Anda di halaman 1dari 4

IDENTIFIKASI HAMBATAN

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman :

PUSKESMAS
DEWI PURNAMA SHANTY, S.Tr.Keb
WAODE BURI NIP. 19891205 201101 2 009

Identifikasi hambatan adalah suatu proses untuk mengetahui hambatan yang


1. Pengertian
ada di Puskesmas selama proses pendaftaran.
Sebagai acuan dalam melaksanakan pelayanan untuk mencegah hambatan
2. Tujuan yang terjadi pada proses pelayanan sehingga proses pelayanan bias berjalan
maksimal tanpa mengalami kesulitan ataupun hambatan.
Keputusan kepala Puskesmas No. tentang Kebijakan Pelayanan
3. Kebijakan
Klinis.
Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 75 Tahun 2014 tantang Pusat
4. Referensi
Kesehatan Masyarakat.
5. Alat dan bahan Undangan Lokakarya Mini Bulanan
1. Petugas melaporkan hambatan yang ditemui kepada tim mutu
2. Petugas dari tim mutu mencatat dan melaporkan hambatan tersebut
kepada Kepala Puskesmas
3. Kepala Puskesmas merencanakan pertemuan untuk membahas
hambatan yang ada
6. Langkah-Langkah
4. Kepala Tata Usaha membuat undangan lokakarya mini bulanan
untuk seluruh petugas puskesmas
5. Pertemuan diadakan pada tanggal yang telah ditentukan
6. Petugas melakukan identifikasi masalah, analisa, evaluasi dan
menentukan rencana tindak lanjut dari hambatan yang ada
7. Diagram Alir
Petugas melaporkan Petugas dari tim mutu Kepala
hambatan yang ditemui mencatat dan Puskesmas
kepada tim mutu melaporkan hambatan
merencanakan
tersebut kepada kepala
puskesmas pertemuan untuk
membahas
hambatan yang
Petugas melakukan ada
identifikasi masalah,
analisa, evauasi dan Pertemuan Kepala Tata Usaha
menentukan rencana diadakan pada membuat undangan
tindak lanjut dari tanggal yang telah Lokakarya Mini
hambatan yang ada ditentukan Bulanan untuk seluruh
petugas Puskesmas

1. Pendaftaran
8. Unit terkait 2. Poli Umum
3. UGD
4. Poli Gigi
5. Poli Kesehatan Ibu dan Anak
6. Poli MTBS
7. Laboratorium
8. Apotek
9. Dokumen Buku Keluhan
Terkait
10. Rekaman No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai Diberlakukan
.
Historis
Perubahan
IDENTIFIKASI HAMBATAN

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman :

PUSKESMAS
DEWI PURNAMA SHANTY, S.Tr.Keb
WAODE BURI NIP. 19891205 201101 2 009

UNIT :

NAMA PETUGAS :

TANGGAL PELAKSANAAN :

NO URAIAN JAWABAN
YA TIDAK TIDAK BERLAKU
1. Apakah petugas melaporkan hambatan yang
ditemui kepada tim mutu
2. Apakah Petugas dari tim mutu mencatat dan
melaporkan hambatan tersebut kepada Kepala
Puskesmas
3. Apakah Kepala Puskesmas merencanakan
pertemuan untuk membahas hambatan yang ada
4. Apakah Kepala Tata Usaha membuat undangan
lokakarya mini bulanan untuk seluruh petugas
puskesmas
5. Apakah pertemuan diadakan pada tanggal yang
telah ditentukan
6 Apakah petugas melakukan identifikasi masalah,
analisa, evaluasi dan menentukan rencana tindak
lanjut dari hambatan yang ada

Wamboule,
Pelaksana Auditor

……………………..

Anda mungkin juga menyukai