Anda di halaman 1dari 3

MENGUKUR PERNAFASAN

No Dokumen :
No Revisi :
Tanggal Terbit :
SOP
Halaman :

UPT Puskesmas RUSDIN.SKM


Penanae Nip.197112261992031007
1. Pengertian Menghitung jumlah pernafasan selama satu menit

2. Tujuan Sebagai acuan untuk menghitung pernafasan

3. Kebijakan SK. Pimpinan Puskesmas No :


Tentang

4. Referensi

5. Prosedur  Alat dan bahan:


1. Arloji

6. Langkah 1. Jelaskan prosedur pada klien


langkah 2. Cuci tangan
3. Atur posisi klien
4. Hitung frekuensi dan irama pernafasan selama satu menit
5. Catat hasil ke dalam status klien
7. Bagan Alir
Pasien dari loket
pendaftaran menuju ruang
pengobatan untuk
menyerahkan kartu rawat
jalan yang diterimanya
diloket

Petugas diruang pengobatan memanggil pasien untuk


masuk keruang periksa sesuai nomor urut

Petugas mencocokkan identitas pasien dengan kartu


rawat jalan

Perawat melakukan anamnesa terhadap pasien

Petugas / dokter melakukan pemeriksaan

Petugas / dokter melakukan rujukan pasien( bila ada


indikasi)

Petugas / dokter melakukan rujukan pasien dengan


menggunakan blangko rujukan yang disediakan sesuai jenis
pasien

Petugas / dokter mencatat hasil pemeriksaan pada kartu


rawat jalan

8. Hal-hal yang perlu 1. Melaksanakan proses pelayanan sesuai SOP sehingga tidak terjadi
diperhatikan kesalahan dalam penanganan.
2. Memberikan pelayanan dengan baik dan menjujung tinggi kesopanan
9. Unit terkait 1. Loket
2. Poli

10. Dokumen terkait Rekam Medis

11. Rekaman historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
perubahan 1 Tujuan Tujuan dibuat lebih
jelas

2 Langkah langkah langkah


langkah diubah menjadi
kalimat aktif

3 Bagan Alir Bagan Alir diperbaiki

Anda mungkin juga menyukai