Anda di halaman 1dari 2

NOTULEN KEGIATAN EDUKASI KLUB PROLANIS

BAGI PESERTA PPDM/PPHT

Nama Kegiatan : Edukasi bagi Peserta PPDM/PPHT


Nama FKTP : Klinik Al Aziz
Nama Klub : HT Klinik AL-Aziz dan DM Klinik Al-Aziz
Peserta Hadir : 33 Orang ( 22 Peserta HT, 11 Peserta DM )
Hasil Kegiatan :
 Tanggal : 12 Juli 2022
 Jam : 06.00 WIB s/d 09:00 WIB
 Tempat : Klinik Al-Aziz
 Narasumber : dr. Reza Agung AR
 Judul/materi : Kolesterol Tinggi
 Hasil Tanya Jawab :
1. Apa gejala perlemakan pada hati akibat kolesterol ? (Tn. Bambang)
Ketika hati dipenuhi lemak berkadar tinggi, timbul keluhan berupa rasa tidak
nyaman, begah, bahkan mual.
2. Apakah ada komplikasi bila ada perlemakan pada hati ? (Ny. Ratnawati)
Ada, Keadaan seperti ini bisa meningkatkan risiko penyakit sirosis, bahkan kanker
hati.
3. Apa saja jenis olahraga yang dapat membantu menurunkan kolesterol ? (Tn. Ali)
Olahraga yang bisa dipilih antara lain adalah jogging, renang, atau bersepeda

Dalam laporan ini kami sampaikan juga rincian realisasi biaya penyelenggaraan edukasi
prolanis sebagai berikut :

1. Edukasi Risti :
a. Honor Dokter Rp. 500.000,00

b. Konsumsi
Nasi Kotak ( 30 Orang x 11.500 ) Rp 345.000,00
Minuman ( 30 Orang x 1.500 ) Rp. 45.000,00

TOTAL Rp. 890.000,00


NOTULEN KEGIATAN EDUKASI KLUB PROLANIS
BAGI PESERTA PPDM/PPHT

Demikian kami sampaikan, atas perhatian serta koreksi kami sampaikan terima kasih.

Mengetahui, Pasuruan, 12 Juli 2022

Pimpinan FKTP/Penanggung Jawab Prolanis Notulis,

dr. Rika Apridayanti Kadek Ayu I.

Anda mungkin juga menyukai