Anda di halaman 1dari 6

ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH

SMA PERGURUAN RAKYAT 2


JL. AD LAMPIRI NO 28 , Pondok Kelapa Duren Sawit Jakarta Timur
Telp : 021- 8655438

PROPOSAL ACARA HARI


PAHLAWAN

SMA PERGURUAN RAKYAT 2


JL. AD LAMPIRI RAYA NO. 28, Pondok Kelapa, Jakarta
Timur
Tahun 2020/2021
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA PERGURUAN RAKYAT 2
JL. AD LAMPIRI NO 28 , Pondok Kelapa Duren Sawit Jakarta Timur
Telp : 021- 8655438

I. Latar Belakang
Pada tanggal 10 November diperingati sebagai hari
pahlawan. Yang mana merupakan momen sejarah yang akan
selalu kita kenang dan kita peringati sebagai perwujudan rasa
cinta kita terhadap tanah air serta mengenang jasa-jasa para
pahlawan yang sudah mempertaruhkan jiwa dan raganya demi
negeri kita tercinta Indonesia Raya. Maka dari itu kami OSIS
SMA PERGURUAN RAKYAT 2 sebagai generasi penerus
bangsa sudah sepatutnya mempertahankan kemerdekaan yang
sudah diperjuangkan oleh nenek moyang terdahulu, yaitu salah
satunya dengan memperingati hari pahlawan dengan berbagai
kegiatan yang positif yaitu dengan beberapa macam perlombaan
yang diikuti oleh seluruh siswa/i SMA PERGURUAN
RAKYAT 2.

II. Maksud dan Tujuan


Adapun maksud dan tujuan dari kegiatan tersebut
adalah :
a. Mengajak seluruh warga SMA Perguruan Rakyat 2 untuk
mengingat jasa-jasa para pahlawan.
b. Meningkatkan persatuan dan kesatuan warga SMA Perguruan
Rakyat 2.
c. Membawa siswa untuk meningkatkan kreativitas dan kreasi.
d. Meningkatkan kerja sama diantara siswa.

III. Tema Kegiatan


“Inspiring of Hero”

IV. Peserta
Seluruh siswa/i SMA PERGURUAN RAKYAT 2

V. Waktu dan Tempat


Hari : Jum’at
Tanggal : 10 November 2022
Tempat : Lapangan SMA PERGURUAN RAKYAT 2
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA PERGURUAN RAKYAT 2
JL. AD LAMPIRI NO 28 , Pondok Kelapa Duren Sawit Jakarta Timur
Telp : 021- 8655438

VI. Kegiatan Mata Lomba


1.1 Lomba Fashion Show
1.2 Lomba Musikalisasi Puisi
1.3 Lomba Pidato

VII. Waktu dan Pelaksanaan Lomba


Jumat, 10 November 2023

NO Kegiatan Waktu Keterangan


1 Pembukaan 07.15 - Pembukaan acara
07.30 oleh MC
2 Sambutan kepala 07.30 - Sambutan dari
sekolah 07.45 kepala sekolah
3 Sambutan ketua 7:45 – Sambutan oleh
pelaksana 8:00 ketua pelaksana
4 Persiapan lomba 08.00 - Persiapan Lomba
musikalisi puisi 8:10 Musikalisasi
Puisi oleh panitia

5 Lomba musikalisasi 8.10 - 8.25 Kegiatan lomba


puisi musikalisasi
puisi

6 Persiapan lomba 8.25 - 8.35 Persiapan lomba


fashion show fashion show

7 Lomba fashion show 8.35 - 8.50 Kegiatan lomba


fashion show

8. Persiapan lomba 8.50 - 9.00 Persiapan lomba


pidato pidato
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA PERGURUAN RAKYAT 2
JL. AD LAMPIRI NO 28 , Pondok Kelapa Duren Sawit Jakarta Timur
Telp : 021- 8655438

9 Lomba pidato 9.00 - 9.20 Kegiatan lomba


pidato

10. Penutupan dan 9.30 - Penutupan dan


Pengumuman 10.00 pengumuman
pemenang | Mc pemenang oleh
MC

VIII. Anggaran Dana

NO Keterangan Biaya
1 Hadiah Peserta Rp. 2.000.000
Lomba
2 Perlengkapan Rp. 500.000
3 Konsumsi Rp. 400.000
4 Dana Darurat Rp. 500.000
Total Rp. 3.400.000

IX. Susunan Kepanitiaan

1. Ketua Pelaksana : Teuku M. Syulthanul I.


2. Sekretaris : Nathaniela
3. Bendahara : Rafid Firgantoro
4. Koordinator Acara : Pasha & Daniel Radcliff
5. MC : Chelsea & Innesya
6. Konsumsi : Jarwa Budiyanto
7. Perlenngkapan lapangan : Balijan Uwais
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA PERGURUAN RAKYAT 2
JL. AD LAMPIRI NO 28 , Pondok Kelapa Duren Sawit Jakarta Timur
Telp : 021- 8655438

8. Lomba

1. Lomba Puisi : Latika Anggraini,


Edison Maheswara
2. Lomba Fashion Show : Bala Wijaya, Irma
Mandasari
3. Lomba Pidato : Putri Handayani, Karja
Wibowo

9. Hadiah : Kani Lailasari, Uli Wulandari


10. Keamanan : Irnanto Tampubolon, Mitra
Hakim
11. Dokumentasi : Upik Sitorus, Gaduh Pratama

12. PJ Kelas :

1. 10 MIPA 1 = Rafi Rhadiyanto


2. 10 MIPA 2 = Ridwan Prasetyo
3. 10 IPS 1 = Kunthara Mangunsong
4. 10 IPS 2 = Najwa Mulyani
5. 11 MIPA 1 = Keisha Purwanti
6. 11 MIPA 2 = Zahra Utami
7. 11 MIPA 3 = Erik Hardiansyah
8. 11 IPS 1 = Margana Sinaga
9. 11 IPS 2 = Taswir Widodo
10.11 IPS 3 = Susanto Adi Pranata

X. Penutup
Demikian proposal kegiatan ini kami buat agar menjadi dasar
pertimbangan dalam menyetujui dan mendukung kegiatan ini.
Proposal ini masih jauh dari sempurna, maka kritik dan saran serta
masukan yang dapat membantu menyempurnakan pelaksanaan
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA PERGURUAN RAKYAT 2
JL. AD LAMPIRI NO 28 , Pondok Kelapa Duren Sawit Jakarta Timur
Telp : 021- 8655438

kegiatan selanjutnya sangat kami harapkan. Atas kesalahan dan


kekurangan kami mohon maaf yang sebesar-besarnya.

Lembar Pengesahan

Ketua Pelaksana Ketua OSIS

Teuku M. Syulthanul I. Alif Syahputra

Mengetahui dan Mengesahkan

Pembina OSIS Wakil Kesiswaan

Miqdad Alfarisyi, S.Pd Roby Setyawan, S.Pd.I,


M.Pd.I

Kepala SMA Perguruan Rakyat 2

Agung Niko Nagara Yanatama, S.Sos.

Anda mungkin juga menyukai