Anda di halaman 1dari 3

RESUME JURNAL

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN JENIS METODE


KONTRASEPSI JANGKA PANJANG (MKJP) PADA WANITA
MENIKAH USIA SUBUR DI PROVINSI JAWA TIMUR

Oleh :
Nikmaturrohma. HS

NIM. 202206000931

PROGRAM STUDI KEBIDANAN PROGRAM SARJANA TERAPAN


UNIVERSITAS KADIRI JAWA TIMUR
FAKULTAS KESEHATAN
TAHUN 2023
Judul Faktor yang Mempengaruhi Penggunaan Jenis Metode Kontrasepsi Jangka
Panjang (MKJP) pada Wanita Menikah Usia Subur di Provinsi Jawa Timur
Volume Vol. 13, No 2 Desember 2018: 244-255
Tahun 2018
Penulis Luky Triyanto, Diah Indriani
Latar MKJP merupakan usaha pemerintah dalam menekan pertambahan penduduk.
Belakang Permasalahan pertumbuhan penduduk yang mengalami peningkatan,
membutuhkan adanya suatu usaha dari masyarakat dan pemerintah. Dalam
rangka menekan laju pertumbuhan penduduk pemerintah melaksanakan
berbagai program pembangunan, salah satunya
Keluarga Berencana (KB) bagi Pasangan Usia Subur (PUS).
Berdasarkan hasil sensus penduduk tahun 2010, jumlah penduduk di Jawa
Timur menjadi salah satu yang terbanyak, yaitu sebesar 37,476 juta orang dan
mengalami peningkatan hingga tahun 2016 sebesar 39,075 juta orang. Cakupan
jumlah PUS di Jawa Timur yang menjadi akseptor KB dalam 3 (tiga) tahun
terakhir berfluktuasi sebesar 72,77% pada tahun 2014, 84,44% pada tahun
2015, dan mengalami penurunan menjadi 68,79% pada tahun 2016.
Tujuan Tujuan penelitian ini adalah untuk menerapkan analisis regresi logistik
Penulisan multinomial dalam memprediksi faktor-faktor yang mempengaruhi Wanita
Jurnal Usia Subur dalam penggunaan MKJP di Provinsi Jawa Timur pada tahun 2012
Metode Penelitian ini termasuk jenis penelitian non reaktif atau unobstrusive yaitu
Penelitian penelitian yang tidak memerlukan respon dari subyek yang diteliti dan tidak
ada interaksi antara peneliti dan subyek penelitian. Data yang digunakan
adalah data sekunder SDKI 2012.
Hasil Hasil penelitian ini menunjukkan variabel yang mempengaruhi penggunaan
Penelitian MKJP usia WUS (p=0,008), tingkat pendidikan (p=0,004), pekerjaan
(p=0,029), sumber layanan keluarga berencana (p=0,000), daerah tempat
tinggal (p=0,016).
Kesimpulan Kesimpulan dari penelitian ini adalah usia, tingkat pendidikan, pekerjaan,
sumber layanan KB, dan daerah pemukiman mempengaruhi penggunaan
MKJP pada WUS.
Kelebihan Kelebihan penelitian ini adalah penggunaan teori yang sudah sesuai, metode
dan dan pengolahan analisis juga sudah sesuai.
Kekurangan Kekurangannya bisa ditambahan variabel penelitian sehingga hasil yang
didapatkan bisa lebih bagus.
Link Jurnal https://scholar.google.com/scholar?start=0&q=kontrasepsi+pada+wanita&hl=i
d&as_sdt=0,5#d=gs_qabs&t=1681660872937&u=%23p%3DAk3dkRHxw9sJ

Anda mungkin juga menyukai