Anda di halaman 1dari 7

Lembar Concent

PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Saya yang tersebut dibawah ini :

Nama :
Usia :
Jenis kelamin :

Setelah mendapat keterangan dan penjelasan secara


lengkap, maka dengan penuh kesadaran dan tanpa paksaan,
saya menandatangani dan menyatakan bersedia
berpartisipasi dalam penelitian ini berjudul :

“HUBUNGAN KETERAMPILAN PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN


PASIEN POST OPERASI DI RSUD LABUANG BAJI MAKASSAR
SULAWESI SELATAN”

Makassar , / / /2022

Peneliti Responden

(SRI WAHYUNI) (…………………..….)

Saksi

(……………………….. )
A. Identitas Responden

1. Nama (Inisial) : ....................................................................


2. Jenis Kelamin : ....................................................................
3. Umur : ....................................................................
4. Pekerjaan : ....................................................................
5. Pendidikan Terakhir : ....................................................................

B. Petunjuk Pengisian Kuesioner


a. Bapak/Ibu yang terhormat, maksud dari tujuan pengisian angket (Instrumen
Penelitian) ini adalah untuk mendapatkan gambaran tentang Hubungan
Keterampilan Perawat dengan Tingkat Kepuasan Pasien Post Operasi di
RSUD Labuang Baji Makassar Provinsi Sulawesi Selatan.
b. Dalam menjawab setiap pertanyaan sangat dibutuhkan kejujuran dari
Bapak/Ibu dan saudara/i sebagaimana yang telah dirasakan atau dialami
karena kejujuran yang Bapak/Ibu berikan akan memberi masukan yang
bermanfaat bagi penelitian ini.
c. Bacalah setiap pernyataan dengan teliti, kemudian pilihlah salah satu
jawaban yang tersedia.
d. Berilah tanda centang (√) pada bobot nilai alternatif jawaban yang paling
merefleksi persepsi Bapak/Ibu pada setiap pernyataan.

Keterangan :

 YA : diberi skor 1
 TIDAK : diberi skor 0
Variabel Kepuasan Pasien

Penilaian
No Pernyataan
YA TIDAK

1 Perawat mampu menangani masalah perawatan luka


dengan tepat dan professional
Perawat memberikan informasi tentang fasilitas yang
2 tersedia, cara penggunaannya dan tata tertib yang berlaku
di Rumah Sakit
3 Perawat memberitahu dengan jelas tentang hal-hal yang
harus dipatuhi dalam perawatan luka
4 Perawat memberitahu dengan jelas tentang hal-hal yang
dilarang dalam perawatan luka
5 Ketepatan waktu perawat tiba di ruangan ketika
membutuhkan pelayanan
6 Perawat memberi perhatian terhadap keluhan yang anda
rasakan
7 Perawat dapat menjawab pertanyaan tentang tindakan
perawatan yang diberikan kepada Anda
8 Perawat dapat memberikan informasi tentang keadaan
anda
9 Perawat selalu memberi salam dan senyum ketika
bertemu dengan Anda
10 Perawat teliti dan terampil dalam melaksanakan tindakan
keperawatan kepada Anda
11 Perawat memberi informasi tentang administrasi yang
berlaku bagi pasien di Rumah Sakit
12 Perawat selalu menjaga kebersihan dan kerapihan ruangan
yang ditempati
13 Perawat menjaga kebersihan dan kesiapan alat-alat
kesehatan yang digunakan
14 Perawat menjaga kebersihan dan kelengkapan fasilitas
kamar mandi dan toilet
15 Perawat selalu menjaga kerapian dan penampilannya
16 Perawat memberikan informasi kepada Anda tindakan
perawatan yang akan dilaksanakan
17 Perawat mudah ditemui dan dihubungi bila Anda
membutuhkan
Perawat sering menengok dan memeriksa keadaan Anda
18 seperti mengukur tensi, suhu, nadi, pernapasan, dan cairan
infus
19 Pelayanan yang diberikan perawat tidak memandang
pangkat/ status tetapi berdasarkan kondisi Anda
20 Perawat perhatian dan memberi dukungan moril terhadap
keadaan Anda (menanyakan, memberi informasi dan
memberi alternatif pemecahan masalah tentang keadaan
Anda)
21 Perawat bersedia memberikan bantuan kepada Anda
ketika mengalami kesulitan walau tanpa diminta
22 Perawat segera menangani Anda ketika sampai di ruangan
rawat
23 Perawat melakukan tindakan keperawatan untuk
membantu Anda berjalan, ganti posisi tidur, dan lain-lain
24 Perawat membantu Anda untuk memperoleh Obat
25 Perawat melakukan tindakan sesuai prosedur
Variabel Keterampilan Perawat dalam Perawatan Luka

Penilaian
No Pernyataan
YA TIDAK
1 Mempersiapkan peralatan

2 Melakukan cuci tangan

3 Memberi salam

4 Memperkenalkan diri
Menjelaskan langkah dan prosedur tindakan yang akan
5
dilaksanakan
6 Menanyakan kesiapan pasien

7 Mengatur posisi hingga luka terlihat jelas

8 Membuka peralatan

9 Memakai sarung tangan bersih

10 Membuka plester dengan alkohol

11 Membuka balutan

12 Membersihkan sekitar luka dan sisa plester

13 Memakai sarung tangan steril

14 Menekan sekitar luka untuk mengetahui ada tidaknya pus


Membersihkan luka dengan cairan NaCl/ aquabidest
15 steril, dengan memperhatikan
prinsip steril
16 Mengeringkan luka dengan kassa steril
Melakukan oles obat topikal terapi/ dressing yang sesuai
17
kondisi luka
18 Menutup luka dengan kassa steril

19 Melakukan fiksasi luka

20 Merapikan pasien dan alat


21 Melakukan evaluasi

22 Menyampaikan rencana tindak lanjut

23 Berpamitan dengan pasien

24 Melakukan komunikasi terapeutik selama tindakan

25 Ketelitian selama tindakan

Anda mungkin juga menyukai