaha terjadi jika gaya yang menyebabkan perpindahan,
bekerja pada suatu benda mengakibatkan dikatakan benda itu tidak
benda itu berpindah tempat. melakukan usaha.

Berdasarkan pengertian usaha, jika pada sebuah benda bekerja gaya (F)
hingga benda itu berpindah sejauh (s), besar usaha merupakan hasil kali antara
gaya dan perpindahan

Ket:
W = Usaha (J)
1 joule = 1 newton x 1 meter W = Fs F = gaya (N)
s = perpindahan (m)
PESAWAT SEDERHANA
Pesawat sederhana adalah segala jenis perangkat yang hanya
membutuhkan satu gaya untuk bekerja.
Contohnya untuk memindahkan beban
berat ketempat yang lebih tinggi digunakan
pesawat sederhana yaitu katrol dan bidang
miring.

Pada prinsipnya pesawat adalah alat


untuk memudahkan melakukan usaha,
dengan besar usaha yag diakukan tetap.
Sumber : Johanna84
TUAS ATAU PENGUNGKIT

𝐰 × 𝐥𝐁 = 𝐅 × 𝐥𝐊
Semakin panjang lengan kuasa,
semakin kecil gaya kuasa
Keuntungan mekanis (KM) :

𝐰 𝐥𝐊
𝑲𝑴 = =
𝐅 𝐥𝐁
Semakin panjang lengan kuasa, semakin
besar keuntungan mekanis, semakin
▪ Titik tumpu, yaitu titik yang menjadi tumpuan beban dan
mudah pekerjaan dilakukan. sifatnya tetap.
▪ Titik beban, yaitu tempat melekatnya beban.
▪ Titik kuasa, yaitu tempat diberikannya gaya kuasa.
TUAS ATAU PENGUNGKIT

JENIS PENGUNGKIT
Jenis pertama (titik tumpu berada diantara beban dan titik kuasa)
contoh gunting, tang, jungkat-jungkit, timbangan

Jenis kedua (beban di antara titik tumpu dan titik kuasa) contoh
pembuka tutup botol, alat pemotong kertas

Jenis ketiga (titik kuasa berada diantara titik tumpu dan beban)
contoh sekop, pinset, stapler
BIDANG MIRING
➢ Keuntungan mekanis:

𝐰 𝐬
=
𝐅 𝐡
w = beban (N)
F = gaya kuasa (N)
s = panjang bidang miring (m)
h = tinggi bidang miring (M)
➢ Semakin tinggi bidang miring,
semakin besar gaya kuasa,
semakin kecil keuntungan mekanis
KATROL
➢ Katrol dapat merubah arah gaya. Jika tali yg terhubung
pada katrol ditarik ke bawah, maka beban akan terkerek
ke atas Katrol tetap
➢ Berdasarkan tempat kedudukan katrol terbagi menjadi:
1. Katrol tetap (titik tumpu berada di antara beban dan
titik kuasa). lK
KM = = 1
lB Katrol bergerak
2. Katrol bergerak (beban berada diantara titik kuasa
dan titik tumpu).
lK
KM = = 2
lB
3. Katrol ganda (gabungan katrol tetap dengan katrol Katrol ganda
bergerak).
KM = jumlah tali (n)
PESAWAT SEDERHANA DALAM SISTEM RANGKA

Pada tubuh kita juga bekerja berbagai prinsip pesawat sederhana.


Otot-otot leher bekerja ketika kita sedang mendongakkan kepala.

Leher merupakan titik tumpu, dagu merupakan posisi beban, dan


otot leher bagian belakang merupakan titik kuasa. Sistem ini
merupakan pengungkit jenis pertama.

Sistem pesawat
sederhana terdapat pada
otot-otot leher yang
termasuk pengungkit jenis
pertama
Sumber: pixabay.com/Clker-Free-Vector-Images; commons.wikimedia.org/Patrick J. Lynch
Contoh Soal Usaha
1. Jika benda tersebut berpindah sejauh 10 m, tentukan usaha yang diperlukan ….

2. Perhatikan gambar berikut!

Tentukan usaha yang dilakukan pada benda oleh kedua gaya tersebut!
Contoh Soal Pengungkit
1. Seorang anak sedang mengungkit batu seperti terlihat pada gambar berikut. Berapakah gaya yang
diperlukan anak tersebut untuk dapat mengukit batu!

2. Sebuah pengungkit mempunyai panjang lengan kuasa 80 m dan lengan beban 20 m, maka keuntungan
mekaniknya … kali.
Contoh Soal Pengungkit
3. Tentukan lengan kuasa dan keuntungan mekanis pada gambar berikut!

4. Tentukan gaya dan keuntungan mekanis pada gambar berikut!


Contoh Soal Bidang Miring
1. Perhatikan gambar berikut! 2. Perhatikan gambar berikut!

Hitunglah!
•Gaya untuk memindahkan balok ke puncak!
•Keuntungan mekanis! Hitunglah!
•Gaya untuk memindahkan balok ke puncak!
•Keuntungan mekanis!
Contoh Katrol
1. Perhatikan gambar berikut. 2. Sebuah silinder baja diangkat menggunakan katrol
seperti gambar berikut.
Tentukan besarnya gaya Tentukan besarnya usaha yang
yang dibutuhkan untuk dilakukan baja tersebut!
menarik balok seberat
1.800 N!

Anda mungkin juga menyukai