Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN TANJUNG JABUNG BARAT


MtS. RAUDHATUL JANNAH No. 036
Jl. K. H Rasyidi RT. 04 Desa Semau
Kecamatan Bram Itam Kabupaten Tanjung Jabung Barat
NSM : 121215060036 NPSN : 10505192

ASESMEN MADRASAH (AM) MTs RAUDHATUL JANNAH - SEMAU


TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023
MATA PELAJARAN : AKIDAH AKHLAK
KELAS : IX (SEMBILAN)
HARI / TANGGAL : Selasa, 9 Mei 2023
WAKTU : 07:30 – 09:00 WIB

I. Pilihan Ganda Kompleks a. Nabi Ayyub as selalu berzikir dan menyerah kan
Pilihlah Dua Jawaban yang Benar Pada Soal Nomor segala urusan nya hanya kepada Allah Swt
1 sampai Nomor 16 di bawah ini : b. Nabi Ayyub as selalu menyampaikan nasehat kepada
kaum nya
1. Sifat-sifat wajib Allah SWT dikelompokkan menjadi c. Nabi Ayyub as bekerja keras untuk memperoleh
empat kelompok, yaitu nafsiyah, Salbiyah, Maani dan kebahagian anak isteri nya
Maknawiyah. Dalil yang berhubungan dengan Sifat d. Nabi Ayyub as selalu memberikan santunan kepada
Ma’ani di bawah ini adalah … pakir miskin dan anak anak yatim
a. ‫يءٍ قَ ِديْر‬
ْ ‫ش‬ َ ‫علَى كُ ِل‬ َ َ‫ا َِّن هللا‬ 4. Cobaan demi cobaan yang diberikan Allah kepada nabi
b. ‫قُ ْل ه َُوهللاُ ا َ َحد‬ Ayyub as di terima dan ditunjukkan beliau dengan sikap

c. ‫ع ِليْم‬ َ ٍ‫يء‬ ْ ‫ش‬ َ ‫ا َِّن هللاَ بِكُ ِل‬ a. Sabar c. Tawadhu
d. ‫يء‬ ْ ‫ش‬ َ ‫ْس َك ِمثْ ِل ِه‬
َ ‫لَي‬ b. Tawakal d. Tasamuh
2. Agar taubat diterima oleh Allah SWT, ada beberapa 5. Allah Swt mewajibkan hamba hamba Nya untuk
syarat yang harus diperhatikan, dua diantaranya adalah berbakti kepada orang tua nya dengan bersikap baik.
a. Mengenang perbuatan dosa yang telah dilakukan Diantara adab yang baik tersebut adalah…
di masa lalu a. Mencintai dan sayang kepada orang tua
b. Menyesali perbuatan dosa yang telah diperbuat b. Membelikan barang barang yang mewah
c. Jika dosa menyangkut orang lain maka harus c. Menjaga perasaan, perkataan dan perbuatan
minta maaf kepada orang yang bersangkutan terhadap kedua nya
d. Mengurangi perbuatan maksiyat perlahan-lahan d. Lebih mengutamakan anak dan istri
Untuk Soal No 3 dan 4 6. Keteguhan hati rasul rasul ulul azmi sangat besar dalam
Kisah nabi Ayyub as mensyiarkan agama islam,oleh karena itu para rasul ulul
Nabi Ayyub merupakan seorang nabi yang dianugerahi azmi memiliki sifat sifat utama diantara nya adalah…
kekayaan harta yang melimpah. Kekayaan Nabi Ayyub a. Mencintai dan sayang kepada orang tua
meliputi hewan ternak seperti unta, sapi, kambing, kuda, dan b. Membelikan barang barang yang mewah
keledai. Allah SWT kemudian memberikan cobaan penyakit c. Menjaga perasaan, perkataan dan perbuatan terhadap
kepada Nabi Ayyub as. kedua nya
Selain kaya harta, Nabi Ayyub juga dikenal dengan sifatnya d. Lebih mengutamakan anak dan istri
yang penuh kedermawanan. Kekayaan yang ia miliki ia 7. Adapun yang termasuk dampak positif perilaku orang
pergunakan untuk kebaikan seperti disumbangkan kepada yang suka bekerja keras di bawah ini adalah….
fakir miskin, untuk membantu anak yatim, memuliakan a. Hidup nya menjadi lebih terarah
tamu-tamunya, dan lain-lain. b. Memiliki semangat yang tinggi
Cobaan yang diberikan kepada Nabi Ayyub. c. Berbuat baik karena mengharapkan pamrih
Allah SWT kemudian memberi cobaan kepada Nabi Ayyub d. Berputus asa karena Ketika usaha nya gagal
melalui harta miliknya. Atas kehendak Allah SWT, semua mengalami kerugian
harta ini diambil kembali sehingga Nabi Ayyub tak memiliki
8. Keteladanan dari sahabat umar bin Khattab pada saat
apapun.
kepemimpinannya yang berkembang pesat dan maju
Selain itu, tubuhnya juga diuji dengan segala macam
akan tetapi beliau tetap memiliki sikap kesederhanaan
penyakit, dan yang sehat hanya hati dan lidahnya. Dengan
diantaranya …
hati dan lidahnya tersebut, Nabi Ayyub selalu berdzikir
a. Tidak menggunakan uang baitul maal untuk
kepada Allah, dan menghadapi segala cobaan dengan sabar
mencukupi kebutuhan hidupnya.
dan tabah. Ia juga selalu mengingat Allah sepanjang hari.
b. Menolak kenaikan gaji sebagai khalifah
Dari kisah Nabi Ayyub ini menjadi peringatan bagi mereka
c. Menggunakan jabatannya untuk membantu
yang mendapat cobaan. Cobaan dari Allah SWT dapat
menaikkan jabatan keluarganya
berupa harta kekayaan, keturunan, ataupun penyakit. Agar
d. Lebih senang bekerja dan menerima dari hasil dari
bisa dijadikan teladan bahwa Nabi Ayyub yang mendapat
orang lain
cobaan yang berat, terus bersabar sampai Allah SWT berikan
9. Orang yang beriman kepada Qadha dan Qadar harus
kepadanya kesembuhan.
memiliki sikap yang positif terhadap dalam kehidupan
sehari hari.Diantara ciri ciri orang yang beriman kepada
3. Dampak positif tawakal dan syukur yang dapat kita
Qadha dan Qadar adalah …
ambil dari cerita diatas adalah…
a. Senantiasa Ikhtiar dan Tawakal dalam mencapai 15. Ketika Usman bin Affan ra mau membeli sumur milik
keberhasilan orang Yahudi tersebut dengan harga yang mahal ,yang
b. Menerima dan ikhlas terhadap keputusan Allah Swt diharapkan Usman bin Affan ra adalah …
c. Meratapi atas cobaan yang diberikan Allah Swt a. Mendapat balasan dari orang orang yang akan
d. Berputus asa jika mengalami kegagalan mengambil air sumur tersebut
10. Dalam fenomena kehidupan pergaulan remaja banyak b. Mendapat pujian dari Rasulullah dan para sahabat
yang menyimpang, namun dapat kita hindari tergantung c. Berharap Ridha dan mendapat surga nya Allah Swt
niat dan pergaulan kita. Tindakan yang tepat untuk d. Meringankan penderitaan kaum muslimin yang
menghindari Perilaku menyimpang dalam pergaulan ditimpa kekeringan
remaja diantara nya Bergaul adalah …
a. Memantapkan niat untuk melakukan semua hal Ali Bin Abi Thalib karamullahu wajhah
b. Pandai memanfaatkan waktu luang dengan hal hal Ali bernama lengkap Ali bin Abu Thalib bin Abdul
yang positf Mutthalib bin Hasyim bin Abdul Manaf. Ali bin Abi Thalib
c. Selalu meningkatkan ibadah kepada Allah Swt masuk Islam saat berusia tujuh tahun. beliau adalah anak
d. dengan teman siapa saja kecil yang pertama masuk Islam, sebagaimana Khadijah
11. Untuk menghindari perilaku menyimpang dalam adalah wanita yang per- tama masuk Islam, Zaid bin Haritsah
pergaulan bebas remaja sebaik nya yang kita lakukan adalah budak yang pertama masuk Islam, Abu Bakar ra
adalah …. adalah lelaki merdeka yang pertama masuk Islam.
a. Tidak pergi berduaan dengan lawan jenis yang bukan Peranan Ali bin Abi Thalib sangat besar. Beliau
mahram menggantikan Nabi Muham- mad Saw di tempat tidurnya
b. Tidak pergi ke tempat majelis secara kelompok ketika Nabi Saw mau hijrah. Beliau mempertaruhkan
c. Berteman dengan teman yang suka bergaul bebas nyawanya karena saat itu rumah Nabi Muhammad sudah
d. Tidak membuat grup yang menjerumuskan pada dikepung oleh algojo kafir Quraisy. Setelah itu, dia mendapat
pergaulan remaja yang salah siksaan dari Kafir Quraisy.
Sikap pemberani dan petarung sejati dibuktikan di
12. Beriman kepada Allah Swt adalah percaya dan yakin
beberapa peperangan yang diikutinya. Pada perang Badar
akan ketetapan yang sudah di tetapkan oleh Allah Swt.
beliau melakukan duel satu lawan satu dengan kafir Quraisy.
Dalil beriman kepada Qadha dan Qadar terdapat dalam
Beliau berhasil membunuh musuhnya kafir Quraisy. Begitu
QS ….
juga ketika perang Uhud, beliau merupakan salah satu
a. Al Haddid ayat 22 c. Al Maidah ayat 20
petarung yang berhadapan den- gan perwakilan kafir
b. Al Qamar ayat 49 d. Ar Ra’d ayat 14
Quraisy.
13. Islam mengajarkan kepada umat nya adab berpakaian
16. Peranan Ali bin Abi Thalib ra sangat besar dalam syiar
agar selamat di dunia maupun di akhirat. Adapun cara
agama islam ia adalah sosok yang sangat pemberani
berpakaian yang sesuai ajaran islam adalah…
dalam membela agama islam diantara nya adalah…
a. Mendahulukan yang kiri ke kanan
a. Menemani Rasulullah Saw dan bersembunyi di Gua
b. Selalu mengikuti mode walaupun tidak menutup
Tsur
aurat
b. Menemani Rasulullah Saw hijrah ke Madinah
c. Berpakaian tidak mengandung keburukan (maksiat)
c. Menggantikan Rasulullah Saw di tempat tidurnya
d. Tidak menyerupai pakaian lawan jenis
ketika Rasulullah mau hijrah
Untuk Soal 14 dan 15 d. Pada perang Badar beliau melakukan duel satu lawan
Kisah Keteladanan Sahabat Usman Bin Affan R.A satu dengan kafir Quraisy.
Salah satu sahabat Rasulullah Saw. yang terkenal lemah
lembut adalah sahabat Usman bin Affan Ra. Sifat yang II. Pilihan Ganda.
dimiliki lainnya santun terhadap siapa saja.. Pilihlah Satu Jawaban yang Benar Pada Soal Nomor
Al-kisah, ketika Rasulullah Saw. masih hidup, pernah terjadi 17 sampai Nomor 40 di bawah ini :
kekeringan di mana-mana akibatnya sumur kaum muslimin Untuk Soal 17 dan 18
mengalami kekeringan. Kaum muslimin menjadi kekurangan
Tamu Itu adalah Malaikat Jibril
air. Ada sebuah sumur milik orang Yahudi yang masih
Dalam beberapa kesempatan, ketika Malaikat
terdapat air. Lalu, Rasulullah Saw. berkata, “Siapakah yang
Jibril hendak menemui Nabi SAW, ia menjelma menjadi
mau membeli sumur milik orang Yahudi itu Allah
manusia biasa. Keterangan perihal malaikat menjelma
menyediakan surga bagi orang yang melakukannya”.
menjadi manusia ditemukan dalam Al-Qur’an dan Hadits
Seketika itu pula Usman bin Affan r.a. berseru, “Ya
Nabi SAW.
Rasulullah, aku bersedia membeli sumur itu”. Lalu sumur itu
Sosok malaikat yang berubah wujud menjadi manusia
benar-benar dibeli oleh Usman dengan tujuan diperuntukkan
dijelaskan dalam Al-Qur’an Surat Maryam ayat 17:
kepada kaum muslimin yang sangat membutuhkan air.
Akhirnya kaum muslimin dapat memanfaatkan air dari sumur
‫س ِويًّا‬ َ ‫مِن د ُْونِ ِه ْم حِ َجاب ًۗا فَا َ ْر‬
َ ‫س ْلنَا ٓ اِ َل ْي َها ُر ْو َحنَا فَت َ َمث َّ َل لَ َها بَش ًَرا‬ ْ ‫ت‬ ْ َ‫فَاتَّ َخذ‬
“Lalu dia memasang tabir (yang melindunginya) dari
tersebut.
mereka; lalu Kami mengutus roh Kami (Jibril) kepadanya,
14. Dari cerita diatas yang dapat kita ambil hikmah maka dia menampakkan diri di hadapannya dalam bentuk
meneladani keteladanan sahabat Usman bin Affan ra manusia yang sempurna.”
adalah … Salah seorang sahabat Rasulullah Saw menceritakan
a. Usman bin Affan ra adalah sahabat yang sangat bahwa pada suatu hari dia duduk Bersama Rasulullah Saw ,
lembut hati nya dan santun terhadap siapa saja tiba-tiba datang seorang laki-laki asing berambut hitam pekat
b. Usman bin Affan ra adalah sahabat yang selalu yang mengenakan pakaian serba putih datang, Ia pun duduk
mementingkan diri sendiri bersila di hadapan Rasulullah Saw. Tamu itu menanyakan
c. Usman bin Affan ra adalah sahabat yang suka tentang Iman, Islam dan Ihsan kepada Rasul dan
berpoya poya karena memiliki harta yang banyak membenarkan jawaban dari Rasulullah Saw. Setelah laki-laki
d. Usman bin Affan ra sangat taat kepada Allah Swt itu pulang Rasulullah bertanya kepada sahabat, “ Tahukah
dan menyayangi Rasulullah Saw kalian siapa lelaki itu ?” Semua sahabat menjawab tidak
tahu, dan Rasulullah Saw mengatakan bahwa laki-laki yang 25. Dalam bersosial media perlu disesuaikan kan dengan
datang tadi adalah Malaikat Jibril yang mengajari tentang ajaran islam,untuk memilih yang mana yang bermanfaat
agama yang hakiki. atau tidak. Tindakan yang harus kita lakukan untuk
Sumber: Buku 20 Cerita Populer Islami Penerbit Tiga menghindari dampak negatif dalam bersosial media
Serangkai dan Buku Ayo memahami akidah dan akhlak adalah…
Penerbit Erlangga. a. Menggunakan sosial media semaksimal mungkin
17. Informasi dalam Kisah Teladan di atas adalah tentang b. Mengakses semua informasi yang menyenangkan
sifat Malaikat yaitu … c. Suka memberikan komentar komentar yang sedang
a. Diciptakan dari Nur viral
b. Tidak berjenis kelamin d. Tidak berlebihan menggunakan Media sosial
c. Dapat berubah bentuk atas izin Allah Swt 26. Seperti kita ketahui hari akhir pasti akan terjadi,akan
d. Tidak punya keinginan atau hawa nafsu tetapi tidak ada satu makhluk pun yang mengetahui nya .
18. Malaikat Jibril menemui Rasulullah Saw adalah untuk Berikut ini yang termasuk ciri ciri perilaku orang yang
memberikan pengajaran tentang … mencerminkan beriman kepada hari akhir adalah…
a. Perintah dan Rukun sholat a. Bekerja keras untuyk mendapatkan kebahagia dunia
b. Iman, islam dan ihsan b. Mengejar prestasi di segala bidang agar terkenal
c. Akhlakul karimah c. Berhati hati dalam berpikir, bersikap dan berperilaku
d. Taat kepada Allah SWT d. Rajin membantu meskipun dalam hal keburukan
19. 1) Berwudhu agar terhindar dari hadas kecil 27. Hari dimana manusia dibangkitkan dari kubur baik yang
2) Membaca dengan baik dan benar /tartil sudah berabad abad maupun yang baru meninggal dunia,
3) Menggunakan kata-kata yang jami’ (ringkas) dan lalu di bawa ke suatu tempat yang di sebut dengan…
mudah dipahami a. Yaumul Ba’ts c. Yaumul Hisab
4) Khusyu’, penuh penghayatan dan ikhlas b. Yaumul Mahsyar d. Yaumul Mizan
Berdasarkan pernyataan tersebut yang termasuk adab 28. Perhatikan pernyataan pernyataan berikut.
membaca A.lquran ditunjukkan pada nomor … 1. Ahmad selalu berhati hati dalam berbicara karena
a. 1,2,3 b. 1,2,4 c. 1,3,4 d. 2,3,4 takut menyinggung perasaan Temannya
20. Al Quran memberi petunjuk tentang ilmu pengetahuan 2. Maryam tida mau membantu orang tua nya karena
seperti proses alam semesta dan mekanisme kehidupan alasan belajar
makhluk makhluk Nya. Hal tersebut menunjukkan salah 3. Sebelum tidur Yusuf selalu intropeksi diri dan
satu contoh dari … beristighfar atas dosa yang telah dilakukan nya hari
a, Bukti keistimewaan Al Quran ini
b. Hakikat dari isi Al Quran 4. Irfan bermain dan bersenang senang dengan
c. Isi pokok dari Al Quran temannya tanpa mengingat waktu
d. Nama nama lain dari Al Quran Berdasarkan pernyataan pernyataan diatas yang
termasuk sikap perilaku orang yang beriman kepada hari
21. Tongkat nya dapat berubah menjadi ular dan memakan
akhir di tunjukkan dengan nomor…
ular ular kecil buatan tukang sihir Fir’aun termasuk
a. 1 dan 2 b. 2 dan 3 c. 1 dan 3 d. 3 dan 4
salah satu kejadian luar biasa yang di sebut dengan…
a. Karamah c. Mukjizat 29. Suatu usaha atau Ikhtiar seseorang yang dilakukan
b. Mau’nah d. Irhas sesorang untuk memperoleh ilmu pengetahuan agar
terhindar dari kebodohan di sebut dengan…
22. Salah satu contoh Irhas dibawah ini adalah…
a. Menuntut ilmu c. kreatif
a. Nabi Ibrahim as tidak hangus dibakar api
b. Kerja keras d. Inovatif
b. Sunan Kalijaga membuat tiang masjid dari serpihan
serpihan kayu 30. Pak Rahmad adalah seorang pelukis yang rajin dan
c. Ketika pristiwa Tsunami Aceh ,banyak pertolongan tekun. Dalam sebulan ia dapat menyelesaikan hasil
Allah kepada hambanya yang dikehendaki sehingga lukisannya sepuluh buah lukisan kaligrafi yang
mereka selamat berkualitas tinggi. Pak Abdullah termasuk pelukis
d. Nabi Isa as bisa berbicara Ketika masih bayi kaligrafi yang .…
a. Kreatif c.Kerjakeras
23. Yang termasuk akibat buruk dari sikap ghadab di bawah
b. Inovatif d. Produktif
ini adalah..
a. Tidak bersemangat untuk meneruskan usahanya yang 31.
gagal ࣖ ۗ َ‫ض عَد ٌُّو ا َِّال ْال ُمت َّ ِقيْن‬
ٍ ‫ض ُه ْم ِلبَ ْع‬ ۤ َّ ‫ال‬
ُ ‫خَّل ُء يَ ْو َم ِٕى ٍۢ ٍذ بَ ْع‬ َ ْ َ‫ا‬
b. Mengambil harta yang bukan milik nya Dalam Qs Az Zukhruf Ayat 67 Allah Swt menerangkan
c. Tidak bisa berfikir tenang dalam menghadapi bahwa teman teman pada hari itu saling bermusuhan
masalah kecuali….
e. Menyia-nyiakan waktu karena menyesali diri. a. Orang orang yang berilmu
24. b. Orang orang yang bertakwa
‫ح هللاِ إِالَّ ْالقَ ْو ُم‬ ُ ‫ح هللاِ إِنَّهُ الَ يَا ْيئ‬
ِ ‫َس ِم ْن َّر ْو‬ ِ ‫َوالَت َا ْيئَسُ ْوا ِم ْن َّر ْو‬
c. Orang orang yang yang bersedekah
d Orang orang yang berzihad
)87 : ‫ْال َك ِف ُر ْونَ (يوسوف‬ 32. Tetangga adalah orang yang rumah nya berdekatan
Ayat diatas menjelas kan larangan berputus asa dari
dengan rumah kita, jika tetangga kita yang mengalami
Rahmat Allah, karena sesungguhnya orang yang
sakit maka kewajiban kita sebagai tetangga adalah …
berputus asa dari Rahmat Allah hanyalah orang orang …
a. Menjenguk dan mendoakanya
b. Membiarkannya
a. Bodoh c.Zalim
c. Memberi makanan
b. Kafir d.Sombong
d. Tidak mengganggunya
33. Dalam bertetangga terdapat interaksi manusia satu 40. Adab berjalan merupakan cara berjalan seseorang
dengan yang lain nya sehingga di butuhkan kepekaan berjalan yang baik dan benar sesuai dengan tuntunan
social yang baik setiap individu dan islam mengajar kan islam. Yang harus kita terapkan dalam berjalan
adab terhadap tetangga yang terdapat dalam Quran adalah….
Surah …. a. Berjalan hendaknya tergesa gesa supaya cepat
a. Al Maidah Ayat: 33 c. An Nisa Ayat: 36 sampai dan tidak terlambat
b. Al Luqman Ayat: 34 d. Al Furqan Ayat: 40 b. Berjalan hendaknya tidak tergesa gesa dan
pandangan kedepan dan tidak berlenggak lenggok
34. Umar bin khattab ra terkenal dengan keberanian dan c. Berjalan hendaknya sambil makan dan minum
ketegasan nya sehingga Ketika ia sudah memeluk agama
supaya pikiran tenang
islam yang dilakukan nya adalah….
d. Berjalan dengan gerakan yang di buat buat supaya
a. Meyembunyikan keislaman nya dihadapan kaum
menjadi pusat perhatian
Quraisy
b. Mengajak Rasulullah Saw berdakwah secara diam
diam
c. Mencurahkan hidupnya untuk melindungi
“Terima Kasih Sukses Selalu”
keluarganya
d. Mengumumkan keislaman nya dan berdakwah secara
terang terangan
35. Ketetapan atau ketentuan Allah Swt yang telah
ditentukan atas makhluk nya dan telah diterima serta
berlaku bagi makhluknya di sebut dengan…
a. Qadha c. Ikhtiar
b. Qadar d. Tawakal
36. Allah Swt Zat yang maha kuasa menentukan apa yang
akan terjadi atas manusia di dunia ini baik itu ketentuan
yang baik atau yang buruk. Ketentuan Allah Swt yang
pasti berlaku pada manusia dan tidak dapat di ubah
disebut dengan …
a. Takdir Mubram c. Muamalah
b. Takdir Muallaq d. Muawiyah
37.
ٍ ‫ض َوالَ فِى أ َ ْنفُ ِسكُ ْم ِإالَّ فِى ِكت‬
‫ب‬ ِ ‫ص ْيبَ ٍة فِى اْأل َ ْر‬
ِ ‫اب ِمن ُّم‬ َ ‫ص‬ َ ‫َما أ‬
)٢٢ : ‫هللا يَ ِسيْر (الحديد‬ ِ ‫علَى‬ َ َ
َ َ‫ِم ْن قَ ْب ِل أ ْن نَّب َْرأهَا ِإ َّن ذلِك‬
Hikmah yang dapat kita ambil dari QS Al Haddid ayat
22 diatas adalah ….
a. Allah tidak akan merubah keadaan suatu kaum
sebelum mereka mengubah keadaan yang ada pada
diri mereka sendiri
b. Manusia tidak boleh protes jika Allah Swt telah
menentukan keputusan Nya
c. Allah Swt menciptakan segala sesuatu sudah ada
takaran atau ketetapan nya
d. Segala bencana yang terjadi adalah kehendak Allah
Swt dan bagi seorang mukmin pastilah menerima
takdir Allah Swt
38. Jauh dari resiko berurusan dengan polisi dan
berpartisifasi menciptakan hidup rukun,damai dan aman
adalah manfaat yang dapat diambil dari menghindari
perilaku menyimpang pergaulan remaja …
a. Pacaran
b. Tawuran
c. Minuman keras
d. Penyalahgunaan Zat Adiktif (narkoba)
39. Hikmah yang dapat dirasakan oleh orang yang selalu
mengamalkan adab berjalan,makan dan minum serta
berpakaian dalam kehidupan sehari hari yaitu…
a. Terbiasa berperilaku sopan dan taat ajaran agama
b. Selalu mendapat perhatian dari orang lain
c. Di jauhi dan dimusuhi oleh orang lain
d. Terbiasa berperilaku tidak teratur

Anda mungkin juga menyukai