Anda di halaman 1dari 2

SOP PENGELOLAN SAMPAH/LIMBAH

B3 MEDIS
No. Dokumen :
SOP ...SOP/POLIKB/................../......
No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :
KLINIK dr. IRMA dr.Irma Suswati
NIP446.DU/196.1/35.73.302/2017
1. Pengertian 1. Sampah /limbah B3 medis adalah barang atau bahan sisa hasil kegiatan yang
tidak digunakan kembali yang berpotensi terkontaminasi oleh zat yang bersifat
infeksius atau kontak dengan para pihak di lokasi isolasi, meliputi : masker
bekas, sarung tangan bekas, perban bekas, tissue bekas,plastic minum bekas, alat
suntik bekas, set infus bekas, dan lain-lain
2. Pengelolaan sampah/limbah B3 medis adalah kegiatan pewadahan,
pengumpulan, dan pengolahan sampah/limbah B3 medis, serta pencatatan
dan pelaporanya.

3. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah pengelolan sampah/limbah B3


4. Kebijakan
5. Referensi
6. Alat dan 1. Sarung tangan
Bahan 2. Kaca mata
3. Masker
4. Sepatu boot
5. Kantung plastik warna kuning yang berlebel infeksius

7. Prosedur 1. Sampah/limbah B3 medis yang dihasilkan dimasukkan ke dalam kantong


plastic bewarna kuning yang bersimbol “Biohazard” diberi label limbah medis
2. Hanya sampah/limbah B3 medis berbentuk padat yang dapat dimasukkan
kedalam kantong plastic sampah/limbah B3 medis.
3. Bila di dalam limbah medis padat terdapat sisa cairan tubuh/darah, maka sisa
cairan di buang ke IPAL
4. Kantong plastic limbah medis yang sudah terisis ¾ penuh langsung diikat
rapat dan selanjutnya diangkat ke Tempat Penampungan Sementara (TPS) B3.
5. Pengangkutan sampah/limbah B3 medis dilakukan dengan menggunakan APD
lengkap.
6. Limbah dikemas kemasan dan pastikan tidak terdapat kebocoran.
7. Berikan symbol infeksius dan lebel serta keterangan “limbah sangat infeksius”
8. Penyimpanan dapat dilakukan selama 90 hari
9. Petugas yang mengemas sampah/limbah B3 setelah melakukan pekerjaan
pengemasan segera melepaskan APD yang telah digunakan dan mencuci
tangan.
10. Timbunan/volume Limbah B3 harus tercatat dalam longbook.
11. Selanjutnya limbah medis ditimbang dan diangkut oleh pihak ketiga yang
berizin untuk dimusnahkan (incinerator)

8. Alur Sampah/Limbah B3
Medis

Cair padat
Jenis

IPAL Plastik Kuning dengan


Lebel

TPS

Transport
(pihak ke tiga) Pemusnaha
(incinerator)

9. Hal – hal yang  Pastikan memakai APD saat melakukan pengemasan sampah/limbah medis B3
perlu
diperhatikan
10. Dokumen  Nota pekerjaan pengangkutan sampah/limbah B3
Terkait
11. Formulir yang  Nota pekerjaan pengangkutan sampah/limbah B3
Digunakan
12. Unit Terkait  Ruang dokter umum
 Ruang tindakan
 Ruang dokter gigi

Anda mungkin juga menyukai