Anda di halaman 1dari 10

GETARAN

Disusun oleh : Hidayatul K. S.Pd


Definisi getaran,
Getaran adalah gerak bolak balik secara
teratur melalui titik keseimbangan
Titik keseimbangan
adalah posisi bandul
ketika diam, pada
gambar tersebut
ditunjukkan oleh titik B
Setiap getaran mempunyai
SIMPANGAN.

Simpangan diukur dari titik


keseimbangan, yaitu jarak R-S ,
R-T, R-Q, dan R-P

Simpangan terjauh (maksimal)


disebut denaan AMPLITUDO.
yaitu jarak R-T dan R-P
Ciri-ciri getaran, memiliki:
amplitudo, periode, dan
frekuensi
Periode, adalah waktu
yang diperlukan untuk
melakukan 1x
getaran. satuan
periode adalah detik
(sekon)
Periode, disimbolkan
dengan huruf T, dan
dapat dihitung
dengan :

T = t/n

t adalah waktu
keseluruhan (detik)
n adalah jumlah
getaran
Frekuensi, adalah
jumlah getaran
yang dihasilkan
dalam 1 detik.
satuan frekuensi
adalah Hertz (Hz)
Frekuensi,
disimbolkan dengan
huruf F, dan dapat
dihitung dengan :

F = n/t

t adalah waktu
keseluruhan (detik)
n adalah jumlah
getaran
Bagaimana
menghitung 1
getaran?
1 getaran dinyatakan
sebagai gerakan dari
titik awal ke titik akhir,
kembali ke titik awal .
1 getaran = A-B-C-B-A
atau B-C-B-A-B
atau C-B-A-B-C

Anda mungkin juga menyukai