Anda di halaman 1dari 5

Pilihlah satu jawaban yang benar ! 6.

Organisme heterotrof berdasarkan jenis


1. Perhatikan pernyataan berikut! makanannya dibagi menjadi tiga kelompok,
(1) Menutupnya daun putri malu bila disentuh yaitu herbivora, karnivora, dan omnivora.
(2) Bertambahnya besarnya batang jambu biji Berikut ini yang merupakan contoh organisme
(3) Berbuahnya pada tanaman mangga. herbivora adalah….
Ciri makhluk hidup yang dilakukan oleh
tanaman ini secara berurutan adalah …. A. kambing, kelinci, kuda, dan kerbau
A. peka terhadap rangsangan, tumbuh, dan B. kelinci, harimau, kerbau, dan kuda
berkembangbiak
B. bergerak, peka terhadap rangsangan, dan C. singa, ayam, kambing, dan rusa
berkembangbiak D. elang, kerbau, kelinci, dan singa
C. beradaptasi, peka terhadap rangsangan,
dan berkembangbiak 7. Melinjo meskipun tampak seperti tumbuhan
D. peka terhadap rangsangan, memerlukan
dikotil, dimasukkan ke dalam kelompok
makanan, dan berkembangbiak
tumbuhan berbiji terbuka, karena….
2. Perhatikan gambar kegiatan yang dilakukan A. Bijinya keras dengan kulit berlapis
makhluk hidup berikut ini! B. Bakal buah terbuka dan tidak tertutup oleh
daun buah
C. Bijiya tidak terlindung oleh daging buah,
tetapi oleh kulit yang mudah mengelupas
D. Biji tidak terletak di dalam buah
Ciri makhluk hidup memerlukan makanan dan
berkembangbiak secara berurutan ditunjukan
oleh nomor …. 8. Hewan dikelompokkan menjadi invertebrata dan
A. 1 dan 2 vertebrata berdasarkan adanya….
B. 1 dan 3 A. Punggung C. Tulang ekor
C. 2 dan 4 B. Tulang belakang D. Tulang dada
D. 3 dan 4
9. Berikut ini yang bukan merupakan tujuan
3. Pengelompokan makhluk hidup ke dalam lima
klasifikasi makhluk hidup adalah ....
kingdom yang tepat adalah….
A. mempermudah kita mempelajari dan
A. Monera, protista, jamur, tumbuhan, hewan
mengenali beragam makhluk hidup
B. Monera, protista, fungi, jamur, plantae
C. Monera, plantae, fungi, animalia, hewan B. mengetahui hubungan kekerabatan antar
D. Monera, protista, fungi, plantae, tumbuhan makhluk hidup
C. mengetahui manfaat makhluk hidup untuk
kepentingan manusia
4. Perhatikan ciri-ciri makhluk hidup berikut ini!
D. agar makhluk hidup di tiap daerah
1. Heterotrof.
mempunyai nama yang unik
2. Biasanya hidup di tempat yang lembab.
3. Tubuhnya tersusun atas benang-benang
halus atau hifa. 10. Seorang siswa menentukan tumbuhan
4. Pada umumnya berkembang biak dengan dengan ciri, yaitu batang pendek, di dalam
spora. tanah berupa rhizoma, berakar serabut,
tidak mempunyai bunga dan berkembang
Ciri-ciri diatas merupakan ciri kelompok biak dengan spora. Tumbuhan tersebut
makhluk hidup…. termasuk ke dalam divisio…
A. Monera A. Alga C. bryophyta
B. Plantae B. Fungi D. pteridophyta
C. Fungi
D. Mamalia 11. Berikut ini beberapa cara penulisan ilmiah.
1 Terdiri dari 2 kata bahasa latin atau yang
5. Penyataan tentang lumut di bawah ini yang dilatinkan.
tidak benar adalah…. 2 Kata pertama dimulai dengan huruf besar,
A. Mempunyai klorofil sehingga dapat kata kedua dimulai dengan huruf kecil.
membuat makanan sendiri 3 Penulisan kata pertama dengan kata kedua
B. Tidak mempunyai akar, batang, dan daun disambung.
sejati 4 Penulisan kata pertama dengan kata kedua
C. Berkembangbiak dengan spora dan gamet tidak disambung.
secara bergantian
D. Mempunyai pembuluh angkut
Soal ASAT IPA Kls 7 TP. 2022/2023
5 Ditulis dengan cetak miring atau 16. Keanekaragaman hayati dapat dipelajari untuk
digarisbawahi secara terputus. digunakan dan dilestarikan dengan
6 Nama penemunya tidak boleh menggunakan sistem pengklasifikasian
dicantumkan. makhluk hidup. Di bawah ini manakah yang
Cara penulisan binomial nomenclatur yang merupakan tujuan klasifikasi....
benar adalah … A. Menyederhanakan objek studi tentang
A. 1-2-3-5 C. 1-2-4-5 makhluk hidup
B. 1-2-3-6 D. 2-3-5-6 B. Menentukan persamaan dan perbedaan
makhluk hidup
12. Bakteri ada yang menguntungkan, namun ada C. Mengelompokkan golongan makhluk hidup
pula yang merugikan manusia. Contohnya D. Memberikan nama pada setiap makhluk
bakteri Mycobacterium tuberculosis hidup
menyebabkan TBC. Termasuk dalam kingdom
apakah bakteri? 17. Dari suatu percobaan menanam beberapa biji
A. monera tanaman dalam perlakuan yang berbeda-beda,
B. protista didapatkan perbedaan kecepatan pertumbuhan
C. fungi untuk setiap perlakuan. Hal ini disebabkan ....
D. Plantae A. perbedaan varietas tanaman
B. adanya pengaruh lingkungan terhadap
13. Tumbuhan biji dibedakan menjadi 2 subdivisi, pertumbuhan suatu organisme
yaitu tumbuhan biji terbuka (Gymnospermae) C. pengaruh perlakuan
dan tumbuhan biji tertutup (Angiospermae). Di D. kemampuan daya tumbuh tanaman yang
bawah ini yang merupakan ciri khas tumbuhan berbeda
biji tertutup adalah .... 18. Perhatikan jaring- jaring makanan di bawah ini!
A. berbiji telanjang.
B. bakal biji terlindungi oleh daun buah
(carpels)
C. alat kelamin bunga disebut strobilus
D. akarnya berupa akar tunggang dan serabut

14. Perhatikan data berikut!


(1) tanaman jagung
(2) air sungai
(3) kelinci
(4) tanah berpasir
(5) Algae
(6) cahaya matahari
Berdasarkan data di atas yang termasuk benda Organisme yang berperan sebagai konsumen
abiotik adalah ... kedua adalah .…
A. (1), (2), dan (3) A. bunga sepatu dan sawi
B. (1), (3), dan (5) B. ulat dan tikus
C. (2), (4), dan (5) C. katak dan elang
D. (2), (4), dan (6) D. burung pipit dan katak

19. Sekelompok peserta didik melakukan


15. Perhatikan hewan-hewan berikut…. percobaan untuk mengetahui terjadinya saling
1. Panthera tigris ketergantungan antara komponen biotik dan
2. Zoothera tigris abiotik. Percobaan dilakukan dengan
3. Panther leo menanam tanaman di dalam 4 buah pot
4. Gallus zoothera dengan perlakuan berbeda.
Hewan yang memiliki kekerabatan paling dekat
adalah….
A.1 dan 2 C. 2 dan 4
B.1 dan 3 D. 3 dan 4

Soal ASAT IPA Kls 7 TP. 2022/2023


Pada perlakuan di atas, pengaruh adanya A. pembuatan jalan
saling ketergantungan yang berdampak positif B. pembukaan lahan pemukiman
antara komponen biotik dan abiotik akan C. perkebunan
terlihat pada .... D. Penanaman Tanaman hias
A. pot A
B. pot B 25. sistem dimana terjadi hubungan (interaksi)
C. pot C saling ketergantungan antara komponen-
D. pot D komponen di dalamnya, baik yang berupa
makhluk hidup maupun yang tidak hidup
20. Berikut data contoh simbiosis.
disebut ....
(1) Jamur dengan akar pohon pinus
A. ekosistem
(2) Tanaman Anggrek dengan pohon mangga
B. ekologi
(3) Burung Jalak dengan kerbau
C. populasi
(4) Ikan badut dengan Anemon laut
D. individu
(5) Kutu rambut dengan manusia
(6) Lebah dengan bunga
26. Simbiosis merupakan interaksi biologis antara
Berdasarkan data di atas simbiosis
satu makhluk hidup dengan makhluk hidup
komensalisme ditunjukan oleh nomor ....
lainnya. Terlepas dari apakah mahkluk hidup itu
A. (1) dan (3)
bermanfaat, berbahaya, atau tidak
B. (2) dan (4)
berpengaruh pada satu sama lain. Pola
C. (3) dan (5)
interaksi yang terjadi pada Ikan remora dengan
D. (5) dan (6)
ikan hiu adalah ….
A. ikan remora merugikan ikan hiu dengan
21. Perhatikan data berikut! memakan makanan ikan hiu.
1. dapat melakukan fotosintesis B. saling menguntungkan, ikan remora dapat
2. termasuk komponen biotik menempel dengan ikan hiu untuk berlindung
3. dibutuhkan oleh makhluk hidup lain dari predator sedangkan ikan hiu
4. ulat dan ayam mendapatkan makanan dari ikan remora.
5. belalang dan ikus C. ikan remora mendapat keuntungan
menempel pada ikan hiu, tetapi ikan hiu
6. elang dan ular
tidak diuntungkan dan tidak dirugikan.
Dari di atas yang termasuk produsen D. ikan remora dan ikan hiu tidak saling
ditunjukan oleh nomor .... menguntungkan dan tidak merugikan.
A. 1, 2, dan 3
27. Sejumlah pakar dan ahli lingkungan
B. 1, 3, dan 5
berpendapat bahwa sebagian besar dampak
C. 2, 4, dan 5
yang terjadi akibat pemanasan global adalah
D. 2, 3, dan 6
ulah manusia itu sendiri. Para ilmuwan
menyepakati bahwa sejumlah aktivitas
22. Ketika praktikum di sekolah, Bagus mencatat
manusia turut memberikan kontribusi besar
adanya 2 tanaman bunga soka,21 tanaman
dengan kegiatan-kegiatan yang mereka
rumput, dan 14 ekor semut. Berdasarkan data
lakukan sehari-hari.
tersebut, Bagus mencatat data komponen ....
(Sumber: https://www.merdeka.com)
A. ekosistem
Informasi di atas menyiratkan bahwa kita tidak
B. populasi
sadar bahwa ternyata hal-hal kecil yang
C. individu
dilakukan dalam kehidupan sehari-hari bisa
D. komunitas
juga menjadi penyebab pemanasan global,
diantaranya ….
23. Bakteri dan jamur mendapatkan energinya dari
A. menggunakan tissue di kehidupan sehari-
makhluk hidup yang sudah mati, Oleh karena
itu, di dalam komunitas, bakteri dan jamur hari
berperan sebagai …. B. menggunakan tissue di kehidupan sehari-
A. produsen hari
B. konsumen C. meningkatnya gas karbon dioksida (CO2) di
C. predator atmosfer
D. pengurai D. gas industri, polusi bahan bakar, dan gas
metana yang dihasilkan dari sampah plastik
24. Manusia memiliki peran yang besar terhadap
lingkungan hidup dalam interaksi yang
28. VICO Indonesia bergerak di bidang eksploitasi
merugikan. Contoh aktivitas manusia yang
dan produksi minyak dan gas di Kalimantan
berpengaruh terhadap kelangsungan
Timur. Dalam menangani tanah terkontaminasi
lingkungan adalah ....
Soal ASAT IPA Kls 7 TP. 2022/2023
minyak bumi, VICO Indonesia menerapkan 30. Penanganan masalah sampah merupakan
teknologi penguraian dengan memanfaatkan tanggung jawab bersama, baik pemerintah
mikroba. Mikroba yang diperlukan diperoleh maupun masyarakat. Apalagi permasalahan
dari hasil penelitian di laboratorium terhadap sampah tidaklah hanya sekedar bagaimana
contoh limbah di daerah tercemar. mengolah atau mengelola sampah, tetapi juga
(Sumber:http://etd.repository.ugm.ac.id). terkait dengan masalah budaya dan sosiologi
Informasi di atas menggambarkan proses masyarakat.
penanggulangan pencemaran tanah dengan
cara ….
A. bioaugmentasi, terjadi dengan penambahan
mikroorganisme tertentu namun
membiarkan terjadinya bioremediasi
dengan sendirinya
B. biostimulasi, merupakan suatu proses
bioremediasi yang dilakukan dengan cara
penambahan zat gizi atau sumber energi
yang diperlukan oleh mikroorganisme
C. bioremediasi In-Situ, bioremediasi ini
Gambar di atas merupakan salah satu upaya
mengandalkan pada mikroorganisme yang
ada di tempat aslinya untuk mengremediasi penanganan sampah dengan memanfaatkan
lingkungan tersebut botol-botol plastik bekas sebagai pot tanaman.
D. bioremediasi Ex-Situ, proses bioremediasi Teknik memanfaatkan botol bekas seperti pada
yang dilakukan diluar tempat asli mikroba gambar di atas adalah ….
(terjadinya peng isolasian mikroba) yang A. Recycle
dilakukan dengan mengambil limbah di B. Reuse
suatu lokasi kemudian dilakukan treatment C. Reduse
D. Repair
di tempat lain, setelah itu baru dikembalikan
ke tempat asal. 31. Adam yang berdomisili di Australia dalam kurun
29. Polusi udara yang berasal dari emisi gas buang waktu satu tahun berhasil mengamati bahwa
kendaraan serta industri menjadi penyebab posisi Matahari di langit senantiasa berubah
memburuknya kualitas udara Cilegon. Udara di secara periodik. Apa yang menyebabkan hal
Kota Cilegon tercemar oleh debu dan polusi tersebut terjadi?
kendaraan maupun cerobong industri. Bukan A. Matahari mengelilingi Bumi dan jarak
Matahari-Bumi yang berubah-ubah.
hanya karena polusi udara, kurangnya daya
B. Bumi mengelilingi Matahari dan kemiringan
serap yang dilakukan hutan lindung atau hutan sumbu rotasi bumi relatif terhadap normal
kota ditengarai menjadi faktor melemahnya ekliptika.
penyerapan karbondioksida (CO2). C. Matahari mengelilingi Bumi dan kemiringan
(Sumber: https://kabarbanten.pikiran- sumbu rotasi bumi relatif terhadap normal
rakyat.com) ekliptika.
Upaya yang dapat dilakukan masyarakat yang D. Bumi berputar pada porosnya dan
rumahnya dekat lokasi pabrik untuk kemiringan sumbu rotasi bumi relatif
terhadap normal ekliptika.
mengurangi dampak memburuknya kualitas
udara Cilegon diantaranya ….
32. Di bawah ini secara acak adalah dampak dari
A. melakukan penyaringan asap sebelum asap
rotasi Bumi dan revolusi Bumi:
dibuang ke udara dengan cara memasang
bahan penyerap polutan atau saringan
B. membangun cerobong asap yang cukup
tinggi sehingga asap dapat menembus
lapisan inversi thermal agar tidak
menambah polutan yang tertangkap di atas
suatu pemukiman
C. mengalirkan gas buangan ke dalam air atau dari lima akibat di atas, manakah yang
dalam larutan pengikat sebelum dibebaskan
merupakan akibat dari Bumi berotasi?
ke air, atau dengan cara penurunan suhu
sebelum gas dibuang ke udara bebas A. 1 dan 2
D. memperbanyak tanaman hijau di sekitar B. 2 dan 4
C. 3 dan 4
rumah karena salah satu kegunaan
D. 4 dan 5
tumbuhan adalah sebagai indikator
pencemaran dini, selain sebagai penahan
debu dan partikel lain

Soal ASAT IPA Kls 7 TP. 2022/2023


33. Berevolusinya Bumi mengelilingi Matahari 36. Planet yang memiliki keadaan hampir miirip
menimbulkan berbagai dampak yang dirasakan dengan Bumi, mempunyai lapisan atmosfer
oleh manusia dalam kehidupannya sehari-hari. tipis, dan memiliki dua satelit, yaitu Demos dan
Salah satu contoh dampak yang Fobos adalah ….
mempengaruhi aktivitas petani pada tiap A. Merkurius
tahunnya adalah…. B. Uranus
A. pergantian musim C. Saturnus
B. pembelokan arus laut D. Mars
C. gerak semu harian Matahar
D. gerak semu tahunan Matahari 37. Radiasi matahari tidak seluruhnya merugikan,
tetapi juga sangat bermanfaat bagi kehidupan
34. Salah satu faktor yang menyebabkan gerhana di bumi. Berikut beberapa pengaruh radiasi
terjadi adalah kedudukan Bulan terhadap Bumi matahari bagi kehidupan di bumi.
dan Matahari. 1. Menghangatkan bumi secara berlebihan
2. Memancarkan radiasi UV yang dapat
menyebabkan kerusakan jaringan kulit
3. Melangsungkan proses fotosintesis
4. Sumber energi yang berlimpah
Manfaat radiasi matahari ditunjukkan oleh
nomor .…
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 1 dan 3
D. 3 dan 4
Jika kedudukan Bulan seperti yang tampak
pada gambar di bawah ini, maka apa yang 38. Benda langit yang berukuran kecil melayang di
dapat Anda simpulkan? udara dan tidak mempunyai lintasan. Benda
A. Terjadi Gerhana, yaitu Gerhana Bulan langit tersebut dapat menjadi meteor yang
Sebagian karena sebagian Bulan tersinari jatuh sampai ke permukaan bumi yang dikenal
oleh Matahari. sebagai ....
B. Terjadi Gerhana, yaitu Gerhana Matahari
A. Bintang jatuh
Total karena seluruh tampak Matahari tidak
terhalangi oleh Bulan. B. Meteor jatuh
C. Tidak terjadi Gerhana apapun karena Bulan C. Meteoroid
berada di atas Bumi dan bayangan Bulan D. Meteorit
pun tidak sampai ke Bumi.
D. Tidak terjadi Gerhana apapun karena Bulan 39. Penelitian tentang luar angkasa untuk
tidak menghalangi sinar Matahari menuju mengungkap misteri asal usul alam semesta
Bumi dan bayangan Bumi pun tidak serta dengan penemuan bintang dan galaksi
menutupi Bulan baru yang letaknya sangat jauh dan tidak dapat
dilihat oleh mata secara langsung terus
35. Kumpulan benda-benda langit dengan dilakukan oleh para ahli astronomi. Hal
Matahari sebagai pusatnya dan berbagai tersebut dapat diamati dengan
benda ruang angkasa yang mengelilinginya menggunakan…
dikenal sebagai Tata Surya. Benda-benda A. Lup
langit tersebut dapat berupa planet-planet. B. Mikroskop
Susunan planet dari yang jaraknya terdekat C. Teleskop
dari Matahari adalah ... . D. Kamera foto
A. Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Yupiter,
Uranus, Saturnus, Neptunus 40. Lama periode revolusi Bulan terhadap Matahari
B. Merkurius, Venus, Mars, Bumi, Yupiter, dan Lama periode rotasi bumi berturut-turut
Saturnus, Uranus, Neptunus adalah ….
C. Merkurius, Venus, Mars, Bumi, Yupiter,
A. 24 jam dan 29,9 hari
Uranus, Saturnus, Neptunus
B. 27,3 hari dan 365,25 hari
D. Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Yupiter,
C. 29,5 hari dan 24 jam
Saturnus, Uranus, Neptunus
D. 365,25 hari dan 24 jam

Soal ASAT IPA Kls 7 TP. 2022/2023

Anda mungkin juga menyukai