Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA GUNUNGSITOLI

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI
Alamat : Jalan Karet No.: 34 Gunungsitoli  (0639) 21626 E-mail smpn_1_Gusit@yahoo.com

KEPUTUSAN KEPALA SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI


NOMOR : 421.3/849-KP/2018
TENTANG
SUSUNAN PANITIA PELAKSANA KEGIATAN PERAYAAN HARI ULANG TAHUN
PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA (PGRI) DI LINGKUNGAN
SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI

DASAR : 1. Bahwa tanggal 25 September adalah hari ulang tahun PGRI sekaligus peringatan
Hari Guru Nasional dan merupakan momentum perjuangan PGRI yang
mengandung nilai-nilai sejarah yg perlu diperingati.
2. PP No. 74 tahun 2008 tentang guru.
3. Program Pengembangan Sekolah dalam bentuk Visi dan Misi SMP Negeri 1
Gunungsitoli sebagai Sekolah Rujukan Nasional.
4. Realisasi Program Kerja OSIS SMP Negeri 1 Gunungsitoli

M E M U T U S K A N

PERTAMA : Membentuk dan Menugaskan Panitia Pelaksana kegiatan Perayaan Hari Ulang Tahun
Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) ke-73 tahun 2018 di lingkungan SMP Negeri
1 Gunungsitoli.

KEDUA : Komposisi dan Personalia Panitia dimaksud, tercantum dalam lampiran Penugasan
ini.

KETIGA : Panitia bertugas untuk mempersiapkan dan melaksanakan rangkaian Acara/kegiatan


dalam rangka memeriahkan Perayaan, Hari Ulang Tahun Persatuan Guru Republik
Indonesia (PGRI) ke-73 tahun 2018.

KEEMPAT : Panitia bertanggungjawab dan melaporkan hasil pelaksanaan tugasnya kepada Kepala
Sekolah, selambat-lambatnya 6 hari setelah selesai bertugas.

KELIMA : Surat Penugasan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari
ternyata terdapat kekeliruan, akan diperbaiki sebagaimana mestinya.

Dikeluarkan di : Gunungsitoli
Pada tanggal : 17 Oktober 2018

K E P A L A,

IDAMAN ZENDRATO, S.Pd


PEMBINA
NIP 19681205 199601 1 001
Lampiran : Keputusan Kepala SMP Negeri 1 Gunungsitoli
Nomor : 421.3/849-KP/2018
Tanggal : 17 Oktober 2018

KOMPOSISI DAN PERSONALIA PANITIA PELAKSANA KEGIATAN PERAYAAN


HARI ULANG TAHUN PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA (PGRI) KE-73 TAHUN 2018
DI LINGKUNGAN SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI

Penanggungjawab : 1. Idaman Zendrato, S.Pd (Kepala Sekolah)


2. Yan Hardin Harefa (Ketua Komite Sekolah)
3. Sinehe Telaumbanua, S.Pd (Wakasek)
4. Yamoarota Zebua, S.Pd (Wakasek)
5. Saferia Daeli, S.Pd (Wakasek)
Ketua : Arkian Zebua, S.Pd
Sekretaris : 1. Pesta Rita Giawa, S.Pd
2. Sri Agus Yani Gea, S.Pd
Bendahara : Tiominar Damanik, S.Pd

Anggota : 1. Yusuf Waruwu


2. Megawida Ningsih Zebua, S.Pd
3. Lili Surya Murni Daeli, SE
Seksi-seksi :
1. Seksi Acara/Upacara :
1. Prebbi Arlen Sirait, S.Pd (Koordinator)
2. Perdamaian Zebua, S.Pd
3. Nurhayati Lase, S.Pd

2. Seksi Kegiatan/Lomba :
1. Augustina Telaumbanua
2. Kurniahati Sarumaha
3. Tati Rosana Lase, S.Pd
4. Yulianus Harefa, S.Pd
3. Seksi Konsumsi :
1. Rohanna Harefa, S.Pd
2. Hasmaini, S.Pd
3. Nurkhalilah Caniago, S.Pd.I

4. Seksi Dokumentasi :
1. Yatieli Zebua, S.Pd
2. Yuliati Zebua, S.Pd

Kepala SMP Negeri 1 Gunungsitoli,

IDAMAN ZENDRATO, S.Pd


Pembina
NIP 19681205 199601 1 001

Anda mungkin juga menyukai