Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SOPPENG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS CABENGE KEC.LILIRILAU
JALAN ALLAPORENG NO. 131 KEL.PAJALESANG(90871) TELP.(0484) 421053,082188717053
Email : pkm.Cabenge@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS CABENGE


NOMOR : / /2016

TENTANG
KOMUNIKASI DAN KOORDINASI DENGAN PIHAK TERKAIT
PADA PUSKESMAS CABENGE TAHUN 2016

KEPALA PUSKESMAS CABENGE,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pencapaian hasil kegiatan


upaya/program pada Puskesmas Cabenge maka perlu
dilaksanakan Komunikasi dan Koordinasi dengan pihak
yang terkait tentang kegiatan yang akan dilaksanakan;
b. bahwa untuk maksud pada huruf a tersebut diatas,maka
komunikasi dan koordinasi dengan pihak terkait pada
Puskesmas Cabenge Tahun 2016 perlu ditetapkan dengan
Keputusan Kepala Puskesmas Cabenge.
Mengingat : 1.
Undang-undang Nomor 29 Tahun 1959 tentang
Pembentukan Daerah TK.II di Sulawesi.
2.
Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan.
3.
Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah sebagaimana telah beberapakali
diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun
2015.
4.
Undang-undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga
Kesehatan.
5.
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
6.
Peraturan Daerah Kabupaten Soppeng Nomor 01 Tahun
2008 tentang Urusan Pemerintahan Daerah Yang Menjadi
Kewenangan Pemerintah Kabupaten Soppeng.
7.
Peraturan Daerah Kabupaten Soppeng Nomor 03 Tahun
2008 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja
Dinas Daerah Pemerintah Kabupaten Soppeng.

MEMUTUSKAN :
Menetapkan :
KESATU : Komunikasi dan Koordinasi dengan Pihak Terkait pada
Puskesmas Cabenge Tahun 2016.

KEDUA : Kegiatan Komunikasi dan Koordinasi dilakukan melalui


pertemuan maupun memalui media komunikasi.

KETIGA : Melakukan pencatatan dan pelaporan hasil kegiatan serta


membuat RTL dan evaluasi kegiatan yang telah dilaksanakan.

KEEMPAT : Melaksanakan pendokumentasian setiap kegiatan yang telah


dilaksanakan.
KELIMA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkannya, dan
apabila terdapat kekeliruan di dalam penetapannya maka akan
diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Cabenge
pada tanggal 2016

KEPALA PUSKESMAS CABENGE,

MARKANI
NIP.19770626 200502 2 003

Tembusan :
1. Kepala Dinas Kesehatan kab.Soppeng di Watansoppeng
2. Pertinggal

Anda mungkin juga menyukai