Anda di halaman 1dari 1

S I S T E M E K S K R E S I

Rajin menjaga kebersihan


organ tubuh

Salah satu penerapan


konteks dari materi
sistem organ ekskresi
yaitu dapat menerapkan
kehidupan yang sehat
dimana selalu menjaga
kebersihan tubuh

Tidak meniup makanan dalam


keadaan panas
Dalam islam tidak dianjurkan meniup
makanan atau minuman dalam
keadaan panas. Dalam IPA dijelaskan
bahwa manusia mengeluarkan CO2
dan ua air. Makanan atau minuman
panas mengandung uap air. Ketika kita
meniup makanan atau minuman, akan
terjadi pembentukan senyawa asam
karena uap air bergabung dengan
karbondioksida dari napas kita.
Senyawa asam tersebut akan
mengakibatkan keasaman pada
Tidak menahan untuk buang air makanan naik.

buang air kecil merupakan


salah satu cara tubuh
merespons untuk membuang
cairan yang tak dibutuhkan
tubuh. Mungkin ada yang
sering melakukannya, karena
alasan “nanggung” sedang
menyelesaikan suatu
Rajin konsumsi air putih
pekerjaan, atau justru malah
sudah menjadi kebiasaan. Konsumsi air putih adalah salah satu
Setelah belajar sistem penerapan dalam kehidupan sehari-
ekskresi diharapkan hari yang menjaga pola hidup sehat.
kebiasaan memnunda buang Asupan air yang kurang di dalam tubuh
akan berdampak negatif bagi
air ditiadakan.
kesehatan. Salah satu dampak
tersebut adalah menganggu fungsi
ginjal. Hidrasi yang baik dapat
memperlancar fungsi kerja ginjal untuk
mengeluarkan racun-racun di tubuh.
Selain itu kekurangan air juga dapat
mengurangi konsentrasi karena
asupan air yang kurang pada otak,
membuat kulit menjadi kusam,
menyebabkan infeksi kandung kemih,
dan lain-lain. Oleh karena itu, penting
bagi manusia untuk mengisi kembali
cairan dalam tubuhnya.

Anda mungkin juga menyukai