Anda di halaman 1dari 95

LAPORAN PRAKTIKUM

PERENCANAAN PROGRAM GIZI

PROPOSAL PERENCANAAN PROGRAM GIZI

Dosen Pengampu :
Tim Dosen Perencanaan Program Gizi

Oleh :
Golongan A / Kelompok 2
1. Baiq Siti Nurhalimah (G42200002)
2. Bella Hayana Ghasiyah (G42200224)
3. Dian Nursita Dewi (G42200416)
4. Elsa Andarista (G42200056)
5. Firda Lailatul Maulida (G42200530)
6. Yusrina Nurdiana A. A (G42200313)

POLITEKNIK NEGERI JEMBER


JURUSAN KESEHATAN PROGRAM STUDI GIZI KLINIK
TAHUN 2023
BAB I. ANALISIS SITUASI DESA

1.1 Gambaran Umum Desa

Peta Kecamatan Arjasa

Gambar 1.1.1 Peta Kecamatan Arjasa

1.1.1 Batas Wilayah dan Kondisi Geografi


Wilayah Kecamatan Arjasa memiliki luas 40,01 km2 yang berbatasan langsung
dengan :
a. Sebelah Utara : Kecamatan Jelbuk
b. Sebelah Timur : Kecamatan Kalisat dan Pakusari
c. Sebelah Selatan : Kecamatan Patrang dan Pakusari
d. Sebelah Barat : Kecamatan Patrang dan Sukorambi
Kecamatan ini berada pada bagian utara Kabupaten Jember tepatnya yaitu 9 km
dari pusat Kota Jember. Mayoritas mata pencaharian utama penduduk Arjasa adalah
petani. Kecamatan Arjasa terdiri dari 6 desa yaitu Desa Kemuning Lor, Desa Darsono,
Desa Arjasa, Desa Biting, Desa Candijati dan Desa Kamal. Desa Arjasa sendiri terdiri
dari 5 dusun yaitu Dusun Krajan, Tegal Bago, Bendelan, Calok dan Gumitir.
1.1.2 Tata Guna Lahan
Wilayah kecamatan Arjasa sebagain besar merupakan lahan pertanian yang
digunakan sebagai laham sawah, lahan bukan sawah untuk pertanian (tegal, ladang,
perkebunan, kolam, padang penggembalaan) serta pemanfaatan lahan bukan pertanian
(rumah, bangunan dan hutan negara). Kecamatan Arjasa merupakan penghasil padi,
palawija, dan buah-buahan. Luas tanam, panen, dan produksi tanaman pangan di Desa
Arjasa tahun 2021 sebagai berikut :
Tabel 1.1.1 Tata Guna Lahan
Jenis Luas Tanam Luas Panen Produksi Produktifitas
Tanaman (Ha) (Ha) (Ton) (Kw/Ha)
Padi 488,00 462.00 2 440.40 52.82
Jagung 147,00 126.00 725.00 5.75
Kedelai - - - -
Ubi kayu 19,00 22.00 382.00 17.36
Kacang tanah 7,00 25.00 37.00 1.48
Ubi jalar - - - -
Sedangkan untuk produksi tanaman buah – buahan menurut Desa/Kelurahan dan
jenis tanaman (kw) di Kecamatan Arjasa tahun 2021 sebagai berikut :

Gambar 1.1.2 Produksi Buah – Buahan di Kecamatan Arjasa


1.2 Gambaran Fasilitas, Program, dan Pelayanan Kesehatan

1.2.1 Sarana Kesehatan di Desa Arjasa

Tabel 1.2.1 Sarana Kesehatan di Desa Arjasa


Sararan 2019 2020 2022
Kesehatan Desa
Arjasa
Rumah Sakit - - -
Rumah Sakit - - -
Bersalin
Poliklinik - - -
Puskesmas - - -
Puskesmas 1 1 1
Pembantu
Apotek - - 2
Klinik / Balai Desa - - -
Posyandu 9 9 9
Sumber : BPS Kabupaten Jember
Berdasarkan tabel tersebut dari tahun 2019 - 2021 di Desa Arjasa tidak terdapat
jenis sarana kesehatan seperti rumah sakit, rumah sakit bersalin, poliklinik, puskesmas
dan klinik/Balai kesehatan. Namun Desa Arjasa dari tahun 2019-2021 memiliki 1
puskesmas pembantu (Pustu) yang terletak di Dusun Bendelan. Pada tahun 2021 di
Desa Arjasa terdapat 2 Apotek. Untuk Posyandu di Desa Arjasa terdapat 9 kelompok
yang disebut dengan Kelompok Manggis, namun untuk manggis 2 dibagi lagi menjadi 3
yaitu manggis 2A terletak di Perumahan Asri 1, Manggis 2B terletak di Perumahan Asri
2 dan Manggis 3B terletak di Perumahan Rengganis. Sasaran untuk posyandu yang
tersebar dari beberapa dusun yaitu Balita, Ibu hamil dan Wanita usia subur (WUS).

1.2.2 Tenaga Kesehatan di Desa Arjasa tahun 2021

Tabel 1.2.2 Tenaga Kesehatan di Desa Arjasa tahun 2021


Kemuning Lor Darsono Arjas Biting Candijati Kamal
a
Dokter Umum - - 2 1 4 -
Dokter Spesialis - - - - - -
Dokter Gigi - - - - - -
Farmasi - - 1 1 1 -
Ahli Gizi - - - - 1 -
Dokter Praktek - - 2 1 4 -
Perawat 1 1 1 2 1 -
Bidan 1 3 2 2 3 1
Mantri Kesehatan 1 - 1 2 - -
Dukun Bayi 12 3 5 2 4 -
Dll - - - 3 - -
Berdasarkan tabel tersebut jumlah tenaga kesehatan yang ada di Desa Arjasa
yaitu Dokter umum berjumlah 2 orang, Farmasi berjumlah 1 orang, Dokter praktik
berjumlah 1 orang, Perawat berjumlah 1 orang, Bidan berjumlah 2 orang, Mantri
kesehatan berjumlah 1 orang, Dukun bayi berjumlah 5 orang, sedangkan dokter
spesialis, dokter gigi, ahli gizi masih belum ada di Desa Arjasa.

1.2.3 Kegiatan Posyandu dalam satu tahun terakhir (2021)

Tabel 1.2.3 Kegiatan Posyandu dalam satu tahun terakhir


Kemunin Darson Arjas Bitin Candijat Kama
g Lor o a g i l
Melakukan Kegiatan - - - - - -
Penyuluhan / Pendidikan
Memberikan Minuman / - - - - - -
Makanan Tambahan
Melakukan Kegiatan / 11 6 9 6 6 5
Pelayanan Setiap Bulan 1
Kali
Melakukan Kegiatan / - - - - - -
Pelayanan Setiap 2 Bulan
1 Kali
Sumber : BPS Kabupaten Jember
Kegiatan posyandu dilakukan setiap sebulan sekali di Desa Arjasa yang tersebar
menjadi 9 kelompok di berbagai dusun yang ada.

1.3 Gambaran Kondisi Masyarakat

1.3.1 Jumlah Penduduk di Desa Arjasa

Tabel 1.3.1 Jumlah Penduduk di Desa Arjasa


Tahu Penduduk Rasio Persentase Kepadatan
n Laki - Perempuan Jumlah Jenis Penduduk Penduduk
Laki Kelamin (per km2)
2020 4.471 4.574 9.045 97,70 21,91 1.362
2021 4.473 4.631 9.104 96,58 21,59 1.371,80
Terdapat peningkatan jumlah penduduk setiap tahunnya. Pada tahun 2021, rasio
jenis kelamin yaitu 96,58 yang menunjukkan bahwa jumlah penduduk dengan jenis
kelamin laki-laki lebih sedikit daripada jumlah penduduk perempuan.

1.3.2 Pekerjaan Penduduk Desa Arjasa

Tabel 1.3.2 Pekerjaan Penduduk Desa Arjasa


Jenis Pekerjaan 2020 2021
Petani / Berkebun 850 841
Belum / Tidak bekerja 2.263 2.366
Wiraswasta 1.028 1.067
Pelajar 1.198 1.098
Mengurus rumah tangga 1.246 1.270
Buruh tani 1.352 1.340
Karyawan swasta 243 259
Perdagangan 170 168
Buruh harian lepas 78 75
PNS 127 123
Nelayan - -
Lainnya 488 497
Jumlah 9.043 9.104
Mayoritas penduduk di Desa Arjasa belum/tidak bekerja. Pekerjaan dengan
jumlah terbanyak selanjutnya yaitu buruh tani dan mengurus rumah tangga. Hal ini
mungkin disebabkan oleh banyaknya usia belum produktif dan tidak produktif di Desa
Arjasa.

1.4 Karakteristik Bayi dan Balita

Tabel 1.4.1 Karakteristik Bayi dan Balita


Karakteristik Bayi dan Balita Frekuensi Persentase (%)
Usia Bayi dan Balita
< 6 bulan 2 10 %
6-8 bulan 6 30 %
12-23 bulan 6 30 %
24-59 bulan 6 30 %
Jumlah (n) 20
Status Gizi
BB/U
a. Normal 11 55%
b. Underweight 4 20%
c. Ris BB lebih 5 25%
d. Overweight - -
Jumlah 20
TB/U
a. Normal 6 30%
b. Pendek 6 30%
c. Sangat pendek 6 30%
d. Tinggi 2 10%
Jumlah 20
BB/TB
a. Normal 12 60%
b. Obesitas 6 30%
c. Wasting 2 10%
Jumlah 20
IMT/U
a. Gizi baik 12 60%
b. Gizi lebih 7 35%
c. Gizi buruk 1 5%
Jumlah 20
Riwayat Pemberian MP-ASI (khusus anak usia >6bln)
Sesuai 8 47 %
Tidak sesuai 9 53 %
Jumlah 17
Pengetahuan ibu secara keseluruhan
Baik 10 50 %
Cukup 9 45 %
Kurang 1 5%
Jumlah 20
Pendapatan
<1.000.000 7
1.000.000-3.000.000 13
3.000.000-5.000.000 -
>5.000.000 -
Jumlah 20
Pada tabel karakteristik bayi dan balita terdapat 20 responden dari hasil
wawancara. terdapat 2 bayi yang berusia kurang dari 6 bulan yakni berusia 1 dan 2
bulan dengan persentase 10 %. Terdapat 6 bayi berusia 6-8 bulan dengan persentase 30
%. Balita berusia 12-23 bulan sebanyak 6 dengan persentase 30 %. Kemudian terdapat 6
balita berusia 24-59 bulan dengan persentase 30 %. Status gizi bayi balita
dikelompokkan menurut BB/U, TB/U. BB/TB, dan IMT/U. Untuk pengetahuan ibu
tentang pemberian MP-ASI pada anak berusia > 6 bulan terdapat 8 orang yang sudah
sesuai memberikan menu pada bayi dan balita dengan persentase 85.71 %, terutama
kesesuaian dalam pemilihan menu yang terdiri dari karbohidrat, lauk hewani, lauk
nabati, sayur dan buah. Kemudian terdapat 9 orang dengan persentase 52.94% tidak
memberikan menu yang sesuai pada bayi dan balita, hal tersebut bisa dilihat dari
pemilihan makanan yang kurang bervariasi, dan terdapat balita yang berusia 13 bulan
hanya diberikan nasi saja, kemudian terdapat bayi berusia 6 bulan masih diberikan asi
eksklusif dan belum diberikan MPASI. selanjutnya pengetahuan ibu secara keseluruhan
terdapat 10 responden dengan pengetahuan baik persentase 50% dengan nilai rata-rata
76-100, dan 9 responden dengan pengetahuan cukup persentase 45 % dengan rata-rata
nilai 56-75, kemudian 1 responden dengan pengetahuan kurang persentase 5 % dengan
nilai 40.

1.5 Karakteristik Ibu Hamil

Tabel 1.5.1 Karakteristik Ibu Hamil

Karakteristik Ibu Hamil Frekuensi Presentase (%)

Usia

<20 tahun 1 10%

20-35 tahun 9 90%

>35 tahun 0 0

n 10

Usia Kehamilan

Trimester 1

Trimester 2 2 20%

Trimester 3 8 80%

n 10

Pendidikan Terakhir

Tamat SD

Tamat SMP 4 40%

Tamat SMA 5 50%


Tamat PT 1 10%

n 10

Pengetahuan

Baik 4 40%

Cukup 3 30%

Kurang 3 30%

n 10

LILA

<23,5 2 20%

> 23,5 8 80%

n 10

Pada tabel karakteristik ibu hamil terdapat 10 responden dari hasil wawancara.
Ibu hamil berdasarkan usia didominasi pada usia 20-35 tahun yaitu sebanyak 90%,
namun terdapat juga terdapat ibu hamil dengan usia kurang dari 20 tahun yaitu
sebanyak 10%. Kemudian berdasarkan usia kehamilan didominasi pada trimester ke 3.
Berdasarkan pendidikan terakhir terdapat tiga karakteristik ibu hamil yaitu tamat SMP
sebanyak 40%, tamat SMA sebanyak 50% dan tamat Perguruan Tinggi sebanyak 10%.
Berdasarkan pengetahuan dengan kategori baik sebanyak 40% sedangkan kategori
cukup dan kurang sebanyak 30%. pada karakteristik LILA ibu hamil dengan ukuran
LILA kurang dari 23,5 cm yaitu sebanyak 2 orang sehingga dapat dikatakan berisiko
KEK.

1.6 Karakteristik Usia Dewasa

Tabel 1.6.1 Karakteristik Usia Dewasa


Karakteristik Dewasa Frekuensi Persentase (%)
dan Lansia
Usia
19 - 44 tahun (Dewasa) 15 75 %
45 - 59 tahun (Pra Lansia) 2 10 %
> 60 tahun (Lansia) 3 15 %
Jumlah (n) 20
Tingkat Pendidikan
Tidak Sekolah 1 5%
SD 4 20%
SMP 7 35 %
SMA 7 35%
PT 1 5%
Jumlah (n) 20
Pekerjaan
PNS - -
Wiraswasta 11 55%
Petani - -
Buruh / Tidak Bekerja 9 45%
Jumlah (n) 20
Jumlah Pendapatan
< 1 Jt 9 45 %
> 1 Jt 11 55 %
Jumlah (n) 20
Pengetahuan
Baik 7 35 %
Cukup 11 55 %
Kurang 2 10 %
Jumlah (n) 20
Aktivitas Fisik
Ringan 8 40 %
Sedang 11 55 %
Berat 1 5%
Jumlah (n) 20
Status Gizi
Gizi Kurang - -
Normal 3 19 %
Obesitas 13 81%
Jumlah (n) 16
Kebiasaan Merokok
Tidak Merokok 3 15%
Merokok
1 - 10 batang perhari 8 40%
11 - 20 batang perhari 7 35%
> 20 batang perhari 2 10%
Jumlah (n) 20
Berdasarkan tabel karakteristik dewasa dan lansia, terdapat 20 responden dari
kalangan dewasa maupun lansia. Prevalensi dewasa (19- 44 tahun) sebanyak 75%, Pra
lansia (45 - 59 tahun) sebanyak 10% dan lansia (> 60 tahun) sebanyak 15%.
Berdasarkan tingkat pendidikannya yaitu 5% tidak bersekolah, 20% lulusan SD, 35%
lulusan SMP, 35% lulusan SMA, dan 5% lulusan Perguruan Tinggi. Berdasarkan
pekerjaannya sebagian besar warga bekerja sebagai wiraswasta dengan prevalensi 55%
dan 45% sebagai buruh atau tidak bekerja. Berdasarkan tingkat pendapatan sebagian
besar warga memiliki pendapatan diatas 1 Juta dengan prevalensi 55% dan 45% warga
memiliki pendapatan dibawah 1 juta. Berdasarkan tingkat pengetahuannya sebagian
warga sudah memahami terkait gizi dengan angka pengetahuan baik sebanyak 35% dan
cukup 55%. Berdasarkan tingkat aktivitas fisiknya sebagian warga memiliki aktivitas
fisik sedang yaitu sebesar 55%. Berdasarkan status gizi pada dewasa dan lansia
didominasi oleh obesitas sebesar 81% dan normal sebesar 19%, namun dari hasil
wawancara hanya terdapat 16 orang yang dapat diketahui status gizinya dikarenakan 4
orang lainnya tidak mengetahui tinggi badan dan berat badan dari anggota rumah
tersebut. Berdasarkan kebiasaan merokok dari anggota rumah didapatkan hasil sebanyak
40% anggota rumah merokok sebanyak 1 - 10 batang perhari, 35% anggota rumah
merokok sebanyak 11 - 20 batang perhari, 10% anggota rumah merokok sebanyak >20
batang perhari, dan terdapat 15% anggota rumah yang tidak merokok.
1.7 Permasalahan Gizi dan Kesehatan Desa

Tabel 1.7.1 Permasalahan Gizi dan Kesehatan Desa

No. Indikator kesehatan masyarakat terkait gizi Hasil data Capaian Target Masalah/bukan masalah Penyebab

1. Angka Kematian Bayi 4 0% Masalah

2. Angka Kematian Balita 1 0% Masalah

3. Angka Kematian Ibu 1 0% Masalah

4. Bayi Baru Lahir ditimbang -

5. BBLR 11

6. Balita Gizi Baik (BB/TB) 390

7. Balita Gizi Kurang (Underweight) dan Gizi kurang: 34


Balita Gizi Buruk (Wasting = -2 SD -3) Gizi buruk: 0

8. Balita mendapat vitamin A Biru 77


Merah 610

9. Bayi (6-8 bulan) mendapat vitamin A 128 885


10. Ibu nifas mendapatkan vitamin A 93

11. ASI Eksklusif 36 50%

12. Pemberian MP-ASI Gakin (PMT = untuk - 85%


balita gizi kurang)

13. Balita ditimbang (datang) = d/s 687 75%

14. Balita BB Naik = n/d 256 84%

15. Balita BGM 14

16. Balita Gizi Buruk mendapat perawatan (tidak - 100%


ada kasus)

17. Ibu Hamil (Masalah KEK yang banyak 28 15%


terjadi)

18. Stunting (pendek dan sangat pendek) 92 16,4%

19. Tablet Fe untuk Ibu Hamil 185


Tabel 1.7.2 Permasalahan Gizi Data Puskesmas Kecamatan Arjasa

No. Indikator Kesehatan Masyarakat Hasil Data Capaian Target Masalah/Bukan Perkiraan
Terkait Gizi Masalah Penyebab

1. Angka Kematian Bayi 17 3,15% 0% Masalah

2. Angka Kematian Balita 1 0,03% 0% Masalah

3. Angka Kematian Ibu 4 0,69% 0% Masalah

4. Bayi Baru Lahir ditimbang 407

5. BBLR 57

6. Balita Gizi Baik 1933

7. Balita Gizi Kurang (Wasting) Bb/Tb = 355


(Underweight) dan Balita Gizi Dibawah (-3) = 155
Buruk (Wasting = -2 SD -3) (Underweight) Bb/U = 279

8. Balita mendapat vitamin A -

9. Bayi (6-8 bulan) mendapat Vit. Biru = 286 Vit. Biru = 96,3% 885
vitamin A Vit. Merah = 2251 Vit. Merah = 84,8%
10. Ibu nifas mendapatkan vitamin A 507

11. ASI Eksklusif 291 43,85 50%

12. Pemberian MP-ASI Gakin (PMT 220 52% 85%


= untuk balita gizi kurang)

13. Balita ditimbang (datang) = d/s 2654 93,9% 75%

14. Balita BB Naik = n/d 871 38,8% 84%

15. Balita BGM 86

16. Balita Gizi Buruk mendapat - 100%


perawatan (tidak ada kasus)

17. Ibu Hamil (Masalah KEK yang Ibu hamil= 602 15%
banyak terjadi) KEK=102

18. Stunting - 16,4%

19. Tablet Fe untuk Ibu Hamil - 83,1%


BAB II. PENENTUAN PRIORITAS MASALAH

Tabel 2.1 Penentuan Prioritas Masalah


Daftar Masalah M I V C Total Urgensi
Balita Stunting 5 4,8 2 2 24 1
Ibu Hamil KEK 5 5 2 3 16,7 2
Dewasa Obesitas 4,5 3,5 2,5 5 7,8 3
Setelah dilakukan penentuan prioritas masalah dengan menggunakan metode
Reinke, didapatkan masalah yang menjadi prioritas di Desa Arjasa yaitu masalah Balita
stunting.
BAB III ANALISIS PARTISIPATIF

Tabel 3.1 Analisis Partisipatif

Person Kategori Karakteristik Interest/Motivate Potensial Application for The


Program

Bayi dan Beneficiarie ● Menurut pada ibu Tidak beresiko pendek pada (-) Belum bisa diberikan Menjadi sasaran utama
balita s ● Bergantung pada usia dewasa edukasi gizi dengan menyertakan
orang dewasa (-) Belum bisa keluarga
mengambil keputusan
(+) Patuh kepada orang
dewasa atau pengasuh

Ibu/pengasuh Pelaku Dipercaya oleh balita Menginginkan anak sehat (-) Terpengaruh oleh ibu Sasaran utama
sesuai usianya mertua
(-) Menurut pada suami
(-) Ingin pekerjaan cepat
selesai
(+) Sayang anak
(+) Mudah menerima
informasi
(+) Dapat mempengaruhi
asupan anak

Ayah Pelaku ● Pengambil ● Ingin anak sehat sesuai (-) Terpengaruh oleh ibu Sasaran utama
keputusan usianya (+) Pengambil keputusan
● Sumber ● Ingin hemat (+) Sayang anak
pendapatan
keluarga
● Menurut pada ibu

Nenek Pelaku ● Pengambil atau ● Ingin cucu sehat sesuai (-) Nilai budaya / Sasaran utama
mempengaruhi usianya kepercayaan tinggi
keputusan (-) Pengetahuan gizi
● Dipatuhi oleh ayah kurang
dan ibu (+) Dapat mempengaruhi
● Sayang cucu ayah dan ibu
(+) Dipercaya ibu
(+) Pengalaman
mengasuh anak

Bidan Pelaku ● Dapat dipercaya ● Cakupan gizi bisa (+) Terampil serta Koordinasi dan kerja
masyarakat mempengaruhi target terdidik sama
● Cakupan posyandu (+) Terbuka untuk
bisa mencapai target melakukan kerja sama

Kader Pelaku ● Siap untuk ● Ingin masyarakat sehat (+) Pengetahuan gizi Sasaran, Koordinasi
membantu dan taat selalu (+) Terbuka untuk dan kerja sama
● Dipercaya oleh mengikuti posyandu melakukan kerja sama
masyarakat
● Dekat dengan
masyarakat
● Mengikuti arahan
bidan

Kepala desa Pelaku ● Berkuasa ● Ingin dipercaya dan (+) Dukungan dari Perizinan,
● Dipercaya dipilih sebagai kades masyarakat keterlibatkan aktif,
● Pimpinan formal pada periode (-) Pengetahuan gizi kerjasama dan
selanjutnya kurang koordinasi.
BAB IV

PENENTUAN PENYEBAB MASALAH STUNTING

4.1 Problem Tree Balita Stunting

Gambar 4.1.1 Problem Tree Balita Stunting


4.2 Fish Bone Balita Stunting

Gambar 4.1.2 Fish Bone Balita Stunting


4.3 Objective Tree Balita Stunting

Tabel 4.1.1 Tabel Objective Tree Balita Stunting


Problem tree Objective tree
Tingginya pravelensi balita Stunting Menurunkan pravelensi balita Stunting
Kurangnya asupan zat gizi Meningkatkan asupan zat gizi
Kurang tepatnya praktik pemberian Meningkatkan praktik pemberian MP ASI
makan (MP-ASI) eksluasif yang tepat
Kurang tepatnya praktik pemberian Meningkatkan praktik pemberian PMT yang
PMT tepat
Kurang tepatnya praktik pemberian Meningkatkan praktik pemberian ASI yang
asi ekslusif tepat
Kurangnya variasi makanan Meningkatkan kemampuan pemilihan variasi
makanan balita
Kurang optimalnya program gizi Meningkatkan program gizi
Rendahnya pengetahuan ibu/keluarga Meningkatkan Pengetahuan ibu/keluarga
tentang gizi
Gambar 4.1.3 Objective Tree Balita Stunting
4.4 Alternative Analysis Balita Stunting

Tabel 4.1.2 Tabel Alternative Analysis Balita Stunting


Goal Meningkatkan asupan zat gizi bayi/balita
Kriteria alternatif 1 alternatif 2 alternatif 3
Meningkatkan Meningkatkan Meningkatkan
Praktik Praktik Praktik
pemberian MP pemberian ASI pemberian
ASI yang tepat ekslusif yang PMT yang tepat
tepat
1. Sumber daya
 Manusia 5 4 3
 Dana 5 3 3
 Sarana prasarana 5 3 2
 Waktu 4 2 2
2. Dukungan kebijakan 5 3 3
3. Dukungan masyarakat 4 4 3
4. Sustainability 5 4 3
(keberlangsungan)
Total Skor 33 23 19
Gambar 4.1.4 Alternative Tree Balita Stunting
4.4 LOGICAL FRAMEWORK ANALYSIS

Balita Stunting

Tabel 5.1 Tabel Penentuan Tujuan Balita Stunting


Summary of Objective Indicator of Objective Means of Verifications Important
Assumption
Overall goal: penurunan pravelensi Prevalensi Balita Stunting di Desa Data sekunder Bidan setempat
Balita Stunting di Desa Arjasa Arjasa menurun sebanyak 10% Data primer dari hasil wawancara

Development goal: Jumlah bayi/balita yang


Meningkatkan asupan zat gizi mengkonsumsi zat gizi adekuat
meningkat menjadi 50%
project purpose: Cakupan pemberian MP ASI yang 1. Data hasil wawancara recall Balita cenderung
Meningkatkan Praktik pemberian tepat meningkat 80% 2. Data kuesioner dan pemilih makanan
MP ASI yang tepat wawancara (picky eater)

result/output: Jumlah ibu/keluarga yang memiliki 1. Data hasil wawancara Dukungan keluarga
1. Peningkatan kemampuan peningkatan pengetahuan MP ASI 2. Data kuesioner
variasi makanan Eksklusif meningkat menjadi 80%
2. Meningkatkan edukasi
terkait dengan variasi makan
Balita
3. Peningkatan pengetahuan
ibu/keluarga tentang gizi

activities: input: output:


1. Ghibah Dashat 1. Manusia 1. Meningkatkan pengetahuan
penyuluhan dan pelatihan 2. Dana ibu dan kader mengenai MP
tentang MP ASI 3. Sarana prasarana ASI bagi bayi/balita
2. TTG BAIUR (pembuatan
Bakso ikan sayur)
3. MCA (Master chef Arjasa)
4. Keluarga binaan (KABIN
GIZI)
4.5 PLAN OF ACTION (POA)

Balita Stunting

1. Ghibah DASHAT (Penyuluhan dan pelatihan MP-ASI)


Nama Program : DASHAT (Dapur Sehat Atasi Stunting)
Nama Kegiatan : Ghibah Dashat (Peyuluhan dan pelatihan tentang MP-ASI)
Tabel 6.1.1 Tabel Penyusunan Rencana Kegiatan Penyuluhan MP-ASI
Deskri Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outco P
psi Kegiatan Langkah Person Personi Target Waktu Lok Jenis Sumbe me j
Kegiat Kegiatan il l dan asi Dan r
an Langs Penduk Sasara Jumla
ung ung n h
Langs
ung
Ghibah Untuk Persiapan: Kelom Bidan Sasara Pembukaan (25 Bala Print Dana Jumlah penera A
gizi meningka - Berkoordi pok A2 desa n: ibu menit) i Pretest PKL kehadira pan 2
merupa tkan nasi dan bayi/ba - Pembuk desa & mahasi n pembu
kan pengetah dengan perangk lita aan arjas Postest swa minimal atan
salah uan ibu perangkat at desa dan - Sambua a 30 75% MP-
satu dan kader desa kader tn lembar Jumlah Asi
kegiata terkait setempat desa bidan, = peningk yang
n MP-ASI dan bidan arjasa kepala 30.000 atan tepat
dengan balita - Mengund desa pengeta
cara ang ibu Target dan Leaflet huan
melaku bayi/balit Ibu perwaki 30 = minimal
kan a, kader, bayi/ba lan 60.000 80%
Penyulu bidan dan lita = kelomp
han dan kepala 15 ok Poster
pelatiha desa Kader 3=
Pretest (10
n - Menyiapk 15 45000
menit)
kepada an soal
Materi (30
ibu dan pretest Banner
menit)
kader dan post =
Praktek
tentang test 60.000
pembuatan
MP- - Menyiapk konsum
MP-Asi (30
ASI an materi msi 30
menit)
yang akan =
Post test (10
dibawaka 150.00
menit)
n 0
Penutupan (10
- Menyiapa
menit)
kn sarana
dan
prasarana
Hari kegiatan:
Pembukaan
- Pembuk
aan
- Sambua
tn
bidan,
kepala
desa
dan
perwaki
lan
kelomp
ok
Pretest
Materi
Praktek
pembuatan
MP-Asi
Post test
Penutupan

2. TTG BAIUR
Nama Program : DASHAT
Nama Kegiatan : TTG BAIUR
Tabel 6.1.2 Tabel Penyusunan Rencana Kegiatan TTG BAIUR
Deskri Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outcom P
psi Kegiatan Langkah Person Personi Target Waktu Lok Jenis Sumbe e j
Kegiat Kegiatan il l dan asi Dan r
an Langs Penduk Sasara Juml
ung ung n ah
Langs
ung
teknolo untuk Persiapan: Kelom Bidan Sasara Pembukaan (25 Bala Bahan Dana peningk pemanfa A
gi tepat meningka - Berkoordi pok A2 desa n: ibu menit) i Maka PKL atan atan 2
guna tkan nasi dan bayi/ba - Pembuk desa nan : mahasi pengeta MP-ASI
pada pengetah dengan perangk lita aan arjas 700.0 swa huan (BAIUR
kegiata uan dan perangkat at desa atau - Sambua a 00 tentang )
n ini keteramp desa orang tn MP-ASI
dilakuk ilan setempat tua bidan, (BAIUR
an mengenai dan bidan desa kepala )
pembu pembuata - Mengund arjasa desa
atan n MP- ang ibu dan
BAIU ASI bayi/balit Target perwaki
R atau (BAIUR) a, kader, sasaran lan
bakso bidan dan 20 kelomp
ikan kepala ok
dan desa
Materi (15
sayur - Menyiapk
menit)
an soal
Praktek
pretest
pembuatan (90
dan post
menit)
test
Penutupan (10
- Menyiapk
menit)
an materi
yang akan
dibawaka
n
- Menyiapa
kn sarana
dan
prasarana
Hari kegiatan:
Pembukaan
- Pembuk
aan
- Sambua
tn
bidan,
dan
perwaki
lan
kelomp
ok
Materi

Praktek
pembuatan
(Baiur)

Penutupan

3. MCA (Lomba memasak nasi kepal)


Nama Program : DASHAT
Nama Kegiatan : Masterchef Arjasa/MCA
Tabel 6.1.3 Tabel Penyusunan Rencana Kegiatan
Deskrips Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outcome P
i Kegiatan Langkah Perso Personi Target Waktu Lok Jenis Sumbe j
Kegiatan Kegiatan nil l dan asi Dan r
Langs Penduk Sasara Juml
ung ung n ah
Langsu
ng
MCA Untuk Persiapan: Kelom Bidan Sasaran Pembukaa Bala Print Dana Jumlah meningk A
atau meningka - Berkoordi pok A2 desa : ibu n (25 i Pretes PKL kehadira atkan 2
masterch tkan nasi dan bayi/bal menit) desa t& mahasi n praktek
ef arjasa pengetah dengan perangk ita dan - Pemb arjas Postes swa minimal ibu
merupak uan dan perangkat at desa kader ukaan a t= 75% bayi/balit
an keteramp desa desa - Samb 30.00 Jumlah a dan
praktek ilan ibu setempat arjasa uatn 0 ibu kader
pembuata terkait dan bidan bidan, peningk terkait
n MP pembuata - Mengund Target kepala Leafle atan dengan
ASI n MP ang ibu Ibu desa t 30 = pengetah pembuata
dengan ASI bayi/balit bayi/bal dan 60.00 uan dan n MP
melakuka a, kader, ita= 15 perwa 0 keteram ASI
n bidan dan kader= kilan pilan
kegiatan kepala 15 kelom bahan minimal
yang desa pok mema 80%
dilakuka - Menyiapk sak =
Pretest
n untuk an soal 500.0
(10 menit)
ibu pretest 00
Materi (30
bayi/balit dan post
menit)
a untuk test
Praktek
meningk - Menyiapk
pembuata
atkan an materi
n MP-ASI
pengetah yang akan
(Nasi
uan dibawaka
kepal )
terkait n
(60 menit)
pembuata - Menyiapa
n kn sarana Post test
MP ASI dan (10 menit)
(Nasi prasarana Penutupan
kepal) Hari kegiatan: (10 menit)
Pembukaan
- Pembuk
aan
- Sambua
tn
bidan,
kepala
desa
dan
perwaki
lan
kelomp
ok
Pretest
Materi
Praktek
pembuatan
formula
Post test
Penutupan
4.6 Rencana Monitoring dan Evaluasi

Task Analysis Balita Stunting

Tabel 7.1.1 Tabel Task Analysis Balita Stunting


Aktivitas Waktu Fr PIC Metode Sumber daya
Mulai Akhir q Manusia Bahan
Pembuatan Proposal 22/06/23 25/06/2 Anggota Koordinator Semua anggota 1. Rapat anggota
kegiatan 3 kelompok Internal kelompok 2. Pembuatan struktur
organisasi serta jobdesk
setiap anggota
Menemui stake holder 26/06/23 26/06/2 Anggota Koordinator Semua anggota 1. Pertemuan
(kepala desa, bidan) 3 kelompok Internal dan kelompok 2. Proposal kegiatan
untuk mengajukan eksternal
proposal
Melakukan survei ke 28/06/23 28/06/2 Anggota Analisis situasi Semua anggota 1. Dokumentasi lokal
lokasi (desa arjasa) 3 kelompok kelompok dan
bidan
Pra kegiatan 01/07/23 03/07/2 Anggota Koordinator semua anggota 1. Tehnical meeting
3 kelompok internal kelompok 2. Persiapan pembuatan
media kegiatan
3. Menyiapkan atau menata
lokasi kegiatan
Hari kegiatan 04/07/23 29/07/2 Anggota Koordinator 1. Semua 1. Penyuluhan tentang
1. Ghibah 3 kelompok Internal dan anggota stunting dan MP-ASI
dashat eksternal kelompok 2. teknologi tepat guna
(19/07/ 2. Peserta dilakukan dengan
23) (masyarakat pembuatan BAIUR
2. TTG dan kader) (Bakso Ikan sayur)
BAIU 3. Undangan 3. Emo demo monopoli
R (Kades dan 4. Ghiba gizi
(25/07/ bidan) 5. Lomba Praktik memasak
23) (MP ASI) dengan tema
3. Master “Tinggi Protein Atasi
chef Stunting”
(04/08/
23)

Pembuatan laporan 29/07/23 03/08/2 Anggota Koordinator Semua anggota 1. Rapat anggota
kegiatan akhir dan 3 kelompok internal kelompok 2. Hasil pencapaian kegiatan
evaluasi kegiatan
Perencanaan Monitoring Balita Stunting

Tabel 7.1.2 Tabel Perencanaan Monitoring Balita Stunting


Komponen Indikator MoV Frq Metode Pj
Project
Input
Pendanaan Pada bulan juni minggu ke 1. Melalui rekening bank 1x 1. Pertemuan Elsa
empat setelah proposal di mahasiswa langsung dengan andarista
tanda tangani oleh stekholder, 2. menyetujui peraturan pkl stekholder
dana siap di gunakan Yang sudah di tetapkan 2. Pengecekan
oleh langsung
Kampus di desa arjasa 3. Menetapkan jadwal
pertemuan
Persiapan program Berbeda pada bulan juli 1. Laporan persiapan 5x 1. Pengecekan laporan Semua
dengan 5 kegiatan minggu pertama program dari 5 program anggota
mempersiapkan alat, bahan kegiatan Dari 5 kegiatan
dan tempat untuk dilakukan 2. Dokumen keuangan 2. Pengecekan laporan
program dengan 5 kegiatan 3. Persiapan undangan undangan
untuk sasaran 3. Menetapkan jadwal
program untuk 5
kegiatan
Proses
Kegiatan pertama Pada bulan juli minggu 1. Kegiatan berjalan 2x Ghibah Dashat Semua
Ghibah Dashat pertama dilakukan kegiatan lancar sesuai dengan 5. Pengecekan alat Anggota,
Kegiatan kedua Ghibah Dashat dan TTG perencanaan di kegiatan. Kader, dan
TTG BAIUR BAIUR minggu pertama 4. Kuesioner dengan Bidan
2. Sasaran datang sesuai pre-test dan post-test
dengan undangan 5. Penyebaran leaflet
yang disebarkan. setelah dilakukan
3. Pencatatan laporan kegiatan.
kegiatan tetap TTG BAIUR
dilakukan 1. Pengecekan alat dan
bahan
2. Pembuatan MP-ASI
Kegiatan pertama Pada bulan juli minggu kedua 1. Kegiatan berjalan lancar 2 x MCA Semua
lomba dilakukan kegiatan lomba sesuai dengan perencanaan di 1. Persiapan alat dan bahan Anggota,
memasak/MCA memasak/MCA minggu pertama 2. Pengecekan peserta Kader, dan
Kegiatan kedua dan Keluarga binaan 2. Sasaran datang sesuai 3. Kegiatan Bidan
Keluarga binaan dengan undangan yang 4. Hasil memasak
disebarkan. diberikan kepada peserta
3.pencatatan laporan kegiatan 5. pengumuman pemenang
tetap dilakukan Keluarga Binaan
melakukan intervensi
konseling dan praktek
pengolahan makanan
kepada keluarga binaan
stunting
Kegiatan pertama Pada bulan juli minggu ketiga 1. Kegiatan berjalan lancar 1x mengikuti posyandu Semua
posyandu dilakukan kegiatan posyandu sesuai dengan perencanaan di sebanyak 3x dan mengikuti Anggota,
minggu pertama prosedur 5 meja Kader, dan
2. Sasaran datang sesuai Bidan
dengan undangan yang
disebarkan.
3.pencatatan laporan kegiatan
tetap dilakukan
Output
Perserta mengerti Presentase pengetahuan dan Hasil pretest dan post test 2x Perbandingan hasil pretest Semua
Mengenai materi pemahaman peserta sesuai dengan hasil posttest. anggota,
Yang disampaikan dengan target panita kader, dan
Pada saat bidan
kegiatan Ghibah
Dashat
Perserta mengerti Presentase peningkatan skill Hasil emodemo dan produk 2x Hasil pembuatan baiur dan Semua
Mengenai memasak, pengetahuan dan baiur emodemo monopoli anggota,
pembuatan baiur pemahaman sesuai dengan kader, dan
target panitia bidan
Perserta dapat Presentase peningkatan skill Hasil memasak peserta 1x Perbandingan hasil Semua
meningkatkan skil memasak, pengetahuan dan masakan yang dibuat anggota,
dalam pembuatan pemahaman sesuai dengan peserta kader, dan
mp-asi target panitia bidan

Rencana Evaluasi Balita Stunting

Tabel 7.1.3 Tabel Rencana Evaluasi Balita Stunting


Tujuan Evaluasi Objective Evaluasi Komponen Indikator MoV Bagaimana
proyek yang menggunakan data
akan dievaluasi
Untuk meningkatkan Untuk mengetahui 1. Pretest dan Jumlah kehadiran 1. Pre test Mambandingkan
pengetahuan dan keterampilan ibu post test minimal 75% 2. Post test hasil sebelum dan
keterampilan ibu dan tentang pembuatan 2. Hasil Jumlah ibu sesudah kegiatan
kader terkait MP-ASI memasak peningkatan
pembuatan MP ASI pengetahuan minimal
80%
Untuk meningkatkan Untuk mengetahui 1. Hasil Jumlah ibu 1. Hasil memasak Mambandingkan
pengetahuan dan keterampilan ibu memasak peningkatan pengetahuan hasil
keterampilan tentang pembuatan pengetahuan dan sebelum dan sesudah
mengenai pembuatan MP-ASI BAIUR keterampilan kegiatan
MP-ASI (BAIUR) minimal 80%
Untuk meningkatan Untuk mengetahui 1. Hasil Peningkatan 1. Hasil memasak Mambandingkan
pengetahuan dan tingkat memasak keterampilan ibu pengetahuan dan
keterampilan tentang pengetahuan dan balita keterampialn hasil
mp-asi keterampilan sebelum dan sesudah
tentang mp-asi kegiatan
BAB 5 PENENTUAN PENYEBAB MASALAH (Ibu Hamil KEK)

5.1 Problem Tree Ibu Hamil KEK

Gambar 4.2.1 Problem Tree Ibu Hamil KEK


5.2 Fish Bone Ibu Hamil KEK

Gambar 4.2.2 Fish Bone Ibu Hamil KEK


5.3 Obective Tree Ibu Hamil KEK
Tabel 4.2.1 Tabel Objective Tree Ibu Hamil KEK
Problem Tree Objective Tree
Tingginya prevalensi ibu hamil KEK Menurunkan prevalensi ibu hamil KEK
Rendahnya asupan zat gizi ibu hamil Meningkatkan asupan zat gizi ibu hamil
Kurang tepatnya pemilihan makanan ibu Meningkatkan ketepatan pemilihan makanan
hamil ibu hamil

Kurangnya ketersediaan makanan Meningkatkan keterampilan menyediakan


bervariasi pangan bervariasi
Kurangnya keterampilan ibu mengolah Meningkatkan keterampilan ibu mengolah
makanan makanan
Rendahnya pengetahuan ibu hamil Rendahnya pengetahuan ibu hamil
Rendah konsumsi pemberian makanan Meningkatkan konsumsi pemberian makanan
tambahan (PMT) tambahan (PMT)

Rendahnya kualitas PMT Meningkatkan kualitas PMT


Rendahnya keterampilan kader Meningkatkan keterampilan kader

Gambar 4.2.3 Objective Tree Ibu Hamil KEK


5.4 Alternative Analysis Ibu Hamil KEK
Tabel 4.2.2 Tabel Alternative Analysis Ibu Hamil KEK
Goal Meningkatkan asupan zat gizi ibu hamil
Kriteria Alternatif 1 Alternatif 2
Meningkatkan Meningkatkan ketepatan
ketepatan konsumsi konsumsi pemberian
makan ibu hamil makanan tambahan (PMT)
1. Sumber daya
 Manusia 4 4
 Dana 4 4
 Sarana prasarana 4 4
 Waktu 5 4
2. Dukungan kebijakan 3 5
3. Dukungan masyarakat 4 5
4. Sustainability 5 4
(keberlangsungan)
Total skor 29 25
5.5 LOGICAL FRAME WORK ANALYSIS
Summary of Objective Indicator of Objective Means of Verifications Important Assumption
Overall goal: Penurunan pravelensi Bumil KEK 1. Data sekunder Bidan
Penurunan pravelensi Bumil di Desa Arjasa sebanyak 10% setempat
KEK di Desa Arjasa Data primer dari hasil wawancara
Development goal: Jumlah ibu hamil yang Adanya kondisi kehamilan
Meningkatkan asupan zat gizi mengkonsumsi zat gizi adekuat yang memengaruhi asupan
ibu hamil meningkat menjadi 50% makan ibu hamil (mual,
muntah, tidak nafsu)
Project purpose Meningkatkan ketepatan konsumsi 1. Data hasil wawancara Bumil cenderung memiliki
makan ibu hamil hingga 80% recall persepsi salah terkait
Data kuesioner dan wawancara makanan (food taboo)

Result/output 1. Meningkatkan keterampilan 1. Data hasil wawancara Dukungan keluarga


menyediakan makanan Data kuesioner
bervariasi
2. Meningkatkan keterampilan
ibu mengolah makanan
Meningkatkan pengetahuan ibu
hamil
Activities: Input: Output:
1. Pendidikan gizi dan 1. Manusia 1. Meningkatkan
penyuluhan dan pelatihan 2. Dana keterampilan
PMT Bumil (Ghibah 3. Sarana prasarana menyediakan pangan
KIPER KEK) bervariasi
2. Teknologi tepat guna Meningkatkan pengetahuan ibu
(Cooking class napas- hamil
pembuatan nugget pisang)
Emodemo (BANGJOMAS)

5.6 PLAN OF ACTION


Penyusunan Rencana Kegiatan Ibu Hamil KEK

1. Pendidikan dan Penyuluhan Gizi (GHIBAH KIPER KEK)


Nama Program : KIPER BUMIL KEK
Nama Kegiatan : Pendidikan dan Penyuluhan gizi (GHIBAH KIPER KEK)
Tabel 6.2.1 Tabel Penyusunan Rencana Kegiatan Pendidikan dan Penyuluhan Gizi
Deskri Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outcom P
psi Kegiatan Langkah Person Personil Target Waktu Lok Jenis Sumbe e j
Kegiata Kegiatan il Penduk dan asi Dan r
n Langs ung Sasara Jumla
ung n h
Langs
ung
Ghibah Untuk Persiapan: Kelom Bidan Sasara Pembuk Bala Print Dana Jumlah penerapa A
KIPER meningka - Berkoordi pok A2 desa dan n: ibu aan (25 i Pretest PKL kehadiran n 2
KEK tkan nasi perangk hamil, menit) desa 15 mahasi minimal pengetah
merupa pengetah dengan at desa WUS Pembuk arjas (15.00 swa 60% uan ibu
kan un dan perangkat dan aan a 0) Jumlah ibu hamil
Pendidi keterampi desa kader Sambua Postest hamil yang dan
kan gizi lan bumil setempat desa tn 15 pengetahua WUS
dengan dan WUS dan bidan arjasa bidan, (15.00 nnya
cara terkait - Mengunda kepala 0) meningkat
melaku KEK ng ibu Target desa Leaflet sebesar
kan hamil, bumil dan 15 50%
penyulu WUS, = 10 perwaki (60.00
han dan kader, WUS lan 0)
pelatiha bidan dan = 15 kelomp Poster
n kepala Kader ok 3
kepada desa =5 Pretest (45.00
ibu - Menyiapk (10 0)
hamil, an soal menit) timban
WUS pretest Materi gan
dan dan post (30 badan
kader test untuk menit) digital
terkait bumil dan Post 3
KEK WUS test (10 (210.0
dan - Menyiapk menit) 00)
PMT an materi Penutup alat
ibu yang akan an (10 dan
hamil dibawakan menit) bahan
(BURJ - Menyiapa (350.0
O) kn sarana 00)
dan
prasarana
Hari kegiatan:
Pembukaan
- Pembuk
aan
- Sambuat
n bidan,
kepala
desa dan
perwakil
an
kelompo
k
- Pretest
- Materi
- Praktek
pembuat
an
formula
- Post test
- Penutup
an

2. TTG Nugget Pisang (COOKING NAPAS)

Nama Program : KIPER BUMIL KEK


Nama Kegiatan : TTG Nugget Pisang (COOKING NAPAS)
Tabel 6.2.2 Tabel Penyusunan Rencana Kegiatan TTG Nugget Pisang
Deskri Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outcom P
psi Kegiatan Langkah Person Personil Target Waktu Lok Jenis Sumbe e j
Kegiat Kegiatan il Penduk dan asi Dan r
an Langsu ung Sasara Jumla
ng n h
Langsu
ng
teknolo untuk Persiapan: Kelom Bidan Sasaran Pembuk Balai Komp Dana Jumlah peningka A
gi tepat meningkat - Berkoordin pok A2 desa dan : ibu aan (25 desa or 1 PKL ibu yang tan 2
guna kan asi dengan perangka hamil menit) arjas (300.0 mahasis mengala penggun
dilakuk keterampil perangkat t desa desa Pemberi a 00) wa mi aan
an an desa arjasa an Wajan peningka bahan
dengan pengolaha setempat arahan 3 tan pangan
cara n dan bidan Target (10 (75.00 pengetah lokal
membu makanan - Mengunda sasaran menit) 0) uan
at dari bahan ng ibu 12 Praktek Bahan tentang
menu makanan bayi/balita, pembuat bahan pemanfaa
dari lokal kader, an (30 (450.0 tan bahan
bahan bidan dan menit) 00) pangan
pangan kepala desa Penutup local
local - Menyiapka an (10 sebanyak
yaitu n bahan menit) 50%
nugget yang akan
pisang dibuat
- Menyiapka
n materi
yang akan
dibawakan
- Menyiapak
n sarana
dan
prasarana
Hari kegiatan:
Pembukaan
- Pembuka
an
- Materi
- Praktek
pembuata
n
- Penutupa
n

2. Emo Demo BANGJOMAS


Nama Program : KIPER BUMIL KEK
Nama Kegiatan : Emodemo BANGJOMAS
Tabel 6.2.3 Tabel Penyusunan Rencana Kegiatan
Deskripsi Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outcom P
Kegiatan Kegiata Langkah Perso Personi Target Waktu Lok Jenis Sumbe e j
n Kegiatan nil l dan asi Dan r
Langs Penduk Sasar Juml
ung ung an ah
Langs
ung
BANGJO untuk Persiapan: Kelom Bidan Sasara Pembukaan Bala Speak Dana Jumlah meningk A
MAS meningk - Berkoord pok desa n: ibu (10 menit) i er PKL ibu atkan 2
merupaka at inasi A2 dan hamil - Pembu desa (200.0 mahasi hamil variasi
n salah keteram dengan perangk 12 kaan arjas 00) swa yang makanan
satu pilan ibu perangkat at desa Kader a alat mengala dalam
Emo demo 20
Emodemo hamil desa 2 dan mi tingkat
menit
dengan menyedi setempat orang bahan peningk rumah
cara akan dan bidan (500.0 atan tangga
bermain makanan - Mengund 00) pemaha
dengan bervaria ang ibu man
ibu hamil si hamil menyedi
dengan - Menyiap akan
tujuan ibu kan makanan
dapat sarana bervaria
meningka dan si
tkan prasarana sebanya
keterampi yang k 50%
lan diperluka
pemilihan n
makanan Hari kegiatan:
ibu hamil Pembukaan
yang - Pembu
sehat dan kaan
melibatka - Pember
n emosi ian
materi
- Masak
rice
bowl
- Penutu
pan

5.7 RENCANA MONITORING DAN EVALUASI


Rencana Monitoring dan Evaluasi Ibu Hamil KEK

Task Analysis Ibu Hamil KEK

Tabel 7.2.1 Tabel Task Analysis Ibu Hamil KEK


Aktifitas Waktu Frekuens PIC Metode Sumber daya
Mulai Akhi i Manusia Bahan
r
Pembuatan proposal 26-06-2023 03- - Anggota Coordinator Semua anggota - Rapat anggota
kegiatan 07- kelompo internal kelompok - Pembuatan struktur
2023 k organisasi dan
jobdesk anggota
Menemui stakeholder 04-07-2023 04- - Anggota Coordinator Semua anggota - Proposal kegiatan
(kades, bidan) untuk 07- kelompo internal dan kelompok - Pertemuan
mengajukan proposal 2023 k eksternal
Melakukan survey 05-07-2023 05- - Anggota Analisis - Semua - Dokumentasi lokasi
lokasi 07- kelompo situasi anggota
2023 k kelompok
- Bidan
Pra kegiatan 08-07-2023 10- - Anggota Coordinator Semua anggota - Menata tempat
07- kelompo internal kelompok kegiatan
2023 k - Menyiapkan media
kegiatan
- Technical meeting
Hari H kegiatan 04-07-2023 29- - Anggota Coordinator - Semua - Penyuluhan dan
1. Ghibah 07- kelompo internal dan anggota pendidikan gizi
kiper 2023 k eksternal kelompok - Emo demo rice
(20/07/23) - Peserta bowl
2. TTG (masyarakat) - Teknologi tepat
Napas - Tamu guna nugget pisang
(26/07/23) undangan - Dokumentasi
3. Bangjomas (kades, bidan, kegiatan
(29/07/23) dan kader)
4.
Pembuatan laporan - Anggota Coordinator Semua anggota - Rapat anggota
akhir dan evaluasi kelompo internal kelompok - Hasil pencapaian
kegiatan k

Perencanaan Monitoring Ibu Hamil KEK

Tabel 7.2.2 Tabel Perencanaan Monitoring Ibu Hamil KEK


Komponen project Indikator MOV Fr Metode PJ
q
Input
Pendanaan Pada bulan Juli minggu - Melalui rekening bank 1x - Pertemuan langsung Elsa
pertama setelah proposal mahasiswa dengan stakeholder Andarista
ditanda tangani oleh - Menyetujui pertauran - Pengecekan langsung
stakeholder, dana siap PKL yang sudah - Menetapkan jadwal
digunakan ditetapkan oleh pertemuan
kampus di Desa Arjasa
Persiapan program Pada bulan Juli minggu - Laporan persiapan 4x - Pengecekan laporan Semua
dengan 3 kegiatan kedua mempersiapkan alat, program dari 3 program dari 3 anggota
yang berbeda bahan, dan tempat untuk kegiatan kegiatan
dilakukan program dengan - Dokumentasi keuangan - Pengecekan laporan
3 kegiatan yang berbeda - Persiapan undangan undangan
untuk sasaran - Menetapkan jadwal
program untuk 3
kegiatan
Proses
Kegiatan pertama Pada bulan Juli minggu - Kegiatan berjalan 2x - Penyuluhan Semua
penyuluhan gizi dan ketiga hari pertama lancar sesuai dengan - Emo demo anggota,
emo demo dilakukan kegiatan perencanaan di minggu - Pengecekan alat dan kader, dan
penyuluhan gizi dan emo kedua bahan kegiatan bidan
demo - Sasaran datang sesuai - Kuesioner dengan
dengan undangan yang pretest dan post test
disebarkan - Penyebaran leaflet
- Pencatatan laporan setelah dilakukan
kegiatan tetap kegiatan
dilakukan
Kegiatan ketiga TTG Pada bulan Juli minggu - Kegiatan berjalan 1x - TTG pembuatan rice Semua
pembuatan rice bowl keempat di hari pertama lancar sesuai dengan bowl anggota,
dilakukan TTG pembuatan perencanaan di minggu - Pengecekan alat dan kader, dan
rice bowl kedua bahan kegiatan bidan
- Sasaran datang sesuai - Pengecekan presensi
dengan undangan yang peserta
disebarkan - Hasil masakan
- Pencatatan laporan diberikan ke peserta
kegiatan tetap
dilakukan
Output
Peserta mengerti Presentase pengetahuan - Hasil pre test dan post 2x - Perbandingan hasil Semua
mengenai materi yang dan pemahaman peserta test pretest dan post test anggota,
disampaikan pada saat sesuai dengan target kader, dan
penyuluhan dan bidan
kegiatan emo demo
Peserta dapat Presentase meningkatkan - Hasil presentasi peserta 2x - Perbandingan hasil Semua
meningkatkan keterampilan memasak, masakan yang dibuat anggota,
keterampilan memasak pengetahuan dan peserta kader, dan
dan mendapatkan pemahaman sesuai dengan bidan
variasi menu target

Rencana Evaluasi Ibu Hamil KEK

Tabel 7.2.3 Tabel Rencana Evaluasi Ibu Hamil KEK


Tujuan evaluasi Objective evaluasi Komponen Indikator MoV Bagaimana
proyek yang menggunakan
akan dievaluasi data
Untuk Untuk mengetahui - Pre test - Jumlah - Pre test Membandingkan
meningkatkan berapa jumlah peserta - Post test kehadiran - Post test hasil sebelum dan
pengetahuan dan yang pengetahuannya minimal 60% sesudah
pemahaman meningkat tentang - Jumlah ibu hamil penyuluhan
tentang KEK dan KEK dan asupan gizi dan WUS yang
asupan gizi untuk untuk ibu hamil mengalami
ibu hamil peningkatan
pengetahuan
minimal sebesar
50%
Untuk Untuk meningkatkan - Hasil emo - Jumlah - Hasil emo Membandingkan
meningkatkan keterampilan ibu hamil demo (akhir kehadiran demo (akhir hasil sebelum dan
keterampilan dalam menyediakan scoring) minimal 60% skoring) sesudah emo demo
mengolah bahan makanan bervariasi - Jumlah ibu hamil
makanan dengan yang
melibatkan emosi keterampilannya
meningkat
minimal sebesar
50%
Untuk Untuk meningkatkan - Hasil akhir - Jumlah - Hasil akhir Membandingkan
memanfaatkan keterampilan ibu dalam proyek TTG kehadiran proyek TTG hasil sebelum dan
bahan pangan mengolah bahan (pembuatan minimal 60% (pembuatan sesudah pengolahan
local di Desa pangan local yaitu nugget - Jumlah ibu hamil nugget bahan pangan lokal
Arjasa pisang sebagai inovasi pisang) yang meningkat pisang)
makanan yang dapat keterampilan
diterima oleh berbagai TTG nya
kalangan minimal sebesar
50%
BAB VI. PENENTUAN PENYEBAB MASALAH (Dewasa dan Lansia Obesitas)

6.1 Problem tree Dewasa dan Lansia Obesitas

Gambar 4.3.1 Objective Tree Dewasa dan Lansia Obesitas


6.2 Fish Bone Dewasa dan Lansia Obesitas

Gambar 4.3.2 Fish Bone Dewasa dan Lansia Obesitas


6.3 Objective Tree Dewasa dan Lansia Obesitas
Tabel 4.3.1 Tabel Objective Tree Dewasa dan Lansia Obesitas
Problem Tree Objective Tree
Tingginya prevalensi dewasa/lansia Menurunkan prevalensi dewasa/lansia
obesitas obesitas
Tingginya asupan gizi berlebih Menurunkan asupan gizi yang berlebih
Rendahnya ketepatan pemilihan bahan Meningkatkan ketepatan pemilihan bahan
makanan makanan
Rendahnya ketrampilan pengolahan Meningkatkan ketrampilan pengolahan
bahan makanan bahan makanan
Rendahnya aktivitas fisik Meningkatkan aktivitas fisik
Rendahnya pengetahuan terkait gizi Meningkatkan pengetahuan terkait gizi
seimbang dan pola hidup sehat seimbang dan pola hidup sehat

Gambar 4.3.3 Objective Tree Dewasa dan Lansia Obesitas


6.4 Alternative Anlysis Dewasa dan Lansia Obesitas
Tabel 4.3.2 Tabel Alternative Analysis Dewasa dan Lansia Obesitas
Goal Meningkatkan asupan zat gizi dewasa/lansia sesuai
dengan gizi seimbang
Kriteria Alternatif 1 Alternatif 2
Meningkatkan ketepatan Meningkatkan
pemilihan bahan makanan ketrampilan pengolahan
bahan makanan
1. Sumber daya
 Manusia 3 4
 Dana 3 3
 Sarana prasarana 5 3
 Waktu 3 2
2. Dukungan kebijakan 4 5
3. Dukungan masyarakat 3 4
4. Sustainability 3 5
(keberlangsungan)
Total Skor 24 26
6.5 LOGICAL FRAMEWORK ANALYSIS
Tabel 5.2 Penentuan Tujuan Dewasa dan Lansia Obesitas
Summary of Objective Indicator of Objective Means of Verifications Important Assumption
Overall goal: Prevalensi dewasa/lansia obesitas di 1. Data sekunder bidan
Menurunkan prevalensi desa Arjasa menurun sebanyak 10% setempat
dewasa/lansia obesitas 2. Data primer dari hasil
wawancara
Development goal: Jumlah dewasa/lansia yang 1. Data hasil wawancara recall 1. Dewasa / lansia
Meningkatkan asupan zat gizi mengkonsumsi zat gizi sesuai cenderung tidak nafsu
dewasa/lansia sesuai dengan gizi dengan gizi seimbang meningkat makan
seimbang menjadi 50%
Project purpose: Jumlah dewasa/lansia yang dapat 1. Data hasil wawancara 1. Dewasa / lansia
Meningkatkan ketepatan memilih bahan makanan yang tepat 2. Data kuesioner dan cenderung memiliki
pemilihan bahan makanan meningkat menjadi % wawancara persepsi yang salah
terkait makanan
Result/output: 1. Jumlah dewasa/lansia yang 1. Data kuesioner dan hasil 1. Dukungan keluarga
1. Peningkatan pengetahuan memiliki peningkatan wawancara
terkait gizi seimbang dan pengetahuan terkait gizi 2. Data hasil pretest dan post
pola hidup sehat seimbang dan pola hidup sehat test
2. Peningkatan aktivitas fisik meningkat menjadi 80%
2. Jumlah dewasa/lansia yang
memiliki peningkatan aktivitas
fisik meningkat menjadi 80%
Activities: Input: Output:
1. Penyuuhan dan pelatihan 1. Manusia 1. Meningkatkan pengetahuan
membuat makanan tinggi 2. Dana dewasa/lansia mengenai
serat (SINGSET) 3. Sarana prasarana makanan tinggi serat dan
2. Teknologi tepat guna aktivitas fisik.
(Cooking Bolapa- 3. Meningkatkan keterampilan
pemanfaatan ampas kelapa pengolahan bahan makanan
menjadi Bolapa)
3. SETOB (senam tolak
obesitas)
6.6 PLAN OF ACTION

1. Penyuluhan dan Pelatihan Gizi (SINGSET)

Nama program : SEMESTA


Nama kegiatan : Penyuluhan dan Pelatihan Gizi (SINGSET-masak tinggi serat)
Tabel 6.3.1 Tabel Penyusunan Rencana Kegiatan Penyuluhan dan Pelatihan Gizi
Deskrip Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outco P
si Kegiatan Langkah Person Personil Target Waktu Lok Jenis Sumbe me j
Kegiata Kegiatan il Penduk dan asi Dan r
n Langs ung Sasara Jumla
ung n h
Langs
ung
Kegiata - Untuk Persiapan: Kelom Bidan Sasaran Pembukaan Balai Print Dana Jumlah penera A
n mening - Berkoordi pok A2 desa dan : (25 menit) desa Pretest PKL kehadira pan 2
SINGSE katkan nasi perangk dewasa - Pembu arjas 15 mahasis n makan
T penget dengan at d esa lansia kaan a (Rp. wa minimal an
merupak ahuan perangkat obesita - Sambu 15.000 75% tinggi
an dan desa s di atn ) Jumlah serat
Penyulu ketera setempat desa bidan, Postest peningka
han dan mpilan kepala tan
Pelatiha dewasa dan bidan arjasa desa 15 pengetah
n Gizi dan - Mengund dan (Rp. uan
tentang lansia ang Target perwak 15.000 minimal
pembuat terkait dewasa Dewas ilan ) 80%
an makan dan a= 15 kelomp Leaflet
makana an lansia, Lansia ok 30
n tinggi tinggi bidan dan = 15 (Rp.
Pretest (10
serat serat kepala 60.000
menit)
desa )
Materi (30
- Menyiapk Poster
menit)
an soal 3 (Rp.
Praktek
pretest 45.000
memasak
dan post )
makanan
test alat
tinggi serat
- Menyiapk dan
(30 menit)
an materi bahan
Post test
yang akan (450.0
(10 menit)
dibawaka 00)
Penutupan
n
(10 menit)
- Menyiapa
kn sarana
dan
prasarana
Hari kegiatan:
Pembukaan
- Pembukaa
n
- Sambuatn
bidan,
kepala
desa dan
perwakilan
kelompok
Pretest
Materi
Praktek
memasak
makanan tinggi
serat
Post test
Penutupan

2. TTG Bolapa

Nama program : SEMESTA


Nama kegiatan : Teknologi Tepat Guna Bolapa (Cooking BOLAPA)

Tabel 6.3.2 Tabel Penyusunan Rencana Kegiatan


Deskrip Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outcom P
si Kegiatan Langkah Person Personil Target Waktu Lok Jenis Sumbe e j
Kegiata Kegiatan il Penduk dan asi Dan r
n Langs ung Sasara Jumla
ung n h
Langs
ung
teknolog untuk Persiapan: Kelom Bidan Sasara Pembukaan Balai Bahan Dana peningka pemanfa A
i tepat meningka - Berkoordi pok A2 desa dan n: (25 menit) desa mema PKL tan atan 2
guna tkan nasi perangk dewasa - Pembu arjas sak = mahasi pengetah ampas
dilakuka keterampi dengan at desa dan kaan a 300.00 swa uan kelapa
n dengan lan perangkat lansia - Sambu 0 tentang menjadi
pemanfa memasak desa di desa atn pemanfa Bolapa
atan setempat arjasa bidan, atan
ampas dan bidan kepala ampas
kelapa - Mengund Target desa kelapa
menjadi ang sasaran dan
bolapa dewasa 20 perwak
(bolu dan ilan
ampas lansia, kelomp
kelapa) bidan dan ok
kepala
Materi (30
desa
menit)
- Menyiapk
Praktek
an soal
pembuatan
pretest
Bolapa (60
dan post
menit)
test
Penutupan
- Menyiapk
(10 menit)
an materi
yang akan
dibawaka
n
- Menyiapa
kn sarana
dan
prasarana
Hari kegiatan:
Pembukaan
- Pembukaa
n
- Sambuatn
bidan,
kepala
desa dan
perwakilan
kelompok
Materi
Praktek
pembuatan
Bolapa
Penutupan
3. SETOB

Nama program : SEMESTA


Nama kegiatan : SETOB (Senam Tolak Obesitas)
Tabel 6.3.3 Tabel Penyusunan Rencana Kegiatan Emo Demo SETOB
Deskri Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outcome P
psi Kegiatan Langkah Person Personi Target Waktu Lok Jenis Dan Sumbe j
Kegiat Kegiatan il l dan asi Jumlah r
an Langs Penduk Sasara
ung ung n
Langs
ung
SeToB untuk Persiapan: Kelom Bidan Sasara Pembukaa Bala Sound/ Dana pengeta meningka A
atau meningka - Berkoord pok A2 desa n: n (25 i speaker, PKL huan tkan 2
senam tkan inasi dan dewasa menit) desa laptop mahasi dewasa aktivitas
tolak perilaku dengan perangk dan - Pembu arjas swa dan fisik
obesita hidup perangka at desa lansia kaan a lansia dewasa
s sehat t desa desa - Sambu meningk lansia
merupa (aktivitas setempat arjasa atn at
kan fisik) dan bidan, minimal
salah dewasa/la bidan Target kepala 80%
satu nsia - Mengund dewasa desa tentang
kegiata ang = 15 dan aktivitas
n yang dewasa lansia perwak fisik dan
dilakuk dan = 15 ilan variasi
an lansia kelom makana
untuk - Menyiap pok n
menam kan
Praktek
bah video
emodemo
aktivita senam
- Kegiat
s yang
an (30
dewasa akan
menit)
lansia dibawaka
- Penut
n
upan
- Menyiap
(10
kan
menit)
sarana
dan
prasarana
Hari kegiatan:
Pembukaan
- Pembukaa
n
- Sambuatn
bidan,
kepala
desa dan
perwakila
n
kelompok
Emodemo
Penutupan
6.7 Rencana Monitoring dan Evaluasi Dewasa dan Lansia Obesitas

Task Analysis Dewasa dan Lansia Obesitas

Tabel 7.3.1 Tabel Task Analysis Dewasa dan Lansia Obesitas


Aktivitas Waktu Fr PIC Metode Sumber Daya
Mulai Akhi q Manusia Bahan
r
Pembuatan 26-06-2023 03- Anggota Koordinator Semua anggota - Rapat anggota
proposal kegiatan 07- kelompok internal kelompok - Pembuatan struktur
2023 organisasi serta jobdesk
setiap anggota
Menemui 04-07-2023 04- Anggota Koordinator Semua anggota - Proposal kegiatan
stackholder (kepala 07- kelompok internal dan kelompok - Pertemuan
desa dan bidan) 2023 eksternal
untuk mengajukan
proposal
Melakukan survey 05-07-2023 05- Anggota Analisis - Semua anggota - Dokumentasi lokasi
lokasi 07- kelompok situasi kelompok
2023 - Bidan
Pra - kegiatan 08-07-2023 10- Anggota Coordinator Semua anggota - Menata tempat kegiatan
07- kelompok internal kelompok - Menyiapkan media
2023 kegiatan
- Technical meeting
Hari kegiatan 1. Ghibah Anggota Koordinator - Semua anggota - Penyuluhan dan
semest kelompok internal dan kelompok pelatihan gizi mengenai
a eksternal - Peserta makanan tinggi serat dan
(21/07/ (masyarakat) aktivitas fisik
23) - Tamu - Teknologi tepat guna
2. TTG undangan pembuatan BOLAPA
Bolapa (kepala desa, (bolu ampas kelapa)
(27/07/ bidan, dan - Emodemo SETOB
23) kader) (senam tolak obesitas)
3. Setob - Dokumentasi kegiatan
(30/07/
23)
Pembuatan laporan Anggota Coordinator Semua anggota - Rapat anggota
kegiatan akhir dan kelompok internal kelompok - Hasil pencapaian
evaluasi kegiatan kegiatan
Perencanaan Monitoring Dewasa dan Lansia Obesitas

Tabel 7.3.2 Tabel Perencanaan Monitoring Dewasa dan Lansia Obesitas


Komponen Projek Indikator MoV Frekuens Metode PJ
i
Input
Pendanaan Pada bulan juli minggu - Melalui rekening 1x - Pertemuan langsung
pertama setelah pengajuan bank mahasiswa dengan stackholder
proposal sudah - Menyetujui peraturan - Pengecekan langsung
ditandatangani oleh PKL yang sudah - Menetapkan jadwal
stackholder, dana siap ditetapkan kampus di pertemuan
digunakan. Desa Arjasa - Pengecekan laporan
- Laporan persiapan program dari 3
program dari 3 kegiatan
kegiatan 3x - Pengecekan laporan
- Dokumen keuangan undangan
- Persiapan undangan - Menetapkan jadwal
untuk sasaran program untuk 3
kegiatan
Persiapan program Pada bulan Juli minggu - Laporan 3x - Pengecekan laporan Semua
dengan 3 kegiatan kedua mempersiapkan persiapan program dari 3 anggota
berbeda alat, bahan dan tempat program dari 3 kegiatan
untuk dilakukan program kegiatan - Pengecekan laporan
dengan 3 kegiatan - Dokumen undangan
keuangan - Menetapkan jadwal
- Persiapan program untuk 3
undangan untuk kegiatan
sasaran
Proses
Kegiatan pertama Pada bulan Juli minggu - Kegiatan berjalan 2x - Penyuluhan dan Semua
penyuluhan dan ketiga di hari pertama lancar sesuai pelatihan Gizi terkait anggota,
pelatihan gizi dan dilakukan kegiatan dengan makanan tinggi serat kader,
kegiatan kedua penyuluhan dan pelatihan perencanaan di dan aktivitas fisik dan bidan
Teknologi Tepat Guna gizi dan hari keempat minggu kedua - Teknologi Tepat
pembuatan Bolapa dilakukan kegiatan - Sasaran datang Guna pembuatan
Teknologi Tepat Guna sesuai dengan Bolapa
pembuatan Bolapa undangan yang - Pengecekan alat dan
disebarkan bahan kegiatan
- Pencatatan - Kuesioner dengan
laporan kegiatan pre-test dan post-test
tetap dilakukan - Penyebaran leaflet
setelah dilakukan
kegiatan
- Hasil masakan
diberikan ke peserta
Kegiatan ketiga emo Pada bulan Juli minggu - Kegiatan berjalan 1x - Emo demo SETOB Semua
demo SETOB (Senam keempat di hari pertama lancar sesuai - Pengecekan sarana anggota,
Tolak Obesitas) dilakukan kegiatan emo dengan dan prasarana kader dan
demo SETOB perencanaan di kegiatan bidan
minggu kedua - Pengecekan
- Sasaran datang presentasi kehadiran
sesuai dengan peserta
undangan yang
disebarkan
- Pencatatan
laporan kegiatan
tetap dilakukan
Output
Peserta mengerti Persentase pengetahuan - Hasil pre-test dan 2x - Perbandingan hasil Semua
mengenai materi yang dan pemahaman peserta post-test pre-test dengan hasil anggota,
disampaikan pada saat sesuai dengan target post-test kader dan
Penyuluhan dan bidan
Pelatihan Gizi
mengenai makanan
tinggi serat dan
aktivitas fisik
Peserta dapat Persentase peningkatan - Hasil presentasi 1x - Perbandingan hasil Semua
meningkatkan keterampilan, pengetahuan peserta memasak yang dibuat anggota,
keterampilan memasak dan pemahaman sesuai peserta kader dan
dan membuat menu dengan target bidan
baru yang tinggi serat
untuk makanan sehari-
hari
Peserta dapat Persentase aktivitas fisik - Hasil presentasi 1x - Perbandingan Semua
meningkatkan aktivitas peserta sesuai dengan peserta aktivitas fisik yang anggota
fisik target dilakukan peserta dan kader
sebelum dan sesudah
kegiatan
Rencana Evaluasi Dewasa dan Lansia Obesitas

Tabel 7.3.3 Tabel Rencana Evaluasi Dewasa dan Lansia Obesitas


Tujuan evaluasi Objektif evaluasi Komponen Indicator MoV Bagaimana
proyek yang menggunakan data
akan dievaluasi
Untuk meningkatkan Untuk mengetahui - Pre-test - Jumlah - Pre-test Membandingkan
pengetahuan dan berapa persentase - Post-test kehadiran - Post-test hasil sebelum dan
pemahaman tentang peningkatan minimal 60% sesudah penyuluhan
obesitas dan asupan pengetahuan dan - Jumlah
gizi seimbang pemahaman tentang dewasa/lansia
dewasa/lansia obesitas dan asupan yang mengalami
gizi seimbang peningkatan
dewasa/lansia pengetahuan
minimal sebesar
50%
Untuk meningkatkan Untuk meningkatkan - Hasil emo - Jumlah Hasil emo demo Membandingkan
aktivitas fisik aktivitas fisik demo kehadiran (akhir skoring) hasil sebelum dan
dewasa/lansia (akhir minimal 60% sesudah emo demo
skoring) - Jumlah
dewasa/lansia
yang mengalami
peningkatan
aktivitas fisik
minimal sebesar
50%
Untuk Untuk meningkatkan Hasil akhir - Jumlah Hasil akhir Membandingkan
memanfaatkan bahan keterampilan proyek TTG kehadiran proyek TTG hasil sebelum dan
pangan lokal di desa dewasa/lansia dalam (pembuatan minimal 60% (pembuatan sesudah pengolahan
arjasa mengolah bahan Bolapa) - Jumlah Bolapa) bahan pangan lokal
pangan lokal dewasa/lansia
yang mengalami
peningkatan
pengetahuan
minimal sebesar
50%
BAB VII KEGIATAN WAJIB

Deskrip Tujuan Langkah- Strategi Kegiatan Sumber Daya Output Outco P


si Kegiatan Langkah Person Personil Target Wak Lokasi Jenis Sumbe me j
Kegiata Kegiatan il Penduk dan tu Dan r
n Langsu ung Sasara Jumlah
ng n
Langsu
ng
KABIN tujuan persiapan: Kelom Bidan Sasaran 1 rumah Dana pengetah peruba A
adalah dilakukan - Berkoordin pok A2 desa dan : balita jam warga PKL uan han 2
keluarga kegiatan asi denga perangka stuntin mahasis sasaran perilak
binaan ini yaitu keluarga t desa g, ibu wa meningk u
yang meningkat binaan hamil at sasaran
meliputi kan hari kegiatan: kek dan minimal terhada
balita pengetahu - Melakukan dewasa 80% p
stunting, an konseling atau tentang kesadar
ibu terhadap kepada lansia kesadara an gizi
hamil sasaran sasaran obesita n gizi
kek dan terhadap s dan
dewasa kesadaran praktek
lansia gizi pengolah
obesitas an
makanan
yang
baik
mengik tujuan persiapan: Kelom Bidan Sasaran 1-2 tempat timbang dana A
uti dari - berkoordin pok A2 desa dan : jam posyan an, pita PKL 2
posyand kegiatan asi dengan perangka bayi/ba du lila dan mahasis
u ini yaitu bidan dan t desa lita dan microto wa
bayi/Ba untuk kader ibu ise
bali dan membantu hari kegiatan: hamil
ibu tenaga - melakukan dalam
hamil Kesehatan pengukura 3 kali
dalam n pada bayi kegiata
kegiatan balita n
posyandu - melakukan posyan
serta kegiatan 5 du di
pelaksana meja desa
an 5 meja

Anda mungkin juga menyukai