Anda di halaman 1dari 3

BAB VII

PRIORITAS MASALAH DAN PEMECAHANNYA / RENCANA TINDAK LANJUT

N UPAYA PENYEBAB RENCANA TINDAK


O LANJUT
1 Upaya Promosi Kesehatan
Cakupan Rumah tangga sehat  pengetahuan  melakukan penyuluhan
yang masih rendah yaitu 52,72% masyarakat yang kepada masyarakat
yang seharusnya 56% kurang tentang pentingnya
 kurangnya kesadaran menerapkan PHBS
masyarakat akan dalam kehidupan
menerapkan PHBS sehari-hari
 keterbatasan dana  melibatkan TOMA,
untuk melakukan TOGA dalam
intervensi penggerakan hidup
 perilaku masyarakat sehat
yang tidak sehat  bekerjasama dengan
kader untuk kunjungan
rumah
2 Pelayanan Gizi
Cakupan penimbangan D/S yang  banyak ibu balita yang  memberikan
masih rendah yaitu 65,8% yang tidak menimbangkan penyuluhan kepada ibu
seharusnya 79% anaknya karena balita meskipun
merasa imunisasinya imunisasinya sudah
sudah lengkap lengkap dimohon untuk
 ibu balita sibuk tetap ditimbangkan
sehingga tidak ada karena untuk
waktu untuk mengetahui status gizi
menimbangkan balita
anaknya
3 Upaya Pencegahan dan
Pemberantasan penyakit
menular
Cakupan Penemuan suspek  masyarakat kurang  membentuk kader Tb
penderita TB paru yang masih memahami tentang paru di desa
rendah yaitu 2,59% yang penyakit TB dan  mengadakan sosialisasi
seharusnya 80% penularannya tentang penyakit TB di
 kurangnya desa
pengetahuan  memberikan
masyarakat tentang TB penyuluhan kepada
paru masyarakat disela-sela
 kurangnya kemauan kegiatan posyandu
masyarakat untuk balita maupun lansia
memeriksakan diri ke
faskes apabila sakit
4 Pelayanan Keperawatan
Kesehatan Masyarakat
Cakupan Individu, keluarga,  kurangnya pendataan  perawat dan bidan desa
kelompok yang mendapat asuhan keluarga rawan oleh mengajak pelaksana
keperawatan yang masih rendah petugas program CHN untuk
yaitu 7,9% yang seharusnya 70%  keluarga kurang melakukan kunjungan
terbuka untuk rumah
menerima petugas  bekerjasama dengan

40
kader untuk pendataan
keluarga rawan
5 Upaya Pelayanan KB
Cakupan peserta KB aktif yang  PUS ingin memiliki  Melakukan kunjungan
masih rendah yaitu 63,50% yang anak lebih dari 1 rumah PUS yang DO
seharusnya 70%  PUS takut efek  Bekerjasama dengan
samping yang kader untuk pendataan
ditimbulkan apabila ikut PUS yang ber KB
KB  Melakukan penyuluhan
 Kurangnya tentang pengertian,
pengetahuan PUS manfaat, dan efek
tentang KB samping KB, serta
jenis-jenis KB

41
BAB VIII

KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN
Laporan Tahunan Perawat PTT Kabupaten Tulungagung ini disusun
berdasarkan hasil analisis kegiatan secara obyektif dan berdasarkan fakta serta
informasi yang sebenarnya selama pelaksanaan kegiatan tahun 2017.
Dengan disusunnya Laporan Tahunan ini diharapkan menjadi bahan
koreksi dan pedoman bagi pelaksanaan upaya pencapaian visi ponkesdes selain
itu laporan tahunan ini sebagai alat kendali, alat penilai kualitas kinerjadan
sebagai media pertanggungjawaban.
Penyusunan Laporan Tahunan ini masih jauh dari sempurna dan bersifat
terbuka untuk diadakan koreksi dan penyesuaian serta perbaikan dimasa
mendatang sesuai dengan perkembangan situasi dan kondisi yang terjadi dalam
kehidupan masyarakat di wilayah ponkesdes besuki.

B. SARAN
Untuk pelaksanaan Laporan Tahunan pada tahun 2017, pada umumnya
seluruh program dan kegiatan telah dilaksanakan dengan baik sesuai dengan
rencana yang telah ditetapkan sebelumnya. Akan tetapi untuk mencapai hasil
yang ideal memang diperlukan SDM yang sesuai dengan bidang dan tugasnya
agar mudah berkomunikasi dalam pelaksanaanya.
Demikian kesimpulan dan saran untuk menjadi bahan evaluasi dan
pertimbangan yang bermanfaat untuk kegiatan yang akan datang.

42

Anda mungkin juga menyukai