Anda di halaman 1dari 3

am

u b
1
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
PENGADILAN MILITER II-10
SEMARANG

a
R

si
PUTUSAN
NOMOR : 23-K / PM.II-10 / AD / III / 2012

ne
ng
“DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA”

Pengadilan Militer II-10 Semarang yang bersidang di Semarang dalam memeriksa dan

do
gu
mengadili perkara pidana pada tingkat pertama telah menjatuhkan putusan sebagaimana tercantum
dibawah ini dalam perkara Terdakwa : ------------------------------------

Nama lengkap : Agus Prasetyo ------------------------------------------------------

In
A
Pangkat / NRP : Pratu / 31000553460180 -----------------------------------------
Jabatan : Ta Denmadam IV/Diponegoro-----------------------------------
ah

lik
Kesatuan : Denmadam IV/Diponegoro -------------------------------------
Tempat, tanggal lahir : Purworejo, 20 Januari 1980 -------------------------------------
Jenis kelamin : Laki-laki ---------------------------------------------------------------
Kewarganegaraan : Indonesia -------------------------------------------------------------
am

ub
Agama : Islam -------------------------------------------------------------------
Tempat tinggal : Desa Pacekelan Rt. 04 Rw. 05 Kec. Sapuran Kab. Wonosobo.
-----------------------------------------------------------
ep
k

Terdakwa tidak ditahan. ----------------------------------------------------------------------------------------


ah

------------------------------------ Pengadilan Militer II-10 Semarang ; ------------------------------------


R

si
Membaca : Berita Acara Pemeriksaan dalam perkara ini. -------------------------------

Memperhatikan : 1 Surat Keputusan Penyerahan perkara dari Pangdam IV/Diponegoro

ne
ng

selaku Papera Nomor : Kep/368/XII/2011 tanggal 30 Desember 2011.


---------------------------------------------------------------------

do
2. Surat Dakwaan Oditur Militer Nomor : Sdak/20/II/2012 tanggal 22
gu

Pebruari 2012.--------------------------------------------------------------------

3. Surat Penetapan dari : ------------------------------------------------------


In
A

a. Kadilmil II-10 Semarang tentang Penunjukan Hakim Nomor :


Tapkim/23/PM.II-10/AD/III/2012 tanggal 1 Maret 2012.
b. Hakim Ketua Sidang tentang Hari Sidang Nomor : Tapsid/23/
ah

lik

PM.II-10/AD/III/2012 tanggal 1 Maret 2012. -------------

4. Relas Penerimaan Surat Panggilan untuk menghadap sidang kepada


m

ub

Terdakwa dan para Saksi. ----------------------------------------------

5. Surat-surat lain yang berhubungan dengan perkara ini. ------------


ka

ep

Mendengar : 1. Pembacaan Surat Dakwaan Oditur Militer Nomor : Sdak/20/II/2012


tanggal 22 Pebruari 2012, di depan persidangan yang dijadikan dasar
pemeriksaan perkara ini.-------------------------------
ah

Mendengar : Keterangan Oditur yang diucapkan di persidangan yang menyatakan


es

bahwa Terdakwa telah dipanggil secara sah sebanyak 3 (tiga) kali tetapi
M

Terdakwa tidak pernah hadir tanpa memberikan keterangan dan berdasarkan


ng

Surat Dandenmadam IV/Diponegoro :


1. Nomor : B/118/III/2012 tanggal 9 Maret 2012. -----------------
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
2. Nomor : B/309/IV/2012 tanggal 17 April 2012. -----------------
3. Nomor : B/427/V2012 tanggal 21 Mei 2012. --------------------

a
R

si
yang menerangkan bahwa tidak dapat menghadirkan Terdakwa karena sudah
kembali ke masyarakat. -----------------------------------------

ne
ng
Mendengar : 1. Sidang pertama pada hari Kamis tanggal 8 Maret 2012 Terdakwa tidak
bisa hadir meskipun Oditur telah memanggil secara sah berdasarkan relas
panggilan Oditur Militer Nomor : B/157/III/2012 tanggal 5 Maret 2012.
------------------------------------------

do
gu 2. Sidang kedua pada hari Rabu tanggal 18 April 2012 Terdakwa tidak
bisa hadir meskipun Oditur telah memanggil secara sah berdasarkan relas
panggilan Oditur Militer Nomor : B/215/IV/2012 tanggal 11 April 2012.

In
A
-------------------------------------------------------------

3. Sidang ketiga pada hari Selasa tanggal 29 Mei 2012 Terdakwa tidak
ah

lik
bisa hadir meskipun Oditur telah memanggil secara sah berdasarkan relas
panggilan Oditur Militer Nomor : B/268/V/2012 tanggal 10 Mei 2012.
---------------------------------------------------------------
am

ub
Menimbang : Bahwa demi penyelesaian perkara ini maka Penuntutan Oditur Militer
II-10 Semarang untuk memeriksa dan mengadili perkara ini harus
dinyatakan tidak dapat diterima. ----------------------------------------
ep
k

Menimbang : Bahwa apabila dikemudian hari ternyata Terdakwa dapat


diketemukan, maka perkaranya dapat diproses kembali sebelum hak
ah

menuntut perkaranya gugur karena daluwarsa. -----------------------------


R

si
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 5 tahun 1950. --------------------------------
2. Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 1 tahun 1981. --------

ne
ng

M E N ETAPKAN

do
gu

Menyatakan : a. Penuntutan Oditur Militer terhadap perkara atas nama Terdakwa Agus
Prasetyo Pratu NRP 31000553460180, tidak dapat diterima karena Oditur
tidak dapat menghadirkan Terdakwa di persidangan.
In
A

--------------------------------------------------------------------------

b. Memerintahkan kepada Panitera untuk mengirimkan salinan Putusan


ini kepada Oditur Militer II-10 Semarang. --------------------------
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es

Demikian ……….
M

-------- Demikian diputuskan pada hari ini Selasa tanggal 29 Mei 2012 dalam musyawarah Majelis
ng

Hakim oleh Mayor Chk (K) Siti Alifah, S.H., M.H. NRP 574652 sebagai Hakim Ketua, serta Mayor
Chk Asmawi, S.H. NRP 548012 dan Mayor Laut (KH/W) Koerniawaty S., S.H., M.H. NRP 13712/
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
3
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
P masing-masing sebagai Hakim Anggota I dan sebagai Hakim Anggota II, yang diucapkan pada
hari dan tanggal yang sama oleh Hakim Ketua dalam sidang yang terbuka untuk umum dengan

a
dihadiri oleh para Hakim Anggota tersebut di atas, Oditur Militer Mayor Chk Sentot Rahadiyono,

si
S.H. NRP 522893 dan Panitera Letnan Satu Sus R. Faharuddin, S.H. NRP 534531, di hadapan
umum dan tanpa dihadiri Terdakwa.
----------------------------------------------------------------------------------------------------------

ne
ng

do
gu Hakim Ketua

In
A
Siti Alifah, S.H., M.H.
Mayor Chk (K) NRP 574652
ah

lik
Hakim Anggota I Hakim Anggota II
am

ub
Asmawi, S.H. Koerniawaty S.,S.H.M.H.
Mayor Chk NRP 548012 ep Mayor Laut (KH/W) NRP 13712/P
k

Panitera
ah

si
R. Faharuddin, S.H.
Letnan Satu Sus NRP 534531

ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3

Anda mungkin juga menyukai