Anda di halaman 1dari 6

YAYASAN WAHANA BHAKTI KARYA HUSADA

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN


" RS Prof. Dr. J.A. LATUMETEN "
 Tlp ./ Fax (0911) 345025
Website : www.stikes-latumeten.ac.id
E-mail : admin@stikeslatumeten.ac.id
DOKUMEN STANDAR PENGELOLAAN PENELITIAN
KODE TANGGAL REVISI
DISELESAIKAN
STD.PLT/OLA.PLT/15 26 Desember 2022 2

STANDAR PENGELOLAAN PENELITIAN


STIKES RS. PROF. DR. J.A. LATUMETEN

Penanggung Jawab
Proses Tanggal
Nama Jabatan Tanda Tangan
1. Perumusan Fathimah Kelrey, S.Kep.,
Ketua TIM
Ns., M.Kep
2. Pemeriksaan T. Pangandaheng, S.Kep., Kasubag Lit
Ns., MSN & Dimas
3. Persetujuan Hani Tuasikal, S.Kep., Ns.,
Ketua Senat
M.Kep
4. Penetapan Ketua
La Madi, S.Kep., Ns., M.M.
Yayasan
5. Pengendalian Fathimah Kelrey, S.Kep.,
Ketua UPM
Ns., M.Kep
Visi, VISI
Misi,Tujuan dan
Nilai-Nilai “Menjadikan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) RS. Prof. Dr.
J.A. Latumeten yang Memiliki Karakter Disiplin, Tangguh, dan
Terampil dalam Bidang Kesehatan Berbasis Kepulauan Serta
Berdaya Saing Internasional di Tahun 2041”

MISI

1. Melaksanakan Pendidikan yang Berkualitas untuk


menghasilkan lulusan yang memiliki karakter disiplin, tangguh
dan terampil dalam bidang kesehatan berbasis kepulauan
2. Menghasilkan karya-karya inovatif melalui penelitian secara
terus menerus sesuai dengan keilmuan dan bidang keahliannya
yang berbasis kepulauan
3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat berdasarkan
hasil penelitian sesuai dengan bidang keahliannya yang
berbasis kepulauan
4. Membangun jejaring kerja sama dalam dan luar negeri, baik
perguruan tinggi maupun pelayanan kesehatan.

TUJUAN

1. Terwujudnya pendidikan yang berkualitas untuk menghasilkan


lulusan karakter disiplin, tangguh dan terampil dalam bidang
kesehatan berbasis kepulauan
2. Dihasilkannya karya-karya inovatif melalui penelitian secara
terus menerus sesuai dengan keilmuan dan bidang keahliannya
yang berbasis kepulauan
3. Dilaksanakannya pengabdian kepada masyarakat berdasarkan
hasil penelitian sesuai dengan bidang keahliannya yang
berbasis kepulauan
4. Terwujudnya jejaring kerja sama dalam dan luar negeri baik
perguruan tinggi maupun pelayanan kesehatan

NILAI-NILAI

1. Seluruh civitas akademika STIKes RS Prof. Dr. J. A.


Latumeten berkomitmen untuk melaksanakan tugas sesuai
dengan visi misi yang berlaku.
2. Seluruh civitas akademika STIKes RS Prof. Dr. J. A.
Latumeten belajar untuk meningkatkan kemampuan bertindak,
berpikir, dan bekerja secara aktif dan kreatif.
3. Seluruh civitas akademika STIKes RS Prof. Dr. J. A.
Latumeten bersikap loyal terhadap sesama maupun bidang
lain dalam melaksanakan tugas.
4. Seluruh civitas akademika STIKes RS Prof. Dr. J. A.
Latumeten bekerja keras untuk mencapai tujuan melalui
penguasaan tugas di bidangnya serta menjunjung tinggi etika
dan integritas profesi
5. Seluruh civitas akademika STIKes RS Prof. Dr. J. A.
Latumeten mendukung kreativitas dan mengembangkan
inisiatif untuk melakukan pembaharuan dalam penyelanggaran
tugas dan fungsinya.

Latar Belakang, 1. Latarbelakang


Rasional dan Dalam memenuhi visi dan misi STIKes RS Prof. Dr. J. A.
Tujuan Standar Latumeten yaitu dalam meningkatkan Asuhan Keperawatan
Pengelolaan Kegawatdaruratan di semua tatanan pelayanan berbasis
Penelitian kepulauan di Tahun 2041 diperlukan penyelenggaraan Tri
Dharma Perguruan Tinggi yang mendukung program pendidikan
yang mengacu pada pemenuhan Standar Nasional Pendidikan
Tinggi yaitu UU No 12 tahun 2012 dan Permenristek dikti No 44
Tahun 2015 tentang SN dikti dan Permenristek dikti No 62 tahun
2016 tentang SPMI.
2. Rasional
2.1. Pemenuhan Standar Nasional Pendidikan Tinggi sesuai
peraturan UU No. 12 tahun 2012 dan Permenristek dikti no.
44 tahun 2015 tentang SN dikti dan Permenristek dikti no
62 tahun 2016 tentang SPMI
2.2. Untuk menjamin mutu pengelolaan penelitian
3. Tujuan
3.1. Menjadi panduan untuk pengelolaan penelitian
3.2. Sebagai tolak ukur dalam melakukan evaluasi ketercapaian
standar pengelolaan penelitian
.
Subjek/Pihak 1. Ketua Yayasan
yang 2. Ketua Senat
Bertanggung 3. Ketua UPM
Jawab untuk 4. Kasubag Lit & Dimas
Mencapai/Mem 5. Peneliti
enuhi Isi
Standar
Istilah dan 1. Standar pengelolaan penelitian merupakan kriteria minimal
Definisi tentang perencanaan, pelaksanaan, pengendalian, pemantauan
dan evaluasi, serta pelaporan kegiatan penelitian.
2. Pengelolaan penelitian sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
dilaksanakan oleh unit kerja dalam bentuk kelembagaan yang
bertugas untuk mengelola penelitian.
3. Kelembagaan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) adalah
lembaga penelitian, lembaga penelitian dan pengabdian kepada
masyarakat, atau bentuk lain yang sejenis sesuai dengan
kebutuhan dan ketentuan Perguruan Tinggi.

Pernyataan Isi 1. Kasubag Lit & Dimas menyusun dan mengembangkan rencana
Standar program penelitian sesuai dengan rencana strategis penelitian
Perguruan Tinggi setiap tahun
2. Kasubag Lit & Dimas menyusun dan mengembangkan
peraturan, panduan, dan sistem penjaminan mutu internal
penelitian
3. Kasubag Lit & Dimas memfasilitasi pelaksanaan penelitian
secara periodik
4. Kasubag Lit & Dimas melaksanakan pemantauan dan evaluasi
pelaksanaan penelitian;
5. Kasubag Lit & Dimas melakukan diseminasi hasil penelitian;
6. Kasubag Lit & Dimas memfasilitasi peningkatan kemampuan
peneliti untuk melaksanakan penelitian, penulisan artikel ilmiah,
dan perolehan Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI);
7. Kasubag Lit & Dimas melaporkan kegiatan penelitian yang
dikelolanya setiap tahun.
8. Ketua Senat memberikan penghargaan kepada peneliti yang
berprestasi; dan
9. Wakil Ketua Bidang Akademik dan Ketua Program Studi
melakukan pemantauan terhadap dosen yang melakukan
penelitian minimal 80% dari total dosen 1x dalam setahun
Strategi 1. Membuat struktur organisasi yang menggambarkan fungsi dan
pertanggungjawaban yang jelas.
2. Mendokumentasikan setiap kegiatan Kasubag Lid & Dimas
3. Menyelenggarakan berbagai pelatihan, seminar dan lokakarya
terkait penulisan jurnal ilmiah.
4. Menjalin kerjasama secara lokal, nasional maupun internasional
5. Apresiasi penulisan jurnal ilmiah publikasi internasional
terindeks scopus
6. Fasilitasi publikasi jurnal ilmiah
Indikator Bas Periode/Waktu Pencapaian Sasaran Standar
e 2023/20 2024/20 2025/20 2026/20 2027/20 2028/20
Pencapaian Pernyat
Indikator Lin 24 25 26 27 28 29
aan
Capaian e
Standar
202
2
1 Membuat 1 1 1 1 1 1 1
rencana
program
penelitian
setiap
tahun
2 Membuat 1 1 1 1 1 1 1
peraturan,
panduan,
dan
sistem
penjamin
an mutu
internal
penelitian
3 Jumlah 5 6 7 8 9 10 10
Dosen
yang
melakuka
n
penelitian

4 Melakuka 1 1 1 1 1 1 1
n
Monitorin
g dan
evaluasi
pelaksana
an
penelitian
5 Melakuka 5 6 7 8 9 10 10
n
diseminas
i hasil
penelitian
Jumlah 5 5 6 6 6 7 7
publikasi
penelitian
dan atau
artikel
ilmiah di
jurnal
nasional
Jumlah 0 1 1 2 3 3 3
6 publikasi
penelitian
dan atau
artikel
ilmiah di
jurnal
internasio
nal
Jumlah 1 1 1 2 2 2 3
HAKI
7 Membuat 1 1 1 1 1 1 1
laporan
hasil
penelitian
setiap
tahun
yang
termuat
dalam
laporan
pertanggu
ng
jawaban
tahunan
8 Memfasilit 0 1 1 1 1 1 1
asi dalam
pemberia
n
pengharg
aan
kepada
peneliti
yang
berpresta
si
9 Monitorin 1 1 1 1 1 1 1
g dan
Evaluasi
oleh
Wakil
Bidang
Akademik
dan Ketua
Program
Studi
dalam
pelaksana
an
penelitian
Dokumen 1. Panduan Penelitian
Terkait 2. Laporan Hasil Penelitian
3. Restra dan RIP Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
tahun 2022-2027
4. Program Kerja dan Rencana Penelitian dan Pengabdian Kepada
Masyarakat Tahunan
Referensi 1. UU RI No 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi
2. Permenristekdikti RI No 44 Tahun 2015 tentang Standar
Nasional Pendidikan Tinggi.
3. Permenristekdikti 62 tahun 2016 tentang SPMI Peguruan tinggi
4. Permenristekdikti RI nomor 50 tahun 2018 tentang perubahan
atas Permenristekdikti RI nomor 44 tahun 2015 tentang Standar
Nasional Pendidikan Tinggi.
5. Bahan Pelatihan Sistem Penjaminan Mutu Internal Perguruan
Tinggi, Kemeristekdikti Dirjen Belmawa Direktorat Penjaminan
Mutu, 2018.
6. Pedoman Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi, Dirjen
Belmawa, Direktorat Penjaminan Mutu Tahun 2018.
7. SK Ketua Senat Akper Rumkit TK III Dr. J. A. Latumeten tentang
Pembentukan Tim Kerja Penyusunan Standar SPMI Tahun 2019

Anda mungkin juga menyukai