Anda di halaman 1dari 2

DINAS PEKERJAAN UMUM SUMBER DAYA AIR PROVINSI JAWA TIMUR

SEKRETARIAT

NOTA DINAS
Kepada : 1. Kepala Bidang
2. Kepala UPT PSDA WS
Dari : Sekretaris Dinas PU Sumber Daya Air Prov. Jatim
Tanggal : 24 Mei 2023
Nomor : 760/ 193 /104.1/2023
Sifat : Segera
Lampiran : 1 (satu) lembar
Hal : Permintaan Data Kerusakan Infrastruktur

Menindaklanjuti hasil rapat bersama Badan Penanggulangan Bencana


Daerah Provinsi Jawa Timur pada tanggal 24 Mei 2023 di Ruang Rapat Tangguh
BPBD Provinsi Jawa Timur mengenai Rencana Pengajuan Dana Hibah Rehabilitasi
dan Rekonstruksi, bersama ini Saudara diminta untuk mengusulkan perbaikan
kerusakan akibat dampak bencana dengan kriteria sebagai berikut :
1. Terdampak bencana akibat daya rusak air
2. Usulan penanganan konstruksi permanen
3. Nilai usulan penanganan di atas Rp. 5 Milyar
4. Terdaftar di Kartu Invetarisasi Barang (KIB)
Data usulan tersebut dikirimkan ke Sungram dalam bentuk file (format
terlampir) ke Sdr. Imam Fahamsyah, ST., MT. dengan No. WA 0813-3366-5060
paling lambat hari Jumat tanggal 26 Mei 2023 Pukul 10.00 WIB.
Demikian, atas perhatiannya disampaikan terima kasih.

a.n. KEPALA DINAS PU SUMBER DAYA AIR


PROVINSI JAWA TIMUR
Sekretaris

FAUZY NASRUDDIN, ST, M.Sc


NIP. 19790102 200604 1 008
Lampiran Nota Dinas
Nomor : 760/ 193 /104.1/2023
Tanggal : 24 Mei 2023

USULAN KEGIATAN REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI PASCA BENCANA


DINAS PU SUMBER DAYA AIR PROVINSI JAWA TIMUR

(Contoh Pengisian)
Nilai Usulan
No Kegiatan (Jenis Aset) Data Dukung KIB
(Rp.)
1 Rehabilitasi Bendung ……. DI. 21.000.000.000 11.01.3500.010301.00006.
………… Desa ….. Kec. ……… 000001942-1.3.4.01.02.02
Kab. ……….. D02-000013
2 Dst.

Jumlah

Anda mungkin juga menyukai