Anda di halaman 1dari 12

SEKOLAH TINGGI

ILMU EKONOMI CIREBON


JURUSAN / PROGRAM STUDI MANAJEMEN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Kode Mata
Nama Mata Kuliah Bobot SKS Semester Tgl Penyusunan
Kuliah
Pengantar Ekonomi Pembangunan 3 5
Otorisasi Nama Koordinator Koordinator Bidang Keahlian
Ka PRODI
Pengembang RPS (Jika Ada)

Vina Andita
H. Edi Tohidi, M.M H. Edi Tohidi, M.M Pratiwi, M.M

CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi)Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah
S-04 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan
bangsa
S-09 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri
S-10 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan
P-1 Menguasai konsep teoritis, metoda, teknik perangkat analisis fungsi manajemen (perencanaan, pelaksanaan, pengarahan,
pemantauan, evaluasi, dan pengendalian) dan fungsi organisasi di bidang ekonomi pembangunan secara mendalam;
Capaian
KU-1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam implementasi ilmu ekonomi pembangunan yang berkaitan
Pembelajaran (CP)
dengan penelitian ilmiah, bisnis dan ekonomi
KU-2 Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur
KU-3 Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan
solusi, gagasan, desain atau kritik seni
KK-1 Mampu mengidentifikasi fungsi manajeman (perencanaan, pengorganisasian, penyusunan anggaran, pengarahan, dan pengendalian
serta evaluasi) pada level operasional di berbagai tipe organisasi skala kecil, skala menengah, dan skala besar

1
KK-2 Mampu melaksanakan fungsi organisasi pada bidang ekonomi pembangunan pada level operasional di berbagai tipe organisasi
KK-6 Mampu melakukan kajian empirik dan pemodelan dengan menggunakan metode ilmiah pada berbagai tipe organisasi berdasarkan
fungsi organisasi;

CPMK (Capaian Pembelajaran Mata Kuliah)


CPMK1 Mampu meningkatkan pemahaman mengenai arti penting pembangunan ekonomi (S04, S09, P1, KU1, KK1)
CPMK2 Mampu mengenali indikator yang dapat digunakan untuk mengukur keberhasilan pembangunan ekonomi suatu negara (S04, KU2,
P1)
CPMK3 Mampu menganalisis alasan diperlukannya perencanaan pembangunan bagi negara sedang berkembang (S04, S09, S10, KU3, KK2)
CPMK4 Mampu menganalisis mengenai persoalan yang dihadapi dalam pembangunan ekonomi (S09, KU1, KK1)
CPMK5 Mampu melihat cara mencari jalan keluar melalui kebijakan ekonomi yang diperlukan untuk mengatasinya (S10, KU2, KK6)

Standar Capaian Pembelajaran :

Menguasai mata kuliah pengantar ekonomi pembangunan serta mampu menerapkannya secara logis, kritis, sistematis dan inovatif dengan
tetap memperhatikan nilai humaniora dan etika pada organisasi bisnis dan non bisnis sebagai perwujudan rasa tanggungjawab pada bangsa
Diskripsi Singkat dan negara.
MK
Mata kuliah Pengantar Ekonomi Pembangunan ini membahas topic-topik mengenai:
Perhatian terhadap Pembangunan Ekonomi; Indikator Pembangunan; Teori Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi dan Strategi
Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi; Perencanaan Pembangunan Ekonomi; Kebijakan dan Masalah Pembangunan; 6. Krisis Utang
Internasional dan Pembiayaan Pembangunan; Pembangunan Berkelanjutan

1. Perhatian terhadap pembangunan ekonomi, perbedaan pembangunan dan pertumbuhan ekonomi, sekilas tentang negara berkembang

2. Perlunya indikator pembangunan seperti indikator moneter dan sosial


Bahan Kajian / 3. Teori Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi dan Strategi Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
Materi
4. Perencanaan Pembangunan Ekonomi, pengertian, unsur dan fungsi dari perencanaan
Pembelajaran
5. Kebijakan moneter dan fiscal negara berkembang dan masalah pembangunan seperti pertumbuhan ekonomi, distribusi pendapatan,
kemiskinan, pembangunan dalam negeri dan masalah pembangunan manusia
6. Krisis Utang Internasional dan penyebab timbuknya krisis utang dan struktur pembiayaan pembangunan

2
7. Pembangunan Berkelanjutan terdiri dari peranan lingkungan dalam perekonomian
8. Tugas Presentasi materi mengenai topik masalah-masalah ekonomi pembangunan
Utama:
1. Lincolin Arsyad, Edisi Terbaru, Ekonomi Pembangunan, STIE YKPN Yogyakarta
2. Sadono Sukirno, 2006, Ekonomi Pembangunan, Edisi Kedua, Kencana, Jakarta
3. Mudrajat Kuncoro, Edisi 5, 2010, Dasar – dasar Ekonomika Pembangunan, YKPN, Yogyakarta
Daftar Referensi
Pendukung:
1. Irawan, dan Suparmoko, 2002, Ekonomi Pembangunan, Edisi Keenam, BPFE Yogyakarta
2. Tulus Tambunan dan Faisal Basri, ekonomi pasca modernis ( m. Dawam raharjo )
3. Jurnal dengan tema yang berhubungan dengan Ekonomi Pembangunan
Perangkat lunak: Perangkat Keras:
Media
Pembelajaran Microsoft Office Notebook, LCD Projector dan Jaringan Internet

Nama Dosen
………………………….
Pengampu
Matakuliah
-
prasyarat (Jika ada)

3
Sub-CPMK Bahan Kajian Bentuk dan Penilaian
Minggu (Kemampuan akhir (Materi Pembelajaran) Metode Estimasi Pengalaman Belajar Kriteria & Indikator Bobot
Ke- yg direncanakan) Pembelajaran Waktu Mahasiswa Bentuk (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


1 Memahami 1. Kebutuhan dan • Bentuk: TM: Menyusun kasus • Kriteria: • Ketepatan 5%
perkembangan Perhatian pada Kuliah 1×(2x50”) mengenai karakteristik Ketepatan, menjelaskan
perhatian terhadap Ekonomi negara yang sedang kesesuaian dan tentang
pembangunan Pembangunan • Metode: berkembang khususnya di sistematika karakteristik
ekonomi sebelum 2. Cakupan Bahasan Problem Indonesia negara yang
dan sesudah Solving sedang
Ekonomi • Bentuk non-
Perang Dunia II (Tugas 1) berkembang
Pembangunan test:
Menguasai 3. Evolusi Makna Tulisan
cakupan bahasan Pembangunan makalah
ekonomi 4. Pembangunan
pembangunan, Ekonomi dan
Pertumbuhan
Mampu Ekonomi
membedakan 5. Sekilas Tentang
pengertian antara Negara Berkembang
ekonomi
pembangunan,
pembangunan
ekonomi, dan
pertumbuhan
ekonomi,

Mengetahui secara
pasti apa saja
karakteristik secara
umum mengenai
negara sedang
berkembang.

4
2 Memahami 1. Perlunya Indikator • Bentuk: TM: Mengerjakan kasus • Kriteria: Ketepatan 5%
indikator-indikator Pembangunan Kuliah 1×(2x50”) mengenai indikator- Ketepatan, menjelaskan
keberhasilan 2. Indikator Moneter indikator keberhasilan kesesuaian dan tentang
pembangunan 3. Indikator Sosial • Metode: pembangunan selain dari sistematika karakteristik
ekonomi berupa Problem pendapatan perkapita negara yang
indikator moneter Solving sedang
• Bentuk non-
dan indikator (Tugas 2) berkembang
nonmoneter test:
Tulisan
Mengidentifikasi makalah
kelemahan
pendapatan per
kapita sebagai
indikator
pembangunan.

Mampu
mengidentifikasi
kesejahteraan
ekonomi bersih,
indikator kulitas
hidup dan
indikator
pembangunan
manusia serta
dapat
menyebutkan/men
cari alternatif
indikator-indikator
pembangunan
lainnya
3 Memahami Teori pembangunan • Bentuk: TM: Mengerjakan tugas Kriteria: Ketepatan 10%
pembagian teori- ekonomi Kuliah 1×(2x50”) diskusi terkait teori Ketepatan, menjelaskan teori
teori pembangunan ekonomi kesesuaian dan pembangunan
pembangunan 1. Mashab Historismus • Metode: dari beberapa ahli sistematika ekonomi
ekonomi yang (Frederich List, dll) Focus group

5
dikelompokkan 2. Mashab Analitis discussion (Tugas 3)
dalam : Mazhab (Klasik, Neo-klasik, (FGD) Bentuk non-
Historismus, Teori Keynesian) test:
Klasik dan Neo 3. Teori Schumpeter • Tulisan
Klsik, Teori 4. Teori Ketergantungan makalah
Keynesian, Teori
5. Teori Pertumbuhan • presentasi
Scumpeter dan
lainnya
Teori
Ketergantungan.
Teori pertumbuhan
ekonomi
Memahami tahap-
tahap 1. Teori Rostow
pertumbuhan 2. Teori Frederich List
ekonomi yang 3. Teori Hilderbrand
dikemukakan 4. Teori Karl Bucher
dalam teori 5. Teori Lewis
Rostow, teori Teori Ranis dan Fei
Frederich List, teori
Hildelbrand, teori
Karl Bucher, teori
Lewis dan teori
Ranis dan Fei
4 Memahami 1. Kebijakan Ekonomi • Bentuk: TM: Mampu membedakan Kriteria: Ketepatan 5%
mengenai Dalam Negeri Kuliah 1×(2x50”) kebijakan ekonomi dalam Ketepatan, menjelaskan
kebijakan ekonomi 2. Kebijakan Ekonomi dan luar negeri dan kesesuaian dan kebijakan ekonomi
dalam dan luar Luar Negeri • Metode: menganalisis strategi yang sistematika dan penetapan
negeri dalam 3. Strategi Upaya Problem diterapakan pada strategi
proses Minimum Solving pembangunan ekonomi Bentuk non-
perkembangan
4. Strategi test:
ekonomi, dan
penetapan strategi Pembangunan • Tulisan
yang diterapkan Seimbang makalah
dalam mencapai 5. Strategi
pertumbuhan dan Pembangunan Tak
pembangunan Seimbang

6
ekonomi

5 Memahami 1. Pengertian, Unsur, • Bentuk: TM: Menyebutkan proses Kriteria: Ketepatan 5%


pengertian, unsur dan Fungsi Kuliah 1×(2x50”) perencanaan ekonomi Ketepatan, menjelaskan
dan fungsi Perencanaan khususnya di Indonesia kesesuaian dan perencanaan
perencanaan, 2. Perlunya Perencanaan • Metode: sistematika ekonomi
alasan Pembangunan Diskusi khususnya di
diperlukannya 3. Sifat, Proses, dan Bentuk non- Indonesia
perencanaan
Peranan Perencanaan test:
pembangunan bagi
negara sedang Ekonomi • Tulisan
berkembang, dan 4. Perencanaan Dalam makalah
bagaimana proses Berbagai Bentuk
perencanaan Sistem Ekonomi
ekonomi. 5. Syarat-syarat
Berhasilnya Suatu
Mampu Perencanaan
mengidentifikasi 6. Perencanaan
syarat-syarat Pembangunan di
keberhasilan dalam Indonesia
perencanaan
pembangunan
secara umum dan
khususnya bagi
pembangunan di
Indonesia
6 Memahami bahwa 1. Perubahan Berbagai • Bentuk: TM: Menganalisis terkait Kriteria: Ketepatan 10%
struktur ekonomi Sektor Kuliah 1×(2x50”) perubahan struktur Ketepatan, menjelaskan
akan mengalami 2. Perubahan Struktur ekonomi dakam proses kesesuaian dan terkait perubahan
perubahan dalam Penggunaan Tenaga • Metode: pembangunan dan faktor- sistematika struktur ekonomi
proses Kerja Problem faktor yang akan
pembangunan 3. Perubahan Struktur Solving mengalami perubahan Bentuk non-
ekonomi.
Sektor Industri dan test:
(Tugas 4)
Mampu Jasa

7
menyebutkan 4. Perubahan Struktur • Tulisan
faktor-faktor yang Industri Menurut makalah
akan mengalami Analisis Chenery • presentasi
perubahan akibat 5. Perubahan Struktur
adanya proses Perekonomian Negara
pembangunan Berkembang
ekonomi
7 Memahami 1. Pandangan Pokok • Bentuk: TM: Menganalisis mikro dan Kriteria: Ketepatan 5%
permasalahan Analisis Mikroekonomi Kuliah 1×(2x50”) makro ekonomi dan Ketepatan, menjelaskan
ekonomi yang dan Makroekonomi menyebutkan kebijakan kesesuaian dan analisis makro dan
dihadapi 2. Proses Multiplier di • Metode: moneter danfiskal negara sistematika mikro
khususnya di Negara Berkembang Problem berkembang
negara 3. Kebijakan Moneter Solving Bentuk non-
berkembang dan (Tugas 5)
dan Fiskal Negara test:
dapat melakukan
analisis secara Berkembang • Tulisan
mikroekonomi dan Mekanisme Pasar di makalah
makroekonomi, Negara Berkembang • presentasi
memahami alur
bekerjanya proses
multiplier.

Mampu mengenali
dan memahami
peran kebijakan
moneter dan fiskal
di negara
berkembang dan
bagaimana
mekanisme
bekerjanya pasar di
negara
berkembang
8 Memahami arti 1. Masalah Pertumbuhan • Bentuk: TM: Kasus terkait riset Kriteria: Ketepatan 10%
penting Ekonomi Kuliah 1×(2x50”) pertumbuhan ekonomi, menjelaskan
pertumbuhan distbusi pendapatan, tentang masalah-

8
ekonomi dan 2. Masalah Distribusi • Metode: kemiskinan, Ketepatan, masalah dalam
faktor-faktor Pendapatan Problem pembangunan dalam kesesuaian dan ekonomi
penyebab 3. Masalah Kemiskinan Solving negeri dan pembangunan sistematika pembangunan
pertumbuhan 4. Masalah manusia
ekonomi. Pembangunan Dalam Bentuk non-
Negeri (Tugas 6) test:
Mampu
mengidentifikasi
5. Masalah • Tulisan
masalah dan Pembangunan makalah
macam-macam manusia • presentasi
distribusi
pendapatan,
masalah, penyebab
dan kategori
kemisikinan dan
indikator
kemisikinan.

Mampu mengkaji
hambatan
pembangunan
yang bersumber
dari dalam negeri
dan masalah yang
muncul mengenai
pembangunan
manusia yaitu
berupa masalah
kependudukan,
pengangguran,
wanita dan migrasi
9 Memahami konsep 1. Konsep Dualisme • Bentuk: TM: Membedakaan konsep Kriteria: Ketepatan 5%
dualisme yang 2. Dualisme Sosial Kuliah 1×(2x50”) dualism dan mengetahui Ketepatan, menjelaskan
sering dibicarakan 3. Dualisme Ekologis perbedaan dari masing- kesesuaian dan tentang konsep
dalam ekonomi 4. Dualsme Teknologi • Metode: masing dualism yang ada sistematika dualisme
pembangunan Diskusi

9
yang menunjukkan 5. Dualisme Keuangan
adanya perbedaan 6. Dualisme Regional Bentuk non-
antara Negara kaya Pengaruh Dualisme test:
dan miskin. Pada Pembangunan • Tulisan
makalah
Mampu mengenal
berbagai macam
dualism dalam
pembangunan dan
memahami
dampak dualism
dalam
pembangunan
10 Memahami arti 1. Pengertian • Bentuk: TM: Menganalisis teori Kriteria: Ketepatan 5%
daerah dan Pembangunan Kuliah 1×(2x50”) pembangunan danerah Ketepatan, menjelaskan
pembagunan Ekonomi Daerah dan tahap-tahap kesesuaian dan tentang masalah-
daerah, teori-teori 2. Teori Pertumbuhan • Metode: perencanaan daerah serta sistematika masalah dalam
mengenai dan Pembangunan Problem peran pemerintah dam ekonomi
pembangunan 3. Paradigma Baru Teori Solving pembangunan daerah Bentuk non- pembangunan
daerah
Pembangunan Daerah test:
(Tugas 7)
Mengenal 4. Perencanaan • Tulisan
perencanaan Pembangunan Daerah makalah
pembangunan 5. Tahap-tahap • presentasi
daerah, peran Perencanaan
pemerintah daerah Pembangunan Daerah
dalam 6. Peran Pemerintah
pembangunan Dalam Pembangunan
serta metode- Daerah
metode kuantitatif
dalam analisis
potensi daerah

UJIAN TENGAH SEMESTER

10
11 Memahami arti 1. Karakteristik dan • Bentuk: TM: Menguasai terkait krisis Kriteria: Ketepatan 5
krisis utang dan pembentukan utang Kuliah 1×(2x50”) utang dan dampaknya Ketepatan, menjelaskan
faktor-faktor 2. Penyebab timbulnya bagi negara berkembang kesesuaian dan tentang krisis
penyebabnya, krisis Utang • Metode: dengan mencari kasus sistematika utang
dampak krisis 3. Manajemen krisis Problem internasional
utang di Negara Utang Solving Bentuk non-
sedang
Solusi krisis utang test:
berkembang,
khususnya yang internasional • Tulisan
menyangkut sebab makalah
dan pemecahan
yang mungkin
dilakukan

12 Memahami 1. Modal Asing dalam • Bentuk: TM: Menganalisis sumber Kriteria: Ketepatan 5
sumber-sumber Pembangunan Kuliah 1×(2x50”) pembiayaan Ketepatan, menjelaskan
pembiayaan pembangunan dan peran tentang sumber
pembangunan di 2. Motivasi Negara Donor • Metode: hutang luar negeri dalam kesesuaian dan pembiayaan
3. Sumber-sumber sistematika
Indonesia, struktur Diskusi pembiayaan pembangunan di
pembiayaan
pembiayaan Pembangunan Bentuk non- Indonesia
pembangunan dan
Indonesia test:
peran hutang luar
negeri dalam Struktur Pembiayaan • Tulisan
pembiayaan Pembangunan makalah
pembangunan di
Indonesia

13 Memahami peran 1. Peranan Lingkungan • Bentuk: TM: Menguasai dan Kriteria: Ketepatan 5
lingkungan dalam dalam Perekonomian Kuliah 1×(2x50”) memahami peran Ketepatan, menjelaskan
perekonomian dan 2. Industrialisasi dan lingkungan dalam kesesuaian dan tentang peran
dampak baik positif Pembangunan • Metode: perekonomian baik positif sistematika ligkungan dalam
maupun negatif Berkelanjutan Problem ataupun negatif perekonomian
akibat adanya Solving
pembangunan

11
yaitu berupa Industri dan
semakin ekstrnalitas dalam
terkurasnya Pemangunan
sumberdaya alam
Berkelanjutan
dan juga semakin
memburukya
lingkungan
sehingga dari hal
tersebut akan
meningkatkan
biaya
pembangunan itu
sendiri di masa
mendatang

14 Menanmbah Presentasi Hasil • Bentuk: TM: Mempresentasikan tugas Kriteria: Ketepatan 20%
wawasan keilmuan Penelitian Kelompok Kuliah 1×(2x50”) jurnal yang sudah dicari Ketepatan, menjelaskan teori
khususnya sebelumnya untuk bahan kesesuaian dan dan kasus
mengenai • Metode: penelitian ilmiah sistematika pembangunan
pembangunan Diskusi ekonomi
ekonomi Bentuk non-
test:
• Tulisan
makalah
• presentasi

UJIAN AKHIR SEMESTER

12

Anda mungkin juga menyukai