Anda di halaman 1dari 27

KOMPLIKASI DALAM KEHAMILAN

PERSALINAN DAN PENANGANANYA


Group IV
Komplikasi?
Komplikasi kehamilan merupakan gangguan Gangguan kesehatan tersebut dapat
kesehatan yang terjadi selama masa kehamilan. melibatkan gangguan pada kesehatan
ibu, kesehatan bayi atau bahkan
keduanya.
KOMPLIKASI KEHAMILAN
TRIMESTER I
HIPEREMESIS GRAVIDARUM
Adalah komplikasi kehamilan trimester 1 yang ditandai dengan muntah yang
berlebihan, dapat menyebabkan dehidrasi dan muntah darah jika tidak
segera diobati, sehingga dapat menyebabkan ibu dan janin kekurangan
nutrisi.

meningkatnya produksi hormone korionik gonadotropin

PENANGANAN?
INFEKSI SALURAN KENCING (ISK)

ISK adalah penyakit pada ibu hamil yang disebabkan oleh infeksi
bakteri yang menyerang saluran dan kandung kemih yang bisa menyebabkan
infeksi ginjal dan menyebabkan bayi lahir premature. Ibu hamil trimester 1
rentan terkena ISK karena hormon kehamilan mengubah jaringan saluran
kencing, sehingga sering menyebabkan ISK. (Oxorn and Forte 2020).

PENANGANAN?
KEHAMILAN EKTOPIK

Merupakan kehamilan yang terjadi di luar rahim. Telur yang sudah dibuahi
menempel dan tumbuh ditempat yang tidak semestinya, seperti di daerah
sekitar saluran telur, indung telur, rongga perut atau leher rahim. Kematian
ibu karena kehamilan ektopik dikarenakan kurangnya deteksi dini dan
pengobatan setelah diketahui mengalami kehamilan ektopik (Oxorn and
Forte, 2020).

PENANGANAN?
ABORTUS

Keguguran atau abortus adalah perdarahan dalam jumlah sedikit atau


banyak yang diikuti dengan keluarnya gumpalan darah atau jaringan.
Kehamilan berakhir sebelum janin mampu bertahan hidup pada usia kehamilan
20 mg atau berat janin kurang dari 500 gr.
ABORTUS

a. Abortus Komplet, seluruh bagian janin telah keluar secara lengkap sehingga
perdarahan dari jalan rahim sedikit.
b. Abortus inkomplit, masih sebagian janin telah keluar dan sisanya tertinggal
didalam Rahim.
c. Abortus insipiens, janin masih berada lengkap di dalam Rahim namun serviks
sudah mendatar
d. Abortus imminen, terjadi perdarahan yang sedikit dari jalan lahir tetapi jalan
lahir masih tertutup dan janin dalam kondisi baik di dalam Rahim
e. Missed Abbortion, janin telah meninggal sebelum usia kehamilan 20 mg dan
seluruh jaringan masih terdapat di dalam Rahim
f. Abortus habitualis, keguguran yang terjadi sebanyak 3 kali berturut- turut atau
lebih. Untuk mendiagnosa jenis keguguran harus dengan pemeriksaan intensif
dengan bantuan alat dopler atau USG (Kusumadewi. Wahyuni and Firrahmati, 2019).
KOMPLIKASI KEHAMILAN
TRIMESTER II
ANEMIA

Anemia dalam kehamilan adalah suatu kondisi ibu dengan kadar nilai
haemoglobin dibawah 11 gr% pada trimester I dan III atau kadar nilai Haemoglobin
kurang dari 10,5 gr % pada trimester dua, perbedaan nilai batas diatas
dihubungkan dengan kejadian hemodilusi, terutama pada trimester II.
KETUBAN PECAH DINI (KPD)

Ketuban pecah dini adalah pecahnya ketuban sebelum waktunya baik pada akhir
kehamilan atau jauh sebelum waktunya melahirkan
KOMPLIKASI KEHAMILAN
TRIMESTER III
DIABETES GESTASIONAL

Yaitu diabetes yang muncul pada masa kehamilan, dan hanya berlangsung
hingga proses melahirkan. Lazimnya terjadi di usia 24-28 minggu.
DIABETES GESTASIONAL

Faktor-faktor yang mempengaruhi Diabetes Gestasional


 Memiliki berat badan berlebih
 Memiliki riwayat tekanan darah tinggi (hipertensi)
 Pemah mengalami diabetes sebelumnya gestasional pada kehamilan 
Pernah mengalami keguguran
 Pernah melahirkan anak dengan berat badan 4,5 kg atau lebih
DIABETES GESTASIONAL

Komplikasi dapat terjadi pada bayi saat lahir, seperti:


1) Kelebihan berat badan saat lahir (Makrosomia)
2) Bayi premature yang mengakibatkan bayi kesulitan bernafas (respiratory
distress syndrome).
3) Hipoglikemia
4) Resiko mengalami obesitas dan diabetes tipe 2 ketika dewasa
PERDARAHAN ANTEPARTUM

Perdarahan Antepartum
Perdarahan Antepartum adalah perdarahan jalan lahir setelah kehamilan 24
minggu hingga sebelum kelahiran bayi Perdarahan antepartum menyebabkan
sepertima bayi lahir dengan premature dan juga menyebabkan bayi yang dilahirkan
mengalami Cerebral Palsy Perdarahan antepartum terdiri dari placenta previa dan
solutio plasenta.
PLASENTA PREVIA

Plasenta previa adalah kondisi ketika ari-ari atau plasenta berada di bagian
bawah rahim, sehingga menutupi sebagian atau seluruh jalan lahir.
SOLUSIO PLASENTA

Solusio plasenta terjadi ketika sebagian atau seluruh plasenta lepas dari rahim
sebelum bayi lahir. Solusio plasenta kerap terjadi pada trimester ketiga kehamilan
atau beberapa minggu menjelang persalinan tiba.
DEFINISI KOMPLIKASI.
PERSALINAN
KOMPLIKASI PERSALINAN

Komplikasi persalinan adalah kondisi dimana nyawa ibu dan atau janin yang ia
kandung terancam yang disebabkan oleh gangguan langsung saat persalinan
Komplikasi persalinan sering terjadi akibat dari keterlambatan penanganan
persalinan, dan dianggap sebagai salah satu penyebab terjadinya kematian ibu
bersalin.
KOMPLIKASI PERSALINAN

Komplikasi persalinan adalah kondisi dimana nyawa ibu dan atau janin yang ia
kandung terancam yang disebabkan oleh gangguan langsung saat persalinan
Komplikasi persalinan sering terjadi akibat dari keterlambatan penanganan
persalinan, dan dianggap sebagai salah satu penyebab terjadinya kematian ibu
bersalin.
ETIOLOGI DAN FAKTOR RESIKO
KOMPLIKASI PERSALINAN
Pada penelitian yang dilakukan tahun 1990 yang diadakan oleh Assesment Safe
Motherhood, ditemukan beberapa hal yang dianggap sebagai penyebab
terjadinya komplikasi pada persalinan. Hal tersebut antara lain:

1. Derajat kesehatan ibu rendah dan kurangnya kesiapan untuk hamil


2. Pemeriksaan antenatal yang diperoleh kurang
3. Pertolongan persalinan dan perawatan pada masa setelah persalinan dini
masih kurang
4. Kualitas pelayanan antenatal masih rendah dan dukun bayi belum sepenuhnya
mampu melaksanakan deteksi resiko tinggi sedini mungkin
5. Belum semua rumah sakit kabupaten sebagai tempat rujukan dari puskesmas
mempunyai peralatan yang cukup untuk melaksanakan fungsi obstetrik
esensial
FAKTOR RESIKO TERJADINYA KOMPLIKASI
KEHAMILAN DAN PERSALINAN

Riwayat Medis dan Pembedahan


Riwayat obstetric
Riwayat ginekologi
Usia
Pendidikan
Sosbud Dan Ekonomi
FAKTOR RESIKO TERJADINYA KOMPLIKASI
KEHAMILAN DAN PERSALINAN

Riwayat Medis dan Pembedahan


Riwayat obstetric
Riwayat ginekologi
Usia
Pendidikan
Sosbud Dan Ekonomi
BENTUK (KOMPLIKASI PERSALINAN
JENIS- JENIS)
JENIS JENIS KOMPLIKASI

Persalinan macet (partus tidak maju)


Distosia Bahu
Atonia Uteri
Retensio Plasenta
Emboli air ketuban
Thankyou for
Listening

Anda mungkin juga menyukai