Anda di halaman 1dari 27

1. Sel saraf yang sifatnya membawa rangsang dari D.

4, 6, 8
pusat saraf menuju alat-alat panca indra disebut …. E. 3, 5, 6
A. neuron 8. Tumbuhnya kumis dan membesarnya suara pada
B. motorik pria remaja dipengaruhi hormon. Peranan
C. sensorik hormon dalam peristiwa di atas ….
D. ganglion A. memengaruhi pertumbuhan
E. sensibel B. mengatur kegiatan alat-alat tubuh
2. Saraf parasimpatetik berpengaruh terhadap C. memengaruhi tumbuhnya sifat kelamin sekunder
aktivitas beberapa organ tubuh, kecuali …. D. memacu pemasakan spermatozoid
A. kontraksi pembuluh darah E. memengaruhi daya tahan tubuh
B. pengecilan pupil 9. Uji refleks sering dilakukan dengan cara
C. peningkatan sekresi kelenjar saliva memukulkan benda lunak perlahan-lahan ke bagian
D. pengecilan bronkus bawah tempurung lutut sehingga secara tidak sadar
E. kontraksi dinding usus tungkai bawah bergerak ke depan. Busur
3. Urutan jalan rangsangan pada busur refleks refleks yang menghasilkan gerakan itu mempunyai
mengikut pola …. jalur sebagai berikut ….
A. reseptor – serabut saraf sensorik – saraf tulang A. lutut – saraf motorik – sumsum tulang belakang-
belakang – serabut saraf motorik – efektor saraf sensorik- kaki
B. reseptor – serabut saraf motorik – saraf tulang B. lutut – saraf sensorik- sumsum tulang belakang-
belakang – serabut saraf sensorik – efektor saraf motorik – kaki
C. reseptor – saraf tulang belakang – serabut saraf C. lutut – saraf sensorik- otak – saraf motorik – kaki
sensorik – serabut saraf motorik – efektor D. lutut – saraf motorik – otak – saraf sensorik- kaki
D. reseptor – serabut saraf sensorik – otak – serabut E. lutut – saraf sensoris konektor menyilang – saraf
saraf motorik – efektor motorik kaki
E. reseptor – serabut saraf sensorik- serabut saraf 10. Kelainan mata yang dapat diatasi dengan
motorik – konektor – efektor menggunakan kacamata lensa cekung adalah ….
4. Dari berbagai macam hormon yang anda kenal, A. miopi
ada di antaranya yang dihasilkan oleh pankreas, B. hipermetropi
yaitu . C. presbiopi
A. tripsin D. emetropi
B. erepsin E. trakoma
C. insulin 11. Perhatikan penampang mata berikut ini.
D. amilase
E. pepsin
5. Adrenalin adalah hormon yang berfungsi ….
A. mengatur metabolisme
B. memengaruhi kerja hormon lainnya
C. merangsang kerja usus
D. mengatur metabolisme senyawa fosfat
E. menurunkan tekanan darah
6. Hormon yang mengatur terhadap pematangan ciri
seks sekunder adalah ….
A. aldosteron
B. epineprin
C. tiroksin
D. testosteron
E. insulin
7. Berikut adalah beberapa jenis hormon yang
dihasilkan oleh manusia.
1. Adrenalin
2. Insulin Bagian yang berfungsi menggerakkan bola mata
3. Estrogen adalah ….
4. Tiroksin A. 1
5. Progesteron B. 2
6. Testosteron C. 3
7. Prolaktin D. 4
8. Gastrin E. 5
Hormon-hormon yang berperan dalam kegiatan 12. Kelenjar endokrin ikut menentukan ciri-ciri
reproduksi adalah …. fungsional organisme terutama yang menyangkut
A. 1, 3, 4 fungsi berikut, kecuali…..
B. 2, 5, 7 A. nutrisi
C. 3, 6, 8 B. respirasi
C. ekskresi B. koroid
D. regulasi C. sklera
E. iritabilitas D. kornea
13. Hormon yang memengaruhi pertumbuhan dan E. pupil
perkembangan tubuh manusia adalah…..
A. parathormon
B. adrenalin Bagian yang ditunjuk dengan tanda panah berfungsi
C. kortison untuk...
A. Menghantarkan impuls dari badan sel ke sel otot
D. tiroksin
B. Menghantarkan impuls menuju ke badan sel
E. oksitoksin
saraf
C. Mempercepat jalannya impuls ke pusat
koordinasi sel
14. Metabolisme kalsium diatur oleh hormon yang
D. Menjawab rangsang dan menghantarkannya ke
dihasilkan kelenjar….
indera
A. anak gondok
2. Perjalanan impuls pada gerak reflex saat kita
B. anak ginjal bersin adalah ….
C. gondok A. Reseptor-sel saraf motoric-otak besar-sel saraf
D. timus sensorik-otot
E. pankreas B. Reseptor-sel saraf motoric- otak kecil -sel saraf
15. Salah satu cacat tubuh akibat kekurangan sensorik-otot
hormon adalah kretinisme. Defisiesi hormon yang C. Reseptor-sel saraf sensoric- sumsum lanjutan -sel
menyebabkan kretinisme tersebut adalah …. saraf motorik-otot
A. hipofisis D. Reseptor-sel saraf motoric- sumsum tulang
B. prolaktin belakang -sel saraf sensorik-otot
C. tiroksin 3. Perhatikan data berikut!
D. paratiroid 1) Rangsang
E. somatotrop 2) Urat saraf motorik
16. Penderita penyakit gondok disebabkan oleh …. 3) Otak
A. rusaknya sistem indra 4) Urat saraf sensorik
B. kekurangan vitamin E pada gizinya 5) Sumsum tulang belakang
C. virus 6) GerAkan
D. kekurangan yodium Urutan gerak reflek yang benar adalah ….
E. bakteri A. 1-2-5-4-6
17. Jika orang sedang marah, jantungnya B. 1-5-4-2-6
berdebardebar, pernapasan lebih cepat, dan gerakan- C. 1-4-3-2-6
gerakannya serba cepat. Hal tersebut disebabkan D. 1-4-5-2-6
pengaruh hormon….. 4. Bagian sel saraf yang membungkus akson dan
A. insulin berfungsi sebagai isolator adalah ….
B. sekskretin A. Sel sechwan
C. adrenalin B. Nodus ranvier
D. tiroksin C. Selaput myelin
E. asetilkolin D. Inti sel sechwan
18. Hormon yang merangsang pengeluaran getah 5. Kemampuan lensa mata untuk mencembung dan
pankreas adalah …. memipih disebut ….
A. sekretin A. Akomodasi
B. kolesistokinin
C. gastrin
D. somatrotopin
E. epineprin
19. Apa yang akan terjadi dalam organ hati apabila
kadar gula dalam tubuh terlalu tinggi, maka hati
akan bertugas….
A. mengeluarkan hormon insulin untuk menurunkan
kadar gula dalam darah
B. mengeluarkan hormon adrenalin untuk menurunkan
kadar gula dalam darah
C. menyimpan gula dalam bentuk glikogen (gula otot)
D. mengubah gula menjadi bilirubin
E. menyimpan gula dalam biliverdin
20. Lapisan luar pada mata merupakan tempat
terdapatnya 1. Serabut saraf yang menyampaikan
A. retina rangsang menuju ke badan sel saraf
disebut ....
a. Dendrit 9. Bila tubuh menerima rangsang dari luar,
b. Neurit maka rangsang tersebut diterima oleh urat
c. Akson saraf ... menuju ke otak
d. Neuron a. Motorik
b. Sensorik
2. Dendrit adalah serabut yang berfungsi c. Simpatik
untuk mengantarkan implus ... d. Parasimpatik
a. Dari panca indra susunan saraf ke pusat
b. Menuju ke badan sel saraf 10. Urutan gerak reflek yang benar adalah ...
c. Menuju ke alat gerak a. Rangsang – urat saraf sensorik – otak –
d. Dari badan sel saraf urat saraf motorik – gerakan
b. Rangsang – urat saraf sensorik – neuron
3. Akson adalah serabut yang berfungsi perantara – urat saraf motorik – gerakan
untuk mengantarkan implus ... c. Rangsang – urat saraf sensorik – aurat
a. Dari pancaindra susunan saraf ke pusat saraf motorik – gerakan
b. Menuju ke badan sel saraf d. Rangsang – otak – urat saraf motorik –
c. Menuju ke alat gerak gerakan
d. Dari badan sel saraf
11. Sel saraf (neuron) yang membentuk
4. Pada manusia dan hewan, yang bertindak jaringan saraf mempunyai fungsi ...
sebagai alat pengaturan kegiatan-kegiatan a. Menerima dan meneruskan suatu
tubuh adalah ... rangsang
a. Susunan saraf pusat b. Menerima dan mengatur pekerjaan
b. Alat tubuh yang berupa jantung, paru-paru, (koordinator) alat tubuh
dan lambung c. Pengatur pekerjaan (koordinator) alat
c. Alat-alat tubuh bagian dalam tubuh
d. Saraf dan hormon yang dihasilkan oleh d. Alat indra ke otak
kelenjar endoktrin
12. Saraf kita berfungsi sebagai ...
5. Saraf yang membawa rangsang menuju a. Pengatur pekerjaan (koordinator) alat
ke otak adalah saraf ... tubuh dan penyelenggara hubungan dengan
a. Sensorik keadaan luar (komunikasi)
b. Motorik b. Menerima suatu rangsang
c. Simpatik c. Meneruskan suatu rangsang
d. Parasimpatik d. Alat indra ke otak

6. Saraf sensorik berfungsi meneruskan 13. Sel saraf (neuron) terdiri atas ...
rangsang dari ... a. Badan sel, benang akson/ neurit, dan
a. Alat indra ke otak dendrit
b. Badan sel saraf ke luar b. Sinapsis, neurelimma, dendrit
c. Dari otak ke serabut otot c. Sinapsis, badan sel, neurit
d. Sumsum tulang belakang ke otot d. Badan sel, neurilemma, mielin

7. Selubung saraf (neurilemma) berfungsi 14. Neurit dan dendrtit bercabang-cabang,


untuk ... tempat pertemuan kedua ujung itu disebut ...
a. Menyimpan lemak a. Neurilemma
b. Regenerasi akson dan dendrit b. Badan sel
c. Penerima rangsang c. Sinapsis
d. Penggerak rangsang ke otot dan kelenjar d. Mielin

8. Urutan gerak sadar yang benar adalah ... 15. Tugas dendrit adalah ...
a. Rangsang – urat saraf sensorik – otak – a. Penghantar rangsang dari tubuh neuron
urat saraf motorik – gerakan b. Meneruskan suatu rangsang
b. Rangsang – urat saraf sensorik – neuron c. Menerima suatu rangsang
perantara – urat saraf motorik – gerakan d. Pembawa rangsang ke badan neuron
c. Rangsang – urat saraf sensorik – aurat
saraf motorik – gerakan 16. Neurit bertugas sebagai ...
d. Rangsang – otak – urat saraf motorik – a. Penghantar rangsang dari tubuh neuron
gerakan b. Pembawa rangsang ke badan neuron
c. Pengatur pekerjaan (koordinator) alat d. Mengolah rangsang
tubuh
d. Menerima suatu rangsang 25. Saraf pusat terdiri atas ...
a. Otak dan sumsum tulang punggung
17. Selubuh serabut saraf sebelah luar b. Otak dan sumsum tulang belakang
disebut ... c. Otak dan tulang
a. Sinapsis d. Tulang dan sumsum tulang punggung
b. Neurilemma
c. Mielin 26. Otak kita terdiri atas ...
d. Neuron a. Otak besar, otak kecil tulang
b. Tulang otak besar, sumsum tulang
18. Neurilemma berfungsi sebagai ... c. Otak besar, otak kecil, sumsum lanjutan
a. Meneruskan suatu rangsang d. Otak besar, sumsum belakang, otak kecil
b. Menerima suatu rangsang
c. Penghantar rangsang dari tubuh neuron 27. Permukaan otak besar berwarna kelabu
d. Dalam regenerasi akson dan dendrit jika disebut ...
urat saraf putus a. Malpigi
b. Kloaka
19. Selubung serabut saraf sebelah dalam c. Jembatan farol
disebut ... d. Korteks
a. Mielin
b. Sinapsis 28. Bagian kanan otak kecil dihubungkan
c. Neurilemma oleh suatu bagian yang disebut ...
d. Neuron a. jembatan farol
b. malpigi
20. Sel saraf motorik disebut juga sebagai ... c. korteks
a. Sel saraf sensorik d. kloaka
b. Sel saraf penggerak
c. Sel saraf perangsang 29. Otak kecil bertugas sebagai ...
d. Sel saraf sinopsis a. Pusat ingatan, kesadaran, dan
kemampuan
21. Sel saraf penghubung terdapat di ... b. Pusat koordinasi,
a. Tulang dan otak c. Pusat keseimbangan, koordinasi gerak,
b. Otak dan tulang belakang penghalusan gerak
c. Otak dan sumsum tulang punggung d. Mengatur pernapasan
d. Otak dan sumsum tulang belakang
30. Otak besar bertugas sebagai ...
22. Sel saraf penghubung berfungsi a. Pusat keseimbangan dan koordinasi
sebagai ... b. Mengatur pernapasan
a. Meneruskan rangsang dari sel saraf c. Pusat ingatan, kesadara, dan kemampuan
sensorik ke sel saraf motorik d. Pusat keseimbangan, dan mengatur
b. Meneruskan rangsang dari sel saraf pernafasan
motorik ke sel saraf sensorik
c. Menerima suatu rangsang 31. Fungsinya mengatur pernapasan dan
d. Meneruskan suatu ransang denyut jantung, tekanan darah, dan suhu
tubuh merupakan fungsi dari ...
23. Susunan saraf sadar berfungsi a. Otak besar
sebagai ... b. Otak kecil
a. Menerima suatu rangsang c. Sumsum lanjutan
b. Meneruskan suatu rangsang d. Sumsum tulang belakang
c. Mengatur semua kegiatan menurut
kehendak kita 32. Sumsum tulang punggung terletak di ...
d. Meneruskan rangsang dari sel saraf a. Dalam saluran yang dibentuk oleh ruas-
motorik ke sel saraf motorik ruas tulang punggung
b. Dalam saluran yang dibentuk oleh ruas-
24. Saraf pusat adalah saraf yang berfungsi ruas tulang sumsum lanjutan
sebagai ... c. Diantara sinapsis
a. Pusat koordinasi d. Neurelimma
b. Menerima suatu rangsang
c. Meneruskan suatu rangsang 33. Saraf tepi bertugas sebagai ...
a. Penerima rangsang
b. Pusat ingatan
c. Menghantarkan rangsang
d. Mengantarkan rangsangan rangsangan ke
susunan saraf pusat

34. Urat saraf otak terdiri dari ...


a. 12 pasang 40. Contoh bekerjanya susunan saraf
b. 31 – 33 pasang parasimpatis adalah ...
c. 11 pasang a. Menulis, mengayuh sepeda
d. 13 pasang b. Pada waktu tidur denyut jantung dan
pernafasan menjadi lebih lambat
35. Urat saraf sumsum tulang punggung c. Bila lutut dipukul, sedikit sakit
terdiri dari ... d. Membaca, menulis, dan bermain
a. 12 pasang
b. 31-33 pasang
c. 11 pasang Soal Essay / Uraian
d. 13 pasang
Sistem Saraf Manusia
36. Gerak yang memerlukan kerja sama dari 1. Apa fungsi saraf kita?
kulit otak disebut ... 2. Apa yang dimaksud sinapsis?
a. Gerak motorik 3. Apa tugas dendrit?
b. Gerak sensorik 4. Apa tugas neurit?
c. Gerak sadar 5. Apa yang dimaksud dengan neurilemma?
d. Gerak otomatis 6. Apa yang dimaksud dengan mielin?
7. Apa fungsi neurilema?
37. Gerak yang memerlukan kerja sama 8. Disebut apakah sel saraf motorik?
yang sudah menjadi kebiasaan sehingga 9. Apa fungsi sel saraf penghubung?
tidak perlu dipikirkan lagi, tetapi pada 10. Otak dibagi menjadi 3 bagian, sebutkan!
permulaan gerak membutuhkan perhatian
yang penuh disebut gerak ...
a. Gerak sadar Kunci Jawaban Soal Sistem
b. Gerak sensorik
c. Gerak otomatis
Saraf Manusia
Jawaban Soal Pilihan Ganda
d. Gerak refleks
1 A 11 A 21 C 31 C
38. Gerak yang tidak membutuhkan kerja 2 B 12 A 22 A 32 A
sama dari kulit otak disebut gerak ... 3 B 13 A 23 C 33 D
a. Sadar 4 A 14 C 24 A 34 A
b. Sensorik 5 A 15 D 25 B 35 B
c. Otomatis 6 A 16 A 26 C 36 C
d. Refleks 7 B 17 B 27 D 37 C
8 A 18 D 28 A 38 D
39. Di bawah ini yang termasuk jalannya 9 B 19 A 29 C 39 A
rangsang dalam gerak refleks yaitu ... 10 C 20 B 30 C 40 B
a. Kulit – akar belakang – penghubung dari
sumsum tulang punggung – akar depan otot
lipat berkontraksi,
b. Kulit – akar belakang – berkas naik – saraf
penghubung berkontraksi
c. Kulit – akar belakang – otot berkontraksi
d. Kulit – akar belakang - berkas naik

1. Perjalanan impuls melintasi sinaps melibatkan


zat yang dinamakan…
a. ganglion
b. neurotransmitter
c. akson
d. neurolema c. 2
e. dendrit d. 1
e. 4
2. Sel saraf yang mempunyai fungsi untuk
mengirim impuls dari sistem saraf pusat ke otot dan 8. Bagian otak yang mempunyai fungsi sebagai
kelenjar yaitu ... pusat keseimbangan gerak yaitu ...
a. neuron ajustor a. saraf otak
b. neuron aferen b. otak besar
c. neuron eferen c. otak tengah
d. neuron intermediet d. otak kecil
e. neuron sensori e. otak depan

3. Bagian otak yang mempunyai fungsi untuk 9. Di bawah ini yang bukan hubungan antara fungsi
mengatur penglihatan yaitu ... saraf dan organnya yang sesuai yaitu ...
a. Serebelum a. Saraf parasimpatetik memperbesar bronkus
b. Lobus frontalis b. Saraf parasimpatetik mempercepat denyut
c. Lobus parietalis jantung
d. Lobus temporalis c. Saraf parasimpatetik mempercepat proses
e. Lobus oksipitalis pencernaan
d. Saraf simpatik melebarkan pupil mata
4. Uji refleks kerap kali dilakukan dengan cara e. Saraf simpatik memperkecil arteri
memukulkan benda lunak secara perlahan ke
bagian bawah tempurung lutut sehingga tungkai 10. Di bawah ini yang bukan merupakan pengaruh
bawah penderita bergerak ke depan secara tidak dari saraf simpatik pada kerja organ tubuh yaitu ...
sadar. Lengkung refleks yang menghasilkan a. mengembangkan kantung kemih
gerakan tersebut memiliki jalur sebagai berikut ... b. mempercepat denyut jantung
a. Lutut – saraf sensorik – saraf konektor – saraf c. mempercepat proses pencernaan
motorik – kaki d. memperlebar pupil
b. Lutut – saraf motorik – sumsum tulang belakang e. memperkecil diameter pembuluh
– saraf sensorik – kaki
c. Lutut – saraf sensorik – otak – saraf motorik – 11. Di bawah ini merupakan beberapa sistem organ
kaki yang ada dalam tubuh manusia:
d. Lutut – saraf sensorik – sumsum tulang belakang 1) Sistem saraf
– saraf motorik – kaki 2) Sistem peredaran darah
e. Lutut – saraf motorik – otak – saraf sensorik – 3) Sistem indera
kaki 4) Sistem hormon
Yang termasuk dalam sistem koordinasi
5. Seorang petinju terkena pukulan dan ditunjukkan pada nomor ...
membuatnya terjatuh. Bagian otak petinju tersebut a. 1, 2, 3, 4
yang mengalami gangguan fungsi pada saat jatuh b. 1, 2, 3
kemungkinan besar yaitu ... c. 2, 3, 4
a. Otak tengah d. 1, 3, 4
b. Cereberum e. 1, 4
c. Saraf perifer
d. Cerebelum 12. Yang dinamakan dengan unit terkecil sistem
e. Sumsum tulang belakang saraf adalah…
a. akson
6. Sistem saraf pusat terdiri dari ... b. neurit
a. Otak dan sumsum tulang belakang c. neural
b. Saraf simpatik dan saraf parasimpatetik d. neuron
c. Otak dan saraf tepi e. mielin
d. 12 pasang saraf kranial dan 31 pasang saraf
spinal 13. Berdasarkan fungsinya, dendrit berbeda
e. Otak dan saraf otonom dengan akson dalam hal ...

7. Perhatikan gambar otak di bawah ini!

14. Di bawah ini merupakan jalannya rangsangan


yang benar pada sel saraf…
a. dendrit - badan sel - mielin
Jika seseorang mengalami kecelakaan kemudian b. akson - dendrit - neurit
mengalami gangguan penglihatan maka c. dendrit - badan sel - akson
kemungkinan bagian otak yang rusak adalah d. dendrit - akson - badan sel
nomor… e. badan sel - dendrit - akson
a. 3
b. 5 15. Neuron terdiri dari tiga bagian, antara lain ...
a. perikarion, dendrit, impuls
b. perikarion, akson, badan sel
c. dendrit, ganglion, nukleus
d. perikarion, akson, nukleus
e. perikarion, akson, dan dendrit

16. Perhatikan gambar struktur sel saraf di bawah


ini!

a. potensial kerja
b. depolarisasi
c. repolarisasi
d. polarisasi
e. apolarisasi

Akson, dendrit, dan badan sel ditunjukkan pada 21. Bagian otak yang merupakan pusat
nomor… penglihatan, pendengaran, kecerdasan, gerak,
a. 3, 4 dan 2 ingatan, dan kesadaran yaitu…..
b. 1, 2, dan 3 a. otak kecil
c. 3, 1, dan 2
b. otak besar
d. 3, 2, dan 1
c. sumsum lanjutan
e. 5, 4, dan 3
d. otak tengah
17. Saraf berdasarkan fungsinya dibedakan
menjadi sensoris, motoris dan konektor. Berikut ini 22. Perhatikan bagian – bagian sistem saraf
merupakan perntaraan yang benar adalah … berikut:
a. motoris membawa impuls dari saraf pusat ke K. reseptor
efektor L. saraf sensori
b. konektor membawa impuls dari reseptor ke M. Saraf lanjutan
efektor N. Saraf motor
c. motoris membawa impuls dari reseptor ke saraf P. efektor
pusat Urutan jalannya impuls pada refleks yaitu…..
d. sensoris membawa impuls dari saraf pusat ke a. M – N – P – K – L
efektor b. K – L – M – N – P
e. sensoris membawa impuls dari dan ke saraf c. P – K – L – M – N
pusat
d. L – M – N – P – K
18. Neuron yang berfungsi mengantarkan impuls
saraf dari alat indera menuju ke otak atau sumsum 23. Pada otak manusia yang berfungsi sebagai
tulang belakang dinamakan ... pusat penglihatan yaitu…..
a. neuron unipolar a. lobus optikus di otak besar bagian kepala
b. neuron bipolar belakang
c. neuron konektor b. lobus optikus di otak besar bagian ubun-ubun
d. neuron sensorik c. lobus olfaktorius di otak besar bagian depan
e. neuron motorik d. lobus auditorius di otak besar bagian samping

19. Apabila proses gerak yang diatur oleh system 24. Zat kimia yang tidak berperan dalam transfer
saraf disadari, maka impuls akan menempuh jalan impuls pada sinapsis yaitu…..
… a. epinefrin
a. reseptor - neuron sensorik - neuron konektor - b. asetilkolin
otak - efektor c. renin
b. reseptor - neuron motorik - sumsum tulang
d. kolinesterase
belakang – efektor
c. reseptor - neuron motorik - otak - neuron
sensorik - efektor 25. Hubungan ujung neurit dengan dendrit
d. reseptor - neuron sensorik - otak - neuron dinamakan…..
motorik - efektor a. ganglion
e. reseptor - neuron sensorik - interneuron - neuron b. respons
motorik - efektor c. impuls
d. sinapsis
20. Pada gambar ini, serabut saraf dalam keadaan
istirahat muatannya dalam keadaan… 26. Neuron yang berfungsi menghantarkan
tanggapan dari pusat saraf ke organ efektor yaitu
neuron….. d. reseptor – saraf sensori – otak – saraf motor –
a. sensori efektor
b. adjustor
c. konektor 35. Kerja sistem saraf parasimpatik berikut benar,
d. motor kecuali…..
a. memacu aliran darah ke saluran pencernaan
27. Jenis sel saraf yabg berperan dalam respons b. menghambat kerja sistem pencernaan
mengedipkan mata yaitu sel saraf….. c. menghambat kerja jantung
a. adjustor d. menghambat kerja sistem pernapasan
b. motor
c. sensori 36. Urutan jalannya rangsang pada gerak biasa
d. konektor adalah…..
a. impuls – saraf sensori – konduktor – saraf motor
28. Bagian dari otak yang berfungsi sebagai pusat – gerak
keseimbangan tubuh yaitu….. b. impuls – saraf sensori – otak – saraf motor –
a. sumsum lanjutan gerak
b. otak besar c. impuls – konduktor – saraf sensori – saraf motor
c. otak kecil – gerak
d. otak tengah d. impuls – saraf motor – otak – saraf sensori –
gerak
29. Refleks berikut berpusat di sumsum tulang
belakang, kecuali…. 37. Fungsi susunan saraf simpatetik yaitu…..
a. denyut jantung a. mempersempit pembuluh darah, memperlambat
b. gerak kaki denyut jantung
c. gerak tangan b. mengurangi tekanan darah, mempercepat
d. kontraksi kamtong kemih denyut jantung
c. mempertinggi tekanan darah, mempercepat
30. Selaput pembungkus akson yang ada di bagian denyut jantung
dalam yaitu…. d. memperbesar pembuluh darah, memperlambat
a. nodus ranvier denyut jantung
b. neurilema
c. sel Schwann 38. Rasa pedas pada mulut kita diterima oleh ujung
d. mielin saraf…..
a. Meissiner
31. Zat kimia yang dilepaskan oleh ujung saraf b. Paccini
untuk berkomunikasi di sinapsis dinamakan….. c. tanpa selaput
a. enzim kolinesterase d. Ruffini
b. neuroglia
c. neutron 39. Sel saraf yang menghubungkan sel saraf
d. neurotransmitter sensori dengan sel saraf motor yaitu sel saraf…..
a. adjustor
32. Rangsang diterima oleh reseptor. Kemudian b. sensori
impuls dibawa ke sumsum tulang belakang atau ke c. motor
otak oleh….. d. konektor
a. neuron konektor
b. neuron motor 40. Pusat saraf penciuman yaitu…..
c. neuron eferen a. batang otak
d. neurin aferen b. otak besar
c. sumsum lanjutan
33. Sumsum tulang belakang bagian dalam d. otak tengah
berwarna kelabu sebab tersusun oleh…..
a. neuroglia
b. akson
c. badan sel saraf
d. neurin

34. Pada gerakan kedip mata, impuls secara


berurutan yaitu….. 1. Perhatikan beberapa sistem organ berikut!
a. reseptor – saraf motor – otak – saraf sensori – 1) Sistem peredaran darah
efektor 2) Sistem saraf
b. reseptor – saraf sensori – sumsum lanjutan – 3) Sistem hormone
saraf motor – efektor 4) Sistem Indera
Yang termasuk dalam sistem koordinasi
c. reseptor – saraf sensori – sumsum tulang
ditunjukkan nomor ...
belakang – saraf motor – efektor
a. 1,2,3,4
b. 1,2,3
c. 1,3,4
d. 2,3,4
e. 2,4

2. Neuron terdiri dari tiga bagian, antara lain ...


a. perikarion, dendrite, dan impuls
b. Perikarion, akson, dan dendrite
c. Dendrit, ganglion, dan nucleus
d. Perikarion, akson, dan nucleus
e. Impuls, akson, dan dendrite

3. Fungsi dendrite berbeda dengan akson dalam


hal...
a. Akson tidak mempiliki modus Ranvier - Dendrit a. Lutut > saraf motorik > otak > saraf sensorik >
memiliki nodus Ranvier kaki
b. Akson Berupa Uluran panjang - Dendrit Berupa b. Lutut > motorik > sumsum tulang belakang >
uluran pendek sensorik > kaki
c. Akson Tidak mengandung selubung myelin - c. Lutut > sensorik > otak > motorik > kaki
Dendrit Mengandung selubung myelin d. Lutut > sensorik-sumsum tulang belakang >
d. Akson Tidak bercabang-cabang - Dendrit motorik > kaki
Bercabang-cabang e. Lutut > saraf sensorik > saraf konektor > saraf
e. Akson Menghantar impuls menjauhi badan sel - motorik > kaki
Dendrit Menghantar impuls ke badan sel
8. Otak besar manusia terdiri dari beberapa lobus
4. Antara dua neuron terdapat hubungan antara dengan fungsi yang berbeda. Lobus yang
neuron yang berperanan dalam penjalaran impuls. merupakan pusat pengelihatan yaitu ...
Berikut ini merupakan pernyataan yang benar a. anterioralis
terkait hubungan tersebut, kecuali ... b. frontalis
a. Impuls yang datang dapat diteruskan atau c. temporalis
dijalarkan d. paritalis
b. Antara dua neuron terdapat celah sinaps e. oksipetalis
c. Penjalaran impuls berlangsung bolak balik
d. Impuls dijalarkan dari neuron prasinaps menuju 9. Sistem saraf pusat meiputi ...
neuron pascasinaps a. otak dan sumsum tulang belakang
e. Penjalaran impuls memerlukan zat penghantar b. saraf simpatik dan parasimpatik
yang disebut neurotransmitter c. dan saraf tepi otak
d. saraf cranial dan saraf spinal
5. Neuron yang memiliki fungsi menghantarkan e. saraf otonom dan otak
impuls saraf dari alat indera menuju ke sumsum
tulang belakang atau otak yaitu ... 10. Apabila proses gerak yang diatur oleh sistem
a. Neuron unipolar saraf disadari, maka impuls akan menempuh jalan
b. Neuron bipolar yaitu ...
c. Neuron motorik (berfungsi membawa impuls dari a. Reseptor - neuron sensorik - neuron konektor -
otak atau sumsum tulang belakang menuju otot otak - efektor
atau kelenjar tubuh) b. Reseptor - neuron sensorik - otak - neuron
d. Neuron sensorik (berfungsi menghantarkan motorik - efektor
impuls dari indera menuju ke otak atau sumsum c. Reseptor - neuron motorik - otak - neuron
tulang belakang) sensorik - efektor
e. Neuron konektor (berfungsi meneruskan d. Reseptor - neuron sensorik - interneuron -
rangsangan dari sensorik ke motorik) neuron motorik - efektor
e. Reseptor - neuron motorik - sumsum tulang
6. Penjalaran impuls melintasi sinaps melibatka zat belakang - efektor
yang dinamakan ...
a. Ganglion 11. Di bawah ini yang tidak termasuk pengaruh dari
b. Neurotransmiter saraf simpatik pada kerja organ tubuh yaitu ...
c. Akson a. Mengembangkan kantung kemih
d. Neurolema b. Mempercepat denyut jantung
e. Dendrite c. Mempercepat proses pencernaan
d. Memperlebar pupil
7. Uji reflex kerap kali dilakukan dengan cara e. Memperkecil diameter pembuluh
memukulkan benda lunak dengan perlahan ke
tempurung lutut, sehingga tungkai bawah penderita 12. Mata memiliki fungsi sebagai alat indera karena
akan bergerak ke depan secara tidak sadar. mempunyai reseptor cahaya. Bagian dari mata
Lengkung reflek yang menghasilkan gerakan yang merupakan reseptor cahaya yaitu ...
tersebut mempunyai jalur sebagai berikut ... a. Retina
b. Sclera
c. Kornea d. Mengatur cahaya yang masuk
d. Fovea e. Tempat jatuhnya bayangan
e. Vitreous humor
19. Adrenalin merupakan hormon yang mempunyai
13. Kelenjar hipofisis dinamakan juga master gland fungsi untuk …
karena mensekresikan berbagai hormone yang a. menaikkan tekanan darah
akan mengatur berbagai kegiatan dalam tubuh. Di b. mengatur metabolism
bawah ini merupakan pasangan yang sesuai antara c. merangsang kerja usus
hormone yang dihasilkan oleh hipofisis dan d. mempengaruhi kerja hormon lainnya
fungsinya, kecuali ... e. mengatur metabolisme senyawa fosfat
a. ICSH merangsang spermatogenesis
b. MSH mempengaruhi pigmentasi kulit 20. Bagian mata yang mempunyai fungsi untuk
c. STH mempengaruhi pertumbuhan mensuplai oksigen dan nutrisi bagi retina yaitu …
d. ADH mempengaruhi pengeluaran air susu ibu a. Koroid
e. FSH merangsang pematangan folikel dalam b. Sclera
ovarium c. Iris
d. Kornea
14. Indera pada ikan yang mempunyai fungsi untuk e. Lensa
mengetahui perubahan tekanan air yaitu ...
a. Oseli 21. Perhatikan gambar mata manusia berikut!
b. Membrane niktitans
c. Gurat sisi
d. Omatidium
e. Bintik mata

15. Bagian otak burung yang berkembang sangat


baik sehingga burung mempunyai keseimbangan
yang cukup baik yaitu ...
a. Sumsum Tulang belakang
b. Otak besar
c. Otak Tengah
d. Otak Kecil
e. Sumsum lanjutan Fungsi bagian mata nomor 3 yaitu …
a. memberi bentuk dan kekokohan bola mata
16. Jika kita mencium bau masakan yang enak, b. meneruskan cahaya dari kornea ke lensa mata
maka air liur terangsang mau keluar. Hal tersebut c. memfokuskan jatuhnya bayangan benda
memperlihatkan adanya hubungan antara indera ... d. memberi nutrisi kepada lensa mata
a. Pengelihat dan pembau e. mengatur jumlah cahaya yang diperlukan
b. Perasa dan pengecap
c. Pembau dan perasa 22. Jika mata tiba-tiba terkena debu, maka bola
d. Perasa dan peraba mata akan segera manutup. Urutan jalanya impuls
e. Pembau dan pengecap saraf pada kejadian tersebut yaitu ...
a. Rangsang - neuron sensorik - neuron motorik -
17. Perhatikan gambar lidah berikut ! efektor
b. Debu - neuron motorik - interneuron di otak -
neuron sensorik - efektor
c. Reseptor - neuron sensorik - interneuron di
sumsum tulang belakang - neuron motorik - efektor
d. reseptor - neuron motorik - interneuron di
sumsum tulang belakang - neuron sensorik -otot
mata
e. Reseptor - neuron sensorik - interneuron di otak
- neuron motorik - efektor

23. Fungsi hormon FSH (Follicle Stimulating


Hormon) yaitu...
Bagian lidah yang bernomor 1,2, dan 3 bisa a. Untuk menyekresikan hormon testoteron
merasakan ... b. Merangsang korpus luteum untuk
a. Pahit, asam, dan manis menyekresikan progesteron dan esterogen
b. Manis, asin, dan asam c. Merangsang sel-sel folikel untuk menghasilkan
c. Manis, asam, dan pahit esterogen
d. Manis,asin, dan pahit d. Merangsang kontraksi uterus
e. Asam, manis, dan pahit e. Memelihara pertumbuhan dan perkembangan
kelenjar tiroid
18. Pada mata, fungsi pupil yaitu ...
a. Memberi warna mata 24. Perhatikan gambar berikut
b. Melindungi retina
c. Memfokuskan bayangan benda
d. Tekanan
e. Sentuhan

31. Pada hidung, saraf penciuman yaitu ...


a. Koklea
b. Papila
c. Fovea
d. Olfaktori
e. Talamus

Kunci Jawaban
Bagian X merupakan otak tengah. Apabila terjadi
1 D 7 C 13 D 19 A 25 C 31 D
kerusakan di bagian ini, maka akan
2 C 8 E 14 C 20 A 26 E
menyebabkan ...
3 E 9 A 15 D 21 E 27 B
a. Hilangnya keseimbangan
4 C 10 B 16 E 22 E 28 C
b. Hilangnya ingatan
5 D 11 C 17 D 23 C 29 C
c. Tidak dapat berbicara
6 B 12 A 18 D 24 D 30 A
d. Terganggunya pengelihatan
e. Denyut jantung tidak teratur

25. Sel saraf yang membawa impuls dari reseptor


menuju otak dinamakan ...
a. Dendrit
b. Neuron
c. Sensorik
d. Motorik
e. Ganglion

26. Yang pertama kali menerima cahaya pada


lapisan luar mata yaitu ...
a. Pupil
b. Iris
c. Lensa
d. Retina
e. Kornea

27. Bagian mata yang berfungsi untuk menerima


bayangan yaitu ...
a. Sklera
b. Retina
c. Iris
d. Pupil
e. Fovea

28. Kelenjar yang dapat menghasilkan hormon


insulin yaitu ...
a. Paratiroid
b. Adrenal
c. Pangkreas
d. Gonad
e. Tiroid

29. Alat keseimbangan tubuh yang ada dalam


telinga yaitu ...
a. Saluran telinga
b. Organ korti
c. Tiga saluran setengah lingkaran
d. Rumah siput
e. Membran timpani 1. Salah satu enzim yang mempengaruhi
pencernaan protein yaitu ...
30. Korpuskula ruffini adalah saraf perasa ... a. Pepsin
a. Panas b. Pensinogen
b. Nyeri c. Enterokinase
c. Dingin d. Tripsynogen
e. Semua benar e. serotonin, melatonin, dantiroid

2. Salah satu kelenjar yang mampu 9. Sel otak mengirim NH3 sebagai....
menghasilkan hormon. Hormon yang di a. Glu-semiald
hasilkan tersebut dapat merangsang kelenjar b. Gln dan Ala
lain untuk menghasilkan hormon lain c. Glu
dinamakan kelenjar ... d. Ala
a. tymus e. Gln
b. thyroid
c. pankreas 10. Struktur hormon terdiri dari ...
d. hipofisa a. Asam amino dan gastrin
e. parathyroid b. Protein, polipeptida, asam amino atau
steroid
3. Asam amino dibagi menjadi tiga yaitu c. Gastrin
creatin amonia, fosfat, dan basa purin yang d. Protein,tiroid
mana amino akan menjadi.... e. Insulin
a. Garam
b. Kreatinin 11. Metabolisme tubuh baik metabolisme
c. Asam amino karbohidrat, protein, lipid termasuk ke dalam
d. Asam urat hormon……
e. Urea a. tiroid
b. liotironin
4. Persiapan produksi air susu pada ibu c. thyroksin
menyusui di peroleh dari hormon... d. kalsitonin
a. LTH e. salah semua
b. TSH
c. ACTH 12. Kelenjar yang berfungsi untuk kekebalan
d. LH tubuh manusia dinamakan kelenjar …
e. FSH a. thymus
b. adrenal
5. Asam Amino Essensial pada manusia c. pangkreas
yaitu ... d. duodenum
a. Proline e. lambung
b. Alanine
c. Glutamine 13. Contoh kelenjar hipofisa anterior yaitu ...
d. Arginine a. Thymus
e. Aspartate b. TSH
c. Estrogen
6. Yang di hasilkan kelenjar thyroid antara d. LH
lain ... e. Progesteron
a. kalsitonin, prolaktin, dan sekretin
b. sekretin, adrenalin, dan hormon thyroksin 14. Estrogen, testosteron, progesterone
c. kalsitonin, adrenalin, dan liotironin termasuk ke dalam hormon ...
d. adrenalin, prolaktin, dan hormon thyroksin a. hormon paratiroid
e. liotironin, kalsitonin, dan hormon thyroksin b. peptide
c. derivate asam amino
7. Asam amino di diperlukan oleh tubuh d. steroid
sebagai energi yaitu sebesar.... e. tiroid
a. 8 kalori/gram
b. 2 kalori/gram 15. Hormon yang berfungsi untuk
c. 9 kalori/gram merangsang kontraksi uterus dan sel-sel
d. 6 kalori/gram kelenjar susu adalah ...
e. 4 kalori/gram a. Kalsitonin
b. ADH
8. 3 macam hormon dalam tubuh manusia c. Oxytosin
antara lain ... d. Tiroksin
a. petialin, serotonin, dandopamin e. Insulin
b. insulin, petialin, dandopamin
c. enzim, asam amino, dan gastrin 16. Hormon Secara kimiawi di bagi menjadi 3
d. dopamin, gastrin, danasam amino kelas, antara lain ..
a. Hormon prolaktin hormon derivate asam
amino, dan hormon progesterone 23. Asam amino non essensial yaitu ...
b. Hormon peptide, hormon steroid, dan a. Manusia tidak dapat membuat dalam
hormon tostesteron tubuh
c. Hormon derivate asam amino, hormon b. Tidak dapat dibentuk dari a- keto acids
peptida, dan hormon insulin dengan transaminasi dan reaksi elanjutannya
d. Hormon peptide, hormon steroid, dan c. Dapat diperoleh bukandari makanan
hormon derivate asam amino d. Dapat diperoleh dari makanan
e. Hormon insulin, hormon peptida, dan e. Dibutuhkan dalam makanan
hormon progesterone
24. Hormon FSH pada wanita berfungsi
17. Yang dinamakan sebagai kelenjar untuk ...
suprarenalis yaitu kelenjar ... a. Menebalkan dinding rahim
a. duodenum b. Mematangkan telur
b. lambung c. Memproduksi air susu
c. thymus d. Untuk metabolisme
d. pangkreas e. Implatansi janin
e. adrenal
25. Kelompok besar Adreno Cortico Tropic
18. Kelenjar yang menghasilkan hormon Hormon (ACTH) yang menghasilkan FSH
estrogen dan progesterone yaitu kelenjar ... dan LH yaitu ...
a. ovarium a. Lactogenic hormon
b. lambung b. Glukokortikoid
c. kelenjar adrenal c. Gonadokortikoid
d. thymus d. Mineralokortikoid
e. testis e. Growth hormon

19. Yang dihasilkan dalam kelenjar ovarium 26. Lemak yang digunakan untuk
yaitu ... metabolisme asam amino sebesar ...
a. Progesteron kalori/gram
b. Thiroksin a. 5
c. Testosteron b. 9
d. Kalsitonin c. 7
e. Cortisol d. 8
e. 6
20. Berikut ini yang tidak termasuk hormon
steroid, adalah ... 27. Bagian bagian asam amino yaitu….
a. Cortisol a. Asam amino bercabang, asam amino
b. Testosteron besar
c. prolaktin b. asam amino aromatik, Asam amino kecil,
d. Estrogen asam amino bercabang,danasam amino
e. Progesteron hidroksi
c. asam amino aromatic, Enzimetialin, asam
21. Karbohidrat yang digunakan untuk amino basa
metabolisme asam amino sebesar ... d. enzimpetialin, Asam amino besar, insulin
kalori/gram e. Asam amino S, asam amino aromatic ,
a. 3 asam amino besar
b. 8
c. 6 28. Hormon yang berfungsi untuk mengontrol
d. 4 suasana hati, tidur dan nafsu makan
e. 9 adalah hormon ….
a. Testosterone
22. Hormon yang berfungsi untuk b. Tiroid
meningkatkan kontraksi rahim pada wanita c. Gastrin
yang melahirkan yaitu ... d. Serotonin
a. Progesteron e. Insulin
b. FSH
c. Oxitosin 29. Seseorang memiliki kulit dan rambut
d. LH yang abnormal putih susu atau putih pucat
e. Relaxin dan memiliki iris merah muda dengan pupil
merah. seseorang tersebut menderita c. Acetoacetyl CoA
gangguan metabolism asam amino jenis …. d. Pyruvate
a. Albino e. Succinyl CoA
b. Phenylketonuria (PKU)
c. Syrup mepel / maple syrup urine desease 36. Ketogenic amino acid dimetabolisme
(MSUD) menjadi...
d. Alkaptonuria a. Acetyl CoA
e. Niemann-pick b. Pyruvate
c. Fulmarate
30. Hormon pertumbuhan atau grown d. Oxaloacetated
hormon/ somatotropin (GH) bekerja pada ... e. Succinyl CoA
a. Jantung
b. Tulang
c. Ginjal
d. Lambung
e. Hati

31. Keseimbangan nitrogen sangat


dipengaruhi oleh...
a. Protein dan Mineral
b. Protein dan Asam Amino
c. Lemak dan Karbohidrat
d. Protein dan Lemak
e. Lemak dan Vitamin

32. Bagian korteks pada kelenjar adrenal


yang menghasilkan kortison dan
hidrokortison untuk pembentukan gula bila
tubuh kekurangan gula disebut...
37. Rangka karbon dari asam amino dapat
a. Gonadotropin
didegradasi membentuk produk metabolik,
b. Mineralokortiod
kecuali...
c. Gonadokortikoid
a. Fumarat
d. Glukokortikoid
b. Asetil KoA
e. Thyrotropic
c. Asam a keto
d. Piruvat
33. Berikut ini yang tidak termasuk
e. a – ketoglutarat
Biosynthesis of some special products
yaitu ...
38. Yang dihasilkan oleh mineralokortiod
a. Pirodimen
adalah.....
b. Adrenalin
a. Aldosteron
c. Heme
b. Progesterone
d. Melanin
c. Testeron
e. Niacin
d. Estrogene
e. Kortison
34. Fungsi kelenjar thymus yaitu ...
a. Membentuk makanan yang padat menjadi
39. Berikut ini yang tidak termasuk asam
lunak atau dalam bentuk cair
amino non essensial pada manusia yaitu ...
b. Membantu proses gerak peristaltik dalam
a. Glutamate
usus halus
b. Alanine
c. Menghasilkan sekretin
c. Asparagine
d. Mempercepat pengantaran nutrisi ke
d. Arginine
jaringan dan sel sel setelah dalam bentuk
e. Aspartate
khime
e. Kekebalan tubuh manusia
40. Fungsi kelenjar thymus yaitu untuk ...
a. pertumbuhan
35. Berikut ini yang bukan merupakan
b. kekebalan tubuh manusia
metabolisme Glukogenic asam amino
c. mempercepat pengantaran nutrisi ke
yaitu ...
jaringan
a. Oxaloacetate
d. membantu proses gerak peristaltik
b. a-ketoglutarate
e. merangsang kelenjar lain b. Gastrin dan kortison
c. Adrenalin dan epinefrin
41. Yang dihasilkan oleh hormon peptida d. Adrenalin dan kortison
yaitu ... e. Kortison dan epinefrin
a. TestosteroN
b. Thyroksin 49. Kelenjar pengendali disebut juga
c. Estrogen kelenjar…
d. Ephineprin a. Kelenjar pineal
e. Insulin b. Kelenjar hipofisis
c. Kelenjar tiroid
42. Yang tidak termasuk hormon steroid yaitu d. Kelenjar paratiroid
.... e. Kelenjar adrenal
a. Torfisol
b. Testosteron 50. Yang dihasilkan oleh sel leydig di dalam
c. Prolakmin kelenjar testis adalah hormone…
d. Esfrogen a. Adrenalin
e. Progesteron b. Estrogen
c. Progesteron
43. Karbohidrat yang dibutuhkan oleh tubuh d. Testosteron
adalah...... e. Adenotrop
a. 4 kalori/gram
b. 9 kalori/gram 51. Hormone pertumbuhan disebut juga
c. 7 kalori/gram hormone…
d. 8 kalori/gram a. Estrogen
e. 5 kalori/gram b. Gonadotrop
c. Vasopresin
44. Fungsi hormon FSH pada wanita yaitu ... d. Tirotrop
a. Untuk metabolisme e. Somatotrop
b. Memproduksi air susu
c. Mematangkan telur 52. Bila kelenjar paratiroid tidak berfungsi,
d. Implantasi janin maka tubuh akan berpotensi terjadi…
e. Menebalkan dinding rahim a. Tetanus
b. Akromegali
45. Metabolisme kalsium diatur oleh c. Krenitisme
hormone yang dihasilkan kelenjar… d. Obesitas
a. Pankreas e. Batu ginjal
b. Anak gondok
c. Gondok 53. Sistem yang mengatur kerjasama antara
d. Anak ginjal saraf dan hormone terdapat pada daerah…
e. Hipofisis a. Hipotalamus
b. Kelenjar pineal
46. Hormone yang berpengaruh pada c. Kelenjar tiroid
metabolisme tubuh adalah hormone… d. Kelenjar pituitary
a. Tiroksin e. Kelenjar paratiroid
b. Pitresin
c. Epinefrin 54. Berikut yang dihasilkan oleh hipofisis
d. Androgen lobus posterior adalah…
e. Parathormon a. Gonad dan vasopressin
b. Oksitosin dan tiroid
47. Bagian korteks adrenal menghasilkan c. Oksitosin dan gonad
hormone… d. Oksitosin dan vasopresin
a. Kortison dan androgen e. Gonad dan tiroid
b. Gastrin dan kortison
c. Adrenalin dan epinefrin 55. Berikut adalah hormone yang dihasilkan
d. Adrenalin dan kortison oleh plasenta, kecuali…
e. Kortison dan epinefrin a. Gonadotropin korion
b. Estrogen
48. Bagian medula adrenal menghasilkan c. Tirotropin
hormone… d. Progesteron
a. Kortison dan androgen e. Somatotropin
Jawaban Soal Pilihan Ganda
Soal Essay tentang Hormon 1 E 11 C 21 D 31 B 41 E 51 E
1. Sebutkan ciri-ciri hormon! 2 D 12 A 22 C 32 D 42 C 52 E
2. Sebutkan beberapa fungsi hormon! 3 E 13 B 23 C 33 A 43 A 53 A
3. Jelaskan peredaan hormon lipofilik dan 4 A 14 D 24 B 34 E 44 C 54 D
hormon hidrofilik! 5 D 15 C 25 C 35 C 45 B 55 C
4. Jelaskan fungsi hormon testosterone! 6 E 16 D 26 B 36 A 46 A 56
5. Jelaskan tentang kelenjar timus!
7 E 17 E 27 B 37 C 47 A 57
8 E 18 A 28 D 38 A 48 C 58
9 E 19 A 29 A 39 D 49 B 59
Kunci Jawaban Soal 10 B 20 C 30 B 40 B 50 D 60
Tentang Hormon
Jawaban Soal Essay
1. Ciri – ciri hormon antara lain : 1)
Mengadakan interaksi dengan reseptor
khusus yang terdapat di sel target, 2)
Diproduksi dan disekresikan ke dalam darah
oleh sel kelenjar endokrin dalam jumlah
sangat kecil tetapi fatal, 3) Mempunyai
pengaruh tidak hanya terhadap satu sel
target, tetapi dapat juga mempengaruhi
beberapa sel target berlainan, 4) Mempunyai
pengaruh mengaktifkan enzim khusus, 5)
Mempunyai fungsi spesifik.
2. Fungsi hormon antara lain : 1)
Menginduksi sintesa enzim pada tingkat inti
sel dan ribosom, 2) Mengatur kadar koenzim
yang tergolong nukleotida, 3) Menginduksi
sistem enzim pada tingkat membran sel, 4)
Mengontrol pertumbuhan sel dan jaringan,
5) Mengkoordinir fungsi dan kerja jaringan
dan organ
3. Lipofilik, merupakan kelompok hormon
yang dapat larut dalam lemak, contohnya
estrogen, progesteron, aldosteron, tiroksin.
Sedangkan hidrofilik, merupakan kelompok
hormon yang dapat larut dalam air,
contohnya insulin, glokagon , ACTH
4. Testosterone berfungsi merangsang
pematangan sperma dan pembentukan
tanda-tanda kelamin sekunder pada pria
seperti kumis, janggut, dll
5. Kelenjar timus teletak didalam toraks kira-
kira setinggi bifurkasi trakea, warnanya
kemerah-merahan dan terdiri dari dua lobus.
Kelenjar timus hanya dijumpai pada anak-
anak dibawah 18 tahun. Pada bayi baru lahir
sangat kecil dan beratnya kira-kira 10 gram
aau lebih sedikit. Ukurannya bertambah pada
masa remaja dar 30-40 gram kemudian
berkerut lagi.
1. Testoteron, progesterone, estrogen, dan cortisol
Update, Buka Juga : 50 Soal Pilihan adalah jenis hormone yang masuk ke dalam kelas
Ganda tentang HORMON Beserta hormone ...
Jawaban (SMA) a. peptida
b. steroid
c. derivate asam amino d. Adrenalin
d. testosteron e. Epinephrine
e. insulin
10. Bagian kelenjar dalam dinamakan ....
2. Nama lain dari kelenjar hipofisa yaitu ... a. Gonadokortikoid
a. Parathyroid b. Korteks
b. Master gland c. Glukokortikoid
c. Gaster d. Medula
d. Neurohipofisa e. Mineralokortiod
e. Duodenum
11. Kelenjar duodenum dapat menghasilkan ...
3. Prolaktin adalah suatu hormone yang masuk ke a. Sekretin
dalam kelas hormone ... b. Glukokortikoid
a. testosterone c. Estrogen
b. steroid d. Kortison
c. derivate asam amino e. Progesterone
d. insulin
e. peptida 12. Kelenjar duodenum terletak di bagian ...
a. dada bagian atas di bawah tulang dada,
4. Salah satu kegunaan dari thyroksin adalah ... b. dasar otak besar dan menghasilkan bermacam-
a. Untuk mengabsorpsi sumber energi macam hormon yang mengatur kegiatan kelenjar
b. Untuk metabolisme tubuh lainnya.
c. Sebagai sumber energy c. dekat kelenjar gondok
d. Untuk pembakaran lemak d. bawah perut, dan sebagian pertama ini cukup
e. Untuk merangsang kelenjar thyroid dekat dengan hati dan pankreas.
e. menempel pada bagian atas ginjal.
5. Thyroksin digunakan untuk beberapa
metabolisme tubuh, antara lain ... 13. Kelenjar lambung juga mengeluarkan pepsin,
a. karbohidrat, lipid, vitamin yaitu enzim yang mengubah ... menjadi ....
b. protein, lipid, vitamin a. Lemak menjadi Asam Lemak
c. karbohidrat, lipid, mineral b. Protein menjadi Pepton
d. karbohidrat, lipid, protein c. Amilum menjadi Glukosa.
e. protein, lipid, mineral d. Pepton menjadi Protein
e. Pepton menjadi Asam Amino
6. Salah satu fungsi dari kelenjar duodenum
yaitu ... 14. Kelenjar lambung menghasilkan enzim ...
a. Mempercepat pengantaran nutrisi ke jaringan kecuali
dan sel-sel setelah dalam bentuk khime a. Amilase
b. menghasilkan hormone epineprin b. Pepsin
c. menghasilkan estrogen c. HCl
d. kekebalan tubuh d. Rennin
e. menghasilkan progesterone e. Lipase

7. Kelenjar yang dihasilkan oleh kelenjar thyroid 15. Untuk dapat menghancurkan makanan, maka
adalah ... kelenjar lambung mengeluarkan ...
a. Pancreas a. Asam Basa
b. Hipofisis. b. Asam Klorida
c. Kelenjar adrenalin (anak ginjal) c. Asam Amino
d. Paratiroid. d. Asam folat
e. Thyroksin e. Asam Amino Esensial

8. Nama organ apa yang mengendalikan kelenjar 16. Enzim pepsin berasal dari pepsinogen yang
hipofisa yaitu ... diaktifkan oleh...
a. Hati a. Asam Basa
b. Hipotalamus b. Asam Klorida
c. Otak besar c. Asam Amino
d. Sumsum tulang belakang d. Asam folat
e. Otak kecil e. Asam Amino Esensial

9. Sumber penghasil hormon jenis katekolamin 17. Terdapat istilah hiposekresi dalam hormon
yaitu .... pertumbuhan. Hiposekresi adalah ...
a. Noradrenalin a. Pendek
b. Sel Kromafin b. Tinggi
c. Norepinefrin c. Kerdil
d. Raksasa d. Keringat
e. Normal e. Hormon

18. Dalam ACTH (Adreno Cortico Tropic hormone) 26. Kelenjar yang hasil sekresinya dibuang adalah
terdapat 3 kelompok besar yang terkait dengna yaitu kelenjar ...
Hipofisa Anrerior adalah ..., kecuali : a. endokrin
a. Prolactine b. pituitari
b. Glukokortikoid c. tiroid
c. Gonadokortikoid d. pineal
d. Mineralokortikoid e. eksokrin
e. Penghasil gula
27. Kelenjar yang hasil sekresinya tidak dibuang
19. Pertumbuhan drastis pada wanita terjadi pada tubuh tetapi masuk ke dalam aliran darah
umur ? disebut ...
a. 9-12 a. Urine
b. 8-10 b. Eksokrin
c. 7-11 c. Kelenjar ludah
d. 10-15 d. Endokrin
e. 13-16 e. Keringat

20. Grown hormon bekerja secara maksimal terjadi 28. Yang tidak temasuk kelenjar endokrin yaitu
pada saat tubuh mengalami ... kelenjar ...
a. rendah kalori a. paratiroid
b. dehidrasi b. pituitari
c. rendah kalori c. ludah
d. kadar glukosa d. pineal
e. protein tinggi e. tiroid

21. Yang berfungsi mempengaruhin kelompok 29. Salah satu fungsi hormon yaitu untuk ...
Thyroid adalah Hormone... a. Mengkoordinasi fungsi organ
a. GTH b. Mengontrol aktivitas berbagai organ tubuh
b. FSH c. Memecah lemak menjadi asam lemak dan
c. LH gliserol
d. TSH d. Mensintetis protein
e. ICSH e. Membantu organ tubuh berfungsi dengan baik

22. Dalam ACTH (Adreno Cortico Tropic Hormone) 30. Hormon bertugas untuk mengkoordinasi
salah satunya terdapat Gonadokortikoid, yang aktivitas berbagai organ tubuh dengan cara...
dibagi menjadi 2 bagian yaitu... a. Tidak mengubah permeabilitas membran sel
a. ICSH dan TSH terhadap bahan kimia
b. LH dan TSH b. Menyeimbangkan cairan tubuh antara ion Na &
c. FSH dan TSH ion K
d. LH dan ICSH c. Mengubah reaksi kimia dalam glukosa
e. FSH dan LH d. Mengubah rekasi kimia dalam aliran darah
e. Mengubah reaksi kimia dalam sel
23. Hipersekresi adalah ...
a. raksasa 31. Beberapa sekresi kelenjar eksokrin utama
b. kerdil meliputi ...
c. tinggi a. jus pankreas
d. normal b. Kelenjar adrenal
e. pendek c. pepsinogen
d. asam lambung
24. Yang bertugas dalam mempersiapkan Produksi e. sebum
Aur Susu Ibu (ASI) adalah...
a. GTH 32. Sekresi yang diproduksi kelenjar eksokrin dapat
b. Prolactine Hormone/LTH dipecah menjadi ...
c. LH a. Karbihidrat
d. FSH b. Lendir
e. TSH c. Protein
d. A dan B benar
25. Kelenjar endokrin menghasilkan ... e. B dan C benar
a. Eksokrin
b. Kelenjar ludah 33. Mengubah reaksi kimia dalam sel dan
c. Urine mengubah permeabilitas membran sel terhadap
bahan kimia adalah pengertian fungsi hormon a. 3 dan 4
untuk... b. 1 dan 4
a. Mengontrol aktivitas berbagai hormon c. 2 dan 3
b. Menghasilkan gastrin d. 2 dan 4
c. Menghasilkan thymus e. 1 dan 2
d. Menghasilkan hormon progesteron
e. Menghasilkan sekretin

34. Mengontrol atau mengkoordinasi aktivitas


berbagai organ tubuh, dengan cara mengubah
permeabilitas membran sel terhadap bahan
spesifik. Pernyataan berikut merupakan....hormon.
a. Produksi hormon
b. Fungsi hormon
c. Jenis hormon
d. Pengertian hormon
e. Penggolongan hormon

35. Mengontrol aktivitas berbagai organ tubuh


dengan mengubah reaksi kimia dalam sel adalah
fungsi...
a. Koenzim
b. Enzim
c. Kelenjar 41. Semakin banyak melanin maka semakin ...
d. Hormon a. cokelat pigmen kulit
e. Insulin b. hitam pigmen kulit
c. kuning pigmen kulit
36. Berikut ini yang merupakan cara mengontrol d. putih pigmen kulit
aktivitas organ tubuh dalam fungsi hormon yaitu ... e. kemerahan pigmen kulit
a. Dengan menghasilkan hormon progesteron
b. Mengubah reaksi kimia dalam sel 42. Pigmen melanin dihasilkan oleh ...
a. Melanocyte stimulating hormone
c. Menghasilkan thymus
b. Melanocyte
d. Menghasilkan gastrin
c. Dermis
e. Dengan menghasilkan sekretin d. Epidermis
e. Stimulating hormone
37. Di bawah ini yang bukan merupakan hormon-
homon steroid adalah ... 43. Untuk wanita hormon pertumbuhan mencapai
a. Cortisol umur ...
b. Testosterone a. 19 tahun
c. Progresteron b. 15 tahun
d. Esterogen c. 17 tahun
e. Insulin d. 16 tahun
e. 18 tahun
38. Hormon derivate asam amino terdiri dari ...
a. cartisol, insulin, prolaktin 44. Hormon pertumbuhan bekerja pada. . .
b. thyroksin, testosteron, norepinephrin a. oto, sendi, tulang , kulit
b. tulang, otot, kepala, kulit
c. esterogen, testosterone, progesterone
c. rawan, kulit, tulang, otot, dan bekerjanya tidak
d. epinephrin, insulin, prolaktin
terbatas
e. thyroksin, norepinephrin, dan epinephrin d. tulang, otot, sendi, kepala
e. rawan, tulang , otot, kulit dan bekerja sangat
39. Secara kimiawi, hormone dibagai menjadi ... terbatas
a. Lima
b. Satu 45. Jika semakin sedikit melanin maka semakin...
c. Tiga a. cokelat pigmen kulit
d. Dua b. hitam pigmen kulit
e. Empat c. kuning pigmen kulit
d. putih pigmen kulit
40. Perhatikan unsur berikut! e. kemerahan pigmen kulit
1) Norepinephrin
2) Insulin 46. MSH (melanocyte stimulating hormone)
3) Prolattin mempunyai fungsi untuk ...
a. Desinfektan alami
4) Testosteron
b. Memberi warna kulit
Yang termasuk hormone peptide ditunjukkan oleh
c. Memberi nutrisi untuk kulit
nomor ...
d. Memberi makanan untuk kulit
e. Menghasilkan antibodi

47. Hormone yang berfungsi memproduksi


hormone testosterone pada laki-laki yaitu ...
a. FSH
b. LH
c. Progesterone
d. FSH dan LH
e. Semua salah

48. Fungsi dari hormaon FSH pada wanita yaitu ...


a. Menebalkan dinding rahim
b. Mempertahankan implantasi janin
c. Mematangkan telur
d. Membantu dalam proses pengeluaran AS
e. Menghasilkan sel leydig

49. Hormone yang berfungsi untuk menebalkan


dinding rahim dan mempertahankan implantasi
janin yaitu ...
a. LH
b. Progesterone
c. FSH
d. Testosterone
e. Prolaktin

50. Gonadotropin hormone menghasilkan ...


a. Cartisol dan estrogen
b. Testosterone dan progesterone
c. FSH dan LH
d. Tyroksin dan liotironin
e. Insulin dan Prolaktin

Kunci Jawaban Soal


Pilihan Ganda Tentang
Hormon SMA
1 B 11 A 21 D 31 B 41 B
2 B 12 D 22 E 32 E 42 A
3 E 13 B 23 A 33 A 43 E
4 B 14 A 24 B 34 B 44 E
5 D 15 B 25 E 35 D 45 D
6 A 16 B 26 E 36 B 46 B
7 E 17 B 27 D 37 E 47 B
8 B 18 A 28 C 38 E 48 C
9 B 19 A 29 B 39 C 49 A
10 D 20 D 30 E 40 C 50 C
b. Testis > vas deferens > epididimis > retra
c. Testis > vas deferens > uretra > epididimis
d. Testis > epididimis > vas deferens > uretra

5. Sel di sekitar tubulus seminiferi yang


mempunyau peran untuk memberi makan
pada sel sperma adalah…
a. Sel folikel
b. Sel intersisiil
c. Sel leydig
d. Sel sertoli
1. Perhatikan ciri perkembangbiakkan di
bawah ini ! 6. Tempat pematangan sel-sel spermatozoa
1) Melibatkan dua induk yaitu di...
2) Sifat individu baru sama dengan induknya a. Duktus deferens
3) Individu baru berasal dari bagian tubuh b. Duktus aferens
induknya c. Tubuli seminiferi
4) Individu baru bervariasi d. Epididimis
5) Individu baru terjadi dari hasil
pembuahaan 7. Terjadi spermatogenesis yaitu di..
Berdasarkan ciri di atas, yang termasuk ciri a. penis
perkembangbiakkan generatif yaitu nomor… b. Epididmis
a. 3, 4, 5 c. Vas deferens
b. 1, 3, 5 d. Tubulus seminiferus
c. 1, 2, 3
d. 1, 4, 5 8. Yang tidak termasuk kelenjar aksesoris
pria yaitu...
a. Vesika urunaria
b. Kelenjar prostat
c. Vesika seminalis
d. Kelenjar cowper

9. Perhatikan alat-alat reproduksi wanita


berikut
1) Vagina
2) Ovarium
3) Tuba falopi (oviduct)
4) Uterus
2. Berikut ini merupakan makhluk hidup yang Secara berurutan, jalannya sel telur yang
sesuai dengan cara reproduksinya yaitu... dimulai dari dibentuk sampai menjadi embrio
a. planaria dengan cara tunas yaitu...
b. porifera dengan cara membelah diri a. 2, 4, 1
c. plasmodium dengan cara konjugasi b. 2, 3, 4
d. hydra dengan cara pembentukan spora c. 1, 2, 3
d. 1, 3, 4
3. Pada paramecium, perkembangbiakkan
seksual dilakukan melalui cara…. 10. Pada ovarium terdapat folikel-folikel yang
a. hermafrodit mempunyai peran untuk….
b. Konjugasi a. Menangkap sel ovum
c. Parthenogenesis b. Tempat perkembangan dan pertumbuhan
d. Pembelahan biner janin
c. Memberi nutrisi dan melindungi
4. Urutan tempat pembentukan sperma pada perkembangan ovum
pria sampai penyalurannya yang benar d. Tempat fertilisasi
adalah ...
a. Testis > epididimis > uretra > vas deferens 11. Oogenesis terjadi di…
a. rahim (uterus) b. Amnion
b. ovarium c. Plasenta
c. vagina d. Korion
d. tuba falopi
18. Dalam pil KB, Hormon estrogen dan
12. Perhatikan tahapan Oogenesis di bawah progesteron sintetis berperan untuk...
ini! a. Merangsang pembentukan FSH dan LH
1) Oogonium sehingga terjadi ovulasi
2) Ootid b. Menghambat pembentukan FSH dan LH
3) Oosit primer sehingga terjadi ovulasi
4) Ovum c. Menghambat pembentukan FSH dan LH
5) Oosit sekunder sehingga tidak terjadi ovulasi
Berdasarkan data di atas, urutan tahapan d. Merangsang pembentukan FSH dan LH
oogenesis yang benar yaitu…... sehingga tidak terjadi ovulasi
a. 1, 2, 3, 5, 4
b. 3, 5, 1, 2, 4 19. Kontrasepsi steril yang dilakukan dengan
c. 1, 3, 5, 2, 4 cara pemotongan vas deferens supaya
d. 1, 3, 5, 2, 4 sperma tidak dapat menuju penis, yaitu...
a. Vasektomi
13. Struktur berumbai pada ujung tuba falopi b. Kondom
yang berfungsi untuk menangkap ovum yang c. Tubektomi
terlempar keluar dari folikel de Graff d. Susuk KB
dinamakan……
a. uterus 20. Kelainan sistem reproduksi pada pria
b. Fimbriae dimana cairan sperma yang dihasilkan tidak
c. Fibrin mengandung spermatozoa, dinamakan...
d. tentakel a. Toksoplasma
b. Azospermia
14. Zigot akan ditempatkan di uterus setelah c. Invertilitas
terjadi fertilisasi. Zigot menuju uterus yaitu d. Endometriosis
dengan cara….
a. terlempar dari ovarium karena dorongan 21. Kista adalah penyakit yang menyerang
yang kuat perempuan, yaitu adanya...
b. ditangkap oleh struktur berumbai tuba a. kanker ganas pada serviks karena infeksi
falopi virus Human Papilomavirus (HPV)
c. didorong oleh gerak peristaltik dinding tuba b. tumor berisi cairan di tuba falopi
falopi yang bersilia c. jaringan endometrium di luar dinding rahim
d. berenang menuju uterus d. sulit hamil karena infeksi parasit
Toxoplasma gondii
15. Endometrium pada siklus etrus tidak
keluar bersama darah, akan tetapi…. 22. Kembar identik terjadi karena.....
a. Tidak terbentuk endometrium a. dua ovum dibuahi satu sperma
b. Dikeluarkan bersama feces b. dua ovum dibuahi dua spermah
c. Dikeluarkan bersama urin c. satu ovum dibuahi dua sperma
d. Direabsobsi oleh uterus d. satu ovum dibuahi satu sperma

16. Urutan perkembangan sel telur yang 23. Bakteri yang menyebabkan penyakit
telah dibuahi yaitu... sifilis yaitu ...
a. Zigot > morula > blastula > gastrula a. Eschericia coli
b. Zigot > gastrula > blastula > morula b. Trypanosoma gambiense
c. Zigot > morula > gastrula > blastula c. Neisseria gonorrhoeae
d. Zigot > gastrula > morula > blastula d. Treponema pallidium

17. Bayi yang berada di dalam kandungan 24. Berikut yaitu penyakit yang bisa
akan terlindung dari goncangan oleh... mengakibatkan menurunnya sistem
a. Alantois kekebalan tubuh seseorang yaitu...
a. sifilis fungsi untuk ...
b. herpes a. saluran sperma dari testis ke kantong
c. AIDS sperma
d. gonore b. penghasil sperma dan hormon
c. saluran sperma dan urine
25. Pada sistem reproduksi, penyakit yang d. penghasil sperma dan urine
disebabkan oleh virus yaitu ....
a. herpes genetalis 32. Masa pubertas ditandai dengan
b. gonore dihasilkan dan dikeluarkannya ...
c. sifilis a. FSH dan LH
d. AIDS b. testosteron oleh testis dan estrogen oleh
ovarium
26. Seorang wanita yang sudah tidak c. sperma oleh pria atau sel telur oleh wanita
produktif untuk bereproduksi yang ditandai d. testosteron dan FSH
dengan tidak mengalami menstruasi
dinamakan .... 33. Penghubung antara embrio dan ibu
a. menopause yaitu ...
b. permatogenesis a. yolk
c. oogenis b. amnion
d. ovulasi c. plasenta
d. khorion
27. Testis selain menghasilkan sel sperma,
juga mempunyai fungsi sebagai tempat 34. Pernyataan di bawah ini yang tidak
pembentukan hormon .... termasuk usaha untuk mencegah penularan
a. testesteron virus HIV adalah ...
b. estrogen a. memeriksa darah sebelum melakukan
c. insulin transfusi darah
d. progesteron b. peralatan operasi harus steril
c. menggunakan jarum suntik yang steril dan
28. Selaput pembungkus embrio yaitu sekali pakai
amnion yang mempunyai fungsi ... d. tidak perlu melakukan donor darah
a. memberi makanan dan O2 pada embrio
b. pertukaran zat antara ibu dan janin 35. Tanaman Alium cepa L. bisa diperbanyak
c. melindungi ibu dan janin melalui cara vegetative berupa ...
d. melindungi embrio dari benturan a. Tunas adventif
b. Umbi lapis
29. Peristiwa pelepasan ovum dari ovarium c. Umbi batang
dinamakan ... d. Umbi akar
a. ovulasi
b. fertilisasi 36. Tanaman dioscorea aculata bisa
c. menstruasi diperbanyak secara vegetatif berupa...
d. ovipar a. Tunas adventif
b. Umbi lapis
30. Berikut ini merupakan saluran reproduksi c. Umbi batang
pada pria secara urut ... d. Umbi akar
a. testis, epididimis, uretra, vas deferens,
penis 37. Tanaman cyperus rotundus bisa
b. testis, epididimis, vas deferens, uretra, diperbanyak secara vegetatif berupa ...
penis a. Geragih/stolon
c. testis, vas deferens, epididimis, uretra, b. Umbi batang
penis c. Umbi akar
d. testis, uretra, vas deferens, epididimis, d. Umbi lapis
penis
Baca juga : 40 Soal Pilihan Ganda bab
31. Di dalam penis ada saluran yang Sistem Reproduksi & Jawaban
dinamakan uretra. Saluran ini mempunyai
Kunci Jawaban d. pembentukan sel telur oleh folikel
1 D 11 B 21 B 31 D e. pembentukan folikel awal
2 C 12 C 22 C 32 C
3 B 13 B 23 D 33 C 7. Pematangan sel telur dalam folikel sangat
4 D 14 C 24 C 34 D dipengaruhi oleh ....
5 B 15 D 25 D 35 B a. hormon progesteron
6 D 16 A 26 A 36 C b. FSH
c. LTH
7 D 17 B 27 A 37 A
d. LH
8 A 18 C 28 D 38
e. hormon estrogen
9 B 19 A 29 A 39
10 C 20 B 30 B 40 8. Pemberian pil KB bertujuan untuk ....
1. Pada manusia, pembentukan sperma a. mematikan sel sperma di dalam saluran
dinamakan .... reproduksi wanita
b. menghambat pertumbuhan embrio dalam
a. ovulasi
rahim
b. oogenesis
c. mempercepat terjadinya ovulasi
c. meiosis d. menghambat terjadinya ovulasi
d. spermatogenesis e. membunuh sel telur yang telah dibuahi
e. mitosis
2. Testis dan kelenjar kelamin jantan 9. Janin yang ada dalam rahim ibu
mempunyai fungsi untuk memproduksi .... mendapatkan makanan dari ....
a. sperma dan hormon a. cadangan makanan yang tersimpan dalam
b. sperma dan enzim plasenta
c. hormon dan enzim b. darah ibu secara langsung
d. air seni dan sperma c. darah ibu melalui perantara tembuni
e. enzim dan air seni d. darah ibu melalui proses difusi langsung
e. cadangan makanan yang terdapat dalam
3. Pada wanita, awal kehamilannya ditandai telur
dengan terjadinya....
a. implantasi blastosit di dinding rahim 10. Berikut ini merupakan pernyataan
b. fertilisasi sperma dan ovum tentang ASI yang tidak benar yaitu ...
c. implantasi zigot di dinding rahim a. kolostrum mempunyai fungsi untuk
d. menempelnya zigot di tubuh Fallopi mempersiapkan saluran pencernaan bayi
e. menempelnya zigot di ovarium b. terdapat antibodi untuk melindungi bayi
dari virus, bakteri, dan jamur patogen
4. Bayi atau janin yang berada dalam rahim c. mempunyai kadar laktosa tinggi
akan terlindung dari bahaya guncangan d. mempunyai kandungan gizi lengkap
oleh .... e. kolostrum dapat dihasilkan setelah 30 hari
a. tali pusar yang menghubungkan plasenta pertama setelah persalinan
dan janin
b. dinding amnion 11. Energi untuk gerak sperma diproduksi
c. air ketubaan yang diproduksi oleh tembuni oleh mitokondria yang ada pada bagian ....
d. dinding korion sperma
e. air ketubaan yang diproduksi oleh amnion a. ekor
b. kepala
5. Pada ovarium, proses pertumbuhan folikel c. badan
dipacu oleh ... d. akrosom
a. hormon progesteron e. flagela
b. FSH
c. LTH 12. Kelainan pada saluran reproduksi
d. LH dinamakan endometeiosis apabila ada ....
e. hormon estrogen a. kanker pada rahim
b. jaringan endometrium di dalam rahim
6. Ovulasi yaitu .... c. kista pada endometrium
a. pergerakan sel telur dalam saluran tuba d. jaringan endometrium di luar rahim
Fallopi e. tumor pada rahim
b. pembuahan sel telur oleh sperma
c. pelepasan sel telur dari ovarium 13. Perhatikan gambar oogenesis di bawah
ini
Benang sari pada bunga ditunjukan nomor ...
a. 5
Ootid yang mempunyai kromosom haploid b. 1
(n) yaitu nomor …. c. 3
a. 1 d. 2
b. 2 e. 4
c. 3
d. 4 17. Berikut ini data alat reproduksi wanita :
e. 5 1) Vulva
2) Infundibulum
14. Kromosom yang menentukan jenis 3) Vagina
kelamin bayi dinamakan ... 4) Uterus
a. gonad 5) Ovarium
b. somatik 6) Tuba faloppi
c. germinal Berdasarkan data tersebut, maka urutan
d. autosom jalannya sel telur sampai pembuahan dan
e. gonosom embrio yaitu ....
a. 5-2-6-4
15. Perhatikan gambar berikut. b. 2-1-3-4
c. 1-3-4-5
d. 2-4-5-6
e. 3-4-6-2

18. Pada makhluk hidup, cara


perkembangbiakan yang terjadi tanpa
melalui perkawinan dinamakan
perkembangbiakan secara…
a. vegetatif
b. penyerbukan
c. generatif
d. pembuahan
e. bertunas

19. Organ yang memproduksi sel sperma


Kolom X, Y, dan Z yang benar yaitu …. yaitu…
a. sporofit, sel telur, sperma a. ginjal
b. sperma, sel telur, protalium b. indung telur
c. protalium, sperma, sel telur c. testis
d. protalium, sel telur, sperma d. kandung kemih
e. sel telur, sperma, protalium e. penis

16. Perhatikan gambar bunga di bawah inI! 20. Jumlah darah yang dikeluarkan wanita
selama haid yaitu ...
a. 10-30 liter
b. 10-30 ml
c. 30-100 ml
d. 30-80 ml
e. 30-80 liter

21. Berikut ini yang termasuk proses


penyerbukan yang dibantu oleh tangan 27. Jenis enzim yang ada dalam kepala sel
manusia yaitu..... sperma yaitu ....
a. humanogami a. Lipase
b. zoogami b. Lisosom
c. anemogami c. Akrosom
d. antropogami d. Litik
e. konamigami e. Ptialin

22. Kemampuan suatu organisme dalam 28. Proses bertemunya sel sperma dengan
membentuk tubuh yang sempurna dari sel telur dinamakan ....
bagian tubuh yang terpisah dinamakan a. Penyerbukan
dengan... b. Ereksi
a. evolusi c. Fertilisasi
b. bertunas d. Ejakulasi
c. regenerasi e. Diferensiasi
d. membelah diri
e. mimikri 29. Proses implantasi fetus terjadi pada ....
a. Uterus
23. Makhluk hidup berkembang biak dengan b. Vagina
tujuan untuk .... c. Rektum
a. Bertambah dewasa d. Ovarium
b. berevolusi e. Tuba fallopii
c. melestarikan spesiesnya
d. menyalurkan birahi 30. Perkembangan janin terspesialisasi
e. menambah aktivitas menjadi berbagai organ dinamakan ….
a. Melahirkan
24. Testis yaitu alat kelamin jantan pada b. Morula
mamalia. Testis dapat menghasilkan .... c. Gastrulasi
a. Sperma dan urine d. Organogenesis
b. Air seni dan sperma e. Diferensiasi
c. Sperma dan hormon
d. Air seni, sperma, dan hormon 31. Suatu proses pelepasan sel telur oleh
e. Sperma, hormon, dan enzim ovarium dinamakan …
a. Ereksi
25. Lapisan ektoderm yang terbentuk pada b. Oogenesis
fase gastrula, pada tahap selanjutnya c. Ovulasi
mengalami diferensiasi menjadi …. d. Spermatogenesis
a. Jaringan ikat dan alat reproduksi e. Fertilisasi
b. Otot dan rangka
c. Usus dan hati 32. Nama organ yang mempunyai peran
d. Kulit dan sistem saraf dalam menyampaikan sel-sel sperma ke
e. Kulit dan otot dalam organ reproduksi wanita yaitu ...
a. Uretra
26. Pada manusia, setelah telur dibuahi oleh b. Skrotum
sperma kemudian terbentuklah zigot yang c. Penis
akan berkembang secara bertahap melalui d. Epididimis
beberapa tahapan. Proses yang terjadi pada e. Tubulus seminiferus
fase gastrulasi yaitu ....
a. Pembentukan jaringan berbentuk seperti 33. Zona pelindung pada sel telur disebut ....
bola padat yang mempunyai kutub berbeda. a. Esterogen
b. Pembelahan sel terus menerus sehingga b. Endometrium
terbentuk massa sel berbentuk seperti bola. c. Corona radiata
c. Pembentukan massa sel yang berbeda- d. Vas deferens
beda sehingga terbentuk 3 lapisan sel yang e. Corpus luteum
tidak sama.
d. Pembentukan massa sel seperti bola yang 34. Proses keluarnya semen dinamakan ....
mempunyai rongga berisi cairan. a. Organegenesis
e. Perubahan mesoderm menjadi bentuk b. Ereksi
awal sebuah organ. c. Fertilisasi
d. Ejakulasi
e. Diferensiasi b. Estrogen
c. Prolaktin
35. Blastula membentuk tiga lapisan, meliputi d. Progesteron
mesoderm, ektoderm, dan endoderm. Tahap e. Testoteron
tersebut disebut....
a. Fertilisasi 42. Sel yang mempunyai kromosom haploid
b. Gastrulasi (n) pada spermatogenesis yaitu ...
c. Implantasi a. spermatid dan spermatisit pimer
d. Blastulasi b. spermatid dan spermatogonium
e. Ereksi c. spermatogenium dan spermatosit
sekunder
36. Zat-zat berikut ini yang tidak terkandung d. spermatid spermatosit dan sekunder
di dalam ASI adalah .... e. spematosit primer dan sekunder
a. Karbohidrat Baca juga : 30 Soal Pilgan Sistem
b. Protein Reproduksi Manusia & Jawaban
c. Urea
d. Lemak
e. Taurin Kunci Jawaban Soal
37. Setelah dibentuk di tubulus seminifemus, Sistem Reproduksi
kemudian sperma akan disimpan di tempat Manusia
penyimpanan yang dinamakan.... 1 D 9 C 17 A 25 D 33 C 41 D
a. Skrotum 2 B 10 E 18 A 26 C 34 D 42 E
b. Vas deferens 3 B 11 C 19 C 27 C 35 B
c. testis
4 E 12 D 20 D 28 C 36 C
d. Epididimis
5 B 13 D 21 D 29 A 37 D
e. Uretra
6 C 14 E 22 C 30 D 38 C<
38. Selain menghasilkan ovum, ovarium juga 7 B 15 C 23 C 31 C 39 C
dapat menghasilkan ... 8 D 16 D 24 D 32 E 40 B
a. hormon insulin dan hormon testoteron
b. hormon testosteron dan hormon esteron
c. hormon progesteron dan hormon esteron
d. hormon insuliin dan hormon esteron
e. hormon prolaktin dan hormon progesteron

39. Pada organ reproduksi pria, urutan jalur


yang dilalui sperma yaitu...
a. Testis > uretra > vas diferens > vesikula
seminalis
b. Testis > vas diferens > vesika seminalis >
uretra
c. Testis > vesika seminalis > vas diferens,
uretra
d. Testis > vas diferens > uretra > vesika
seminalis
e. Testis > vesika seminalis > vas diferens >
ureter

40. Hormon HCG mempunyai fungsi untuk ...


a. Merangsang proses kehamilan
b. Merangsang corpus luteum agar
menghasilkan progesteron dan estrogen
c. Memberi nutrisi pada janin
d. Merangsang pengeluaran air susu
e. Merangsang terjadinya ovulasi

41. Jenis hormon yang merangsang


pembentukan ASI yaitu ...
a. Insulin

Anda mungkin juga menyukai