Anda di halaman 1dari 5

1.

Salah satu perbedaan antara cara kerja system saraf dan system hormon adalah
system saraf…
a. membantu memelihara rangsang homeostatis
b. menanggapi rangsangan dengan lambat
c. responya langsung terhadap rangsang
d. diperantarai oleh sel
Jawaban: C. responya langsung terhadap rangsang
2. Pertemuan antara sel darah satu dengan sel saraf lain disebut…
a. neurit
b. dendrit
d.akson
d sinapsis
Jawaban: D. sinapsis
3. Bagian otak yang memiliki fungsi untuk mengatur denyut jantung,menyempitkan
pembuluh darah, melakukan gerakan menelan serta membantu pernafasan
adalah…
a. cerebrum
b. medulla oblongata
c. diensefalon
d. hipotalamus
Jawaban: B. medulla oblongata
4. Hipotalamus merupakan bagian otak yang berfungsi untuk…
a. gerakan otot
b. denyut jantung
c. suhu tubuh
d. pernapasan
Jawaban: C. suhu tubuh
5. Kelenjar tubuh yang berfungsi sebagai kelenjar eksorin dan endorin adalah
kelenjar…
a. pankreas
b. anak ginjal
c. brunner
d. saliva
Jawaban: A. pankreas
6. Metabolisme kalsium diatur oleh hormone yang dihasilkan kelenjar…
a. anak ginjal
b. pancreas
c. gondok
d. hipofisis
Jawaban: C.gondok
7. Hormon yang bekerja secara antagonis adalah…
a. FSH-ADH
b. proklatin-noradrenalin
c. adrenalin-oksitosin
d. insulin-glukagon
Jawaban: D.insulin-glukagon
8. Bagian mata yang menentukan warna mata adalah…
a. lensa
b. iris
c. pupil
d. retina
Jawaban: B.pupil
9. Tulang – tulang pendengaran yang terdapat pada telinga bagian tengah
adalah…
a. stapes, malleus, dan inkus
b. koklea, inkus, dan stapes
c. stapes,sakulus, dan malleus
d. inkus, utrikula, dan stapes
Jawaban: A. stapes, malleus, dan inkus
10. Apabila kita mencium masalah yang sedap, air liur terangsang mau keluar. Hal
ini menunjukkan adanya hubungan antara indra…
a. perasa dan pengecap
b. pembau dan pengecap
c. pembau dan perasa
d. perasa dan peraba
Jawaban: B. pembau dan pengecap
11. Salah satu cacat tubuh akibat kekurangan hormone adalah kretinisme.definisi
hormone yang menyebabkan kretinismetersebut adalah…
a. hipofisis
b. proklaktin
c. tiroksin
d. somatotropin
12. Bagian yang berfungsi untuk mengantarkan impuls ke badan sel adalah…
a. sinaps
b. neurit
c. dendrit
d. akson
Jawaban: C. dendrit
13. Penyakit kelainan mata yang dapat ditolongdengan kacamata berlensa positif
disebut…
a. miopi
b. presbiopi
c. hipermetropi
d. silindris
Jawaban: D. silindris
14. Jika proses gerak yang diatur oleh saraf disadari maka impuls akan menempuh
jarak…
a. Reseptor-neuron sensorik-neuron konektor-otak-efektor
b. Reseptor-neuron sensorik-otak-neuron motorik-efektor
c. reseptor-neuron motoric-sumsum tulang belakang-efektor
d. reseptor-neuron sensorik-interneuron-neuron motoric-efektor
Jawaban: B. reseptor-neuron sensorik-otak-neuron motoric-efektor
15. Apabila kadar gula dalam tubuh terlalu tinggi maka hati akan bertugas…
a. menyimpan gula dalam bentuk glikogen (gula otot)
b. mengeluarkan hormone insulin untuk menurunkan kadar gula dalam darah.
c. mengubah gula menjadi bilirubin
d. mengeluarkan hormone adrenanil untuk menurunkan kadar guladalam darah.
Jawaban: A.menyimpan gula dalam bentuk glikogen (gula otot)
16. Tempat peyebrangan impuls dari alat tubuh bagian kanan ke bagian kiri atau
sebaliknya pada otak adalah…
a. otak tengah
b. hipotalamus
c. jembatan varol
d. otak besar
Jawaban: C. jembatan varol
17. Kelainan yang timbul jika kekurangan hormon yang dihasilkan oleh anak ginjal
adalah…
a. myxedema
b. gigantisme
c. addison
d. anemia
Jawaban: C.addison
18. Obat – obatan yang dapat meningkatkan aktivitas otak, meningkatkan denyut
jantung, meningkatkan stamina sehingga sering digunakan untuk dopping, dan
mencegah kantuk disebut…
a. depresan
b. anastesi
c. analgesik
d. stimulant
Jawaban: D. stimulan
19. Tumbuhnya kumi dan membesarnya suara pada pria remaja dipengaruhi oleh
hormone. Peranan hormondalam peristiwa diatas adalah…
a. memengaruhi tumbuhnya sifat kelamin sekunder
b. memengaruhi pertumbuhan
c. mengatur kegiatan alat – alat tubuh
d. memengaruhi daya tahan tubuh
Jawaban: A. memengaruhi tumbuhnya sifat kelamin sekunder
20. Kelainan mata yang dapat diatasi dengan menggunakan kacamata lensa
cekung adalah…
a. hipermetropi
b. miopi
c. presbiopi
d. trakoma
Jawaban: B. miopi

Anda mungkin juga menyukai