Anda di halaman 1dari 19

GETARAN

Gerakan ayunan
Getaran dapat berulang, di mana setiap perulangan gerakan itu dapat ditempuh
dalam waktu yang sama. Gerak seperti itu disebut gerak periodik. Gerak bolak-
balik benda melalui titik setimbangnya secara periodik disebut getaran.

Getaran biasa terjadi dalam kehidupan sehari-hari.

Senar yang dipetik menghasilkan Jam yang menggunakan


getaran pendulum
Besaran dalam suatu getaran
1. Frekuensi (f)  dalam SI, satuannya adalah Hertz (Hz)
Banyaknya getaran yang terjadi dalam satu detik.
2. Periode (T)  satuannya adalah detik atau sekon (s)
Waktu yang dibutuhkan suatu benda untuk melakukan 1 x getaran
3. Titik seimbang
Posisi dimana benda tidak bergetar.
4. Simpangan
Jarak antara benda yang bergetar dengan titik (garis) setimbang
5. Amplitudo
Simpangan terbesar suatu benda yang bergetar
Defenisi dan Pegas
Rumus Getaran
Rumus yang digunakan dalam
getaran sederhana : bandul
𝑛 𝑡
𝑓= 𝑇=
𝑡 𝑛
1
𝑓=
𝑇
Dimana : Benda dikatakan bergetar dalam
frekuensi (Hz) satu kali getaran penuh yakni 1 getaran = A – B – C – B – A
ketika bandul bergerak dari titik ½ getaran = A – B – C
periode (sekon)
awal lalu melalui semua titik dan Titik kesetimbangan = titik B
= banyaknya getaran kembali ke titik awal tersebut. Amplitudo : B – A atau B – C
Ayunan = getaran

A C A C

B
B
= ½ getaran
= ¾ getaran

A–B-C A–B–C– B
Contoh Soal Getaran
1. Sebuah bandul melakukan 108 getaran dalam 27 detik. Berapa frekuensi dan
periode getaran itu ?
Dik : n = 108 getaran
t = 27 detik
Dit : 1. f… ?
2. T… ?

2. Sebuah penggaris plastik melakukan 330 getaran dalam waktu 1 menit,


maka frekuensi dan periode getaran penggaris tersebut adalah
Dik : n = 330 getaran
t = 1 menit = 60 s
Dit : 1. f… ?
2. T… ?
GELOMBANG
 Gelombang adalah getaran yang merambat.
 Gelombang ini sebenarnya adalah bentuk energi berupa usikan atau
gangguan.
 Gelombang adalah suatu cara untuk memindahkan energi dari satu
tempat ke tempat lain.

Berdasarkan media rambatnya gelombang terbagi menjadi dua yaitu :


1. GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
2. GELOMBANG MEKANIK
Gelombang Elektromagnetik Gelombang Mekanik
Gelombang yang tidak memerlukan Gelombang yang memerlukan
zat perantara dalam rambatannya.
zat perantara dalam
Contohnya : gelombang radio, gel.
cahaya perambatannya.
Perpindahan gelombang radio Contohnya : gelombang bunyi
dimanfaatkan untuk siaran televisi,
telepon genggam, dan alat
komunikasi
lainnya.
Berdasarkan arah getaran dan arah rambatannya, gelombang
dibedakan menjadi dua, yaitu
1. Gelombang Transversal
Gelombang yang arah getarannya tegak lurus dengan arah rambatnya.
Contohnya pada gelombang tali.
Ketika tali digerakkan ke atas dan ke bawah, arahnya tegak lurus dengan arah
gerakan gelombang.
Naik turunnya tali membentuk gelombang sebagai berikut :
1 panjang gelombang = bukit + 1 lembah
1 bukit + 1 lembah

amplitudo
a-b-c , e-f-g = bukit gelombang
c-d-e = lembah gelombang
b dan f = puncak gelombang
d = dasar gelombang
a, c, e, g = simpul – simpul
gelombang
b-b’ , d-d’ = amplitudo

 lambda (simbol dari panjang gelombang)


2. Gelombang Longitudinal
Gelombang yang arah getarannya sejajar/berhimpit dengan arah
rambatnya. Dalam satu gelombang longitudinal terdiri dari satu regangan
dan satu rapatan. Contohnya pada gelombang suara di udara.
1 panjang gelombang = 1 regangan + 1 rapatan
PERIODE, FREKUENSI, PANJANG GELOMBANG, DAN
CEPAT RAMBAT GELOMBANG

• PERIODE GELOMBANG (T)


Periode adalah waktu yang dibutuhkan untuk terjadinya satu
gelombang.
𝑡
• Jika untuk terjadi 1 gelombang 𝑇=
dibutuhkan waktu 0,1 sekon, maka
𝑛
periode gelombang tersebut adalah 0,1 s.
• Jika dalam 1 sekon terjadi 100 gelombang T = periode (sekon)
berarti untuk terjadinya 1 gelombang t = waktu (sekon)
diperlukan waktu sekon (0,01 sekon). n = jumlah gelombang
Oleh karena itu, periode gelombang
tersebut adalah 0,01 s.
• FREKUENSI GELOMBANG (f)
Frekuensi adalah banyaknya gelombang yang terjadi dalam satu sekon.

frekuensi (Hz)
= jumlah gelombang
t = waktu (sekon)
a. atau
Dik : T = 0,025 s Maka :
Dit : a. f …?
b. bila t = 10 s, maka n …? b.
 n = f x t = 40 Hz x 10 s
 n = 400 gelombang
1,5 2
Hubungan antara panjang gelombang, cepat rambat
gelombang, periode dan frekuensi

𝝀
𝒗 = 𝝀 . 𝒇 𝐚𝐭𝐚𝐮 𝒗 =
𝑻

= cepat rambat gelombang (m/s)


= panjang gelombang (m)
= periode (s)
= frekuensi (Hz)
Contoh Soal

1. Gelombang merambat pada tali. Dalam waktu 0,5 detik terjadi 3 bukit dan
3 lembah gelombang. Jika jarak antara dua puncak gelombang 40 cm,
cepat rambat gelombang adalah ….
Dik : t = 0,5 s
n=3
= 40 cm = 0,4 m
Dit : … ?

𝒗= 𝝀. 𝒇
2.
Banyaknya gelombang = 1,5 karena
ada 2 bukit dan 1 lembah
1,5

Anda mungkin juga menyukai