Anda di halaman 1dari 2

SURAT PERMOHONAN

Dengan hormat,

Bersama ini saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : REDIANTO

Jabatan : DIREKTUR

Perusahaan : CV. MANUNGGAL JAYA ABADI

Alamat : Jl. Rawa Bening Perum Permata Bening Tahap 7 Blok F No. 5, RT 001
RW 010, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau.

Dengan ini menyatakan benar bahwa :

1. Dengan ini menerangkan bahwa telah terjadi kesalahan pengisian data pada saat mau
lapor SPT PPN Masa Pajak April 2023
2. Pada formulir induk II G , pada faktur pajak awal dibuat dengan PPN 63.047.183, tetapi
setelah ada pembetulan bertambah nilai PPN menjadi 253.623.079, jadi ketika membuat
lapor bulanan di Web Faktur masih terbit nilai PPN yang 63.074.183 yang seharusnya
253.623.079. sementara PPN sudah dibayar dengan nilai 253.626.079 dan di laporkan
dengan kode NTPN tersebut jadinya untuk bukti BPE hanya terbit nilai 63.074.183 dan
sisanya terbit di pembetulan. Ketika coba masukkan NTPN untuk laporan PPN masa
pembetulan yang sama tidak bisa digunakan.
3. Hasil konsultasi ke kantor pajak Pratama – Tampan, disarankan untuk membuat surat
permohonan penghapusan nomor NTPN : 9F48280IKK9SA7ER kekantor pajak pratama
– tampan
4. Bersama ini kami mohon kiranya dapat menghapus nomor NTPN : 9F48280IKK9SA7ER
untuk melapor PPN masa April dengan nilai 253.623.079 kembali.

Demikian surat permohonan penghapusan NTPN ini dibuat dengan sebenarnya, semoga bapak
mengabulkannya, dan terima kasih atas perhatiannya.

Pekanbaru, 09 Juni 2023

Hormat Kami,

(REDIANTO)

Anda mungkin juga menyukai