Anda di halaman 1dari 6

BANTUAN PEMBINAAN

ATLET TAEKWONDO TANJUNG JABUNG TIMUR

A. PENDAHULUAN

Pembinaan olahraga di kabupaten Tanjung Jabung Timur khususnya cabang olahraga beladiri
taekwondo merupakan upaya dalam rangka pembinaan para atlet dan para pelatih guna dapat
meningkatkan prestasi dan sumber daya manusia ( SDM ) yang berkualitas, berdisiplin, bertanggung
jawab, berwibawa serta mampu meningkatkan harkat dan martabat manusia untuk kemajuan
bangsa dan Negara Indonesia.

Agar pembinaan atlet bisa berjalan secara berkesinambungan sehingga nantinya dapat
melahirkan atlet-atlet yang berprestasi baik ditingkat Daerah, Nasional maupun tingkat
International, maka salah satunya perlu ditunjang dengan sarana prasarana yang mutunya standar
dan memadai.

Pembinaan yang telah Pengurus Kabupaten laksanakan selama ini akan terus mencoba untuk
lebih ditingkatkan lagi sehingga kekurangan yang ada selama ini dapat tertutupi dan dapat
menghasilkan atlet-atlet yang berprestasi, pada tahun 2023 diharapkan atlet-atlet yang ada dalam
naungan pengurus Kabupaten Taekwondo Indonesia Tanjung Jabung Timur mampu menciptakan
atlet serta adanya regenerasi atlet dan pelatih, oleh karena itu Pengurus Kabupaten Taekwondo
Tanjung Jabung Timur mengajukan permohonan dana dalam pembinaan menuju prestasi.

B. MAKSUD DAN TUJUAN

MAKSUD

Adapun Proposal ini disampaikan dengan maksud untuk mengajukan anggaran biaya
Pengurus Kabupaten Taekwondo Tanjung Jabung Timur sebagai kebutuhan dalam rangka
pembinaan rutin atlet Taekwondo Tanjung Jabung Timur dan menjalankan roda organisasi
Taekwondo Kabupaten Tanjung Jabung Timur.

TUJUAN

1. Meningkatkan Sumber daya manusia yang sehat jasmani dan rohani

2. Mencapai tujuan pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Timur dalam pembinaan atlet putra
daerah

C. NAMA KEGIATAN

“PEMUSATAN PELATIHAN OLAHRAGA PELAJAR DAERAH (PPOPD)


D. WAKTU dan TEMPAT KEGIATAN
HARI : SENIN – SABTU
PUKUL : 15.00 WIB – 18.00 WIB
TEMPAT : DOJANG SATRIA MUDA SMP NEGERI 5 KABUPATEN TANJUNG JABUNG TIMUR

E. STRUKTUR PELATIH
KEPALA PELATIH : FATHURRAHMAN AKBAR
PELATIH PUTRA : JEPTA MELIALA,SE
PELATIH PUTRI : YUDI
PELATIH FISIK : INDRIS

F. DATA ATLET

NO NAMA ATLET KATEGORI KELAS UNDER PRESTASI


/OVER
1 BAGUS ANGGORO JATI P POOMSAE CADET PUTRA USIA 11 PERAK
2 ABELLA POOMSAE CADET PUTRI USIA 11 -
3 ZUKHRUFA ANESTYA ISLAMEY POOMSAE CADET PUTRI USIA 12 PERUNGGU
4 KURNIA SARI POOMSAE JUNIOR PUTRI USIA 15 EMAS
5 IKHSANUDIN MASSYURO KYURUGI CADET PUTRA U-33 KG PERUNGGU
6 AFIQ ARFADIANSYAH KYURUGI CADET PUTRA U-30 KG PERAK
7 ISFAN PAIPI KYURUGI CADET PUTRA U-36 KG -
8 SYAKIRA KALILA HABIBIE KYURUGI CADET PUTRI U-24 KG PERAK
9 FENISA SEKAR AZZAHRA KYURUGI CADET PUTRI U-28 KG -
10 NAZWA SAFITRI KYURUGI JUNIOR PUTRI U-53 KG EMAS
11 MELA DINASTI KYURUGI JUNIOR PUTRI U-46 KG PERAK
12 DEVI ZACHRYA MAHARANI KYURUGI JUNIOR PUTRI U-60 KG PERAK
13 ANTON RIANDI KYURUGI JUNIOR PURA U-51 KG PERAK
14 JOEL ALLEN KYURUGI JUNIOR PUTRA U-48 KG -
15 MUARIF ADVANDI ZIDANE A KYURUGI JUNIOR PUTRA U-78 KG EMAS

G. ESTIMASI BIAYA
1. RINCIAN BIAYA OPERASIONAL
Untuk biaya operasinal yang dibutuhkan perbulannya adalah sebesar Rp 12.600.000 (Dua
Belas Juta Enam Ratus Ribu Rupiah) perbulan dengan rincian sebagai berikut:
NO RINCIAN BIAYA VOLUME HARGA SATUAN TOTAL
1 GAJI PELATIH 4 PELATIH 2.500.000 BULAN 10.000.000
2 UANG SAKU ATLET 15 ATLETX26 HARI 50.000/HARI 26 HARI 1.300.000
4 MULTI VITAMIN 15 ATLETX26 HARI 50.000/HARI 26 HARI 1.300.000
TOTAL 12.600.000
2. RINCIAN BIAYA PERALATAN
Sedangkan untuk peralatan dan perlengkapan atlet guna menunjang latihan atlet adalah
sebesarRp 120.580.000,- (Seratus Dua Puluh Juta Lima Ratus Delapan Puluh Ribu Rupiah)
NO RINCIAN BIAYA VOLUME MERK HARGA TOTAL
1 BAJU TAEKWONDO 19 ATLET KPNP 1.650.000 31.350.000
2 JERSEY TEAM 19 ATLET - 150.000 2.850.000
3 BODY PROTECTOR SENSOR 2 Pcs KPNP 9.890.000 19.780.000
4 E-SHOCK KICK SENSOR 2 Pcs KPNP 1.600.000 3.200.000
5 E-HEAD GUARD SENSOR 2 Pcs KPNP 5.450.000 10.900.000
6 MONITOR DAN PROGRAM 1 SET KPNP 35.000.000 35.000.000
7 MATRAS 50 Lb EMPRO 350.000 17.500.000
TOTAL 120.580.000

3. RINCIAN KEGIATAN
Adapun kegiatan yang diikuti dalam 1 (satu) Tahun kedepan adalah
a. Try out (latih tanding) bersama PPLP Provinsi Jambi
NO RINCIAN BIAYA VOLEME HARGA TOTAL KET
1 Transportasi Sabak – Jambi (P/P) 19 orang 35.000 1.330.000
2 Makan/Minum/ 19 orang 50.000 950.000
3 Penginapan 10 kamarx1 hari 300.000 3.000.000
4 Akomodasi Pelatih 4 Pelatih 250.000 1.000.000
TOTAL 6.280.000

b. Kejurnas PPLP/PPOP/PPLPD
NO RINCIAN BIAYA VOLUME HARGA TOTAL KET
1 Transportasi Sabak-Jambi(P/P) 19 Orang 35.000 1.330.000
2 Makan Minum 19 orang x 4 hari 50.000 3.800.000
3 Tiket pesawat (P/P) 19 Orang 1.000.000 19.000.000
4 Penginapan 10 kamar x 4 hari 300.000 12.000.000
5 Akomodasi pelatih 4 orang 500.000 2.000.000
TOTAL 38.130.000

H. CONTAC PERSON
Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Pengurus Taekwondo Indonesia Kabupaten
Tanjung Jabung Timur:
1. Herman Toni,SE,ME ( 0812 741 7109)
2. Indris ( 0822 6655 9570)
I. PENUTUP
Besar harapan kami proposal bantuan dana pembinaan atlet taekwondo Tanjung Jabung
Timur ini dapat terealisasi
Demikianlah proposal ini disampaikan kepada Bapak/Ibu, atas dukungan, kerjasama dan
partisipasinya kami mengucapkan terima kasih.

Hormat kami,
Pengurus Taekwondo Indonesia
Kabupaten Tanjung Jabung Timur

Herman Toni,SE.ME Indris


Ketua Sekretaris

Mengetahui
Pengurus KONI Kabupaten
Tanjung Jabung Timur

Syafruddin
ketua
Muara Sabak, Juli 2021

Nomor : /PKTI-TJT/VII/2021 Kepada YTH Bapak/Ibu Pimpinan


Lampiran : 2 Berkas PT WIRA KARYA SAKTI
Perihal : Permohonan Bantuan Dana Di
Pembinaan Atlet Taekwondo Tempat

Salam olah raga,


Dalam rangka memujudkan visi dan misi Bapak Bupati Tanjung Jabung Timur
untuk menciptakan atlet putra daerah yang berprestasi dalam ajang kompetisi tingkat
daerah maupun nasional .

Sehubungan dengan hal tersebut, kami sangat mengharapkan dukungan


berkenan memberikan bantuan dana pembinaan atlet putra daerah. Sebagai bahan
pertimbangan bersama ini kami lampirkan prestasi yang telah diraih para atlet .

Demikianlah permohonan ini di sampaikan atas perhatian dan kerja samanya di


ucapkan terima kasih.

Hormat kami,
PENGURUS KABUPATEN TAEKWONDO
KABUPATEN TANJUNG JABUNG TIMUR

HERMAN TONI,SE,ME
KETUA

Tembusan, disampaikan kepada yth:


1. Bupati Tanjung Jabung Timur, di Muara Sabak.
2. Ketua Pengurus Provinsi Taekwondo Indonesia Jambi, di Jambi.

Anda mungkin juga menyukai